Pondasi Dangkal Dan Teori Terzaghi - Rekpon I

October 11, 2017 | Author: Fachrurrazie | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

dosen : Reza P. Munirwan, ST, M.Sc...

Description

REKAYASA PONDASI I Fakultas Teknik Sipil - Geoteknik Universitas Syiah Kuala Banda Aceh

Staf Pengajar: Reza P. Munirwan, S.T, M.Sc

Daya Dukung Tanah Topik: • Pengertian umum • Mekanisme Keruntuhan • Daya Dukung Tanah (Teori Terzaghi) • Tugas

Daya Dukung Tanah Definisi: Daya Dukung Tanah Daya dukung tanah adalah kemampuan tanah untuk menerima beban dari bangunan struktur diatasnya secara aman tanpa mengalami keruntuhan tanah dan atau penurunan yang berarti. Daya Dukung Ultimate (Ultimate Bearing Capacity). Kemampuan maksimum tanah menahan beban dari bangunan. Daya Dukung Izin (Allowable Bearing Capacity). Adalah nilai dari daya dukung ultimate dibagi dengan suatu nilai dari angka keamanan (Factor of Safety).

Pola Keruntuhan Tanah

Pola Keruntuhan Tanah

Pola Keruntuhan Tanah

Pola Keruntuhan Tanah

Pola Keruntuhan Tanah GENERAL SHEAR FAILURE (Pada pasir kasar atau lempung keras)

LOCAL SHEAR FAILURE (Pasir sedang atau lempung dengan konsistensis sedang)

PUNCHING SHEAR FAILURE (pasir lepas atau lempung lunak)

GENERAL SHEAR FAILURE (Keruntuhan Umum)

DEPTH OF FAILURE (Dalam keruntuhan)

H  B. tany H  B. tan(45  f ' / 2) Where:  H = depth of shear failure beneath foundation base, m  B = footing width, m  y = 45 + f’/2, deg (read: psi)  f’ = effective angle of internal friction, deg

HORIZONTAL LENGTH OF FAILURE The length that the failure zone extends from the foundation perimeter at the foundation depth Lsh, may be approximated by

where D is the depth of the foundation base beneath the ground surface and y’ = 45 - f’/2. Lsh  1.73(H + D) if f’ = 30 deg. The shear zone may extend horizontally about 3B from the foundation base. Refer to Leonards (1962) for an alternative method of determining the length of failure.

TEORI TERZAGHI

Assumsi: • Tanah dibawah pondasi adalah homogen • Pondasi Dangkal Df < B • Menerus, Strip dan Tapak : analisis 2D • Rough base (dasar keras) • Equivalent surcharge (beban sama)

TERZAGHI MODEL

FAILURE ZONES:

1. ACD : TRIANGULAR ZONES 2. ADF & CDE : RADIAL SHEAR ZONES 3. AFH & CEG : RANKINE PASSIVE ZONES

TERZAGHI MODEL (GENERAL FAILURE)

• Pondasi strip qult = c.Nc + q.Nq + 0.5..B.N • Pondasi bujur sangkar qult = 1.3.c.Nc + q.Nq + 0.4..B.N • Pondasi bulat qult = 1.3.c.Nc + q.Nq + 0.3..B.N Dimana: c = kohesi tanah q =  . Df ; Df = kedalaman pondasi  = unit weight of soil B = lebar pondasi

Nc, Nq, N = Faktor daya dukung

   e 23 / 4f / 2 tanf  Nc  cotf   1  f    2. cos2       4 2   e 23 / 4f / 2 tanf Nq   f  2. cos2     4 2  1  K py  tan f N    1 2 2  cos f 

BEARING CAPACITY FACTORS

GENERAL FAILURE

BEARING CAPACITY FACTORS

GENERAL FAILURE

TERZAGHI MODEL (LOCAL FAILURE)

• Pondasi Strip qult = 2/3.c.Nc’ + q.Nq’ + 0.5..B.N’ • Pondasi Bujur Sangkar qult = 0.867.c.Nc’ + q.Nq’ + 0.4..B.N’ • Pondasi Bulat qult = 0.867.c.Nc’ + q.Nq’ + 0.3..B.N’ Dimana: c = kohesi tanah q =  . Df ; Df kedalaman pondasi  = unit weight of soil B = lebar pondasi Nc, Nq, N = faktor daya dukung

f’ = tan-1 (2/3. tanf)

  2  3  / 4  f ' / 2  tan f '  e  Nc  cotf '   1  2. cos2    f '       4 2   e 23 / 4f '/ 2 tanf ' Nq    f'  2. cos2    4 2  1  K py  tan f ' N    1 2  cos2 f ' 

BEARING CAPACITY FACTORS

LOCAL FAILURE

BEARING CAPACITY FACTORS

Contoh Soal Pondasi bujur sangkar 5 ft x 5 ft. Tanah yang mendukung pondasi memiliki parameterparameter, sudut geser tanah f = 20o dan kohesi c = 320 lb/ft2. Berat volume tanah  =115 lb/ft3. Diasumsikan kedalaman pondasi (Df) adalah 3 ft. Tentukan: - qultimate untuk keruntuhan umum dan lokal

Tugas Pondasi bujur sangkar dengan lebar B = 1.5 m. Tanah yang mendukung pondasi memiliki parameter-parameter, sudut geser tanah f = 18o dan kohesi c = 15.2 kN/m2. Berat volume tanah  =17.8 kN/m3. Diasumsikan kedalaman pondasi (Df) adalah 1.0 m.

Tugas Buat suatu laporan mengenai perhitungan yang dilakukan. Cat: Yang dinilai adalah cara menganalisa hasil yang diperoleh, bukan mengenai kebenaran hasil perhitungan yang didapat.

Tugas Teori Yg Digunakan: • Teori Terzaghi Keruntuhan Umum • Teori Terzaghi Keruntuhan Lokal • Teori Meyerhoff • Teori Lainnya (Bebas apa saja berdasarkan text book)

Tugas Format tugas: • Pendahuluan (1 lembar) (jelaskan mengenai latar belakang masalah yang dihadapi) • Metode Perhitungan (2-3 lembar) (jelaskan mengenai metode2 yang digunakan, langkah-langkah perhitungan) • Pembahasan (1-2 lembar) (penjelasan mengenai perbedaan hasil antara beberapa metode yang digunakan, dan parameter-parameter yang mempengaruhinya, sebaiknya dilengkapi dengan grafik atau tabel) • Kesimpulan (1 lembar) (penjelasan mengenai kira-kira faktor apa yang mengakibatkan perbedaan hasil antara beberapa metode, tambahkan pendapat sendiri jika perlu) • Lampiran (lampiran coretan perhitungan yang dilakukan, lengkapi juga dengan grafik atau tabel yang digunakan selama perhitungan jika dianggap perlu)

SELESAI

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF