Syarat Legal Tind Medis

September 21, 2017 | Author: Luthfi Sulistya Nugraha | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Syarat Legal Tind Medis...

Description

Syarat legal Tindakan medis

Izin pasien : Informed consent Alasan : Indikasi medis Cara : Standar medis/ SOP

Standar medis Cara bertindak secara medis dalam peristiwa yang nyata berdasarkan ilmu pengetahuan dan pengalaman.

SYARAT LEGAL

Indikasi Medis Petunjuk berdasarkan pemeriksaan menurut ilmu penyakit kedokteran dan perngalaman dokter bahwa suatu tindakan harus dilakukan

SYARAT LEGAL

Syarat Legal Pendelegasian Tindakan Medis 1. Dilakukan sendiri, tidak dapat dilimpahkan kepada orang lain 2. Hanya dapat dilimpahkan pelaksanaannya oleh dokter, jika penerima delegasi diyakinkan mampu melaksanakan dengan cara yang tepat 3. Pelimpahan wewenang dilakukan secara tertulis 4. Harus terdapat suatu petunjuk medis 5. Penerima delegasi dapat menolak

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF