Laporan Ujian Skill Tindakan Operasi Eksisi Lipoma

September 3, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Laporan Ujian Skill Tindakan Operasi Eksisi Lipoma...

Description

 

  Laporan Ujian Skill Tindakan Operasi  Identitas pasien  Nama : Tn. Sutiman Umur : 40 tahun

Jenis Kelamin Laki-laki  Nomor Rekam:Medis : 47-64-58 Diagnosis : Lipoma Multiple Tindakan Pembedahan : Eksisi Multiple

Prosedur operasi eksisi lipoma multiple 1.  Lakukan anestesi pada pasien dengan general anestesi. 2.  Pasien diposisikan dalam keadaan terlentang. 3.  Lakukan tindakan asepsis dan antisepsis. an tisepsis. 4.  Pasang duk bolong steril pada daerah yang akan di lakukan eksisi. 5.  Dilakukan insisi di atas lipoma dengan menggunakan blade 15  sesuai garis lipatan kulit (langer) dan ukuran dari lipoma. 6.  Eksisi dilakukan dengaan menyusuri sisi lipoma dan seluruh dinding lipoma dipisahkan dari kulit dengan menggunakan klem bengkok kecil. 7.  Lipoma diangkat menggunakan klem dan digunting untuk memisahkannya dengan lapisan otot dan subkutis. 8.  Rawat pendarahan. 9.  Luka operasi dijahit bagian subkutis sebanyak 2 jahitan, menggunakan menggun akan teknik simple suture dengan jarak 2 cm menggunakan benang chromic 2.0 dan prolene 3.0. 10. Luka jahitan dibersihkan menggunakan Nacl 0.9%, dikeringkan, dan ditutup dengan sofratul, kasa dan perekat. 11. Tindakan diulang sehingga semua lipoma di angkat. 12. Eksisi lipoma multiple selesai . Obat Post  –  operasi  operasi : Ceftriaxone 1x1g, Ketorolac 3x30mg ’’

Kontrol Post  –  operasi   operasi : Pasien diperbolehkan pulang setelah dua hari perawatan. Kontrol satu minggu setelah tanggal operasi

Syawaluddin Zulfitri Bin Zulkarnain 112017108

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF