SK Panduan Pelayanan Darah Dan Produk Darah

July 22, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download SK Panduan Pelayanan Darah Dan Produk Darah...

Description

 

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT HARAPAN JAYAKARTA NOMOR 053/DIR.RSHJ/SK/III/2018 TENTANG PANDUAN PELAYANAN PELAYAN AN DARAH DAN PRODUK DARAH DIREKTUR

Menimbang

:

1.  Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan Rumah Sakit Harapan Jayakarta, maka diperlukan penyelenggaraan pelayanan yang bermutu tinggi. 2.  Bahwa agar pelayanan di Rumah Sakit Harapan Jayakarta dapat terlaksana dengan baik dan bermutu, perlu adanya Keputusan Direktur tentang kebijakan pelayanan Rumah Sakit Harapan Jayakarta sebagai landasan bagi penyelenggaraan seluruh pelayanan di RS Harapan Jayakarta. 3.  Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam butir (1) dan (2), perlu ditetapkan d itetapkan dengan Keputusan Direktur Rumah Sakit Harapan Jayakarta.

Mengingat

:

1.  Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktek Kedokteran; Kedokteran; 2.  Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan; 3.  Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 153, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5072); 4.  Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 91 Tahun 2015 Tentang Standar Pelayanan Transfusi Darah. iv 

 

MEMUTUSKAN Menetapkan

:

KESATU

:

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT HARAPAN JAYAKARTA TENTANG PANDUAN PELAYANAN DARAH DAN PRODUK D ARAH RU M AH SAKIT H ARAP AN JAY AK ARTA.

KEDUA

:

Kebijakan Pelayanan Darah dan Produk Darah Rumah Sakit Harapan Jayakarta sebagaimana tercantum tercantum dalam Lampiran Keputusan ini.

KETIGA

:

Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila dikemudian hari ternyata terdapat hal-hal yang perlu penyempurnaan, akan diadakan perbaikan dan penyesuaian sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Jakarta Pada tanggal : 31 Maret 2018

Di rektur RS H a ra pa n Ja ya ka rta

dr. Suhermi Yenti, MKM 



View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF