SOP Pemberian Vaksin DT

August 2, 2018 | Author: Ratih Atique | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

imunisasi DT...

Description

IMUNISASI DT

SOP

 No.Dokumen  No.Dokumen

:

 No.Revisi

:

TanggalTerbit

: 2 Februari 2016

Halaman

/UKM-SOP/PKMTWH/I/2016

: 1/3

UPT.PUSKESMAS TEWAH

dr.HENY ERLINA 19770507 200501 2 013

1. Pengertian

Imunisasi DT adalah pemberian kekebalan tubuh anak terhadap  penyakit tetanus dan difteri. Imunisasi DT diberikan pada bayi yang mempunyai alergi terhadap Vaksin Pertusis. Imunisasi DT  juga diberikan kepada anak sekolah usia usi a dibawah 8 tahun untuk memberikan kekebalan secara simultan terhadap penyakit dipteri dan tetanus.

2. Tujuan

Sebagai acuan dalam pemberian imunisasi DT agar anak mempunyai daya tahan terhadap penyakit Tetanus dan dipteri.

3. Kebijakan

4. Referensi 5. Alat dan bahan

Surat Keputusan Kepala UPT. PuskesmasTewah Nomor :5.007/ UKM-SOP/ PKM-TWH/I/ 2016 Tentang pengelolaan dan  pelaksanaan Upaya Kesehatan Masyarakat Puskesmas. Buku panduan Imunisasi 1. 2. 3. 4. 5. 6.

Vaksin DT Spuit disposable 0, 5 ml. Kapas steril. Kartu imunisasi. Buku register imunisasi. Safety bok.

1. Petugas mencuci tangan. 6. Prosedur / 2. Petugas mematiskan vaksin DT dalam keadaan baik ( Langkah - langkah  perhatikan tanggal kadaluarsa dan VVM ). 3. Petugas membuka vaksin dengan menggunakan pinset / gunting kecil ambil vaksin dengan menggunakan ADS 0,5 ml ( sebelum digunakan vaksin harus dikocok terlebih dahulu agar suspensi menjadi homogen ). 4. Petugas menjelaskan kepada keluarga tentang vaksin DT yang diberikan kepada anak. 5. Petugas mengatur posisi anak yang senyaman mungkin. 6. Petugas membersihkan tempat suntikan ( pada bayi 1/3 paha  bagian luar dan pada anak lengan bagian atas ) dengan kapas yang telah dibasahi air ( jangan menggunakan alcohol atau desinfektan sebab akan merusak vaksin terse but ).

7. Petugas menyuntik vaksin DT ( pada bayi anterolateral paha atas dan pada anak di lengan bagian atas ) dan disuntikan secara intramuscular ( IM ) / Subkutan ( SC ). 8. Petugas merapikan alat dan menyimpan lagi vaksin yang sudah dipakai ke tempat vaksin. Serta membuang spuit  bekas di safety bok. 9. Petugas memberikan obat antipiretik dan diberikan hanya  jika anak panas. 10. Petugas mencuci tangan. 11. Mencatat hasil kegiatan di register imunisasi. 7. Diagram Alir Petugas cuci

Menentukan Imunisasi

tangan

yang diberikan

Periksa kondisi vaksin

Memberikan informasi

yang akan diberikan

mengenai Vaksin yang

Atur posisi anak

Petugas menyuntikan vaksin secara IM / SC

Membersihkan alat

Berikan obat antipiretik

dan cuci tangan

 jika anak panas

Mencatat hasil imunisasi di buku

8. Hal-hal yang perlu diperhatikan 9. Unit Terkait

10. Dokumen Terkait

Tingkat pemahaman pasien dan teknik penyampaian pesan yang sederhana dan mudah dipahami oleh pasien 1. 2. 3. 4.

Poli Anak Sekolah Dasar Ruang KIA –  KB Kader Posyandu

1. Panduan penyuluhan pada pasien 2. Buku register imunisasi.

11. Rekaman Historis Perubahan  No.

YANG DIRUBAH

ISI PERUBAHAN

TGL MULAI DIBERLAKUKAN

IMUNISASI DT

DAFTAR TILIK

 No.Dokumen

:

 No.Revisi

:

TanggalTerbit

: 2 Februari 2016

Halaman

UKM- DT /PKM-TWH/I/2016

: 1/2

UPT.PUSKESMAS TEWAH

No.

dr.HENY ERLINA 19770507 200501 2 013

KEGIATAN

1.

Apakah

Petugas mencuci tangan ?

2.

Apakah

Petugas mematiskan vaksin DTdalam keadaan baik ( perhatikan tanggal kadaluarsa dan VVM ) ?

3.

Apakah

Petugas membuka vaksin dengan menggunakan pinset / gunting kecil ambil vaksin dengan menggunakan ADS 0,5 ml ( sebelum digunakan vaksin harus dikocok terlebih dahulu agar suspensi menjadi homogen ) ?

4.

Apakah

Petugas menjelaskan kepada keluarga tentang vaksin DT yang diberikan kepada anak ?

5.

Apakah

Petugas mengatur posisi anak yang senyaman mungkin ?

6.

Apakah

Petugas membersihkan tempat suntikan ( pada bayi 1/3 paha  bagian luar dan pada anak lengan  bagian atas ) dengan kapas yang telah dibasahi air ( jangan menggunakan alcohol atau desinfektan sebab akan merusak vaksin tersebut ) ?

YA

TIDAK

TIDAK BERLAKU

7.

Apakah

Petugas menyuntik vaksin DT (pada  bayi anterolateral paha atas dan  pada anak di lengan bagian atas ) dan disuntikan secara intra muscular ( IM ) / Subkutan ( SC ) ?

8.

Apakah

Petugas merapikan alat dan menyimpan lagi vaksin yang sudah dipakai ke tempat vaksin. Serta membuang spuit bekas di safety  bok?

9.

Apakah

Petugas mencuci tangan setelah memberikan imunisasi ?

10.

Apakah

Petugas mencatat hasil kegiatan di  buku imunisasi ?

CR = ………………………………………………………

Tewah, ……………………………………….

PELAKSANA / AUDITOR

……………………………………..............

 Nomor

:

 Nomor Revisi Berlaku Tanggal

: :

/UKM- SOP /PKM-TWH/II/2016 02 Februari 2016

UKM -IMUNISASI

Standar Operasional Prosedur Pemberian Imunisasi Difteri Tetanus ( DT )

 Nomor  Nomor Revisi Berlaku Tanggal

: : :

/UKM-DT /PKM-TWH/II/2016 02 Februari 2016

UKM - IMUNISASI Daftar Tilik Pemberian Imunisasi Difteri Tetanus ( DT )

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF