MORFOLOGI serangga.doc

November 10, 2018 | Author: Mita Larasati | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download MORFOLOGI serangga.doc...

Description

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Latar Belakang Belakang Serangga merupakan kelompok hewan yang dominan di muka bumi dengan

 jumlah spesies hampir 80 persen dari jumlah total hewan di bumi. Dari 751.000 spesies golongan serangga, sekitar 250.000 spesies terdapat di ndonesia. Serangga di  bidang pertanian banyak dikenal sebagai hama. Sebagian bersi!at sebagai predator,  parasitoid, atau musuh alami. "ebanyakan spesies serangga berman!aat bagi manusia. Sebanyak 1.#1$.000 spesies telah berhasil diidenti!ikasi dan dikenal, lebih dari 7.000 spesies baru di temukan hampir setiap tahun. "arena alasan ini membuat serangga  berhasil dalam mempertahankan keberlangsungan hidupnya pada habitat yang  ber%ariasi, kapasitas reproduksi yang tinggi, kemempuan memakan jenis makanan yang berbeda, dan kemampuan menyelamatkan diri dari musuhnya &Djarubito, 1''$(. Serang Serangga ga merupak merupakan an )ilum )ilum *rthr *rthropod opodaa &term &termasu asuk k pada kelas kelas insekt insekta(. a(. )ilum *rthropoda &dalam bahasa latin, *rthra + ruas , buku, segmen  podos + kaki( merupakan hewan yang memiliki -iri kaki beruas, berbuku, atau bersegmen. Segmen tersebut juga terdapat pada tubuhnya. ubuh *rthropoda merupakan simeri bilateral dan tergolong tripoblastik selomata. *rthropoda *rthropoda adalah !ilum yang paling pa ling besar dalam dunia dunia hewan hewan dan men-ak men-akup up serangg serangga, a, laba/l laba/laba aba,, udang, udang, lipan lipan dan hewan hewan mirip mirip lainnya. *rthropoda adalah nama lain hewan berbuku/buku &adi, 200'(. *rthropoda biasa ditemukan di laut, air tawar, darat, dan lingkungan udara, serta serta termasuk termasuk berbagai bentuk simbiotis simbiotis dan parasit. parasit. ampir dari '0 dari seluruh seluruh  jenis hewan yang diketahui orang adalah *rthropoda. *rthropoda dianggap  berkerabat dekat dengan *nnelida, -ontohnya adalah eripetus di *!rika Selatan. )ilum *rthropoda sebagian berperan sebagai mangsa dari sejumlah hewan predator  yang terdiri atas arthropoda lain dan spesies bukan arthropoda &adi, 200'(.

1.2 RUMUSAN MASALAH 3akalah ini mempunyai rumusan masalah sebagai berikut 4 1.3 TUJUAN 3akalah ini mempunyai tujuan sebagai berikut 4

BAB II PEMBAHASAN

2.1. Pembagian aera! t"b"! #ke$ala% aa% $er"t&

Serangga dewasa tubuhnya terbagi atas tiga bagian, yaitu -aput &kepala(, torak &dada(, dan abdomen &perut(. ada kepala terdapat alat mulut dan sejumlah organ indera, yaitu antenna, palpus dan mata. Dada merupakan bagian tengah tubuh serangga dan pada bagian ini terdapat kaki/kaki dan sayap/sayap &bila ada(. *bdomen merupakan bagian tubuh posterior yang terdiri atas ruas/ruas dan terdapat tympanum dan alat genetalia.

'ambar Hi$(te)i) e*(l")i t"b"! aing #R())% 1/0& 1. a$"t #e$ala&

)erangga +ang bera)al ari !e,an )e-eni)

"epala-aput

merupakan

bangunan

anterior

yang

menyerupai

kapsul. 3enurut risyono &200#( -aput merupakan sebuah konstruksi yang  padat dan keras dan terdapat beberapa suture yang menurut teori e%olusi -aput tersebut terdiri dari empat ruas yang mengalami penyatuan. "epala pada dasarnya tersusun atas 6 segmen yang ber!usi. "eenam segmen tersebut tidak  tampak lagi pada hewan dewasa, tetapi pada saat embrio teramati. ukti adanya keenam segmen pada saat dewasa yaitu terlihat adanya 6 apendiks yang meliputi dorsal, antena, interkalari, mandibula, maksila, da n labial.   ada kepala terdapat mata, antena dan alat mulut. entuk kepala  ber%ariasi yang sangat berkaitan dengan

bagaimana

serangga

makan.

Serangga/serangga dengan alat mulut pengunyah se-ara normal memiliki kepala yang sangat besar, yang lurus ke arah bawah. Serangga dengan alat mulut pen-u-uk/pengisap mempunyai kepala yang ke-il yang ber%ariasi dalam kenampakan maupun letaknya. a. ipe "epala Serangga *da tiga tipe kepala serangga yaitu hypognathous, a-rididae, dan -arabidae. ypognathous apabila alat mulutnya menghadap ke bawah, -ontoh serangganya adalah belalang. *-rididae prognathous apabila alat mulutnya menghadap ke depan, -ontoh serangganya adalah kumbang. arabidae dan ephistognathous apabila alat mulutnya menghadap ke  belakang, -ontoh serangga adalah semua serangga ordo emiptera &risyono, 200#(.

'ambar Ti$e ke$ala )erangga #R())% 1/0&

 b. 3ata 3ata serangga terdiri dari dua ma-am yaitu mata majemuk dan mata oseli. 3ata majemuk ber!ungsi sebagai pendeteksi warna dan bentuk, sedangkan mata oseli atau biasa disebut mata tunggal ber!ungsi sebagai pendeteksi intensitas -ahaya &risyono, 200#(. 3ata majemuk terletak pada kedua sisi kepala dan berwarna hitam. 3ata majemuk dilindungi oleh bagain transparan dari kutikula yaitu -ornea, dimana terbagi menjadi sejumlah besar potongan berbentuk segi enam yaitu disebut sebagia !a-et. Setiap !a-et merupakan ujung terluar dari suatu unit yang disebut ommatididum. *danya struktur ini akan memberikan gambaran mo9aik seperti pada udang. Diantara  beberapa serangga, kemungkinan belalang mampu membedakan warna &adi, 200'(. 3ata sederhana atau o-ellus &jamak o-elli( di daerah kepala bagian atas serta di tepi sebelah dalam mata majemuk. 3ata sederhana ini terdiri atas sekelompok sel/sel  penglihatan yaitu retinula dan di bagian tengahnya terdapat batang optik yaitu rhabdom. agian terluar mata sederhana terdapat lensa transparan yang merupakan modi!ikasi dari kutikula &adi, 200'(.

'ambar4. Ti$e mata )erangga #R())% 1/0&

-. *ntena Selain mata, terdapat juga sepasang antena yang panjang dan sangat mobil &bergerak gerak(. *ntena merupakan alat tambahan yang beruas ruas dan berpori. *ntena belakang berbentuk benang dan tersusun atas sejumlah besar segmen. ada antena terdapat rambut/rambut sensori yang kemungkinan ber!ungsi sebagai indera  pembau &:umar, 2000(. 3enurut risyono &200#( bagian/bagian antena adalah anteni!er, soket, s-ape, pedi-el, meriston, dan !lagelum.

'ambar Bagian5bagian antena )erangga

3enurut :umar &2000( berdasarkan bentuknya antena serangga dapat dibedakan menjadi 1# tipe yaitu4 1( )ili!orm4 menyerupai benag, tiap/tiap segmen yang membentuk antena ukurannya sama, misalnya antena pada Valanga sp. &;rthoptera(. 2( 3onili!orm4 seperti manik/manik, ruas/ruas antena berukuran sama dan  berbentuk bulat, misalnya Rhysodidae. $( Setaseous4 seperti rambut kaku &Seta(, makin ke ujung ruas/ruas antena maakin ramping, misalnya  sopter a. #( la%ate4 seperti monili!orm tapi agak membesar kebagian ujungnya, misalnya Coccinellidae. 5( apitate4 seperti -la%ate tetapi perbesaran ruas/ruas terakhir tiba/tiba membesar, misalnya Nitidulidae. 6( Serate4 tiap/tiap segmennya berbentuk seperti gigi, misalnya Elateridae. 7(
View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF