Pratikum-Pemrograman-Visual-3.pdf

May 13, 2018 | Author: ahmad hadi | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Pratikum-Pemrograman-Visual-3.pdf...

Description

Pratikum III Membuat Form Nilai Mata Kuliah

Ketika kita mengikuti kuliah, pasti kita mendapatkan hasil nilai Akhir dari mata kuliah yang kita ambil, dengan menggunakan Visual Basic.Net kita dapat mengetahui hasilnya hanya dengan mengiput nilai yang kita miliki dari hitungan berapa persen kesepakatan kesepakatan kontrak kuliah. Dengan memanfaatkan perintah If, else if, and kita dapat mengetahui dengan mudah apa hasil nilai akhir kuliah kita. 1. Buatlah Form Hasil Akhir Nilai Mata Kuliah Seperti di bawah ini :

2. Dengan Atur Properties sebagai berikut : Komponen Label1 Label2 Label3 Label4 Label5 Label6 Label7 Command Button Text Box

Properties Name Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester Tugas Project Presentasi Project Keaktifan Presensi Rata-Rata Nilai Anda cmdhasil txtuts txtuas

Keterangan

Tombol klik Hasil

Pemrograman Visual – Program Studi Sistem Informasi – S1 Oleh : Astrid Novita Putri , S.Kom, M.Kom

1

txttugas txtpresentasi txtkeaktifan txtpresensi txtrata-rata txthuruf TextBox1 TextBox2 TextBox3 TextBox4 TextBox5 TextBox6

Text Box

Untuk Hasil rata rata dari UTS Untuk Hasil rata rata dari UAS Untuk Hasil rata rata dari Tugas Project Untuk Hasil rata rata dari Presentasi Untuk Hasil rata rata dari Keaktifan Untuk Hasil rata rata dari Presensi

3. Ketentuan Rata Rata nilai Seandainya Sebagai Berikut :

Ujian Tengah Semester

: 20%

Ujian Akhir Semester

: 20%

Tugas Project (Kelompok)

: 25%

Presentasi Project (Kelompok) Keaktifan

: 15% : 10%

Presensi Minimal 75% untuk dapat mengikuti ujian akhir semester (UAS) : 10% 4. Range Nilai Sebagai berikut :

85-100 = A 75-84 = B 60-74 = C 50-59 = D 0-50

=E

5. Langkah pertama yang di lakukan kita hitung rata rata dari setiap nilai, sebagai contoh menghitung nilai UTS, dan menghitung 20 % dari nilai UTS tersebut

Private Sub txtuts_TextChanged( ByVal   sender As System.Object   , ByVal  e As System.EventArgs ) Handles txtuts.TextChanged Const  UTS As Single = 0.2 Dim rata_uts As Single rata_uts = txtuts.Text TextBox1.Text = UTS * rata_uts End Sub

Pemrograman Visual – Program Studi Sistem Informasi – S1 Oleh : Astrid Novita Putri , S.Kom, M.Kom

2

Silahkan Lanjutkan untuk rata rata nilai : 1.

Ujian Akhir Semester,

2. Tugas Project, 3. Presentasi Project 4. Keaktifan, 5. Presensi

Pemrograman Visual – Program Studi Sistem Informasi – S1 Oleh : Astrid Novita Putri , S.Kom, M.Kom

3

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF