Balok pada posisi awal sebelum terjadi deformasi. P
P
Balok Kantilever
•
Balok Sederhana
Balok terdeformasi akibat aksi beban beban. x
x
P
P y
Kurva defleksi balok kantilever
y
Kurva defleksi balok sederhana
Bahan Ajar ‐ Mekanika Bahan ‐ Mulyati, MT
•
Defleksi atau lendutan adalah peralihan dalam arah y dari sembarang titik di sumbu balok balok.
•
Balok yang dirancang dengan baik tidak hanya mampu memikul beban yang akan k diterimanya dit i ttetapi t i jjuga h harus mampu mengatasi t i tterjadinya j di defleksi sampai batas tertentu.
•
Persamaan differensial dasar untuk kurva defleksi suatu balok :
d2y M = 2 dx EI y = defleksi balok, M = momen tekuk pada jarak x dari salah satu ujung balok, E = modulus elastisitas balok, dan I = momen inersia penampang melintang balok terhadap sumbu netral yang melalui titik berat penampang melintang. melintang
Bahan Ajar ‐ Mekanika Bahan ‐ Mulyati, MT
Perjanjian tanda : •
Sumbu x p positif ke kanan dan sumbu y p positif ke atas
•
Defleksi y ke atas positif dan ke bawah negatif
•
Kemiringan dy/dx dan sudut rotasi θ positif apabila berlawanan arah putaran jarum jam terhadap sumbu x positif.
•
Kelengkungan k positif apabila balok melentur cekung ke atas
•
M Momen l t M positif lentur itif jika jik menghasilkan h ilk tekan t k dibagian dib i atas t balok b l k
Bahan Ajar ‐ Mekanika Bahan ‐ Mulyati, MT
Penentuan defleksi balok dengan metode integrasi ganda : •
Integasi pertama menghasilkan kemiringan (slope) dy/dx di sembarang titik pada balok. balok
•
Integrasi kedua memberikan defleksi y pada setiap nilai x.
•
Setiap integrasi menghasilkan satu konstanta integrasi.
•
Ada dua Ad d konstanta k i integrasi i untuk k setiap i daerah d h pada d balok, b l k ditentukan di k dari tiga kondisi yang diketahui mengenai kemiringan dan defleksi.
Bahan Ajar ‐ Mekanika Bahan ‐ Mulyati, MT
•
Kondisi batas, berkaitan dengan defleksi dan kemiringan di tumpuan suatu balok. balok A
B
B
A yA = 0
yB = 0
Syarat batas di tumpuan sederhana
A
B
A
B yA = 0 y’’A = 0 defleksi kemiringan
Bahan Ajar ‐ Mekanika Bahan ‐ Mulyati, MT
Syarat batas di tumpuan jepit
•
Kondisi kontiniutas, terjadi di titik dimana daerah integrasi bertemu.
A
A
C
C
B
B
y AC = y CB y ' AC = y ' CB
Kondisi kontiniutas di titik C
Bahan Ajar ‐ Mekanika Bahan ‐ Mulyati, MT
•
Kondisi simetri untuk balok yang memikul beban terbagi rata di seluruh panjangnya q A
B L
A
θA
θB
δmak
L/2
B
L/2
K ii Kemiringan d darii kkurva d defleksi fl k i di titik ttengah hh haruslah l h nol. l Bahan Ajar ‐ Mekanika Bahan ‐ Mulyati, MT
Contoh Soal dan Pembahasan Contoh Soal dan Pembahasan Soal. Tentukan defleksi pada sembarang titik pada balok kantilever yang dibebani beban terpusat. y
L
x PL P
Bahan Ajar ‐ Mekanika Bahan ‐ Mulyati, MT
Penyelesaian : Persamaan momen lentur :
M = − PL + Px Persamaan differensial :
dy Px 2 EI = − PLx + + C1 → (0 ≤ x ≤ L) dx 2 C1 adalah konstanta integrasi pertama, dan C1 = 0 Integrasi kedua menghasilkan defleksi : PLx 2 Px 3 EIy = − + + C 2 → (0 ≤ x ≤ L ) 2 6
C2 adalah konstanta integrasi pertama pertama, dan C2 = 0 Bahan Ajar ‐ Mekanika Bahan ‐ Mulyati, MT
Defleksi maksimum terjadi pada x = L, maka :
EIyymak
y mak
PLL2 PL3 3PL3 PL3 PL3 =− + =− + =− 2 6 6 6 3
PL3 = 3EI
Nil i negatif Nilai if menunjukkan j kk kkurva d defleksi fl k i terletak l k di b bawah h sumbu b x.
Thank you for interesting in our services. We are a non-profit group that run this website to share documents. We need your help to maintenance this website.