Sop Pada Pasien Keracunan Insektisida

April 23, 2019 | Author: zainudin | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Sop Pada Pasien Keracunan Insektisida...

Description

SOP PADA PASIEN KERACUNAN INSEKTISIDA

 No. Dokumen : 619/B.6/SOP/PKM.UTAN/III/2017

SOP

 No. Revisi

: 00

Tgl. Terbit

: 21 Maret 2017

Halaman

: 1/2 hal

UPT PUSKESMAS

SUPRIYADI, SUPRIYADI, SKM

KECAMATAN

 NIP. 19681231 198903 1 092

UTAN

1.

Pengertian

Semua insektisida bentuk cair dapat diserap melalui kulit dan usus dengan sempurna. Jenis yang paling sering menimbulkan keracunan di Indonesia adalah golongan organofosfat dan organoklorin. Golongan karbamat efeknya mirip efek organofosfat, tetapi jarang menimbulkan kasus keracunan.

2.

Tujuan

3.

Kebijakan

Sebagai acuan untuk menerapkan langkah  –   langkah untuk melaksanakan  pencegahan terjadinya kematian kem atian dan atasi gejala yang berlangsung berlangsun g Keputusan kepala puskesmas nomor 7 tahun 2017 tentang jenis  –  jenis  pelayanan yang disediakan bagi masyarakat.

4.

Referensi

5.

LangkahLangkah



Anamnesis 

Sejak kapan pasien tersebut keracunan, apakah ada usaha bunuh diri, dan riwayat depresi



Bila pasien sadar tanyakan jenis obat yang tertelan, bila tidak sadar tanyakan kepada orang yang menemukan mengenai benda –   benda di sekitar tubuh korban, dan apakah mereka membawa m embawa sisa racun yang diminum



Tanyakan jumlah obat yang tertelan, usaha yang mengeluarkan racun



Tanyakan apakah korban sedang mengalami gejala-gejala, sbb:  penglihatan

kabur,

sakit

kepala,

pusing,

mual,

muntah,

hipersalivasi, diare, sukar bernafas, kejang dan jantung terasa  berdebar, otot perus terasa kejang dan banyak b anyak berkeringat. 

Riwayat kontak dengan insektisida golongan tersebut, co : bekerja sebagai penyemprot hama , dsb



Ada atau tidaknya gejala keracunan yang utama yaitu tremor, kejang  –   kejang dan muntah. Selain itu dapat pula ditanyakan adanya keluhan mudah lelah, sakit kepala, mual, parastesia, 1

gelisah dan parastesia pada lidah, bibir dan muka 

Lama kontak dengan racun tersebut dan apakah masih ada sisa racun yang terdapat di sekitar tubuh korban



Penatalaksanaan 

6.

Unit Terkait

UGD

7.

Dokumen

Rekam Medis

Terkait 8.

Rekaman historis

 No .

Yang diubah

Isi Perubahan

Perubahan

2

Tanggal mulai diberlakukan

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF