osce 3

July 30, 2018 | Author: jo_jo_mania | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

osce...

Description

1. Seorang ibu membawa bayinya datang ke pol mata dengan keluhan kedua mata bayinya keluar kotoran berwarna kuning dan mata sulit dibuka sejak 2 hari yang lalu.  Apa diagnosa diagnosa anda? b. Pemeriksaan apa yang harus dilakukan? c. Apa hasil yang diharapkan? d. Terapi Terapi apa yang diberikan,  jelaskan dengan lengkap! lengkap! a

2.LAKI-LAKI, 25 TH, KABUR, BERAIR DAN SILAU PADA MATA KANAN

SEBUTKAN KELAINANNYA SERTA PENANGANANNYA

3. Seorang laki-laki datang ke IRD dengan keluhan mata kiri kabur dan nyeri setelah terkena bola tenis 1 jam yang lalu. Pada pemeriksaan diperoleh visus 1/300.

a. Apa diagnosa anda? b. Pemeriksaan apa yang perlu dilakukan? c. Bagaimana penatalaksanaannya?

4. Seorang wanita umur 65 tahun datang ke pol mata dengan keluhan kedua mata kabur perlahan-lahan sejak 6 bulan yang lalu, tanpa adanya riwayat trauma atau mata merah sebelumnya. Pada pemeriksaan diperoleh visus 2/60 ODS (seperti gambar)

a. b. c. d.

Apa diagnosa anda? Apa definisi diagnosa anda? Apa rencana kerja anda? Bila dilakukan operasi, apa diagnosis pasca operasi ?

5.SEBUTKAN DX SERTA FAKTOR PREDISPOSISI KELAINAN DI BAWAH INI

6. Seorang laki-laki 45 th datang dengan keluhan silau pada mata kiri disertai nyeri dan berair. a. Apa diagnosa anda? b. Pemeriksaan apa yang harus dilakukan? c. Bagaimana penatalaksanaannya?

7. Seorang laki-laki, 40 tahun datang ke IRD dengan keluhan kedua mata kabur dan terasa panas setelah terciprat obat pencuci lantai. a. Apa yang anda lakukan saat pertama kali penderita datang? b. Apa diagnosa anda? c. Apa komplikasi yang dapat terjadi bila penderita terlambat mendapat penanganan?

8. Seorang wanita,45 tahun datang dengan keluhan mata kanan nyeri cekot-cekot sejak 3 hari yang lalu disertai kabur dan berair. Pada pemeriksaan didapatkan CVI (+), PCVI (+),kornea edema, pupil dilatasi. a. Apa diagnosa anda? b. Pemeriksaan apa yang anda lakukan untuk menegakkan diagnosa saudara? c. Apa definisi glaukoma?  Apa faktor resikonya

9. Gambarlah penampang sagital bola mata dan sebutkan bagian-bagiannya! 10.Sebutkan DD mata merah beserta perbedaannya!

1.

Neonatal chlamydia conjunctivitis Pengecatan gram → merah (gram (-)) Tx : topical tetracyclin + oral erytromycin

2.

Korpus alineum ekstraksi benda asing

3.

Luksasi lensa periksa katarak dan TIO Tx : ekstraksi lensa

4. 5.

Katarak senilis matur Pterygium Iritasi kronis oleh debu, angin, asap

6.

Keratitis herpes simpleks tes fluoresin acyclocir ointment 5 x sehari, idoxiuridine 0,5% tiap jam (siang) dan tiap 2 jam (malam)

7.

Trauma kimia tetesi dengan pantocain dan segera irigasi dg RL atau aquades komplikasi : ulkus kornea, symblepharon, ptisis bulbi

8.

Glaukoma akut kongestif Pengukuran TIO def : Neuropathy optik yg progresif dg disk cupping, berkurangnya lapang pandang, dan peningkatan TIO sbg faktor resikonya

9. 10.

Gambar mata Konjungtivitis akut, keratitis, uveitis akut, glaukoma akut kongestif

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF