TO UMY batch 3 2014.pdf

April 25, 2018 | Author: EdsPresso | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download TO UMY batch 3 2014.pdf...

Description

Ba

TRY OUT UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Juli 2014

1. Laki laki 56 tahun dating dengan keluhan mudah lelah sejak 1 bulan yang lalu. Keluhan disertai pusing. Dari anamnesis lanjutan didaptkan pasien seorang vegetarian. Pemeriksaan fisik ditemukan konjungtiva anemis, atrofi papil, dan tampak kuku sendo. Hasil laboratorium didaptkan Hb 7,2 MCH 24 MCV 72. Apakah diagnosis pasien tersebut? a. Anemia defisiensi besi  b. Anemia penyakit kronis c. Anemia hemolitik d. Thalassemia e. Anemia aplhec

2. Seorang anak 6 tahun dating diantar oleh ibunya dengan keluhan sering bersin bersin dan hidung gatal bila terkena debu. Pasien juga mengeluh batuk batuk 2 minggu ini. Apakah dasasr penyabab keadaan pasien tersebut? a. Reaksi hipersensitifitas I  b. Reaksi hipersensitifitas II c. Reaksi hipersensitifitas III d. Reaksi hipersensitifitas IV e. Kombinasi reaksi hipersensitifitas I dan II

3. Seorang perempuan 45 tahun dating dengan keluhan menstruasi lama lebih dari 3 minggu. Keluhan disertai pusing. Pada pemeriksaan fisik normal. Hasil laboratorium Hb 7,0. Pada  pemeriksaan apusan darah tepi didapatkan mikrositik hipokromik. Apakah diagnosis pasien tersebut? a. Anemia defisiensi besi  b. Anemia sideroblastik c. Anemia hemolitik d. Anemia megaloblastik e. Anemia pernisiosa

   4    1    0    2    Y    M    U    T    U    O    Y    R    T

1

Ba

TRY OUT UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Juli 2014

4. Seorang perempuan usia 24 tahun belum menikah mengeluh nyeri saat BAK . pada  pemeriksaan fisik didapatkan nyeri tekan suprapubik. Pemeriksaan urin didapatkan bau  busuk, sedimen leucosis 10-20/Lpb , nitrat (+), darah samar (+), protein
View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF