PERKEMBANGAN PENDIDIKAN KEPERAWATAN DI INDONESIA

September 2, 2017 | Author: yenikusnul | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download PERKEMBANGAN PENDIDIKAN KEPERAWATAN DI INDONESIA...

Description

PERKEMBANGAN PENDIDIKAN KEPERAWATAN DI INDONESIA

PENDIDIKAN KEPERAWATAN SEJARAH PENDIDIKAN KEPERAWATAN Zaman purbakala ( Primitif Culture ) Manusia percaya bahwa apa yg ada di bumi, mempunyai kekuatan spritual/mistik yg mempengaruhi kehidupan manusia (animisme) Sakit di sebabkan oleh: - kekuatan alam/kekuatan gaib (batu-batu besar, gunung tinggi & pohon-2 besar) masyarakat lebih percaya pada dukun Zaman mesir masyarakat percaya dewa ibis mampu menyembuhkan penyakit Di Cina syetan sebagai penyebab penyakit, Akibatnya perawat tidak di perkenankan untuk merawat 2.Pertengahan abad VI masehi Keperawatan berkembang di benua asia tepatnya asia barat daya yaitu timur tengah seiring dg perkembangan agama Islam. Abad VII jazirah Arab berkembang pesat ilmu pengetahuan spt ilmu pasti,ilmu kimia, hygiene dan obat-obatan Keperawatan mengalami kemajuan dg prinsip dasar kesehatan pentingnya kebersihan diri (personal hygiene), kebersihan makanan, air & lingkungan. Tokoh yg terkenal dari dunia arab pada masa itu adalah Rufaidah 3.Permulaan abad XVI Orientasi masyarakat dari agama kekuasaan yaitu perang. Rumah ibadah byk yg tutup yg biasanya di gunakan untuk merawat orang sakit. Perawat di gaji rendah dengan jam kerja yang lama pada kondisi kerja yg buruk. Sisi positif dari perang u/perkembangan keprwtan korban byk membutuhkan tenaga sukarela sebagai perawat (orde-2 agama, istri yang mengikuti suami perang & tentara-2 yg merangkap sbg prwat) konsep P3K RS yang berperan besar terhadap perkembangan keperawatan pada masa kini (zaman pertengahan) yaitu hotel Dieu di Lion awalnya perawat mantan wts yang bertobat,tidak lama kemudian menggunakan perawat yang terdidik dari RS tsb Hotel Dieu di Paris orde agama,setelah revolusi orde agama di hps di ganti orang-2 bebas yg tdk terikat agama,pelopor perawat terkenal r.s ini yaitu Genevieve Bouquet St. Thomas Hospital, di dirikan th 1123 M Florence Nigtingale memperbaharui keperawatan 4. Pertengahan abad XVIII – XIX Keperawatan mulai di percaya orang yaitu Florence Nigthingale F.N lahir th 1820 dari keluarga kaya, terhormat, tumbuh & berkembang di Inggris, di terima mengikuti kursus pendidikan perawat usia 31 th. 2.PERKEMBANGAN PERAWAT DI INGGRIS Sesuai perang krim F.N kembali ke Inggris Inggris membuka jalan bagi kemajuan & perkembangan keperawatan yg di pelopori F.N. Tahun 1840 Inggris mengalami perubahan besar dalam perawatan - Pendidikan perawat di London Hopital - Th 1820 sekolah perawat modern Kontrubusi F.N bagi perkembangan keperawatan: • • • • • • • • •

Nutrisi merupakan bagian penting dari askep Rekreasi merupakan suatu terapi bagi orang sakit Mengidentifikasi kebutuhan personal ps & perawat untuk memenuhinya Menetapkan standar manajemen R.S Mengembangkan standar okupasi bagi ps wanita Mengembangkan pendidikan keperawatan Menetapkan 2 komponen keperawatan yaitu kesehatan & penyakit Keperawatan berdiri sendiri & berbeda dengan profesi dokter Menekankan kebutuhan Pendidikan berlanjut bagi perawat

(Dolan,1978 di kutip Taylor 1989) 3. PERKEMBANGAN KEPERAWATAN DI INDONESIA

Masa pemerintahan Belanda - Perawat berasal dari pendidik pribumi (Velpleger) di bantu penjaga orang sakit (Zieken Oppaser) - Bekerja di R.S Binnen Hospital di Jakarta (1799) memelihara kesehatan staf & tentara Belanda - membentuk dinas kesehatan tentara & dinas kesehatan rakyat Masa VOC (Gubenur Inggris Rafles 1812-1816) - Kesehatan adalah milik manusia melakukan pencacaran umum. - Membenahi cara perawatan pasien dg ggn jiwa. - Memperhatikan kesehatan & perawatan para tahanan. 4. PERKEMBANGAN ORGANISASI PROFESI KEPERAWATAN Beberapa organisasi keperawatan : ICN (International Council of Nurses) organisasi profesional wanita pertama di dunia di dirikan tgl 1 Juli 1899 o/ Mrs.Bedford Fenwick. Tujuannya: - Memperkokoh silaturahmi prwt slrh dunia - Memberi kesempatan bertemu bagi perwat di seluruh dunia untuk membicarakan masalah keperawatan. - Menjunjung peraturan dlm ICN agar dpt mencapai kemajuan dlm pelayanan, pendidikan keperwatan berdasarkan kode etik profesi keperawatan. ANA di dirikan th 1800 yang anggotanya dari negara-2 bagian, berperan : - Menetapkan standar praktek keperawatan - Canadian Nurse Association (CNA) tujuan sama dg ANA memberikan izin praktek keperawatan mandiri NLN (National League for Nursing) di dirikan th 1952, tujuan u/pengembangan & peningkatan mutu pelayanan keperawatan & pendidikan keperawatan British Nurse Association di dirikan th 1887, tujannya: memperkuat persatuan & kesatuan seluruh perawat di Inggris & berusaha memperoleh pengakuan terhadap profesi keperawatan. PPNI di dirikan 17 maret 1974

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF