Rpp Akuntansi Pajak Xi

November 3, 2018 | Author: Lena Susy Sibarani Naburju | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

rpp...

Description

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu I. II. III.

: SMK GLOBE NATIONAL PLUS : Administrasi Pajak : XI AK/2 : 18 x 45 menit

Standard Kompetensi

: Menyiapkan Surat Pemberitahuan Pajak

Kompetensi Dasar

: Mengidentifikasi dasar perpajakan

Indikator

:

 Menyediakan peralatan yang dibutuhkan untuk pengelolaan administrasi pajak  Mendeskripsikan defenisi pajak  Mendeskripsikan pungutan lain selain pajak  Mendeskripsikan jenis-jenis pajak  Mengidentifikasi tata cara penmungutan pajak  Mendeskripsikan tarif pajak IV.

Tujuan Pembelajaran

:



Siswa diharapkan mampu menjelaskan pengertian pajak dan perpajakan



Siswa diharapkan mampu menerangkan perbedaan pajak dan retribusi



Siswa diharapkan mampu mengemukakan asas pungutan pajak di Indonesia



Siswa diharapkan mampu menjelaskan falsafah dan dasar hukum pajak di Indonesia



Siswa diharapkan mampu menjelaskan Undang-undang dan hukum perpajakan di Indonesia



Siswa diharapkan mampu menjelaskan unsur-unsur pajak



Siswa diharapkan mampu mengemukakan asas pungutan pajak di Indonesia



Siswa diharapkan mampu menguraikan fungsi pajak



Siswa diharapkan mampu menguraikan timbul dan terhapusnya utang pajak



Siswa diharapkan mampu menerangkan macam-maca pajak

V. 1.

Materi Pembelajaran

:

Pengertian pajak dan perpajakan Pajak ialah iuran rakyat kepada kas Negara berdasarkan Undang-Undang yang dapat dipaksakan dengan tidak mendapat jasa timbal yang lansung dapat ditunjukkan dan yang digunakan untuk membayar pengeluaran umum. Perpajakan adalah segala sesuatu yang berkaitan dengan sistem dan permasalahan pelaksanaan pajak.

2.

Perbedaan pajak dan Retribusi Retribusi ialah pungutan yang dilakukan oleh pemerintah kepada masyarakat karena menggunakan fasilitas Negara.

3.

4.

Azas Pungutan Pajak di Indonesia -

Asas domisili

-

Asas sumber

-

Asas kebangsaan

Falsafah dan Dasar Hukum Pajak di Indonesia Falsafah pajak di Indonesia adalah Pancasila dan dasar hukum pajak adalah UUD 1945 Pasal 23 ayat 2 yaitu “segala pajak untuk keperluan Negara berdasarkan undang-undang.

5.

Undang-Undang dan Hukum Perpajakan di Indonesia -

UU No 28 tahun 2007

-

UU No 36 tahun 2008

-

UU No 18 tahun 2000

-

UU No 20 tahun 2000

-

UU No 13 tahu 1985

Hukum pajak:

6.

-

Hukum pajak material

-

Hukum pajak formal

Sistem Pemungutan Pajak di Indonesia -

Official Assesment System

-

Self Assesment System

-

Official Assesment System

-

With Holding System

7.

Unsur-unsur Pajak -

Subjek pajak adalah wajib pajak orang pribadi atau badan yang menurut ketentuan

peraturan

perundang-undangan

perpajakan

ditentukan

untuk

melakukan kewajiban perpajakan termasuk pemungut pajak dan pemotong pajak tertentu. -

Objek pajak adalah hal yang dikenakan pajak dan dasar untuk menghitung pajak yang terutang

-

Tarif pajak adalah dasar pengenaan pajak yang harus dibayar subjek pajak terhadap objek pajak yang menjadi tanggungannya.

8.

9.

Fungsi Pajak -

Fungsi anggaran

-

Fungsi mengatur

-

Fungsi memeratakan pendapatan

Timbul dan Hapusnya Utang Pajak Utang pajak ialah sejumlah uang yang harus dibayar oleh masyarkat akibat adanya keadaan,perbuatan atau peristiwa yang harus dilunasi dengan mekanisme yang berlaku dalam jangka waktu yang telah ditetapkan.

10. Macam-macam Pajak -

Pajak menurut pihak yang menanggung yakni pajak langsung dan pajak tidak langsung

VI.

-

Pajak menurut lembaga pemungutnya yakni pajak Negara dan pajak daerah

-

Pajak menurut sifatnya yakni pajak subjektif dan pajak objektif

METODE PEMBELAJARAN a.

Ceramah

b.

Tanya Jawab

c.

Pemberian Tugas

VII. KEGIATAN PEMBELAJARAN : Pertemuan 1 - 3 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang pengertian pajak,perpajakan,retribusi dan asas dan pungutan pajak di Indonesia Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang pengertian pengertian pajak,perpajakan,retribusi dan asas dan pungutan pajak di Indonesia sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang pengertian pajak,perpajakan,retribusi dan asas dan pungutan pajak di Indonesia (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya (soal pengertian pajak,perpajakan,retribusi dan asas dan pungutan pajak di Indonesia (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

Pertemuan 4-5 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang falsafah dan dasr hukum pajak,Undang-undang perpajakan dan sistem pemungutan pajak di Indonesia Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang falsafah dan dasr hukum pajak,Undang-undang perpajakan dan sistem pemungutan pajak di Indonesia sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang falsafah dan dasr hukum pajak,Undang-undang perpajakan dan sistem pemungutan pajak di Indonesia (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang falsafah dan dasr hukum pajak,Undang-undang perpajakan dan sistem pemungutan pajak di Indonesia (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

60

13

Pertemuan 6-7 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang unsur-unsur pajak dan fungsi pajak Kegiatan Inti  Eksplorasi  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang unsur-unsur pajak dan fungsi pajak sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi  Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang unsurunsur pajak dan fungsi pajak (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang unsur-unsur pajak dan fungsi pajak) (nilai yang ditanamkan: Jujur, , Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

Pertemuan 8-10 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang timbul dan hapusnya utang pajak dan macam-macam pajak Kegiatan Inti  Eksplorasi  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang timbul dan hapusnya utang pajak dan macam-macam pajak sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi  Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang timbul dan hapusnya utang pajak dan macam-macam pajak (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang timbul dan hapusnya utang pajak dan macammacam pajak) (nilai yang ditanamkan: Jujur, , Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

VIII.

Alat dan Sumber Belajar  Alat

:Papan Tulis, alat tulis , dokumen

 Sumber Belajar:  IX.

Modul perpajakan SMK Kelas XI : Yudisthira

Evaluasi / Penilaian 1.

Uraikan arti perpajakan!

2.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan asas domisili!

3.

Jelaskan apa perbedaan pajak langsung dan pajak tidak lansung!

4.

Uraikan apa yang menjadi fungsi pajak!

5.

Tuliskan UU yang mengatur perpajakan di Indonesia!

6.

Jelaskan yang menjadi falsafah dan dasar hukum pajak di Indonesia!

7.

Jelaskan hukum perpajakan di Indonesia!

8.

Uraikan apa yang dimaksud dengan tarif progresif dan berikan contohya!

9.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan self Assesment System.

10. Uraikan bagaimana timbulnya utang pajak! Rentang Penilaian

Ketuntasan

0-75

: Tidak kompeten

0-75

: Tidak Tuntas

75-79

: Cukup kompeten

75-100 : Tuntas

80-89

: Kompeten

90-100 : Amat kompeten

Batam, Agustus 2015

Mengetahui Kepala SMA Globe National Plus

Efvy Noyita, MM

Guru Mata Pelajaran

Ike Handayani Sinaga, S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu

: SMK GLOBE NATIONAL PLUS : Administrasi Pajak : XI AK/1 : 10 x 45 menit

I. Standard Kompetensi : Menyiapkan Surat Pemberitahuan Pajak II. Kompetensi Dasar III. Indikator

: Mengidentifikasi ketentuan umum dan tata cara perpajakan :

    

IV.

Mengidentifikasi wajib pajak Mengidentifikasi hak-hak dan kewajiban pajak) Mendeskripsikan tata cara memperoleh NPWP Mengidentifikasi penghapusan NPWP Menyajikan Pengertian dan fungsi nomor Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak (PPKP)  Mengidentifikasi tempat dan jangka waktu peelaporan usaha  Mendeskripsikan peencabutan PPKP Tujuan Pembelajaran : 

Siswa diharapkan mampu menguraikan syarat-syarat pendaftaran wajib pajak



Siswa diharapkan mampu menguraikan proses pelaporan pajak



Siswa diharapkan mampu menjelaskan penyelengaraan pembukuan pajak



Siswa diharapkan mampu menjelaskan tata cara pembayaran pajak



Siswa diharapkan mampu menguraikan prosedur penundaan pemasukan SPT



Siswa diharapkan mampu menjelaskan pembetulan SPT



Siswa diharapkan mampu mengemukakan ketentuan pengajuan banding



Siswa diharapkan mampu menyebutkan restitisi dan kompetensi



Siswa diharapkan mampu menerangkan penagihan Pajak



Siswa diharapkan mampu menyebutkan pemeriksaan terhadap wajib pajak



Siswa diharapkan mampu mengemukakan penyidikan terhadap wajib pajak



Siswa diharapkan mampu menjelaskan kewajiban umum dan khusus fiskus



Siswa diharapkan mampu menerangkan sanksi pajak

V.

Materi Pembelajaran

:

1. Kewajiban wajib pajak -

Mendaftarkan diri ke kantor DJP

-

Melaporkan pajaknya

-

Menyelenggarakan pembukuan pajak

-

Memberikan keterangan pajak

-

Membayar pajak

2. Hak-hak wajib pajak -

Penundaan pemasukan SPT

-

Pembetulan SPT

-

Keberatan

-

Banding

-

Restitusi dan kompensasi

3. Wewenang fiskus -

Menerbitkan ketetapan pajak

-

Pemeriksaan dan penyidikan

-

Penagihan

4. Kewajiban fiskus -

Kewajiban umum

-

Kewajiban khusus

5. Sanksi pajak

VI.

-

Sanksi administrasi

-

Sanksi pidana

METODE PEMBELAJARAN a. Ceramah b. Tanya Jawab c. Pemberian Tugas

VII. KEGIATAN PEMBELAJARAN : Pertemuan 11 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang kewajiban wajib pajak Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang kewajiban wajib pajak sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang kewajiban wajib pajak (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya (soal tentan g kewajiban wajib pajak (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

Pertemuan 12 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang hakhak wajib pajak Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang hak-hak wajib pajak sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang hak-hak wajib pajak (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang hak-hak wajib pajak (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

60

13

Pertemuan 13-14 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang wewenang fiskus Kegiatan Inti  Eksplorasi  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang wewenang fiskus sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi  Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang wewenang fiskus (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang wewenang fiskus) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

Pertemuan 15 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang kewajiban fiskus Kegiatan Inti  Eksplorasi  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang kewajiban fiskus sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi  Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang kewajiban fiskus (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang kewajiban fiskus) (nilai yang ditanamkan: Jujur, , Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

Pertemuan 16-17 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang sanksi pajak Kegiatan Inti  Eksplorasi  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang sanksi pajak sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi  Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang sanksi pajak (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang sanksi pajak) (nilai yang ditanamkan: Jujur, , Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

VIII.

Alat dan Sumber Belajar  Alat

:Papan Tulis, alat tulis , dokumen

 Sumber Belajar:  IX.

Modul perpajakan SMK Kelas XI : Yudisthira

Evaluasi / Penilaian 1) Setiap wajib pajak mendaftarkan diri pada …. Yang wilayah kerjanya meliputi tempat tinggal atau tempat kdudukan wajib pajak dan kepadanya diberikan NPWP. a. Kantor kelurahan b. Kantor kecamatan c. Karton Dirgen Pajak d. Kantor Dirjen Bea dan Cukai e. Kantor Dirgen Moneter 2) Batas waktu penyampaian SPb Masa paling lambat 20 hari setelah akhir masa pajak sedangkan untuk SPT selambat-lambatnya ….. setelah akhir tahun pajak yang bersangkutan. a. 15 hari b. 20 hari c. 1 bulan d. 3 bulan e. 4 bulan 3) Sebutkan 4 macam hak wajib pajak! 4) Apa arti pembetulan SPT dan apa pula akibatnya? 5) Jelaskan apa perbedaan restitusi dan kompensasi! 6) Jelaskan makna dan fungsi SKP! 7) Tuliskan kewajiban umum fiskus! 8) Jelaskan apa yang diharapkan dengan diberikannya sanksi kepada wajib pajak! 9) Uraikan apa yang dimaksud dengan sanksi administrasi! 10) Apa perbedaan sanksi pidana pelanggaran dengan sanksi pidan kejahatan!

Rentang Penilaian

Ketuntasan

0-75

: Tidak kompeten

0-75

: Tidak Tuntas

75-79

: Cukup kompeten

75-100 : Tuntas

80-89

: Kompeten

90-100 : Amat kompeten

Batam, Agustus 2015

Mengetahui Kepala SMA Globe National Plus

Efvy Noyita, MM

Guru Mata Pelajaran

Ike Handayani Sinaga, S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu

: SMK GLOBE NATIONAL PLUS : Administrasi Pajak : XI AK/1 : 10 x 45 menit

I. Standard Kompetensi : Menyiapkan Surat Pemberitahuan Pajak II. Kompetensi Dasar III. Indikator

IV.

V.

: Mengidentifikasi Pajak Penghasilan :

 Mendeskripsikan pajak penghasilan  Mengidentifikasi subjek dan bukan subjek PPh  Mengidentifikasi objek dan bukan objek PPh Tujuan Pembelajaran : 

Siswa diharapkan mampu mengemukakan penghasilan



Siswa diharapkan mampu menjelaskan pengertian pajak penghasilan



Siswa diharapkan mampu menerangkan subjek pajak penghasilan



Siswa diharapkan mampu menguraikan bukan subjek pajak penghasilan



Siswa diharapkan mampu menjelaskan objek pajak penghasilan



Siswa diharapkan mampu menguraikan bukan objek pajak penghasilan

Materi Pembelajaran

:

1) Pengertian pajak penghasilan Pajak penghasilan ialah pajak langsung yang dikenakan kepada badan atau orang pribadi pada tingkat penghasilan tertentu. 2) Subjek dan bukan subjek PPh Subjek pajak ialah pihak yang mempunyai kewajiban menghitung, melunasi, dan melaporkan perhitungan pajak penghasilan apabila sudah memenuhi persyaratan yang ditentukan oleh undang-undang. 3) Objek dan bukan objek PPh VI.

METODE PEMBELAJARAN a. Ceramah b. Tanya Jawab c. Pemberian Tugas

VII. KEGIATAN PEMBELAJARAN : Pertemuan 18-20 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang pengertian PPh,subjek dan bukan subjek PPh Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan pengertian PPh,subjek dan bukan subjek PPh sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang pengertian PPh,subjek dan bukan subjek PPh (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya (soal tentang pengertian PPh,subjek dan bukan subjek PPh) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

Pertemuan 21-22 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang objek dan bukan objek PPh Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang objek dan bukan objek PPh sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang objek dan bukan objek (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang objek dan bukan objek (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

60

13

VIII.

Alat dan Sumber Belajar  Alat

:Papan Tulis, alat tulis , dokumen

 Sumber Belajar:  IX.

Modul perpajakan SMK Kelas XI : Yudisthira

Evaluasi / Penilaian 1.

Uraikan pengertian penghasilan dan jelaskan jenis-jenisnya bila dilihat dari mengalirnya tambahan kemampuan ekonomis kepada wajib pajak!

2.

Tuliskan pengertian pajak penghasilan dan undang=undang yang mengaturnya!

3.

Jelaskan apa saja yang menjadi subjek pajak orang pribadi!

4.

Uraikan makna subjek pajak usaha tetap!

5.

Penghasilan apa saja yang menjadi objek pajak?

Rentang Penilaian

Ketuntasan

0-75

: Tidak kompeten

0-75

: Tidak Tuntas

75-79

: Cukup kompeten

75-100 : Tuntas

80-89

: Kompeten

90-100 : Amat kompeten

Batam, Agustus 2015

Mengetahui Kepala SMA Globe National Plus

Efvy Noyita, MM

Guru Mata Pelajaran

Ike Handayani Sinaga, S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu

: SMK GLOBE NATIONAL PLUS : Administrasi Pajak : XI AK/2 : 10 x 45 menit

I. Standard Kompetensi : Menyiapkan Surat Pemberitahuan Pajak II. Kompetensi Dasar III. Indikator

IV.

: Mengidentifikasi Penghasilan Kena Pajak :

 Menyajikan pengertian PKP  Menyajikan penghasilan PTKP  Menyajikan penyusutan  Menyajikan amortisasi  Mendeskripsikan perhitungan PKP Tujuan Pembelajaran : 

Siswa diharapkan mampu menjelaskan Penghasilan Kena Pajak



Siswa diharapkan mampu menerangkan biaya yang boleh dikurangkan dan biaya yang tidak boleh dikurangkan

V.



Siswa diharapkan mampu mengemukakan penghasilan tidak kena pajak



Siswa diharapkan mampu menjelaskan penyusutan



Siswa diharapkan mampu menjelaskan amortisasi



Siswa diharapkan mampu menghitung Penghasilan Kena Pajak

Materi Pembelajaran

:

1. Pengertian Penghasilan Kena Pajak PKP adalah penghasilan wajib pajak yang menjadi dasar untuk menghitung pajak penghasilan. 2. Biaya yang boleh dan tidak boleh dikurangkan -

Biay untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan

-

Biaya pmbelian bahan

-

Kerugian atas penjualan

-

Keerugian dari selisih kurs mata uang asing

-

Biaya penelitian dan pengembangan perusahaan

-

Biaya beasiswa,magang dann pelatihan

-

Piutang yang nyata-nyata tidak dapat ditagih

-

Sumbangan

-

Biaya pembangunan infrastruktur social Biaya yang tidak boleh dikurangkan:

-

Pembagian laba

-

Biaya yang dibebankan

-

Pembentukan dan penumpukan dana

-

Premi asuransi

-

Penggantian atau imbalan

3. Penghasilan Tidak Kena Pajak PTKP adalah pengurangan tambahan untuk mengurangi penghasilan bruto dalam menghitung atau menentukan PKP yang diberikan kepada wajib pajak orang pribadi dalam negeri. 4. Penyusutan Penyusutan adalah alokasi harga perolehan aktiva tetap perusahaan kepada periode yang menikmati jasanya. 5. Amortisasi Amortisasi adalah alokasi harga perolehan harta tak berwujud kepada periode yang menikmati jasanya. 6. Perhitungan PKP

VI.

-

Perhitungan PKP dengan menggunakan pembukuan

-

Perhitungan PKP dengan menggunakan norma perhitungan

METODE PEMBELAJARAN a. Ceramah b. Tanya Jawab c. Pemberian Tugas

VII. KEGIATAN PEMBELAJARAN : Pertemuan 23-24 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang Penghasilan Kena Pajak (PKP) Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan pengertian Penghasilan Kena Pajak (PKP) sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang Penghasilan Kena Pajak (PKP) (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya (soal tentang Penghasilan Kena Pajak (PKP)) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

Pertemuan 25-27 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

60

13

Pertemuan 28-31 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang Penyusutan Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang Penyusutan sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang Penyusutan (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang Penyusutan) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

160

13

Pertemuan 32 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang Amortisasi Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang Amortisasi sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang Amortisasi (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang Amortisasi) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

160

13

Pertemuan 33-35 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang perhitungan PKP dengan menggunakan pembukuan Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang perhitungan PKP dengan menggunakan pembukuan sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang perhitungan PKP dengan menggunakan pembukuan (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang perhitungan PKP dengan menggunakan pembukuan) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

60

13

Pertemuan 36 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang perhitungan PKP dengan menggunakan norma perhitungan Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang perhitungan PKP dengan menggunakan norma perhitungan sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang perhitungan PKP dengan menggunakan norma perhitungan (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang perhitungan PKP dengan menggunakan norma perhitungan) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

60

13

VIII.

Alat dan Sumber Belajar  Alat

:Papan Tulis, alat tulis , dokumen

 Sumber Belajar:  IX.

Modul perpajakan SMK Kelas XI : Yudisthira

Evaluasi / Penilaian 1.

Dasar perhitungan untuk menentukan besarnya pajak penghasilan yang terutang adalah… a. Laba perusahaan b. Kerugian perusahaan c. PTKP d. PKP e. Norma perhitungan

2.

Rio telah menikah dan mempunyai anak 5 orang (K/5) maka besarnya PKP-nya perbulan sebesar… a. Rp 120.000,b. Rp 240.000,c. Rp 720.000,d. Rp 1.440.000,e. Rp 2.880.000,-

3.

Biaya yang boleh dikurangkan dari penghasilan bruto adalah… a. Biaya yang mempunyai hubungan istimewa b. Deviden c. Premi asuransi d. Pajak penghasilan e. Biaya yang mempunyai hubungan langsung dengan kegiatan usaha

4.

Bapak Budi mempunyai usaha kerajinan sepatu di cibaduyut, ia sudah beristri dan memiliki 3 orang anak yang msih kecil (K/3). Pada tahun 2010 peredaran bruto kerajinan sepatunya sebesar Rp 560.000.000,-. Hitunglah penghasilan kena pajak bapak Budi tahun 2010. Jika dimisalkan norma perhitungan untuk usaha kerajinan di Cibaduyut sebesar 16%.

Rentang Penilaian

Ketuntasan

0-75

: Tidak kompeten

0-75

: Tidak Tuntas

75-79

: Cukup kompeten

75-100 : Tuntas

80-89

: Kompeten

90-100 : Amat kompeten

Batam, Agustus 2015

Mengetahui Kepala SMA Globe National Plus

Efvy Noyita, MM

Guru Mata Pelajaran

Ike Handayani Sinaga, S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu

: SMK GLOBE NATIONAL PLUS : Administrasi Pajak : XI AK/2 : 10 x 45 menit

I. Standard Kompetensi : Menyiapkan Surat Pemberitahuan Pajak II. Kompetensi Dasar III. Indikator

IV.

: Mengidentifikasi Pajak Penghasilan :

 Menyajikan tarif PPh  Mendeskripsikan perhitungan PPh Tujuan Pembelajaran : 

Siswa diharapkan mampu menjelaskan tarif umum pajak penghasilan



Siswa diharapkan mampu menerangkan tariff khusus pajak penghasilan



Siswa diharapkan mampu menjelaskan cara menghitung pajak penghasilan



Siswa diharapkan mampu menjelaskan laba pajak dan laba akuntansi



Siswa diharapkan mampu menjelaskan perbedaan permanen dan oerbedaan waktu

 V.

Siswa diharapkan mampu menjelaskan koreksi fiskal

Materi Pembelajaran 1. Tarif pajak penghasilan -

Tarif umum PPh

-

Tarif khusus PPh

2. Laba pajak dan laba akuntansi 3. Koreksi fiscal 4. Kertas kerja perhitungan laba pajak 5. Akuntansi PPh VI.

METODE PEMBELAJARAN d. Ceramah e. Tanya Jawab f. Pemberian Tugas

:

VII. KEGIATAN PEMBELAJARAN : Pertemuan 25 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang tarif pajak Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan pengertian tarif pajak sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang tarif pajak (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya (soal tentang tarif pajak) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

Pertemuan 26 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang perhitungan PPh) Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang perhitungan PPh sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang perhitungan PPh (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang perhitungan PPh (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

60

13

Pertemuan 27 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang koreksi fiscal Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang koreksi fiskal sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang koreksi fiskal (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang koreksi fiskal) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

160

13

Pertemuan 28 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang Akuntansi PPh Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang Akuntansi PPh sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang Akuntansi PPh (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang Akuntansi PPh) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

160

13

VIII.

Alat dan Sumber Belajar  Alat

:Papan Tulis, alat tulis , dokumen

 Sumber Belajar:  IX.

Modul perpajakan SMK Kelas XI : Yudisthira

Evaluasi / Penilaian 1.

Apa yang dimaksud dengan tariff khusus pajakpenghasilan?

2.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan laba akuntansi!

3.

Uraikan makna koreksi fiscal. Jelaskan pula tujuannya!

Rentang Penilaian

Ketuntasan

0-75

: Tidak kompeten

0-75

: Tidak Tuntas

75-79

: Cukup kompeten

75-100 : Tuntas

80-89

: Kompeten

90-100 : Amat kompeten

Batam, Agustus 2015

Mengetahui Kepala SMA Globe National Plus

Efvy Noyita, MM

Guru Mata Pelajaran

Ike Handayani Sinaga, S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu

: SMK GLOBE NATIONAL PLUS : Administrasi Pajak : XI AK/2 : 10 x 45 menit

I. Standard Kompetensi : Menyiapkan Surat Pemberitahuan Pajak II. Kompetensi Dasar III. Indikator

IV.

V.

: Mengidentifikasi Pajak Penghasilan21 :

 Menyajikan istilah-istilah dalam PPh pasal 21  Menyajikan objek PPh Pasal 21  Mendeskripsikan perhitungan PPh 21 Tujuan Pembelajaran : 

Siswa diharapkan mampu menjelaskan istilah PPh pasal 21



Siswa diharapkan mampu menerangkan objek dan bukan objek PPh pasal 21



Siswa diharapkan mampu menjelaskan lembaga pemotong PPh pasal 21



Siswa diharapkan mampu menjelaskan pengurangan PPh pasal 21



Siswa diharapkan mampu menghitung PPh Pasal 21

Materi Pembelajaran

:

1. PPh pasal 21 PPh pasal 21meliputi pajak penghasilan, pejabat Negara, pegawai negeri sipil, pegawai, pegawai tetap, pegawai dengan status pajak luar negeri, tenaga lepas, penerima pension, penerima honorarium, penerima upah, upah, honorarium, hadiah, magang, beasiswa, kegiatan, kegiatan multilevel marketing dan zakat 2. Objek PPh Pasal 21 3. Lembaga Pemotong PPh pasal 21 4. Perhitungna PPh pasal 21 VI.

METODE PEMBELAJARAN g. Ceramah h. Tanya Jawab i. Pemberian Tugas

VII. KEGIATAN PEMBELAJARAN : Pertemuan 29 KEGIATAN Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang istilah PPh pasl 21 Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan pengertian istilah PPh pasl 21 sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang istilah PPh pasl 21 (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya (soal tentang istilah PPh pasl 21) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

ALOKASI WAKTU

7

60

13

Pertemuan 30 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang objekPPh pasal 21 Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang objek PPh pasal 21 sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang objek PPh pasal 21 (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang objek PPh pasal 21 (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

60

13

Pertemuan 31-36 KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

Kegiatan Awal  Salam Pembuka  Doa  Absensi Siswa  Guru melakukan motivasi dan apersepsi terhadap siswa tentang perhitungan PPh Pasal 21 Kegiatan Inti  Eksplorasi Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan tanggapan dan pendapat mereka tentang perhitungan PPh Pasal 21sebagai materi pelajaran yang akan di bahas (nilai yang ditanamkan: Toleransi, Disiplin, Kerja Keras, Demokratis, Rasa Ingin Tahu, Menghargai restasi dan Tanggung Jawab  Elaborasi Guru menyajikan / menyampaikan materi pelajaran tentang perhitungan PPh Pasal 21 (nilai yang ditanamkan: Rasa ingin tahu, Komunikatif, Kerja Sama, Menghargai Prestasi dan kreatif).  Konfirmasi  Memfasilitasi siswa untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam pencapaian kompetensi dasar.  Menjelaskan kembali materi pelajaran yang belum diketahui siswa dan memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum berpartisipasi aktif Kegiatan Akhir  Guru bersama-sama siswa menyimpulkan materi pelajaran yang telah disampaikan (nilai yang ditanamkan: Jujur, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di laksanakan secara konsisten dan memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pelajaran (nilai yang ditanamkan: komunikatif, Toleransi, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, gemar membaca dan Tanggung jawab).  Memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya( mengerjakan soal tentang perhitungan PPh Pasal 21) (nilai yang ditanamkan: Jujur, Disiplin, Kerja keras, Mandiri. Rasa ingin tahu, Menghargai prestasi, dan Tanggung jawab).  Memberikan gambaran materi yang akan disampaikan pada pertemuan berikutnya.

7

160

13

VIII.

Alat dan Sumber Belajar  Alat

:Papan Tulis, alat tulis , dokumen

 Sumber Belajar:  IX.

Modul perpajakan SMK Kelas XI : Yudisthira

Evaluasi / Penilaian 1.

Tuliskan pengertian pajak penghasilan pasal 21!

2.

Tuliskan dan jelaskan objek PPh pasal 21!

3.

Tuliskan yang bukan pejabat Negara!

4.

Tuliskn yang bukan objek pajak PPh Pasal 21!

Rentang Penilaian

Ketuntasan

0-75

: Tidak kompeten

0-75

: Tidak Tuntas

75-79

: Cukup kompeten

75-100 : Tuntas

80-89

: Kompeten

90-100 : Amat kompeten

Batam, Agustus 2015

Mengetahui Kepala SMA Globe National Plus

Efvy Noyita, MM

Guru Mata Pelajaran

Ike Handayani Sinaga, S.Pd

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF