MP-SOP-MS-009 Penyediaan Alat Pelindung Diri

January 16, 2018 | Author: Lalan Muhamad Nur | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Alat Pelindung Diri...

Description

PROSEDUR PENYEDIAAN ALAT PELINDUNG DIRI MP-P-MS-009 Dibuat Oleh

Diperiksa Oleh

Disetujui Oleh

dr. Frans Dennis Martogi Med Site Doctor

dr. Irwan B. Hasyim, MSc Senior Manager Operations & QHSE

dr. Thomas Tabalujan, Msc President Director

Dokumen ini milik PT. Kartika Bina Medikatama. Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruhnya tanpa izin dari Management Representative PT. Kartika Bina Medikatama

PROSEDUR PENYEDIAAN ALAT PELINDUNG DIRI NOMOR DOKUMEN

NO. REVISI

TANGGAL TERBIT

HALAMAN

MP-P-MS-009

0

2 Mei 2011

2 dari 8

Sejarah Perubahan No. Revisi

Tanggal

Uraian Perubahan

Halaman

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL

Halaman 1

Dokumen ini milik PT. Kartika Bina Medikatama. Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruhnya tanpa izin dari Management Representative PT. Kartika Bina Medikatama

PROSEDUR PENYEDIAAN ALAT PELINDUNG DIRI NOMOR DOKUMEN

NO. REVISI

TANGGAL TERBIT

HALAMAN

MP-P-MS-009

0

2 Mei 2011

3 dari 8

SEJARAH PERUBAHAN

2

DAFTAR ISI

3

TUJUAN

4

RUANG LINGKUP

4

REFERENSI

4

PENANGGUNG JAWAB

4

DETAIL PROSEDUR

4

FORMULIR YANG DIGUNAKAN

5

1.TUJUAN Prosedur ini menjelaskan tentang penyediaan alat pelindung diri bagi setiap karyawan Medika Plaza terutama mereka yang bekerja di site 2. RUANG LINGKUP Prosedur ini berlaku untuk semua karyawan PT. Kartika Bina Medikatama agar pelayanan dapat berjalan dengan baik sesuai dengan peraturan K3 yang berlaku

Dokumen ini milik PT. Kartika Bina Medikatama. Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruhnya tanpa izin dari Management Representative PT. Kartika Bina Medikatama

PROSEDUR PENYEDIAAN ALAT PELINDUNG DIRI NOMOR DOKUMEN

NO. REVISI

TANGGAL TERBIT

HALAMAN

MP-P-MS-009

0

2 Mei 2011

4 dari 8

3. REFERENSI 3.1. Pedoman QHSE PT. Kartika Bina Medikatama 3.2. Persyaratan ISO 9001:2008 kalusul 7.2. 3.3. Persyaratan OHSAS 18001:2007 klausul 4.3., 4.4.6 4. PENANGGUNG JAWAB 4.1. Procurement 4.2. Medical Site Admin 4.3. Medical Site Supervisor 4.4. Medical Site Doctor 5. DETAIL PROSEDUR 5.1.Medical Site admin melakukan inventaris terhadap ketersediaan alat pelindung diri 5.2 Medical site admin melapor ke Medical Site Supervisor untuk melakukan verifikasi jumlah alat pelindung diri yang tersedia di medical site departemen 5.3 Kemudian Medical site admin meminta persetujuan permintaan pengadaan alat pelindung diri kepada Medical Site Doctor 5.4 Kemudian surat permintaan yang sudah ditandatangani oleh Medical Site Supervisor dan Medical Site Doctor diserahkan kepada Procurement Officer 5.5 Setelah Procurement Officer meminta persetujuan dari Pocurement Manager, kemudian dibuatkan suatu surat pembelian 5.6 Surat pembelian disampaikan ke vendor alat pelindung diri yang telah ditunjuk secara resmi 5.7 Vendor mengirimkan pesanan alat pelindung diri ke procurement officer 5.8 Procurement Officer melakukan pemeriksaan alat pelindung diri baik terhadap jumlah ataupun kesesuaian dengan standard alat pelindung diri yang dipesan 5.9 Procurement officer melakukan serah terima alat pelindung diri dengan Medical Site Admin 6.0 Medical Site Admin melakukan pemeriksaan alat pelindung diri apakah sudah sesuai dengan jumlah yang dipesan 6.1 Medical Site Admin membagikan alat pelindung diri bagi setiap karyawan yang baru pertama kali berangkat ke site atau mengganti alat pelindung diri yang sudah tidak layak pakai lagi 6.2 Setelah karyawan menerima alat pelindung diri, Medical Site Admin membuat tanda terima alat pelindung diri

Dokumen ini milik PT. Kartika Bina Medikatama. Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruhnya tanpa izin dari Management Representative PT. Kartika Bina Medikatama

PROSEDUR PENYEDIAAN ALAT PELINDUNG DIRI NOMOR DOKUMEN

NO. REVISI

TANGGAL TERBIT

HALAMAN

MP-P-MS-009

0

2 Mei 2011

5 dari 8

6. FORMULIR YANG DIGUNAKAN 6.1. FM-MS-009-01 Form permintaan pengeluaran barang 6.2. FM-MS-010-02 Form tanda terima

DIAGRAM ALIR PENYEDIAAN ALAT PELINDUNG DIRI

Dokumen ini milik PT. Kartika Bina Medikatama. Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruhnya tanpa izin dari Management Representative PT. Kartika Bina Medikatama

PROSEDUR PENYEDIAAN ALAT PELINDUNG DIRI

Medical Site Admin

Inventaris Alat Pelindung Diri

Surat Permintaan

NOMOR DOKUMEN

NO. REVISI

TANGGAL TERBIT

HALAMAN

MP-P-MS-009

0

2 Mei 2011

6 dari 8

Medical Site Supervisor

Medical Site Doctor

Procurement Manager

Procurement Officer

Vendor Alat Pelindung Diri

Verifikasi jumlah alat pelindung diri

Menandatangani surat permintaan

Tidak tersedia Memeriksa persediaan alat pelindung diri di warehouse

Persetujuan pembelian alat pelindung diri

Tersedia

Menerima alat pelindung diri yang dipesan

Menyiapkan sejumlah alat pelindung diri

Serah terima alat pelindung diri dan membuat tanda terima

Surat pembelian

Mempersiapkan dan mengirimkan sesuai pesanan

Dokumen ini milik PT. Kartika Bina Medikatama. Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruhnya tanpa izin dari Management Representative PT. Kartika Bina Medikatama

PROSEDUR PENYEDIAAN ALAT PELINDUNG DIRI NOMOR DOKUMEN

NO. REVISI

TANGGAL TERBIT

HALAMAN

MP-P-MS-009

0

2 Mei 2011

7 dari 8

Dokumen ini milik PT. Kartika Bina Medikatama. Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruhnya tanpa izin dari Management Representative PT. Kartika Bina Medikatama

PROSEDUR PENYEDIAAN ALAT PELINDUNG DIRI NOMOR DOKUMEN

NO. REVISI

TANGGAL TERBIT

HALAMAN

MP-P-MS-009

0

2 Mei 2011

8 dari 8

Dokumen ini milik PT. Kartika Bina Medikatama. Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruhnya tanpa izin dari Management Representative PT. Kartika Bina Medikatama

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF