SOAL UJIAN Konservasi tanah dan air KD 3.docx

January 16, 2018 | Author: svasanastudio | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download SOAL UJIAN Konservasi tanah dan air KD 3.docx...

Description

SOAL UJIAN KD 3

MATA KULIAH : KONSERVASI TANAH DAN AIR

1. Jelaskan hubungan antara penggunaan tanaman penutup tanah dengan tingkat erosi 2. Jelaskan pengolahan tanah yang ditujukan untuk konservasi tanah 3. Apa yang saudara ketahui tentang teras saluran, teras bangku dan teras irigasi 4. Jelaskan apa yang saudara ketahui tentang dam penghambat (DPN) 5. Jelaskan apa yang saudara ketahui tentang dam pengendali (DPI) 6. Jelaskan mengapa tanaman dapat memperkecil erosi 7. Salahsatu cara pengawetan tanah secara vegetatif adalah penanaman dalam strip (strip cropping). Hitunglah lebar strip jika diketahui lahan dengan kemiringan 15 %. 8. Jelaskan mengapa mulsa dapat menekan laju erosi 9. Jelaskan mengapa hutan rakyat dapat menekan laju erosi 10. Jelaskan metode pengawetan air 11. Suatu lahan dengan kemiringan tanah 30 – 50 %, solum tanah 20 - 40 cm. Menurut saudara metode pengawetan tanah dan air apa yang paling tepat digunakan pada lahan tersebut. Jelaskan alasan saudara 12. Diketahui kemiringan lahan 13 % hitunglah berapa lebar strip yang direkomendasikan

SOAL UJIAN

MATA KULIAH

: PENGELOLAAN TANAH

KLAS

: AGT C

HARI

: JUMAT

TANGGAL

: 13 NOVEMBER 2009

WAKTU

: 75 MENIT

1. Apa yang saudara ketahui tentang bentuk-bentuk erosi, jelaskan 2. Jelaskan hubungan antara infiltrasi tanah, aliran permukaan dan erosi 3. Jelaskan mengapa tanaman dapat memperkecil erosi 4. Sebutkan dan jelaskan pengendalian erosi secara mekanik. 5. Suatu lahan dengan kemiringan tanah 30 – 50 %, solum tanah 20 - 40 cm. Menurut saudara metode pengawetan tanah dan air apa yang paling tepat digunakan pada lahan tersebut. Jelaskan alasan saudara

Dosen pengampu

Sumarno

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF