Spo Telaah Resep

October 6, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Spo Telaah Resep...

Description

 

SPO TELAAH RESEP

No.Dokumen Tanggal Terbit : PROSEDUR TETAP

No. Revisi : 0

Halaman 1 dari 1 Ditetapkan, Direktur

INSTALASI FARMASI

 Pengertian

dr. Ainul Yaqin MARS Suatu proses verivikasi tentang ketepatan elemen resep sebelum obat diberikan kepada pasien.

Tujuan

Untuk memberikan pelayanan Farmasi ke pasien secara optimal dan efektif.

 Kebijakan  Prosedur

Unit Terkait  

1.Resep diterima di Unit Farmasi 2. Apoteker atau Tenaga Kefarmasian yang di delegasikan dan telah diberi wewenang, melaksanakan telaah resep yang sudah tercetak pada blanko resep bagian blanko. 3. Telaah resep meliputi : - Kejelasaan penulisan resep - Benar pasien - Benar obat - Benar dosis - Benar waktu/ frekuensi pemeberian. - Benar rute / cara pemeberian. - Interaksi obat - Duplikasi obat 4. Setelah telaah selesai dan tidak bermasalah, maka petugas mendatangani formulir tersebut. 5. Jika hasil telaah ada resep yang bermasalah, maka petugas menghubungi dokter penulis resep via telepon untuk konfirmasi dan hasil konfirmasi di catat. Farmasi

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF