Masalah Gizi Pada Ibu Menyusui

May 20, 2019 | Author: LISMA ROSITA | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

NUTRISI UNTUK IBU MENYUSUI...

Description

Masalah Gizi Pada Ibu Menyusui Oleh: 1. Lisma Lisma Rosit Rositaa ( 1521 152117 174 4 ! "el:2

Defenisi Gizi suatu proses organisme menggunakan makanan  yang dikonsumsi secara normal melalui proses digesti absorpsi transportasi penyimpanan metabolisme dan pengeluaran zat!zat yang tidak digunakan untuk mempertahankan

Pemenuhan gizi yang baik bagi ibu menyusui akan berpengaruh terhadap status gizi ibu menyusui dan juga bagi pertumbuhan dan perkembangan bayinya. Ibu menyusui membutuhkan energi yang lebih besar untuk memenuhi kebutuhan produksi ASI dan untuk kebutuhan aktitasnya sendiri

Defenisi ASI makanan yang dibutuhkan bayi selama kurang lebih enam bulan. "omposisi ASI dirancang untuk mencukupi kebutuhan zat gizi bayi dan melindungi bayi dari infeksi dan penyakit kronis tertentu

"omposisi ASI terutama zat mikro dan komposisi asam lemak dapat diubah sesuai dengan apa yang diasup oleh ibu. #. $nergi %"alori& Ibu menyusui dalam kondisi sehat mampu menghasilkan ASI rata!rata '() ml per hari. $nergi yang dibutuhkan untuk menghasilkan  ASI '() ml adalah sekitar *() kkal. +. "arbohidrat %",& -aktosa adalah ", yang dominan dalam ASI. -aktosa ASI sangat mudah dicerna dan dapat meningkatkan penyerapan kalsium. Anjuran  jumlah ", yang harus dikonsumsi dalam satu hari adalah ((!(/ dari total energi.

1. Protein "andungan protein ASI relatif lebih rendah dibandingkan susu sapi. 2amun protein ASI memiliki gizi dan zat non!gizi penting seperti anti3irus dan antimikroba.

4. -emak dan komposisi asam lemak  -emak adalah komponen terbesar di dalam ASI. -emak pada ASI foremilk %kolostrum& lebih rendah sedangkan ASI hindmilk %ASI eksklusif& mempunyai kandungan lemak yang tinggi.

(. "olesterol "onsentrasi kolesterol di ASI berkisar #)!+) mg per hari 5ariasi ini sangat tergantung dengan pemberian. Penelitian menjelaskan bah6a konsumsi kolesterol melalui ASI berhubungan dengan kecenderungan penurunan kolesterol darah di kemudian hari.

. 5itamin larut lemak 

a.

 5itamin A 

b.

 5itamin D

c.

 5itamin $

d.

 5itamin " 

*. 5itamin larut air a. 5itamin 7# d. 5itamin 7 b. 5itamin 7+ e. 5itamin 7#+ dan asam folat c. 5itamin 71 f. 5itamin 8

'. 9ineral "andungan mineral dalam ASI sesuai dengan laju pertumbuhan manusia sehingga konsentrasinya lebih rendah dibandingkan susu he6an kecuali mineral!mi neral penting seperti magnesium kalsium besi dan seng.

Prinsip gizi bagi ibu menyusui •











 Asam lemak omega 1 yang akan diubah D,A %sumber bahan makanan diperoleh dari ikan laut seperti kakap tongkol dan lemuru&. 8a : susu keju teri kacang!kacangan dan sbg. ;e : daging hati golongan seafood dan bayam.
View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF