Terminologi Medis

September 15, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Terminologi Medis...

Description

 

TERMINOLOGII MEDIS TERMINOLOG

 

PENGERTIAN





Terminologi Medis : Ilmu Peristilahan Medis Istilah Medis : Bahasa Profesi Medis/Kesehatan yang merupakan sarana komunikasi antara mereka yang berkecimpung langsung/tidak langsung dibidang asuhan/pelayanan medis/kesehatan.

 

PEMAKAI/PENGGUNA TERMINOLOGI MEDIS Tenaga Kesehatan (PP 32 tahun1996):

1. 2.

Tenaga Medis Te Tena naga ga Ke Kepe pera rawa wata tan, n, Bi Bida dan n

3. 4. 5.

Te Tena naga ga ke keffar arma masi sian an Tenaga Gizi Te Tena naga ga Ke Kete tera rapi pian an Fi Fisi sik k

6. 7.

Te Tena naga ga Ke Kese seha hata tan n Ma Masy syar arak akat at Te Tena naga ga Ke Kete tekn knis isan an Me Medi dis s  Perekam Medis dan Informasi Kesehatan  Radiografi, Analis, dll. 



 

UNSUR KATA PEMBENTUK ISTILAH 1. Word Root pembentuk istilah

:unsur

kata

dasar  

2.Prefix : unsur kata depan 3.Suffix : unsur kata akhiran 4.Combaning form : WR yang dibubuhi huruf hidup sebagai kata hubung ( yang paling baya ba yak k digu diguna naka kan n huru huruf  f  O). Pe Penu nuli lisa sann nnya ya dg menggunakan diagonal(/) antara WR dan huruf  hidup tsb.

 

PREFIX  Ab menyimpang/menjauh  Abnormal PolyPol y- --> ber berleb lebih ih -->poly uria uria Hyper- --> menin Hypermeningkat gkat -->Hypert -->Hypertensi ensi Hypo Hy po-- ---> > me menu nurun run --> -->Hypo glicemia glicemia BradyBra dy- -->pel -->pelan an --> -->Bra Bradyc dycard ardia ia Tachy- -->cepat -->cepat --> Tachycardi Tachycardia a Dys- --> ganggua gangguan,ras n,rasa a sakit sakit -->dyspep -->dyspepsia, sia, dysmenorrhea. Mal-- -->bur Mal -->buruk uk --> --> malnut malnutrisi risi

 

PREFIXS-NUMBER & POSISI Uni-  satu  unilateral Bi-  dua  bilateral 



Tritiga triceps Multi-  banyak multigravida Premi-  Pertama premigravida Hemi-  Satu sisi  Hemiplegia  Ab-  menjauh  Abduction  Ad-  mendekat  Adduction Epi  Diatas  Epigastric Extra  diluar  Extrauterin

 

SUFFIX IN SURGERY -ectomy

--> mengangkat/exsisi --> Appendectomy -centesis --> membuat lubang untuk mengeluarkan cairan --> abdominocentesis. -ostomy --> membuat saluran baru --> colostomy -otomy --> memotong/insisi --> phlebotomy -orrhapy --> menjahit --> neurorrhaphy -pexy --> fixasi/mengikat --> hystropexy -plasty--> operasi plastik --> rhinoplasty -lysis --> melarutkan/melepaskan --> enterolysis. Adhesiolysis -tripsy --> menghancurkan --> lithotripsy

-scopy --> pemeriksaan dengan teropong --> otoscopy

 

SUFFIX FOR DIAGNOSES & SYMTOMS

-algia

--> rasa sakit --> cephalgia

-dynia --> rasa sakit --> cephalodynia -pathy --> penyakit --> nephropathy -cele --> hernia --> -ectasis --> melebar --> bronchiectasis -emia --> darah --> anemia -gram --> hasil pemeriksaan --> electrocardiogram -graph --> alat pemeriksaan --> electrocardiograph. -graphy --> proses pemeriksaan --> electrocardiography -itis --> infeksi --> gastritis -malacia --> perlunakan --> osteomalacia -megaly --> pembesaran --> hepatomegaly

 

SUFFIX FOR DIAGNOSES & SYMTOMS -oid --> menyerupai --> lipoid -oma --> tumor --> adenoma -osis --> kondisi abnormal --> cyanosis -penia --> kekurangan --> leucocytopenia -ptosis --> prolaps/keluar --> hystroptosis -orrhage--> perdarahan --> hemorrhage -orrhea --> mengelurkan --> menorhhea -sclerosis --> pengerasan --> arteriosclerosis -orrhexis --> robek --> angiorrhexis -spasm --> kejang/kontraksi --> blepharospasm

 

WORD ROOT & COMBANING FORM  Angi/o  pembuluh darah (Arterio: Arteri dan Phlebo: Vena): angiectomy  operasi pengangkatan pembuluh darah.   Append  Usus Buntu : Appendecitis  infeksi / radang usus buntu.   Arthr/o  Sendi : Arthralgia  rasa sakit pada sendi.  Encephal/o  Otak : Encephalopathy penyakit otak.  Gastr/o  Lambung : Gastritis  infeksi pada lambung.  Gloss/o  Lidah : Glossodynia  rasa sakit pada lidah.  Hepat/o  Hati : Hepatomegali  Pengerasan hati  Hyster/o  Rahim : Hysteroptosis  Prolaps rahim 

   





Lapar/o Perut : Laparoscopy pemeriksaan perut dengan menggunakan teropong. Mamm/o  Payudara : Mammogram: Hasil pemeriksaan payudara dengan x-ray. Mast/o  Payudara : Mastitis : Infeksi payudara Myo  Otot : myalgia : rasa sakit pada otot.

 

WORD ROOT & COMBANING FORM              

Nephr/o  Ginjal : nephrolithiasis  batu ginjal. Neur/o  Syaraf : neuroalgia  rasa sakit pada syaraf. Oophoro  Ovarium : Oophorectomy  operasi pengangkatan ovarium. 



Opthalm/o Mata : opthalmorhagia perdarahan dari mata. Oste/o  tulang : Osteomalacia  pelunakan tulang. Ot/o  Telinga : Otalgia  rasa sakit pada telinga. Pharyng/o  pharynx : pharyngitis  infeksi pada pharynx. Pnem/o  paru : Pnemotomy  operasi pengirisan pada paru. 



Rect/o Rectum : Rectocele penyakit hernia rectum. Ren/o  ginjal : Renopathy pada ginjal. Rhin/o  Hidung : Rhinitis  infeksi pada hidung. Salping/o  Tuba Fallopii : Salpingoopexy  pengikatan tuba fallopii. Stomat/o  mulut : stomatitis  radang pada mulut/sariawan. Ureter/o  ureterolithiasis  batu ureter.

 

TERIMA KASIH

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF