Sop Mengganti Balutan Luka

April 23, 2019 | Author: diana | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

SOP MENGGANTI BALUTAN LUKA...

Description

MENGGANTI BALUTAN LUKA RUMAH SAKIT “PUTRA

No Dokumen

WASPADA”

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

Tanggal Terbit

No Revisi

Halaman 1/

Ditetapkan Direktur,

Dr. Lely Kurniasari, MARS NIK………

PENGERTIAN

Menganti balutan / penutup luka yang sudah kotor / lama dengan balutan / penutup yang baru secara aseptik.

TUJUAN

Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk : 1. Memberi perawatan luka dan mengobati luka. 2. Mempercepat proses penyembuhan luka. 3. Mencegah luka menjadi terinfeksi. 4. Mengobservasi perkembangan luka. 5. Memberi rasa nyaman pada luka.

KEBIJAKAN

PROSEDUR

1. Pada balutan yang sudah kotor 2. Pada penderita yang lukanya akan diperiksa oleh dokter atau akan diberi obat konpres yang baru.

1. Persiapan Alat : a. Alat on steril Baki dan alas (perlak). Bengkok dan kantong plastik. Kapas alkohol. Gunting. Plester / isolasi / verban gulung. Kaos tangan on steril.  b. Alat steril 1 pinset anatomi. 1 penjepit arteri klem / hemostat. Gauze / ABD / gauze /Dressing /Dressin g sesuai kebutuhan Kaos tangan steril (bila diperlukan). Cairan Nacl 0,9%     



  

gunting

 

2. Cara Kerja : a. Cocokkan kartu tindakan penggantian balutan luka dengan status pasien.  b. Cuci tangan (sesuai SPO) c. Identifikasi pasien (sesuai SPO) d. Jelaskan pada pasien tindakan yang akan dilakukan e. Siapkan alat  –   alat secara lengkap. bawa alat  –  alat ke samping tempat tidur pasien. f. Tutup pintu atau pasang sketsel / korden  pada samping tempat tempat tidur tidur pasien.

MENGGANTI BALUTAN LUKA No Dokumen

No Revisi

RUMAH SAKIT “PUTRA

Halaman 1/

WASPADA”

g. Atur posisi pasien sesuai lokasi luka dan  pasang perlak di bawahnya. h. Lepas fiksasi pada luka dengan kapas alkohol. i. Pakai sarung tangan on steril, buka balutan dan buang ke dalam kresek.  j. Lakukan pengkajian luka k. Bersihkan luka dengan cairan Nacl l. Tutup luka menggunakan dressing yang diperlukan sesuai pengkajian luka pada pasien. m. Bersihkan bekas plester dengan kapas alkohol. n. Fiksasi balutan dengan plester / isolasi / verban gulung. o. Rapikan pasien dan bereskan alat  –  alat.  p. Cuci tangan q. Dokumentasikan tindakan mengganti  balutan luka pada catatan perawatan. r. Letakkan kartu tindakan penggantian  balutan pada jam tindakan berikutnya.

PROSEDUR

UNIT TERKAIT

DOKUMEN TERKAIT

1. 2. 3. 4.

IGD ICU RAWAT INAP RAWAT JALAN

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF