Download Sop Melibatkan Pasien Dalam Penyusunan Rencana Layanan...
Description
MELIBATKAN PASIEN DALAM PENYUSUNAN RENCANA LAYANAN
SOP
No. Dokumen : No. Revisi : Tanggal Terbit Halaman :
:
Kepala Puskesmas Dumbayabulan
PUSKESMAS DUMBAYABULAN
KABUPATEN BONE BOLANGO Felmy S Kude, SKM NIP. 19670825 198901 2 001 1.
Definisi
Melibatkan pasien dalam menyusun renacana layanan adalah menyusun rencana layanan yang harus memperhatikan kebutuhan biologis, psikologis, sosial, spiritual, dan memperhatikan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh pasien
2.
Tujuan
Agar rencana layanan berjalan dengan baik maka pasien mempunyai hak untuk dilibatkan dalam rencana layanan yang akan dilakukan
3.
Kebijakan
SK Direktur Klinik ANS tentang kebijakan mutu klinik dan keselamatan pasien
4. 5. 5.
Referensi Peralatan dan Bahan Prosedur
ATK (Alat Tulis Kantor)
6.
Unit Terkait
Ruang pendaftaran(rekam medis), ruang pemeriksaan, rawat inap
1. Petugas (dokter/bidan/perawat) dan pasien berkomunikasi dalam rencana layanan 2. Petugas(dokter/perawat/bidan) menerangkan kepada pasien layanan tindakan yang akan dilakukan 3. Petugas menerangkan kepada pasien bahwa pasien berhak menerima atau menolak layanan atau tindakan yang telah diterangkan oleh petugas kesehatan 4. Petugas mempersilahkan pasien tanda tangan informed consent apabila pasien menerima atau menolak tindakan yang harus dilakukan oleh tenaga kesehatan 5. Petugas kesehatan melakukan layanan atau tindakan bila telah disetujui oleh pasien
Thank you for interesting in our services. We are a non-profit group that run this website to share documents. We need your help to maintenance this website.