Download No Dokumen No Revisi Halaman: Sanitasi Pengelolaan Pestisida...
Description
SOP SANITASI PENGELOLAAN PESTISIDA NO DOKUMEN
TANGGAL TERBIT
PENGERTIAN
TUJUAN
NO REVISI
HALAMAN
DISETUJUI OLEH KA,UPT PUSKESMAS MUARA KELINGI
NURYADI,SE NIP. 196707061989031009 Sebagai praktisi kesehatan lingkungan, salah satu jenis pestisida yang familier adalah pestisida hygiene lingkungan. Pestisida ini merupakan pestisida yang digunakan untuk pemberantasan vektor penyakit menular (serangga, tikus) atau untuk pengendalian hama di rumah-rumah, pekarangan, tempat kerja, tempat umum lain, termasuk sarana angkutan dan tempat penyimpanan/pergudangan. Dan aplikasi dari jenis pestisida ini kita mengenalnya dengan foggig, thermal fog, atau kegiatan dan istilah lainyya terkait pemberantasan vektor secara kimia. 1. Agar pengusaha toko pestisida mengetahui dampak keracunan obat bahan kimia. 2. Supaya pemilik usaha tersebut bisa mencegah agar derajat kesehatan lingkungan sekitar rumah mereka bisa memenuhi syarat kesehatan lingkungan. 1. Peraturan Menteri Pertanian Nomor : 24/Permentan/SR.140/4/2011 Tentang Syarat dan Tatacara Pendaftaran Pestisida 2. Peraturan Pemerintah Nomor : 7 Tahun 1973 tentang Pengawasan atas Peredaran, Penyimpanan, dan Penggunaan Pestisida 3. Keputusan Menteri Pertanian Nomor : 280/Kpts/Um/6/1973 tentang Prosedur Permohonan Pendaftaran dan Izin Pestisida
DASAR HUKUM
4. Peraturan Menteri Pertanian Nomor : 24/Permentan/SR.140/4/2011 Tentang Syarat dan Tatacara Pendaftaran Pestisida 5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor : 258/MENKES/PER/III/1992 Tentang Persyaratan Kesehatan Pengelolaan Pestisida 6. Peraturan Menteri Tenaga Kerja Republik Indonesia Nomor : PER03/MEN/1986 tentang Syarat-syarat Keselamatan dan Kesehatan Tempat Kerja yang mengelola pestisida. 7. Keputusan Menteri Pertanian No. 949 Tahun 1998 Tentang : Pestisida Terbatas.
KEBIJAKAN
1. Sesuai Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor : 258/MENKES/PER/III/1992 terdapat dua jenis penggololngan, yaitu Pestisida dan Pestisida hygiene lingkungan. 2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor : 258/MENKES/PER/III/1992 Tentang Persyaratan Kesehatan Pengelolaan Pestisida (Pasal 6)
Thank you for interesting in our services. We are a non-profit group that run this website to share documents. We need your help to maintenance this website.