Turbin Pelton

March 6, 2019 | Author: Moh Hafizh K | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Mesin-mesin fluida Teknik mesin...

Description

NAMA : M.HAFIIZH KHOIRUDDIN NIM : 151910101102 TEKNIK MESIN UNIVERSITAS UNIVERSITAS JEMBER MESIN MESIN FLUIDA : 1.TURBIN PELTON 2.POMPA ROTARY 3.POMPA RECIPROCATING

1.TURBIN PELTON

Turbin pelton terdiri dari dua bagian utama yaitu : 1. Nosel 2. Roda jalan / berputar  Nosel mempunyai beberapa fungsi yaitu : 1.Mengatur kapasitas air yang masuk ke turbin. 2.Mengubah tekanan tekanan menjadi energy kinetic. 3.Memancarkan air ke arah sudu turbin agar dapat berputar.

2.POMPA ROTARY

Secara rotary dibagi menjadi 4 : (1) Vane pump

Pompa rotary ini menggunakan silinder dibagian rotor, pangkal silinder terpasang pegas yang terhubung dengan rotor pompa. Sumbu rotor tidak segaris dengan sumbu casing pompa ,sehingga saat rotor berputar silinder rotor akan mengikuti bentuk casing dan mendorong fluida kerja untuk menuju outlet pompa.

(2) Screw pump

Pompa ini mempunyai 1,2 atau 3 sekrup yang ber putar di dalam rumah pompa yang diam. Pompa sekrup tunggal mempunyai rotor spiral yang berputar di dalam sebuah stator atau lapisan heliks dalam (internal helix stator). Pompa 2 sekrup atau 3 sekrup masing-masing mempunyai satu atau dua sekrup bebas (idler).

(3) Piston pump

Rotor pompa rotary piston didesain sedemikian rupa sehingga volume rongga pompa menjadi lebih luas.

(4) Gear pump 

Roda gigi internal.

Pompa ini menggunakan 2 roda gigi sebagai penggerak fluida kerja di dalam casing pompa. Satu roda gigi sebagai penggerak dan yang lainnya digerakkan. Roda gigi penggerak berada di dalam roda gigi yang digerakkan.



Roda gigi eksternal.

Sama seperti roda gigi internal,pompa ini menggunakan 2 roda gigi sebagai komponen utama. Pada roda gigi eksternal yang membedakan ialah letak roda gigi yang sejajar, dan roda gigi penggerak tidak berada di dalam roda gigi yang digerakkan.

3.POMPA RECIPROCATING 

Reciprocating piston

Pompa ini menggunakan piston untuk menghisap dan mendorong fluida kerja. Jumlah piston disesuaikan dengan kebutuhan penggunaannya. Semakin sedikit piston maka akan semakin tidak stabil pula besar debit aliran yang keluar dari pompa. 

Reciprocating Plunger pump

Pompa ini mirip dengan pompa reciprocating yang membedakan pompa ini tidak menggunakan piston, bagian pompa yang mendorong fluida tidak secara penuh memenuhi ruangan silinder.

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF