Tugas Forum Diskusi Modul 3 Kb 1

August 3, 2019 | Author: ni putu juni ratnawati | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

tugas modul 3 forum diskusi kb 1...

Description

TUGAS FORUM DISKUSI MODUL 3 KB 1

TOPIK DISKUSI DARI SISTEM

Carilah cara mengajarkan pemecahan masalah berikut kepada siswa SD. “Perbandingan keleleng milik Adi dan Budi adalah 3 : 4 dan perbandingan kelereng milik Budi dan Cici adalah 10 : 7. Berapakah perbanding kelerang miliki Adi dan Cici?” Praktikkan rancangan cara Anda tersebut dan tuliskan pengalaman yang Anda temui. Jawab :



Untuk mengetahui perbandingan kelereng Adi dan Cici, langkah pertama satukan dulu perbandingannya. Adi : Budi = 3 : 4 sedangkan Budi : Cici = 10 : 7 Karena penghubungnya adalah Budi, maka yang harus dicari pertama kali adalah KPK antara 4 dan 10 menggunakan metode irisan himpunan. Metode irisan himpunan dapat dilakukan dengan mendaftarkan semua  bilangan dari himpunan faktor dari dua bilangan, kemudian tentukan himpunan sekutunya. 4 = 4, 8, 12, 16, 20, 24, 28, 32, 36, 40 10 = 10, 20, 30, 40 Jadi, KPK dari 4 dan 10 adalah 20. Maka perbandingan pertama antara Adi dan Budi di x5 Adi : Budi = 3 : 4 menjadi 15 : 20 Perbandingan kedua antara Budi dan Cici di x2 Budi : Cici = 10 : 7 menjadi 20 : 14 Jadi, Adi : Budi : Cici = 15 : 20 : 14

Trusted by over 1 million members

Try Scribd FREE for 30 days to access over 125 million titles without ads or interruptions! Start Free Trial Cancel Anytime.

Trusted by over 1 million members

Try Scribd FREE for 30 days to access over 125 million titles without ads or interruptions! Start Free Trial Cancel Anytime.

Maka perbandingan kelereng yang dimiliki Adi dengan Cici adalah 15 : 14

TOPIK TAMBAHAN

Bagaimana langkah-langkah untuk melakukan kegiatan pembelajaran bilangan  pecahan  pecah an bahwa ba hwa 2/5 x 5/6 = 1/3 ? Jawab:

Operasi hitung pada perkalian pecahan biasa dengan pecahan biasa dapat dilakukan dengan cara langsung mengalikan pembilang dengan pembilang dan  penyebut  penye but dengan d engan penyebut. penye but. Soal 2/5 x 5/6 = 1/3 , langkah-langkah penyelesaiannya adalah sebagai  berikut:  berikut : Di soal tersebut,pada pecahan pertama angka 2 disebut juga pembilang dan angka 5 adalah penyebut. Begitu juga dengan angka 5 pada pecahan berikutnya disebut dengan pembilang, angka 6 disebut penyebut. Langkah pertama, kalikan angka pembilang yaitu 2 x 5 = 10 Langkah kedua, kalikan angka penyebut yaitu 5 x 6 = 30 Maka diperoleh hasil perkalian pecahan 2/5 x 5/6 = 1/3 adalah 10/30 .Hasil  perkalian  perkali an pecahan pe cahan tersebut, terseb ut, dapat d apat disederh di sederhanaka anakan, n, dengan de ngan cara membagi membag i dengan den gan angka yang sama yaitu dibagi 10. 10/30 : 10/10 maka diperoleh diperoleh hasil 1/3. Berikut langkah-langkahnya: 

2/5 x 5/6 =

= 2 x 5  /

1/ 3

5x6

= 10/30 10:10  / 30:10

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF