Spo Pembersihan Dan Penataan Tanam

December 10, 2017 | Author: Karitas | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

contoh...

Description

MEMBERSIHKAN HALAMAN DAN PENATAAN TAMAN

No. Dokumen

No. Revisi

Halaman

.............................

0

1/2

Ditetapkan Direktur RS KARITAS STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

Tanggal Terbit : 01 Maret 2016 dr. A. A. G. Oka Wiryanatha, Sp. B

PENGERTIAN

TUJUAN

KEBIJAKAN PROSEDUR

Proses kebersihan seluruh area halaman depan maupun belakng rumah sakit dengan menggunakan peralatan dan bahan agar terpelihara kebersihan penataan tanam yang indah dan bersih Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk Menjaga agar halaman tetap bersih elok di pandang , rumput dan tanaman terawatt indah sesuai standar kebersihannya. SK direktur RS Karitas no.12/RSK/SK/-DIR/II/2016 tentang kebijakan pelayanan rumah sakit. PERSIAPAN ALAT DAN BAHAN 1. Sapu lidi 2. Serokan 3. Trolley sampah 4. Tempat sampah / tong sampah besar 5. Cangkul / pacul, ( mesin rumput ) 6. Sekop 7. linggis 8. Alat pelindung diri PROSEDUR KERJA a. Membersihkan Taman 1. Gunakan APD (Masker dan Sarung Tangan) 2. Sapu semua halaman dari depan hingga belakang sekitar rumah sakit 3. Sampah di kumpulkan lalu diangkat dengan menggunakan serokan yang telah tersedia yang ada di halaman area lingkungan rumah sakit dengan menggunakan tong sampah 4. Sampah yang berasal dari ruangan di kumpulkan kemudian dibuang ketempat sementara setelah di pisahkan menurut jenis sampah yang ada dengan

MEMBERSIHKAN HALAMAN DAN PENATAAN TAMAN

No. Dokumen

No. Revisi

Halaman

.............................

0

2/2

Ditetapkan Direktur RS KARITAS STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

Tanggal Terbit : 01 Maret 2016 dr. A. A. G. Oka Wiryanatha, Sp. B ketentuan 5. Sampah kering dan sampah basah dikumpulkan bersamaan diangkut dengan trolley sampah lalu di buang ke TPS yang tersedia kemudian di angkut oleh mobil pengumpul sampah ke tempat pembuangan akhir (TPA) 6. Sampah medis yang berasal dari ruangan di kumpulkan tersendiri kemudian di bakar pada tempat pembakaran sampah medis (incinerator)

b. Penataan Taman 1. Dilakukan pemangkasan rumput setiap seminggu sekali di seluruh areal luar rumah sakit 2. Area depan dan belakang di buatkan taman dan ditata sedemikian rupa sehingga terlihat indah dan rapih 3. Di buatkan bedengan untuk penanaman bunga maupun pohon pelindung 4. Dilakukan penyiraman setiap hari agar tanaman dapat hidup dengan baik 5. Rapikan alat-alat yang di8gunakan ke tempat semula 6. Lepas APD (Masker dan sarung tangan) dan buang ke tempat yang telah di sediakan (tempat

MEMBERSIHKAN HALAMAN DAN PENATAAN TAMAN

No. Dokumen

No. Revisi

Halaman

.............................

0

3/2

Ditetapkan Direktur RS KARITAS STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

Tanggal Terbit : 01 Maret 2016 dr. A. A. G. Oka Wiryanatha, Sp. B sampah Non Medis)

UNIT TERKAIT

1. Cleaning Service 2. Semua unit

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF