Laporan Harian 15-21

July 26, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Laporan Harian 15-21...

Description

 

 

LAPORAN HARIAN PRAKTIK KERJA PROFESI APOTEKER RUMAH SAKIT IMMANUEL Jl. Kopo 161 Bandung 

 Nama

: Veronika Rajagukguk

 Nim

: 3351181434

AsalUniversitas

:Universitas Jenderal Achmad Yani

Hari ke

: 15

Hari/ Tanggal

: Senin, 19 Agustus 2019

Tempat

: Satelit Rawat Jalan Diagnostic Center

 No 1

Jenis Kegiatan Menyiapkan obat, alat

Uraian  

kesehatan sesuai resep

Pelayanan resep di satelit rawat jalan diagnostic

center

 pelayanan

resep

 pelayanan

itu

terdiri

dari

tunai

dan

pasien

resep

kerjasama

(kontraktor/asuransi).  

Resep yang diterima petugas farmasi akan

di chek harga dan jumlah stok

yang ada.  

Setelah

harga

obat

diperoleh,

di

 beritahu ke pasien harga obat dan disuruh menuju kasa untuk membayar harga obat.  

Obat-obat yang ada dalam resep akan disiapkan oleh petugas farmasi, obat yang ada racikannya dihitung terlebih dahulu dosisnya, selanjutnya obat nya di

letakkan

dimeja

racikan

untuk

dikerjakan petugas racikan.  

Obat yang lain dikemas dan diberi etiket oleh Apoteker

 

 

Obat yang sudah selesai dikemas, nomor

antriannya

di

klik

pada

komputer dan akan tampak pada layar monitor tv bahwa obat selesai dan tinggal di serahkan  

Apoteker memanggil nama pasien, dan melakukan untuk

konfirmasi

pada

menghindari

pasien

kesalahan

 pemberian obat  

Apoteker memberikan obat disertai informasi obat kepada pasien

Mengetahui,

Pembimbing PKPA

Dra. Pudjiastuti K,MS., Apt

Pembimbing PKPA RS Immanuel

Drs. I. A. Hery Purwanto., Apt

 

  LAPORAN HARIAN PRAKTIK KERJA PROFESI APOTEKER RUMAH SAKIT IMMANUEL Jl. Kopo 161 Bandung 

 Nama

: Veronika Rajagukguk

 Nim

: 3351181434

AsalUniversitas

:Universitas Jenderal Achmad Yani

Hari ke

: 16

Hari/ Tanggal

: Selasa, 20 Agustus 2019

Tempat

: Satelit Rawat Jalan Diagnostic Center

 No 1

Jenis Kegiatan Menyiapkan obat, alat

Uraian  

kesehatan sesuai resep

Pelayanan resep di satelit rawat jalan diagnostic

center

 pelayanan

resep

 pelayanan

itu

terdiri

dari

tunai

dan

pasien

resep

kerjasama

(kontraktor/asuransi).  

Resep yang diterima petugas farmasi akan

di chek harga dan jumlah stok

yang ada.  

Setelah

harga

obat

diperoleh,

di

 beritahu ke pasien harga obat dan disuruh menuju kasa untuk membayar harga obat.  

Obat-obat yang ada dalam resep akan disiapkan oleh petugas farmasi, obat yang ada racikannya dihitung terlebih dahulu dosisnya, selanjutnya obat nya di

letakkan

dimeja

racikan

untuk

dikerjakan petugas racikan.  

Obat yang lain dikemas dan diberi

 

etiket oleh Apoteker  

Obat yang sudah selesai dikemas, nomor

antriannya

di

klik

pada

komputer dan akan tampak pada layar monitor tv bahwa obat selesai dan tinggal di serahkan  

Apoteker memanggil nama pasien, dan melakukan untuk

konfirmasi

pada

menghindari

pasien

kesalahan

 pemberian obat  

Apoteker memberikan obat disertai informasi obat kepada pasien

Mengetahui,

Pembimbing PKPA

Dra. Pudjiastuti K, MS., Apt

Pembimbing PKPA RS Immanuel

Drs. I. A. Hery Purwanto., Apt

 

 

LAPORAN HARIAN PRAKTIK KERJA PROFESI APOTEKER RUMAH SAKIT IMMANUEL Jl. Kopo 161 Bandung 

 Nama

: Veronika Rajagukguk

 Nim

: 3351181434

AsalUniversitas

:Universitas Jenderal Achmad Yani

Hari ke

: 17

Hari/ Tanggal

: Rabu, 21 Agustus 2019

Tempat

: Satelit Rawat Inap/Bpjs Pusat Medik

 No

Jenis Kegiatan

Uraian

1

Menyiapkan Resep Rawat Inap

Resep yang diterima petugas farmasi akan di input kedalam komputer untuk melihat ketersediaan obat. Setelah di input akan dilakukan duplikat resep. Setelah itu etiket resep di cetak Obat akan disiapkan oleh tenaga teknis farmasi, dan dikemas dan diberi etiket oeleh Apoteker. Setelah obat selesai di disiapkan

akan

diserahkan

kepada

 petugas perawat

Mengetahui,

Pembimbing PKPA

Dra. Pudjiastuti K, MS., Apt

Pembimbing PKPA RS Immanuel

Drs. I. A. Hery Purwanto., Apt

 

 

LAPORAN HARIAN PRAKTIK KERJA PROFESI APOTEKER RUMAH SAKIT IMMANUEL Jl. Kopo 161 Bandung 

 Nama

: Veronika Rajagukguk

 Nim

: 3351181434

AsalUniversitas

: Universitas Jenderal Achmad Yani

Hari ke

: 18

Hari/ Tanggal

: Kamis, 22 Agustus 2019

Tempat

: Satelit Rawat Inap/Bpjs Pusat Medik

 No

1. 

Jenis kegiatan

Uraian

Mempelajari tentang macam-

Sediaan Inhaler, tetes hidung, semprot hidung di RS

macam obat Inhaler, tetes

Immanuel

hidung dan semprot hidung, sediaan suppositoria, dan

 

Sediaan obat inhaler : -  Inhaler : Ventolin inhaler

OAT (Obat Anti Tuberkolosis)

-  Turbuhaler : Simbicort -  Swinghaler : Meptin -  Diskus : Seretide diskus -  Respimat : Spiriva respimat r espimat -  Handihaler : Spiriva handihaler  

Sediaan tetes hidung -  Iliadin 0,025% -  Breathy

 

Sediaan Semprot hidung -  Iliadin 0,05% -  Avamys -  Aqua maris -  Afrin

 

Sediaansupositoria -  Kaltrofen sup

 

-  Microlax suppo -  Ultrapront-N -  Dulcolax -  Suprafenid -  Bisacodyl  

Sediaan Ovula -  Flagystatin -  Vagistin

2. 

Konseling cara penggunaan

1.  Cara penggunaan Simbicort

obat Inhaler, tetes tetes hidung dan

-  Lepaskan tutup inhaler, tarik tutup inhaler ke atas

semprot hidung, sediaan

-  Putar turbuhaler kekanan kemudian kekiri dengan

suppositoria, dan OAT (Obat Anti Tuberkolosis)

cepat sampai terdengar suara

“klik” untuk.

-  Putar kembali kearah kanan -  Untuk membuka dan mengeluarkan serbuk di atas kertas hitam dengan cara mengetuk untuk memastikan apakah obat berfungsi baik dan obat dapat keluar. -  Keluarkan nafas. -  Letakkan diantara, mulut dan bibir, condongkan kepala kebelakang sedikit. -  Hisap obat dengan menarik nafas kuat dan dalam. -  Keluarkan alat dari mulut dan tahan napas 5-10 detik kemudian bernapaslah secara perlahan. -  Bersihkan mouth space dengan tisu lalu di tutup. t utup. -  Kumur mulut dengan air dan buang 2.  Cara Penggunaan Spiriva respimat -  Pada tabung spiriva respimat terdapat tombol yang berwana hijau (obat penuh) dan merah (obat habis). -  Dibuka tutup dengan menekan tombol yang  berwarna abu-abu abu-abu di samping samping tabung. -  Memutar tabung kearah kan an untuk membuka  penutup obat, dan disemprotkan disemprotkan di uadara sebanyak 3x untuk memastikan obat berfungsi, obat tidak tersumbat, dan obat lancar.

 

-  Hirup udara, lepaskan, l epaskan, -  Letakan ujung mout hspace di antara gigi nanumt idak menggigit, semprotkan obat bersamaan dengan menarik nafas yang dalam. -  Lepaskan spiriva dari mulut, tunggu 5-10 detik, lalu buka kembali mulut dan bernafas kembali secara berlahan. -  Dibersihkan ujung mouth space dengan tissue  baca, lalu ditutup. -  Kumur mulut dengan air. -  BUD setelah dibuka 3 bulan 3.  Cara penggunaan insulin -  Hangatkan insulin dengan cara di usap ditangan. -  Dibuka tutup pen, di pasang jarum pada ujung  pen. -  Dilihat apakah ada gelembung udara di larutan obat. Jika ada gelembung udara, ketuk lah pen insulin, sehingga udara terkumpul di bagian ujung  pen. -  Setel dosis sebanyak 2 IU untuk mengeluarkan uadara, lalu tekan tombol suntik yang terdapat di ujung insulin pen. Tujuan lainnyaa dalam memastikan mema stikan bahwa jarum berfungsi baik. -  Setel dosis sesuai kebutuhan suntikan pada derah  berotot (perut, lengan bagian luar, paha luar) setelah membersihkan area kulit dengan tissue alcohol. -  Tutup kembali pen insulin. -  Jarum insulin diganti setelah 3x pemakaian. -  BUD insulin setelah di buka, disimpan di suhu ruangan selama 28 hari. 4.  Tetes Hidung -  Bersihkan lubang hidung dari kotoran dengan menghembuskan nafas kuat atau bersin. -  Pastikan kondisi botol dan pipet tetes tidak rusak,

 

 jangan menyentuh menyentuh ujung tetes hidung. -  Duduk/bersandar dengan tengadah keatas, lalu teskan obat sesuai aturan pakai yang ditentukan, tahan posisi selama 1 menit -  Tegakkan

kembali

kepala

kedepan

dan

goyangkan kepala keatas dan kebawah kemudian kekiri dan kanan. -  Bersihkan alat ujung dengan air hangat, dan tutup kembali. -  BUD tetes hidung 5.  Semprot Hidung -  Bersihkan lubang hidung dari kotoran dengan menghembuskan nafas kuat atau bersin. -  Kocok perlahan, lepaskan tutup botol. -  Untuk pemakain pertama, semprotkan keudara minimal 3 kali. -  Posisikan badan tegak (duduk/berdiri), buka tutup t utup  botol. -  Arahkan nozzle keb again pinggir dan jangan ketengah, tujuannya agar cairan tidak langsung masuk kekerongkongan. -  Semprotkan sesuai dosis yang di tentukan oleh dokter bersamaan dengan menarik nafas secara  berlahan dan keluarkan nozzle dari lubang hidung, kemudian keluarkan nafas lewat mulut. -  Bersihkan ujung botol dengan tissue kering lalu tutup kembali. Obat Anti 6.  Obat  Anti Tuberculosis Tuberculosis Untuk pasien TB, terlebih dahulu mengisi formulir konseling pasien rawat jalan obat OAT yang meliputi : -  Data Pasien (hari/tgl, nama, nomor RM, tanggal lahir, pekerjaan, satelit, nama dokter, jenis kelamin, berat badan, pendidikan, jumlah anak) -  Data penyakit (keluhan, diagnosis, penyakit lain,

 

data laboratorium). -  Data obat (nama obat, dosis, aturan, keterangan, obat lain yang digunakan pasien). -  Point konseling (three (three prime question, question, indikasi obat, dosis obat, aturan pasca obat, efek samping, interaksi obat, penyimpanan obat, aturan untuk  pasien, final  pasien,  final verification). verification). -  Tanda

tangan

pasien/keluarga

dan

 pemberi konseling. konseling.

Mengetahui,

Pembimbing PKPA

Dra. Pudjiastuti K, MS., Apt

Pembimbing PKPA RS Immanuel

Drs. I. A. Hery Purwanto., Apt

personil

 

  LAPORAN HARIAN PRAKTIK KERJA PROFESI APOTEKER RUMAH SAKIT IMMANUEL Jl. Kopo 161 Bandung 

 Nama

: Veronika Rajagukguk

 Nim

: 3351181434

AsalUniversitas

: Universitas Jenderal Achmad Yani

Hari ke

: 19

Hari/ Tanggal

: Jumat, 23 Agustus 2019

Tempat

: Gudang Farmasi

 No 1

Jenis Kegiatan

Uraian

Mempelajari dan melakukan Sediaan obat, alat keseatan yang stock  penerimaan sediaan obat , alat nya sudah tidak ada, akan dilakukan kesehatan ang datang dari PBF  pemesanan melalui purchasing order, dan  pihak PBF akan mengantarkan sediaan obat dan alat kesehatan yang dipesan Sediaan obat, alat kesehatan yang datang ke gudang farmasi di chek kesesuaian antara di faktur dengan yang ada dikemasan obat, obat, yang dichek antara lain: - Kekuatan sediaan obat - Nomor Batch - Masa kadaluarsa obat - Jumlah obat yang akan dipesan dengan  jumlah obat yang datang setelah semua obat sesuai, maka obat disimpan pada tiap-tiap rak obat

2

Menyiapkan permintaan IGD, Rawat jalan Diagnostik Center, Rawat inap/BPJS

Setiap ruangan melakukan permintaan obat,

alat

kesehatan

dan

BMHP

kegudang Farmasi dengan cara membuat

 

daftar kebutuhan barang (DKB) dan  pihak gudang farmasi akan mencetak SBBK (Surat Bukti Barang Keluar) serta menyiapkan obat yang akan digunakan IGD, Rawat inap/BPJS, dan Rawat jalan Diagnostik center. Obat, alat kesehatan dan BMHP

yang

sudah disiapkan akan diantar ke masingmasing ruangan

Mengetahui, Pembimbing UNJANI

Dra. Pudjiastuti K, M.S., Apt

Pembimbing PKPA RS IMMANUEL

Drs. I. A. Hery Purwanto., Apt

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF