Kingdom Animalia-SMA Klas X

April 2, 2019 | Author: srisuhartini2424 | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Kingdom Animalia-SMA Klas X...

Description

(Disusun oleh : Sri Suhartini) Stan Standa darr Ko Komp mpet eten ensi si

: 3. Mema Memaha hami mi manf manfaa aatt kean keanek ekar arag agam aman an haya hayati ti

Kompetensi Dasar

: 3.3.Mendeskripsikan ciri-ciri dalam Dunia Hewan dan peranannya bagi kelangsungan hidup di bumi

K i n g do m A n i

In v e r te b r a

V e r te b r a t

P o r i fe r a

C o e l e n te r  

Ve rm e s

M o ll u s c a

P la ty h e lm in in

N e m a th e lm i

C hondr ychthye

M a m a lia A r th r o p o d

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

1

A m p h ib i

O s th e ic h th

R e p ti l

 A n n e lid l id a E c h in o d e r

P is c e s

Av e s

Pendahuluan : Kingdom Animalia berbeda dengan Plantae dalam berbagai hal, antara lain aktivitasnya, aktivitasnya, cara reproduksinya reproduksinya serta perkembangan embrionya. Ciri-ciri Kingdom animalia antara lain adalah : a) Eukariot Eukariot multisel multiseluler, uler, artiny artinyaa tubuhnya tubuhnya tersusun atas atas banyak banyak sel yang memiliki memiliki membran membran (selaput) inti  b) Tidak memiliki dinding dinding sel, tetapi membran sel tersusun tersusun dari protein structural c) Heterotrof Heterotrofik, ik, artinya artinya memerlukan memerlukan bahan organik organik yang yang berasal dari makhlu makhluk k hidup maupun maupun tak  hidup untuk kebutuhan nutrisinya d) Memiliki Memiliki sel/jaring sel/jaringan an yang dapat dapat menghant menghantarkan arkan rangsang rangsang dan dan pergerakan pergerakan yang yang berupa berupa saraf  atau sistem saraf  e) Umumnya Umumnya cara reproduksi reproduksi secara secara seksual, seksual, meskipun meskipun ada beberapa beberapa yang yang melakukan melakukan reproduks reproduksii secara aseksual misalnya pada Porifera, Coelenterata Pembagian kingdom Animalia berdasarkan hal berikut,antara lain : 1) Simetri Simetri tubuhny tubuhnyaa (bilateral (bilateral simetris, simetris, radial radial simetris simetris atau atau asimetris) asimetris) 2) Lapisan Lapisan embriony embrionyaa (diplob (diploblast lastik,tri ik,triplob ploblasti lastik) k) 3) Macam Macam jarin jaringan gan peny penyusu usun n tubuhn tubuhny ya : a.Parazoa, hewan yang memiliki jaringan yang belum terdeferensiasi. Kelompok  hewan ini adalah Porifera.  b.Eumetazoa, hewan yang yang memiliki jaringan yang telaaah terdeferensiasi terdeferensiasi membentuk jaringan sejati. Kelompok hewan ini adalah vertebrata 4) Selom (rongga (rongga tubuh), tubuh), ada tidakny tidaknyaa selom yang dimiliki dimiliki oleh oleh hewan bilatera bilaterall simetris simetris dapat digolongkan menjadi : a. Aselomata, hewan yang yang tidak memiliki rongga tubuh.Misalnya Platyhelminthes  b. Selomata, hewan yang memiliki rongga rongga tubuh. Berdasarkan tipe selomnya selomnya terbagi menjadi 2, yaitu : Pseudoselomata, yaitu hewan yang memiliki rongga tubuh semu  artinya rongga tubuh yang tidak terbungkus oleh mesoderm, misalnya Nematoda (cacing gilig) Selomata sempurna, rongga tubuhnya terbungkus oleh mesoderm,  misalnya vertebrata Berdasarkan ada tidaknya tulang belakang (vertebrae), Kingdom Animalia dikelompokkan menjadi 2 (dua),yaitu hewan Invertebrata( tidak bertulang belakang) dan Vertebrata (bertulang belakang).

INVERTEBRATA Berdasarkan adanya lapisan kulit embrio,rongga tubuh dan bentuk tubuhnya, Invertebrata dibedakan menjadi filum – filum, yaitu Porifera, Coelenterata, Platyhelminthes, Nemathelminthes, Annelida, Mollusca, Echinodermata dan Arthropoda.

A. PORIFERA Porifera (Latin, porus (Latin,  porus = pori, fer  pori, fer = = membawa) adalah hewan multiseluler yang paling sederhana. Porifera sering disebut sebagai hewan spons, karena kebanyakan dari spesiesnya mempunyai kerangka dari serabut spongin sehingga membentuk bagian tubuh seperti spons. Ciri-Ciri Umum: 1. Ukur Ukuran an dan dan ben bentu tuk k tubu tubuh h a. Ukura Ukuran n tubuh tubuh bervar bervarias iasi, i, anta antara ra 1 cm samp sampai ai deng dengan an 2 m  b. Umumnya asimetri, sebagian ada yang simetri radial. c. Tubuh Tubuh memili memiliki ki lubanglubang-luba lubang ng kecil kecil atau berpori berpori yang yang disebu disebutt ostium ostium.. 2. Stru Strukt ktur ur dan dan fun fungs gsii tub tubuh uh a. Belum membentuk membentuk jaringan jaringan dan organ sehingga sehingga dikelomp dikelompokkan okkan dalam dalam parazoa. parazoa.  b. Permukaan luar tubuhnya tubuhnya tersusun dari sel-sel berbentuk pipih dan berdinding berdinding tebal disebut pinakosit  disebut pinakosit yang yang berfungsi sebagai pelindung. c. Pori-pori Pori-pori terdapat terdapat di antara antara pinakosi pinakositt yang yang memben membentuk tuk salura saluran n air air yang yang bermua bermuara ra di di spongosol (rongga tubuh). Spongosol dilapisi dilapisi oleh sel leher berflagel atau bulu cambuk  yang disebut koanosit . d. Flagelum Flagelum pada pada koanosit koanosit berfun berfungsi gsi membent membentuk uk aliran aliran air air satu arah arah sehing sehingga ga air yang membentuk makanan dan oksigen masuk melalui pori ke spongosol yang ditelan secara fagosit. e. Sisa Sisa makanan makanan dibua dibuang ng melal melalui ui lubang lubang penge pengelua luaran ran yang yang disebu disebutt oskulum. oskulum. f. Amoebosit Amoebosit merupakan merupakan sel yang berfungsi berfungsi mengedark mengedarkan an makanan makanan dan oksigen oksigen ke ke seluruh seluruh

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

2

sel-sel tubuh lainnya. 3. Cara hidup Porifera hidup secara heterotrof. Makanan berupa bakteri dan plankton yang dicerna secara intraselular dalam koanosit dan amoebosit. a moebosit. 4. Habitat Sebagian besar hidup di laut, beberapa hidup di air tawar misalnya; haliciona dari kelas demospongia. 5. Reproduks uksi Melakukan reproduksi secara seksual dan aseksual. a. Reprod Reproduks uksii aseksu aseksual al Terjadi dengan pembentukan tunas,  gemmule (tunas internal), dan regenerasi (membentuk  individu baru).  b. Reproduksi seksual Dilakukan dengan pembentukan gamet (sperma dan ovum) yang dihasilkan oleh koanosit. Porifera merupakan tumbuhan hermaprodit.

Struktur tubuh Porifera

Klasifikasi Porifera : Berdasarkan susunan kerangkanya, Porifera dibagi menjadi 3 golongan, yaitu 1.Calcarea Mempunyai kerangka yang yang tersusun dari kalsium karbonat, karbonat, memiliki koanosit besar. besar. Hidup di air  laut yang dangkal. Contoh:

 Leucosolenia.  Grantia.  Scypha. 2. Hexactinellida. Mempunyai kerangka yang tersusun dari silica silica atau zat kersik, mempunyai mempunyai system saluran air yang sederhana. Hidup di air laut yang dalam. Contoh:

3.



 Euplectella.



 Pheronema

Demospongiae. Mempunyai kerangka yang tersusun dari silikat bersama-sama spongin,atau hanya spongin saja.Sistem saluran air umumnya rumit. Contoh:

 Euspongia.  Spongilla

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

3

Klasifikasi Porifera : Berdasarkan susunan kerangkanya, Porifera dibagi menjadi 3 golongan, yaitu : 1.Calcarea Sistem Saluran air Porifera

spongilla

Leucosolenia

Contoh spesies Porifera

B. COEL COELEN ENTE TERA RATA TA Ciri-ciri umum: 1. Ukura Ukuran n dan dan bentu bentuk k tub tubuh uh  Ukuran tubuh beranekaragam, ada yang mencapai 2 m.  Bentuk tubuh simetri radial yang menyerupai kantung dengan beberapa tentakel di sekitar mulut.

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

4



Mempunyai 2 (dua) bentuk tubuh, yaitu : 1.  Polip, tubuh berbentuk tabung. Salah satu ujungnya tertutup,  berfungsi untuk melekatkan tubuhnya pada benda lain dan  pada salah satu ujungnya terdapat mulut. 2.  Medusa, tubuh berbenttuk payung, di tepinya terdapat tentakel. Dengan bentuk sepeti ini Coelenterata Coelenterata dapat berenang bebas dan biasanya disebut ubur-ubur. 2. Struktur dan fungsi tubuh a. Golongan hewan diploblastik   dengan jaringan ektoderm (epidermis) dan endoderm e ndoderm (gastrodermis).Ektoderm  berfungsi sebagai pelindung, sedangkan endoderm berfungsi sebagai alat  pencernaan.  b. Sel-sel gastrodermis berbatasan dengan gastrosoel/gastrovaskuler (rongga pencernaan yang berbentuk kantung). Pencernaan berlangsung secara ekstraseluler (dalam gastrovaskuler) dan intraseluler (di dalam sel-sel gastrodermis) c. Mempunyai sel-sel penyengat (nematokist/knidoblas). (nematokist/knidoblas). d. Pada nematokist terdapat penusuk yang disebut knidosit  3. Cara hidup

Coelenterata hidup bebas secara heterotrof dengan memangsa plankton atau hewan kecil di air. 4. Habitat Hidupnya akuatik di air tawar laut. Umumnya hidup dilaut maupun air tawar. 5. Reproduksi Reproduksi pada Coelenterata terjadi secara seksual dan aseksual. a. Reproduksi aseksual, dengan  pembentukan tunas yang terjadi pada Coelenterata bentuk polip dan akan tetap melekat dekat polip, sehingga membentuk koloni.  b. Reproduksi seksual.Dilakukan dengan pembentukan gamet (sperma dan ovum) yang terjadi pada bentuk  medusa, tetapi ada beberapa pada bntuk polip misalnya pada Hydra. Klasifikasi Coelenterata : Jenis Coelenterata yang telah teridentifikasi sekitar 10.000 spesies. Pembagian spesies Coelenterata Coelenterata berdasarkan bentuk kehidupan yang dominan dalam siklus siklus hidupnya, terdiri dari 3 kelas yaitu Hydrozoa, Scyphozoa dan Anthozoa. 1. Hydrozoa Rongga enteron tidak bersekat,bentuknya seperti kantung. • Hidupnya berkoloni atau soliter. Contoh: 1.Hydra 2.Obelia •

Obe lia

Hydra

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

5

reproduksi vegetatif Hydra 2. Scyphozoa  Memiliki bentuk dominan berupa medusa dalam siklus hidupnya  Bentuk tubuh menyerupai mangkok yang transparan dan berukuan besar daripada medusa Hydrozoa  Tiap tentakelnya ditutup dengan sel penyengat (knidosit) yang berperan sebagai alat untuk  melindungi diri dari musuhnya Contoh : Aurellia

3. Anthozoa • • • • •

Bentuk hanya sebagai polip dalam siklus hidupnya Hidup secara soliter maupun koloni Habitat di laut yang dangkal Memiliki bentuk seperti bunga atau hewan bunga dengan tentakel yang yang berarna Rongga gastrovaskulernya bersekat-sekat

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

6

4. Ctenophora Ciri-ciri umum : • Semua anggota ctenophora hidup di laut • Bentuk tubuh simetri radial,umumnya tidak memiliki nematokis, tetapi tentakelnya memiliki sel-sel yang menghasilkan zat perekat untuk menangkap mangsa • Tubuh lunak,tak berwarna. Mampu menghasilkan cahaya (bioluminesensi) Contoh spesies: Mnemiopsis, spesies: Mnemiopsis, Pleurobranchia   

CACING (VERMES,HELMINTHES) (VERMES,HELMINTHES) Cacing adalah hewan kecil memanjang yang lunak, tidak mempunyai kaki dan  bentuknya tubuhnya bersifat simetri bilateral , artinya pada tubuh terdapat satu bidang simetris yang terletak sentral,longitudinal,membagi tubuh menjadi bagian kiri dan bagian kanan yang sama. Cacing/vermes terbagi menjadi 3 (tiga) fila : Platyhelminthes,Nemathelminthes dan Annelida. I. PLATYHELMINTHES

1.

2.

Platyhelminthes (Yunani,  Platy = pipih;  Helminthes = cacing cacing)) atau atau cacing cacing pipih pipih adalah adalah kelompok kelompok hewan yang lebih sempurna sempurna dibanding dibanding Porifera  Porifera maupun Coelenterata. Coelenterata. Termasuk  hewa hewan n trip triplo lobas basti tik k karena karena memi memili liki ki tiga tiga lapi lapisa san n sel sel yait yaitu, u, ecto ectode derm rm,, meso mesode derm rm,, dan dan endoderm. Ciri-ciri umum Ukuran dan bentuk tubuh a. Tubuh simetri simetri bilateral bilateral dengan dengan bentuk bentuk pipih. pipih.  b. Memiliki ukuran yang beragam hingga panjang 20 m. Struktur dan fungsi tubuh a. Tidak memiliki rongga tubuh (aselomata (aselomata))  b. Sistem pencernaan terdiri dari mulut, faring, dan usus yang bercabang ke seluruh tubuhnya. c. Tidak memiliki memiliki sistem sistem sirkula sirkulasi, si, respi respirasi, rasi, dan ekskres ekskresi. i. d. Pernapasan Pernapasan dilakuka dilakukan n secara secara difusi difusi oleh oleh seluruh seluruh sel sel tubuhnya. tubuhnya. e. Sistem Sistem ekskresi ekskresi pada kelompok kelompok platyhelm platyhelminthes inthes terten tertentu tu berfungsi berfungsi menjaga menjaga kadar air  air  dalam tubuh. f. Sistem saraf tangga tali yang terdiri dari; sepasang simpul saraf ( ganglia)  ganglia) dengan sepasang tali saraf yang memanjang dan bercabang-cabang melintang seperti tangga. Beberapa kelompok yang hidup parasit, sistem sarafnya tidak berkembang sempurna. g. Organ reproduksi jantan (testis (testis)) dan reproduksi pada betina (ovarium (ovarium)) terdapat dalam satu individu sehingga disebut hewan hermaprodit. Organ reproduksi terdapat pada  bagian ventral tubuhnya 3.Cara hidup :

Hidup bebas maupun parasit. Platyhelminthes yang hidup bebas memakan hewan atau tumbuhan kecil maupun sisa organisme. Sedangkan yang hidup parasit kebutuhan hidupnya tergantung sepenuhnya pada inangnya (host) 4. Reproduksi Reproduksi pada Platyhelminthes terjadi secara seksual dan aseksual. a. Reproduksi Reproduksi aseksual, aseksual, secara secara fragmentasi fragmentasi misalnya misalnya pada pada Planaria Planaria  b. Reproduksi seksual.yaitu terjadinya fertilisasi silang silang antara dua individu maupun satu individu (hermaprodit) melalui peleburan antara sperma dan ovum. Klasifikasi Platyhelminthes : Berdasarkan segmentasi tubuhnya, ada tidaknya silia,alat pencernaan dan cara hidupnya, Platyhelminthes dibagi menjadi 3 (tiga) kelas, yaitu Turbellaria, Trematoda dan Cestoda. 1) Turb Turbella ellaria ria (caci (cacing ng beramb berambut ut getar) getar),, Ciri-ciri : • Sebagian besar hidup di laut,hanya sebagian kecil yang hidup di air tawar  misalnya banyak dijumpai pada sungai atau kolm yang tidak berpolusi • Tubuhnya tertutup oleh silia dan tidaaak bersegmen. Tidak memiliki alat penghisap • • Alat pencernaan tidak sempurna, karena tidak memiliki anus Contoh spesies :

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

7

- Planaria (Dugesia sp.) Ciri-ciri Planaria : • Ukuran panjang tubuhnya antara 0,5 – 2,5 cm.berwarna putih transparan dan memiliki silia sebagai alat gerak. • Bagian anterior tubuhnya berbentuk segitiga dan memiliki sistem indera berupa sepasang bintik mata serta celah yang disebut aurikel. Bintik mata  berfungsi membedakan gelap dan terang, sedangkan aurikel sebagai indera pembau untuk  mencari makanan Bersifat carnivor, banyak ditemukan di perairan, perairan, genangan air, kolam atau • sungai.Biasanya menempel pada batuan atau daun yang tergenang air. •

• •

Alat ekskresinya berupa sel api (flame cell), yang berupa sel-sel yang bersilia dan  berfungsi untuk mempertahankan mempertahankan keseimbangan osmotik osmotik dengan lingkungannya lingkungannya Sistem sarafnya tangga tali Reproduksi secara seksual dilakukan secara silang oleh dua individu, meskipun Planaria adalah hewan hermaprodit.Sedangkan reproduksi aseksualnya dengan pembelahan tubuhnya,Planaria memiliki kemampuan regenerasi yang sangat tinggi

Gb. Planaria ; sistem saraf tangga tali

 plana ria ia

Daya Regenerasi Planaria

Sistem ekskresi Planaria 2) Trem Tremat atod oda a (Caci (Cacing ng Isap Isap), ), Ciri-ciri : Hidup secara parasit pada hewan dan manusia • Tubuhnya tidak bersegmen dan tidak bersilia • Pada mulut terdapat alat isap (sucker) yang berjumlah 2 (dua) • Tidak memiliki anus • Alat ekskresinya berupa sel api (flame c ell) • Contoh spesies : a)  Fasciola hepatica (cacing hati), parasit pada hati kambing, biri-biri atau sapi  b) Chlonorchis sinensis (cacing hati manusia)

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

8

S el a pi

Siklus Fasciola hepatica (cacing hati)

Siklus Chlonorchis sinensis (cacing hati manusia) 3) Cest Cestod oda a (Cac (Cacin ing g Pita Pita). ). Semua Cestoda hidup sebagai parasit di dalam saluran pencernaan Vertebrata • Bentuk tubuh pipih memajang seperti pita yang terdiri atas 3 bagian seperti •  berikut :

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

9

1. Skolek Skolekss (kepal (kepala), a), kecil kecil dileng dilengkap kapii alat alat penghi penghisap sap 2. Lehe Leherr pend pendek ek dan dan meru merupa paka kan n daer daerah ah pert pertum umbu buha han n 3. Tubuh Tubuh bagi bagian an belak belakang ang terdir terdirii atas atas rangka rangkaian ian segm segmen en yang yang masi masingngmasing disebut proglotid. Proglotid pada bagian depan kecil, makin ke belakang makin besardawn • senantiasa terlepas dan keluar bersama dengan kotoran inangnya. Tiap  proglotid mengandung mengandung alat pembiak (hermaprodit). (hermaprodit). Segmen-segmen pada cacing pita tidak sama dengan segmen pada Annelida • atau hewan lain yang bersegmen. Susunan segmen pada cacing pita merupakan koloni dari individu-individu yang berbentuk rantai yang dihasilkan dengan  pembentukan kuncup (strobilasi). (strobilasi). Contoh Cestoda Cestoda yaitu Taenia solium. solium . a. Taenia solium (Cacing pita babi) Cacing pita ini hidup parasit pada manusia dengan inang perantara (intermediter) babi. Panjang tubuhnya kira-kira 3 meter. Pada skoleksnya terdapat empat alat hisap dan kait-kait yang tersusun dalam lingkaran yang disebut  Rostelum.  Rostelum. Alat ini melukai dinding usus inangnya.  Perkembangbiakan Taenia Taenia solium Taenia solium bersifat solium  bersifat hermaprodit. Autofertilisasi Autofertilisasi (pembuahan sendiri) sendiri) terjadi di dalam setiap proglotid yang telah dewasa. Pada setiap proglotid ini terdapat : Sel api, sebagai alat ekskresi o o Gonade, penghasil sel kelamin Tidak terdapat saluran pencernaan o Setelah terjadi pembuahan, pembuahan, telur akan keluar bersama proglotid proglotid yang putus bersama-sama fase selanjutnya akan mengikuti daur seperti berikut Daur hidup Taenia solium 1) Proglotid Proglotid yang yang telah telah dewasa dewasa akan akan keluar keluar bersam bersamaa fases. fases. Kemudian Kemudian meneta menetass menghasilkan larva onkosfer . Pada cacing pita pembuahan terjadi di dalam  proglotid. 2) Bila onkosfer tertelan onkosfer tertelan babi, maka akan masuk ke dalam usus babi dan berubah menjadi larva heksakan. 3)  Heksakan menembus dinding usus babi dan masuk ke dalam otot dan berubah menjadi cacing gelembung ( sistiserkus ( sistiserkus). ). 4) Bila sistise sistiserkus rkus dalam dalam daging daging babi termak termakan an manusia, manusia, maka di dalam dalam usus akan akan menetas menjadi cacing muda dan selanjutnya berkembang menjadi dewasa.  b. Taenia saginata (Cacing pita sapi) Secara keseluruhan hampir sama dengan Taenia solium. solium . Perbedaannya terletak pada ukuran tubuh, alat pada skoleks, dan inang perantaranya. Taenia saginata mempunyai ukuran lebih  panjang dari Taenia solium. solium . Pada skoleksnya terdapat alat hisap, tetapi tidak mempunyai rostelum. Cacing ini ketika ketika dewasa hidup pada usus manusia, sedang pada pada fase larva hidup  pada tubuh sapi (inang perantara). perantara). Daur hiup Taenia saginata 1) Prog Proglo loti tid d yang ang men menga gand ndun ung g emb embri rio o lep lepas as dari dari usus usus inan inang g dan dan kelu keluar  ar   bersama feses (tinja). 2) Term Termak akan an oleh leh sapi api dan dan masu asuk ke dalam alam usus sus. Da Dalam lam usus sus  berkembang menjadi heksakan (larva dengan 6 kait). 3) Larva arva heksa eksak kan menem enembu buss us usus dan dan iku ikutt per pered edar aran an darah arah sam sampai ke otot lurik. Dalam otot berubah menjadi  sistiserkus.  sistiserkus. 4) Otot tot yan yang g men menga gan ndung dung sistise tiserk rkus us yang ang ter term makan akan manus anusia ia,, mak makaa sistiserkus akan berubah menjadi cacing muda di dalam usus. Kemudian akan  berkembang menjadi cacing dewasa dalam usus.

No.

1. 2. 3. 4. 5.

Spesies

Taenia saginata Taenia solium  Diphyllobothrium  Diphyllobothrium latum  Echinococcus granolosus granolosus  Hymenolepis (cacing pita kerdis)

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

10

Inang perantara/hospes Sapi Babi Ikan Ternak  -

Parasit pada

Manusia Manusia Manusia Anjing Manusia, tikus

II. NEMATHELMINTHES

 Nemathelminthes (Yunani, nema = benang, helminthes = cacing). Disebut juga sebagai cacing gilig karena tubuhnya berbentuk bulat panjang atau seperti benang. Berbeda dengan  platyhelminthes yang  belum memiliki rongga tubuh, Nemathelminthes sudah memiliki rongga tubuh meskipun bukan rongga tubuh sejati. Oleh karena memiliki rongga tubuh semu, maka Nemathelminthes disebut sebagai hewan  pseudoselomata.  pseudoselomata. Ciri – ciri umum : 1. Ukur Ukuran an dan dan bentu bentuk k tubu tubuh h a. Ukuran Ukuran tubuh tubuhnya nya mikrosko mikroskopis pis dan panjangny panjangnyaa ada yang yang mencapa mencapaii 1 m.  b. Bersifat gonokoris, individu individu betina berukuran lebih lebih besar daripada individu jantan. jantan. c. Tubu Tubuhn hny ya berb berben entu tuk k bula bulatt panj panjan ang g atau atau sepe sepert rtii bena benang ng deng dengan an ujun ujungg-uj ujun ung g yang ang meruncing dan tidak beruas-ruas. 2. Stru Strukt ktur ur dan dan fun fungs gsii tub tubuh uh a. Permuka Permukaan an tubuh tubuh dilapisi dilapisi kutiku kutikula la untuk untuk melindun melindungi gi diri. diri. Kutiku Kutikula la ini lebih lebih kuat pada cacing parasit yang hidup di usus inang daripada yang hidup bebas. Kutikula ini berfungsi untuk melindungi diri dari enzim pencernaan inangnya.  b. Sistem pencernaan yang lengkap, karena telah memiliki mulut, faring, usus, dan anus.Mulut terdapat pada ujung ujung anterior, sedangkan anus pada ujung posterior. posterior. c. Tidak memiliki memiliki pembu pembuluh luh darah. darah. Makanan Makanan diedarkan diedarkan ke ke seluruh seluruh tubuh tubuh melalu melaluii cairan cairan pada  pseudoselom. d. Pernapasan Pernapasan dilakukan dilakukan secara secara difusi difusi melalui melalui seluruh seluruh permukaan permukaan tubuh. tubuh. e. Organ reproduks reproduksii jantan jantan dan betina betina terpis terpisah ah dalam dalam individu individu berbeda. berbeda. 3. Cara hidup Ada yang hidup sebgai parasit  pada manusia, hewan, dan tumnbuhan, tumnbuhan, ada pula yang hidup  bebas.  Nemathelminthes yang hidup bebas berperan dalam penguraian sampah organik. Sedangkan cacing parasit memperoleh makanan berupa sari makanan atau darah dari tubuh inangnya. 4. Reproduksi a. Umumn Umumnya ya melaku melakukan kan repro reproduk duksi si secara secara seksu seksual. al.  b. System reproduksi bersifat  gonokoris,  gonokoris, yaitu organ kelamin jantan dan betina terpisah  pada individu yang yang berbeda. c. Individu Individu betina betina beruku berukuran ran lebih lebih panjang panjang dari dari pada pada individu individu jantan. jantan. d. Fertilisas Fertilisasii secara interna internal. l. Hasil fertili fertilisasi sasi lebih lebih dari seratus seratus ribu ribu telur per per hari. Telur  Telur  dapa dapatt memb membent entuk uk kist kista. a. Kist Kistaa dapa dapatt bert bertah ahan an hidu hidup p pada pada ling lingku kung ngan an yang ang tida tidak  k  menguntungkan.

Klasifikasi Nemathelminthes  Nemathelminthes yang yang sudah sudah teride terident ntifi ifikas kasii

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

sekita sekitarr 80.000 80.000 spesies. spesies. Namun Namun jumlah jumlah spesi spesies es

11

sesungguhnya sesungguhnya diperkirakan mencapai 10 kali lipat dari spesies yang telah diidentifikasi. Beberapa contoh spesies Nemathelminthes : 1. Ascaris lumbricoides (cacing perut) Hidup parasit pada usus halus manusia dan menyebabkan penyakit Ascariasis atau cacingan.Hewan ini bersifat kosmopolit (dapat hidup di segala tempat), terutama di daerah tropis. Bentuk tubuhnya bulat panjang dengan bagian ujung meruncing.Mulut terletak pada bagian anterior yang dilengkapi 3 buah bibir,Sedangkan lubang ekskresi terdapat di permukaan ventral di belakang mulut.Dibawah epidermis terdapat otot memanjang, tetapi tidak ditemukan otot melingkar. Daur hidup : Telur yang telah dibuahi keluar bersama fases • Jika telur tersebut tertelan bersama makanan/minuman, maka di dalam usus telur akan • menetas menjaddi larva kecil, kemudian menembus dinding usus, bersama aliran darah menuju ke jantung dan paru-paru. Daari paru-paru larva ini dapat mencapai trachea kemudian tertelan lagi dan sampai di usus halus kemudian tumh menjadi cacing dewasa.

 Ascaris  Ascaris lumbricoides lumbricoides

2. Ancylostoma duodenale/Necator americanus (cacing tambang) •

• •





Cacing Ancylostoma duodenale parasit di usus manusia dan banyak dijumpai pada daerah  pertambangan, terutama di daerah berikilim berikilim panas Ukuran Panjang tubuh cacing dewasa antara 1-1,5 cm. Menghisap darah sehingga dapat mengakibatkan kematian. kematian. Pada saat menghisap darah, cacing cacing mengeluarkan zat anti koagulan yang mencegah pembekuan darah korban Menempel kuat di usus dengan menggunakan kait-kait yang terdapat di mulutnya.Pada usus manusia, jumlah cacing bias mencapai ribuan ekor. Contoh cacing tambang adalah  Ancylostoma duodenale yang terdapat di daerah tropis Afrika dan Asia. Spesies lainnya adalah  Necator americanus yang terdapat di Amerika.

 Daur hidup : Cacing dewasa merupakan ektoparasit dalam usus halus manusia • Telur cacing dapat keluar bersama bersama feses manusia. Pada tempat yang sesuai misaalnya misaalnya tanah • lembab, telur yang sudah dibuahi akan menetas dan dalam waktu sehari menghasilkan larva  filariform.  filariform. Larva filariform ini dapat menembus kulit manusia yang tidak beralas kaki • Dengan mengikuti aliran darah, larva sampai di jantung dan paru-paru. Dari paru-paru, larva • menembus dinding paru-paru sampai ke trakea kemudian menembus ke faring. Setelah itu larva masuk lagi ke dalam usus halus dan tumbuh menjadi cacing tambang dewasa Cacing betina dan jantan dewasa dapat melakukan perkawinan. Cacing betina menghasilkan • ribuan telur per per hari hari Telur tersebut keluar bersama feses, selanjutnya siklus terus berulang. •

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

12

3. Wuchereria bancrofti (cacing filaria) •



Cacing filaria mempunyai inang perantara hewan Arthropoda yaitu nyamuk culex, dan inang tetap yaitu manusia pada bagian pembuluh getah bening (pembuluh limfe),terutama pada kaki sehingga dapat menyumbat pembuluh getah bening. Pada siang hari, larva berada di paru-paru atau di pembuluh darah besar. Pada malam hari, cacing pindah ke pembuluh arteri atas dan vena perifer di dekat kulit. Apabila cacing yang mati menyumbat menyumbat pembuluhn pembuluhn getah bening, bening, maka menyebabka menyebabkan n pembengk pembengkakan akan atau terjadiny terjadinyaa  penyakit kaki gajah ( elephantiasis). elephantiasis). Microfilaria dapat masuk ke dalam tubuh manusia melalui gigitan nyamuk Culex nyamuk  Culex..

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

13

4. Enterobius vermicularis (cacing kremi)  Enterobius vermicularis vermicularis (Oxyuris vermicularis) vermicularis ) hidup dalam usus besar manusia • Cacing betina panjangnya antara 9-15 mm. pada saat bertelur, cacing betina menuju anus untuk  • memperoleh oksigen yang diperlukan larva untuk pertumbuhan Gerakan cacing ini menyebabkan rasa gatal di bagian anus,jika digaruk dengan kuku, maka • telur akan melekat di kuku. Makanan yang dipegang oleh tangan yang mengandung telur cacing menyebabkan telur cacing ikut tertelan kembali (terutama terjadi pada anak-anak). Hal ini disebut autoinfeksi (infeksi diri sendiri) Cacing terbawa kembali melalui saluran pencernaan sampai ke usus besar. Di usus besar, • cacing tumbuh menjadi dewasa dan dapat berkembang biak. Tubuh orang yang terkena infeksi cacing ini mengandung 5000 cacing. Contoh lainnya adalah Oxyuris equi pada dubur kuda atau keledai •

5. Trichinella spiralis (cacing otot) Cacing ini menyebabkan penyakit trichinosis pada manusia, babi, atau tikus. • Parasit masuk ke tubuh manusia manusia melalui daging babi yang yang dimasak kurang matang. • Di dalam usus manusia, manusia, larva berkembang menjadi menjadi cacing muda. muda. • Cacing muda bergerak ke otot melalui pembuluh limfa atau darah dan selanjutnya menjadi • cacing dewasa. Untuk Untuk menceg mencegah ah terinf terinfeks eksii oleh oleh cacing cacing ini, ini, daging daging harus harus dimasa dimasak k sampai sampai matan matang g untuk  untuk  • mematikan cacing ini. 6. Caci Cacing ng Loa Loa (cac (cacin ing g mata mata)) • • •

Merupakan cacing parasit pada jaringan di bawah kulit manusia. Cacing Loa bias melintasi mata, sehingga cacing ini sering dikenal dengan cacing mata Biasanya berpindah dari jaringan satu ke jaringan yang lainnya.

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

14

III.ANNELIDA

A. Ciri-ciri Umum :

Hewan triploblastik selomata; tubuh simetri bilateral bersegmen; memiliki otot; sistem  pencernaan lengkap, sistem sirkulasi , sistem saraf tangga tali, dan sistem ekskresi; tidak  memiliki sistem respirasi; bersifat hermafrodit atau gonokoris. Hidup bebas di dasar laut, perairan tawar, tanah dan tempat-tempat tempat-tempat lembab, atau parasit  pada tubuh vertebrata. B. Reproduksi: -

Dilakukan secara seksual dan aseksual. Klasifikasi Annelida :

1)

2)

Dibedakan Dibedakan menjadi tiga tiga kelas berdasarkan berdasarkan banyak banyak sedikitnya sedikitnya rambut halus halus / chaeta, yaitu Polychaeta, Oligochaeta, dan Hirudinea. memiliki ki banyak banyak rambut rambut kaku (seta) (seta) dan parapo parapodia dia;; tubuh tubuh dil dilapi apisi si Polychaeta, memili kutiku kutikula; la; hidup hidup bebas bebas berger bergerak ak atau atau mene menetap tap di di laut; laut; reprod reproduks uksii seksua seksuall secar secaraa  (Sabellastarte indica), eksternal. eksternal. Contoh : Polychaeta Polychaeta yang sesil adalah cacing kipas  Sabellastarte yang bergerak bebas misalnya  Eunice viridis (cacing palolo),  Nereis virens (kelabang laut ) dan  Lysidice oele (cacing wawo). Oligochaeta, memiliki memiliki sedikit sedikit rambut rambut kaku (seta) ; hidup bebas di dasar dasar sungai dan danau, serta di tanah tanah dan tempat lembab; lembab; bersifat bersifat hermaf hermafrodit; rodit; reproduksi reproduksi seksual seksual secara secara silang silang.. Cont Contoh oh : cacing cacing tanah tanah  Lumbricus ( Lumbricus terrestris), cacing cacing tanah tanah asia asia  Pheretima), cacin  Digaster  ( Pheretima cacing g mer merah ah (Tubifex ), ), dan cacing cacing tanah tanah raksa raksasa sa autral autralia ia ( Digaster  longmani ). ).

Beberapa Contoh Annelida :

Polychaeta ( Nereis virens) virens)

 Lumbricus terrestris) Oligochaeta ( Lumbricus

MOLLUSCA Filum Mollusca (Latin, Molluscus  Molluscus = lunak) merupakan kelompok hewan yang bertubuh lunak. Sebagian besar anggotanya, memiliki cangkang untuk melindungi tubuhnya yang lunak.Cangkang yang terbuat dari zat kapur tersebut terletak di luar tubuh maupun maupun di dalam

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

15

tubuh. Beberapa spesies di antaranya dimanfaatkan oleh manusia sebagai sumber protein. Ciri – ciri umum: 1) Ukuran Ukuran dan dan bentu bentuk k tubuh tubuh berva bervaria riasi si 2)Bentuk tubuhnya simetris bilateral, tergolong triploblastik selomata 3)Sistem peredaran darah terbuka 4)Alat pencernaan sempurna terdiri dari mulut, esophagus, lambung usus dan anus. 5)Sistem saraf terdiri cincin saraf yang mengelilingi esophagus dengan serabut saraf yang yang menyebar, serta memiliki 3 pasang ganglion 6) Sist Sistem em pern pernap apas asan an : yan yang g hid hidup up di air air ber berna napa pass den denga gan n ins insan ang g (te (terl rlet etak ak pada pada rong rongga ga mantel), sedangkan yang hidup di darat dilakukan oleh rongga mantel berpembuluh darah yang  berfungsi sebagai paru-paru. paru-paru. 7) Ada ya yang he hermaprodit, ad ada ya yang go gonokoris. 8) Orga Organ n eksk ekskre resi si ber berup upaa sepa sepasa sang ng nefr nefrid idia ia yan yang g berp berper eran an seb sebag agai ai gin ginja jal. l.Si Sisa sa metabolisme yang dibuang berupa cairan 9) Hidu Hidup p sec secara ara hete hetero rotr trof of deng dengan an mema memakan kan gang gangga gang ng,, uda udang ng,, ika ikan n ser serta ta sisa sisa orga organi nism sme. e. Sebagian ada yang hidup sebagai parasit. Struktur dan fungsi tubuh :  Kaki : merupakan bagian ventral tubuhnya yang berotot, berfungsi untuk gerak merayap atau menggali. Beberapa termodifikasi menjadi tentakel yang berfungsi untuk menangkap mangsa.  Massa visceral : bagian tubuh yang lunak, yang merupakan organ – organ vital antara lain organ  pencernaan,ekskresi dan reproduksi.Massa reproduksi.Massa viceral diselubungi diselubungi oleh jaringan tebal yang yang disebut mantel  Mantel : membentuk rongga yang berisi cairan, yang merupakan lubang insang, lubang ekskresi dan anus. Mantel juga mengekskresikan bahan penyusun cangkang pada mollusca yang  bercangkang. Habitat : laut, air tawar dan daratan

Klasifikasi Mollusca: Berdasarkan bentuk dan kedudukan alat geraknya, Mollusca dibedakan menjadi 3 kelas : 1.

Pelecypoda /Bivalvia / Lamellibranchiata Meliputi golongan kerang-kerangan yaitu kaki yang berbentuk berbentuk pipih sehingga sehingga disebut  Pelecypoda,  Pelecypoda, disebut juga • Memiliki ciri khas yaitu  Lamellibranchiata yaitu hewan yang memiliki insang berlapis-lapis. Disebut juga  Bivalvia karena  bercangkok sepasang • Bentuk dan ukuran cangkang Pelecypoda sangat bervariasi, kedua cangkang pada bagian tengah dorsal dihubungkan dengan jaringan ikat ligamen yang berfungsi sebagai engsel. • Cangkang tersebut dapat ditutup dan dibuka dengan cara mengencangkan dan mengendorkan otot. • Cangkok pada Pelecypoda tersusun dari tiga lapisan : 1) Peri Periso sotr trak akum um,, meru merupa paka kan n lapi lapisa san n terl terlua uar, r, tipi tipiss dan dan berw berwarn arnaa gela gelap p dise disebu butt lapi lapisa san n tanduk. 2) Pris Prism matic atic,, meru merupa paka kan n lapi lapisa san n teng tengah ah yang ang teba teball dan dan terd terdir irii dari dari kris krista tall CaCO CaCO 3  berbentuk prisma 3) Nakrea Nakreas, s, merupa merupakan kan lapis lapisan an terdal terdalam am.. Sering Sering disebu disebutt lapisa lapisan n mutiar mutiara, a, tersus tersusun un dari dari CaCO3 tetapi tidak sama dengan prismatic. • Alat pencernaan pada Pelecypoda terdiri atas mulut, kerongkongan yang pendek, lambung, usus dan anus. Anus terdapat di daerah lubang untuk keluarnya keluarnya air. • Pernapasan dilakukan oleh insang yang mengambil oksigen dari air yang melewatinya. peredaran darah Pelecypoda Pelecypoda terbuka, terbuka, artinya artinya darah mengalir mengalir ke seluruh seluruh tubuh tanpa • Sistem peredaran melalui kapiler. • Sistem peredaran darah ini tersusun atas jantung yang memberi darah kepada aorta anterior dan menerima darah dari aorta posterior. • Sistem saraf Pelecypodda terdiri atas tigaa pasang ganglion, yaitu sepasang ganglion anterior  yang terdapat di sebelah ventral lambung, sepasang ganglion pedal yang terdapat di kaki, dan sepasang ganglion posterior yang terdapat di sebelah ventral oto aduktor. • Pelesypoda hidup di air tawar yang cukup mengandung kapur dan laut. •

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

16

Gastropoda Adalah kelompok hewan yang menggunakan perut sebagi sebagi alat gerak, kecuali Vaginula, semua spesies Gastropoda mempunyai cangkang yang berbentuk kerucut terpilin. Gastropodaa pada mulanya mulanya simetris simetris bilateral bilateral dan dalam perkembangann perkembangannya ya mengalamai mengalamai • Larva Gastropod  pembelokkan sampai membentuk lingkaran, sehingga hewan dewasa anusnya berada di sebelah atar mulut. • Tubuh Gastropoda terdiri atas kepala yang dilengkapi dengan dua pasang tentakel, mulut dengan gigi kitin dan mata pada ujung tentakel. • Bersifat Hermaprodit denga alat reproduksi berupa ovotestes. • Alat pernapasan larvanya berpa insang dan yang dewasa (habitat darat) bernapas dengan alat semacam paru-paru, sedang yang hidup di air bernapas dengan insang. • Sistem peredaran darahnya terbuka. • Alat pencernaanya terdiri atas mulut, kerongkongan, tembolok, lambung, usus dan anus. Pada mulut terdapat rahang, gigi-gigi yang disebut radula dan lidah. • Contoh spesies dari Gastropoda : 1) Vivipara javanica (Kreco) 2)  Limanea trunchatula trunchatula (siput vector fasciolosis) 3)  Melania testudinaria testudinaria (sumpil) 4)  Achatina fulica (bekicot) 5)  Murex siphelinus (cangkang berduri), habitat di laut. 6) Vaginula (siput telanjang/tidak bercangkang) •

3. •













Cephalopoda Disebut Cephalopoda karena memiliki kaki terpisah menjadi sejumlah lengan melingkari kepala. Umumnya Cephalopoda tida tidak k memi memili liki ki cang cangkan kang, g, kecua kecuali li  Nautilus.  Nautilus. Bebe Bebera rapa pa memiliki ki rangka rangka dalam dalam dari dari zat kapur kapur sepert sepertii pada Sepia atau berupa Cephalopoda memili lembar tipis transparan seperti pada Loligo pada Loligo.. Tubuh Cephalopoda terdiri atas bagian kepala, dilengkapi sepasang mata, dan tentakel (lengan) yang berjumlah 8 pada Octopus dan berjumlah 10 pada Cephalopoda lain. Tubuh Cephalopoda diliputi mantel. Pada bagian dorsal mantel melekat pada tubuh, sedangk sedangkan an bagian bagian ventral ventral tidak tidak sehing sehingga ga berbent berbentuk uk rongga rongga mantel mantel.. Bagian Bagian sampin samping g tubuhnya terdapat sirip, yang berfungsi untuk menentukan arah gerak. Umunya Cephalopoda memiliki kantung tinta, dan dapat dikeluarkan dikeluarkan melalui anus jika menghad menghadapi api bahaya bahaya.. Kecual Kecualii  Nautilus Cephalopoda memil memiliki iki kemamp kemampuan uan untuk  untuk  mengubah mengubah warna tubuhnya. tubuhnya. Hal ini disebabkan disebabkan karena kromatofor (pigmen (pigmen warna) pada kulitnya. System saraf berkembang dengan baik dan memiliki mata yang mirip dengan mata vertebrata. Cephalopoda bersif bersifat at hermap hermaprod rodit, it, dengan dengan alat alat reprod reproduks uksii berupa berupa ovotest ovotestes es yang yang menghasilkan ovum dan spermatozoid. Sistem peredaran darahnya terbuka, jantung dan pembuluh darahnya masih sederhana.

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

17

E. ECHINO ECHINODE DERMA RMATA TA Kata Echinodermata berasal dari bahasa Yunani, yaitu echinos (= duri ) dan derma (= kulit),jadi merupakan hewan berkulit duri. Kulitnya terdiri dari lempeng-lempeng kapur  denga dengan n duri duri (osi (osike kel) l) yang yang panja panjang ng dan dan ada juga juga yang yang pende pendek. k. Echi Echinod noder erma mata ta merupakan satu-satunya filum yang semua anggotanya hidup di laut. Filum Echinodermata mempunyai ciri-ciri sebagai berikut : Merupakan hewan triploblastik dengan rongga tubuh yang sempurna • • Bentuk larva simetri bilateral, sedangkan dewasa berbentuk simetri radial • Memiliki rangka dalam (endoskleleton) • Sistem Pernapasan dan ekskresi Echinodermata dilakukan oleh papula.Papula merupakan tonjolan-tonjolan yang berupa lempengan kapur dan berdinding tipis merupakan lanjutan dari coelom • Sistem Sistem Pencern Pencernaan aan Echino Echinoder dermat mataa umumny umumnyaa lengkap lengkap walaup walaupun un sederh sederhana ana,, tetapi pada beberapa memiliki anus. Sistem Saraf terdiri atas cincin spesies tidak saraf melingkar, yaitu mengelilingi • kerongkongan dan bercabang ke setiap lengan. • Alat kelamin terpisah, fertilisasi terjadi di luar tubuh. Memiliki daya regenerasi tinggi • • Mempunyai sistem saluran air (system ambulakral) sebagai system geraknya. Susunan sistem ambulakral adalah sebagai berikut : 1. Madreporit, Madreporit, tempat masuk masuk dan keluarny keluarnyaa air ke dalam sistem sistem ambulakral 2. Canal nalis madr adrepori oricus (saluran batu),saluran yang menghubungkan madreporit dengan saluran cincin 3. Cala Calali liss sirc sircum um oval ovalis is (sal (salur uran an cinc cincin in), ), salu salura ran n meli melingk ngkar  ar  yang mengelilingi mulut 4. Canalis Canalis radialis radialis (salur (saluran an lateral) lateral),, merupakan merupakan saluran saluran lanjuta lanjutan n darisaluran cincin yang bercabang ke setiap lengan 5. Podia Podia (kaki (kaki ambula ambulakra kral), l), merupak merupakan an tonjo tonjolan lan pada pada salura saluran n batu batu yang yang dijul dijulurk urkan an 6. Ampu Ampula la,, meru merupa pakan kan tonjol tonjolan an pada bagia bagian n atas atas canal canalis is radia radiall terd terdapa apatt d atas podia podia.A .Amp mpul ulaa tersusun atas dinding yang berotot sehingga dapat berkontraksi.

1.

Klasifikasi Echinodermata terbagi atas 5 kelas, yaitu : 1) Astero Asteroide ideaa (binta (bintang ng laut) laut) 2) Echi Echinoi noidea dea (lan (landa dak k laut) laut) 3) Ophiuro Ophiuroide ideaa (bin (bintan tang g ular ular)) 4) Crin Crinoi oide deaa (lili (liliaa laut) laut) 5) Holoth Holothuro uroide ideaa (teri (teripang pang/me /menti ntimun mun laut) Asteroidea (bintang laut) Tubuh Asteroidea teridiri atas 5 lengan atau kelipatannya, yang tersusun radial, sehingga bentuknya seperti bintang. Bintang laut bersifat gonokoris (alat kelamin terpisah) yang gonadnya terdapat di setiap lengan,perut dilengkapi otot,sehingga dinding perut dapat dijulurkan  pada waktu mengambil makanan.

Contoh spesies : ♣  Asterias forberi (bintang laut merah) ♣  Linchia laevigata(bintang laevigata(bintang laut biru) ♣ Culvita sp(bintang sp(bintang laut berkulit) ♣ Colaster (bintang Colaster (bintang laut merah)  bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

18

2.

Echinoidea (landak laut) Tubu Tubuh h Echi Echino noid idea ea berb berben entu tuk k bola bola (ova (oval) l),, tida tidak k memil emilik ikii leng lengan an dan dan  berduri.Duri-duri yang menutupi tubuhnya panjang-panjang sehingga tampak  seperti landak.

Contoh spesies Echinoidea : ♣  Diadema sexatile (bulu babi duri panjang) ♣  Echinocardium (bulu babi jantung ) ♣  Echinarachinius (bulu babi duri pendek)

 Echinocardium sp. /bulu babi

3.

Ophiuroidea (bintang ular) Ophi Ophiur uroi oide deaa memi memili liki ki leng lengan an yang yang panja panjang ng dan lent lentur ur,, juml jumlah ahny nyaa 5 atau atau kelipatannya. Alat-alat dalam Ophiuroidea tidak membentuk percabangan kea rah lengan . Kaki ambulakral dan madreporit hanya terdapat pada bagian oral.Tdak   beranus, sehingga sisa makanan dikeluarkan lewat anus. Contoh spesies Ophiuroidea : ♣ Ophiulesis ♣ Oongono cephalus ♣ Ophiothix fragilis

Ophiura sp. 4.

Crinoidea (lilia laut) Merupakan Echinodermata yang paling primitif. Sepintas mirip tumbuhan, ada yang mempunyai tangkai dan hidup menempel pada suatu dasar . Tubuh lilia laut berbentuk seperti cangkir, disebut mahkota.Dari mahkota ini keluar 5 lengan atau kelipatannya kelipatannya dan pada masing-mas masing-masing ing lengan mempunyai mempunyai tentakel pendek (pinullae). Contoh spesies Crinoidea : ♣  Ptilocrinus pinnatus (lilia laut bertangkai) ♣  Metacrinus interuptus (lilia laut bertangkai) ♣  Antendon ( lilia laut tidak bertangkai)

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

19

5.

Holothuroidea (teripang/mentimun laut) Disebut sebagai mentimun mentimun laut karena memiliki memiliki bentuk tubuh seperti mentimun. Ciri-ciri lainnya adalah : Tubuhnya memanjang dengan garis oral ke aboral sebagai sumbu tubuh Kulit dilapisi kutikula, berduri halus dan tidak bersilia Saluran pencernaan lengkap berbentuk tabung yang dilengkapi kloaka dan anus, perluasan kloaka berfungsi sebagai alat ekskresi dan respirasi Bergerak dengan system ambulakralnya, yang hanya terdiri dari madreporit, saluran cincin dan saluran radial.Kaki tabungnya digantikan dengan kaki berotot. Sistem peredaran darahnya tertutup.sistem saraf   bebbentuk cincin dan bercabang ke saluran radial. Alat reproduksi terpisah,hermaprodit.Fertilisasi eksternal, memiliki daya regenerasi yang cukup tinggi Contoh spesies : o tripang atau mentimun laut (Cucumaria sp.), Holothuria sp. o

Cucumaria sp

F. ARTH ARTHRO ROPO PODA DA Kata Arthropoda berasal dari kata bahasa Yunani, yaitu arthres berarti berarti ruas/buku ruas/buku dan podos dan  podos  berarti kaki. Jadi, Arthropoda berarti berarti hewan yang kakiinya kakiinya beruas-ruas beruas-ruas.. Diantara Diantara hewanhewan hewan yang yang ada di bumi bumi ini, ini, Arthro Arthropoda poda merupaka merupakan n kelomp kelompok ok hewan hewan yang yang paling paling besar  besar   jumlah spesies dan penyebarannya. Berbagai Bentuk dan Sifat Arthropoda Arthro Arthropoda poda jika jika diband dibanding ingkan kan dengan dengan Anneli Annelida da merupa merupakan kan hewan hewan yang yang mempu mempunya nyaii hubungan hubungan evolusi evolusi terdek terdekat, at, karena karena Arthro Arthropoda poda merupa merupakan kan hewan hewan yang yang menyer menyerupai upai Annelida terutama dalam susunan tubuh. Hewan Hewan ini mempuny mempunyai ai bentuk bentuk tubuh tubuh simetr simetris is bilate bilateral ral dan terbag terbagii atas atas caput caput (kepal (kepala), a), thorax (dada) dan abdomen (perut). Arthropoda memiliki tubuh dan kaki beruas-ruas yang di bagian luar dilapiisi oleh epikula yang terdiri atas kitin hasil dari sekresi hypodermis. Ciri-ciri Arthropoda : a. Sistem Sistem organ tubuh tubuh sudah sudah lengkap, lengkap, yang meliput meliputii sistem sistem peredaran, peredaran, pencernaa pencernaan, n, saraf, saraf,  pernapasan, ekskresi, reproduksi, dan alat indera.  b. Sistem peredaran darah terbuka, dengan jantung terdapat pada bagian dorsal. Darah tida tidak k menga mengandu ndung ng hemo hemogl globi obin n sehi sehingg nggaa tida tidak k berwa berwarn rnaa mera merah, h, berf berfung ungsi si seba sebagai gai

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

20

 pengangkut zat makanan. c. Sistem Sistem pernapa pernapasan san dengan dengan menggu menggunaka nakan n trakea trakea,, golong golongan an Arachno Arachnoide ideaa dengan dengan paru paru, buku, sedang golongan Crustacea dengan insang. d. Sistem Sistem saraf Arthrop Arthropoda oda berupa tangga tangga tali tali (tali saraf saraf ganda). ganda). Tali saraf saraf ganda terser terserbut but  berhubungan dengan ganglion otak melalui saraf penghubung yang melingkari ujung anterior saluran pencernaan. e. Sistem Sistem penvcernaan penvcernaan sudah sudah sempurna, sempurna, yaitu yaitu mulut mulut dari mulut mulut sampai sampai anus dan dan di bawah bawah sistem pencernaan terdapat sistem saraf.. f. Sistem ekskresi (pengeluaran sisa metabolisme), yaitu dengan memakai kelenjar hijau ( green  green gland ), ), tabung maalpighi; atau nefridin. g. Alat Alat inde indera ra umum umumny nyaa memp mempuny unyai ai anter anterna na (sung (sungut ut)) sebag sebagai ai alat alat pera peraba ba,, dan dan alat alat  penglihatan berupa mata oselus (tunggal) dan mata facet (majemuk); yang terdiri dari omatidium. h. Jeni Jeniss kela kelami min n bias biasan anya ya terp terpis isah ah (gono (gonoko kori ris) s),, deng dengan an pemb pembuah uahan an inte intern rnal al.. Dala Dalam m  perkembangan hidupnya mengalami metamorfosis atau tanpa metamorfosis. Beberapa jenis ada yang mengalami pertenogenesis. Klasifikasi Arthropoda Filum Arthropoda dibagi menjadi 4 kelas, yaitu : 1. Crustacea (golongan udang dan kepiting) 2. Arachnoidea 2. Arachnoidea (golongan laba-laba) 3. Myriapoda 3. Myriapoda (golongan lipan) 4. Insecta (golongan serangga)

1. Kelas Crustacea Kata Crustacea berasal Crustacea berasal dari bahasa latin, Crusta yang berarti kulit keras. keras. Kulit ini tersusun atas zat kitin yang mengandung zat CaCO3. Kulit inni merupakan rangka luar (eksoskeleton). Pada interval waktu tertentu kulit ini terlepas (molting). Pada saat tubuh masih lunak dan kulit baru belum mengeras, tumbuhlah tubuh Crustacea tersebut. Crustacea merupakan hewan akuatik yang terdapat di laut atau tawar. Ciri-ciri Crustacea Kepala dan dada menjadi satu (cephalothorax (cephalothorax)) yang diselubungi karapaks. Kepala mempunyai 2 pasang antenna, sepasang mandibula, dan 2 pasang maksila. Kaki hampir terdapat pada semu semuaa ruas ruas tubuh tubuh,, 5 pasang pasang kaki kaki pada pada cheph chephal alot othor horax ax untuk untuk mera merang ngka kak, k, bere berenan nang, g, menggunting/memegang, dan 5 pasang kaki perut ( pleoped   pleoped ) berfungsi untuk membawa telur  dan berenang. Sistem pernapasan dengan menggunakan insang atau peudotrakea atau peudotrakea yang terdapat  pada Isopoda. System peredarah darah terbuka, system saraf tangga tali. Makanan berupa hewa hewan n keci kecil, l, tum tumbuha buhan n dan dan bang bangka kai. i. Alat Alat repr reprod oduk uksi si terp terpis isah ah,, ada ada bebe bebera rapa pa yang ang  parthenogenesis, yaitu Branchiopoda yaitu Branchiopoda.. Pembuahan secara eksternal. Larvanya disebut nauplius yaitu larva larva yang amat kecil mempunyai mempunyai 3 pasang kaki dan bersillia. bersillia. Alat ekskresi ekskresi dengan kelenjar hijau. Alat indera terdiri atas mata majemuk, antenna untuk mencium dan membau serta alat keseimbangan.

Klasifikasi Crustacea Kelas Crustacea dibagi menjadi 2 kelompok, yaitu:  Entomostraka (udang tingkat rendah)  Malaksotraka (udang tingkat tinggi) a. En Enttomos omosttraka raka Jumlah Jumlah segmen segmen tubuh bervariasi, bervariasi, bentuknya bentuknya mikroskopi mikroskopis. s. Bahkan sebagian diantarany diantaranyaa adalah sebagai zooplankton zooplankton yang sangat berguna berguna sebagai sebagai makanan makanan ikan/udang ikan/udang yang lebih  besar, dan ada juga yang bersifat parasit yang melekat pada benda lain.  Entomostraka dapat dibagi menjadi 4 sub kelas, yaitu: 1) Branchiopoda Pada umumny umumnyaa tubuhny tubuhnyaa transp transpara aran, n, terdapa terdapatt di air tawar, tawar, ukuran ukuran tubuhny tubuhnyaa kecil kecil (0,25 (0,25 – 10 mm). mm). berkem berkembang bangbia biak k secara secara parthe parthenog nogenes enesis. is. Branch Branchiop iopoda oda dapat dapat  bergerak bebas dengan menggunakan antena. Contoh: ⇒  Daphnia pulex ⇒  Nastraca ⇒ Conhostraca

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

21

2)

3)

4)

Ostracopoda Beberapa Ostracopoda hidup di air tawar dan laut sebagai plankton, tubuh berukuran kurang dari 1 mm dan dapat bergerak dengan antenna. Cotoh: ⇒ Codona suburbana ⇒ Cypris candida ⇒  Agrenocythere spinnosa Copepoda Kebanyakan Copepoda hidup di air laut dan air tawar. Copepoda ada yang hidup sebagai zooplanton dan ada pula yang parasit. Yang hidup sebagai endoparasit tidak  mempunyai mulut. Segmentasi tubuhnya tidak jelas dan tidak dapat dibedakan antara kepala, dada dan perut. Cotoh: ⇒  Argulus indicus (kutu ikan)  Penella exocoeti (hidup parasit pada insang ikan) ⇒ ⇒ Cyclops ⇒ Salmincola salmonela Cirripedia

Bentuk tubuhnya seperti kerang sehingga dahulu dimasukkan pada golongan Molusca. Baru pada tahun 1830, ketika tingkat larvanya dikenal orang, golongan hewan ini dimasukkan ke dalam golongan Crustacea. Hewan Hewan ini hidup hidup di laut; laut; kebany kebanyakan akan melekat melekat pada pada suatu suatu tempat. tempat. Cara Cara hidupny hidupnyaa  beraneka ragam. Salah S alah satu diantaranya ialah bernakel yang bernakel yang terdapat pada dasar kapal,  perahu dan tiang-tiang yang terpancang atau terapung di laut, dan ada yang hidup sebagai parasit. Contoh:  Lipas atau bernakel Sacculina (parasit pada ketam) b. Mal Malakos akostr trak aka a Kelompok hewan ini mempunyai ukuran tubuh relatif besar. Tubuhnya terdiri atass 14 segm segmen en,, yait yaitu u 8 segm segmen en meru merupak pakan an dada dada (tho (thora rax) x) dan 6 segm segmen en memb memben entu tuk k peru perutt (abdomen). Hewan ini kebanyakan hidup ndi laut, ada pula yang hidup di air tawar. Malakostraka dibagi menjadi 3 ordo, yaitu: 1) Isopoda 2) Stom Stomat atop opod odaa 3) Dekapoda 1) Isopoda Hidup di air laut , air tawar bahkan di darat. Banyak yang bersifat parasit ada yang suka menggerak kayu dan sangat merugikan manusia. Contoh: Oniscus asellus 2) Stom Stoma atopo topoda da Hidup Hidup di laut, laut, bentuk bentuk tubuh tubuh mirip mirip belala belalang ng sembah sembah,, dan mempuny mempunyai ai warna warna yang yang mencol mencolok. ok. Di belaka belakang ng kepala kepala terdapa terdapatt selubun selubung g perisa perisaii yang yang disebut disebut karapa karapaks; ks; karapaks menjadi satu dengan dua segmen dada paling depan dan dianggap sebagai cangkang luar. Contoh: Squilla empusa (udang pengko) 3) Dekapoda Hewan ini memiliki 10 kaki (dekapoda), hewan ini merupakan kelompok udang yang sangat sangat penting penting perana perananny nnyaa bagi bagi kehidu kehidupan pan manusi manusia. a. Dekapod Dekapodaa banyak banyak diguna digunakan kan sebagai sumber makanan yang kaya dengan protein. Bagian Bagian kepala dan dada menjadi satu (Cephalothora (Cephalothorax) x) yang ditutupi dengan karapaks. karapaks. Tubuhnya mempunyai 5 pasang kaki. Selain itu, mempunyai anggota gerak yang lain, yaitu 3 pasang anggota gerak paling depan yang mengalami perubahan fungsi sebagai rahang. Hidup di air tawar, dan ada beberapa yang hidup di laut. Yang termasuk Dekapoda yaitu golongan Udang dan golongan Ketam. Contoh: (1) Golonga Golongan n Udang Udang  Panaeus sp (udan (udang g wind windu) u),, hidu hidup p di air air paya payau, u, enak enak dima dimaka kan n dan dan bany banyak  ak  dibudidayakan.  Macrobranchium rosenbergi (udang galah) enak dimakan, hidup di air tawar dan

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

22

 payau Canbarus virillis (udang air tawar)  Panulirus versicolor (udang versicolor (udang karang), hidup di laut, tidak memiliki kaki catut. (2) Golonga Golongan n Ketam Ketam  Portunus sexdentatus (kepiting)  Neptunus peligicus (rajungan)  Paratelphusa maculata (yuyu air tawar) Contoh spesies Dekapoda:

 Macrobranchium rosenbergi (udang galah).  Portunus sexdentatus (kepiting) Contoh spesies  Isopoda

2. Kelas Arachnoidea Ciri-ciri Arachnoidea:

Tubuh terdiri atas 2 bagian, yaitu cephalthorax dan abdomen. Di bagian kepala terdapat 2 pasang alat mulut, yaitu: kalisera, berbentuk gunting/catut yang  berfungsi untuk merobek dan melumpuhkan mangsa dan pedipalpus,  berbentuk seperti kaki, berakhir dengan cakar yang berfungsi untuk  menangkap mangsanya. • Sistem peredaran darah terbuka. System pernapasan terdiri dari atas trakea dan  paru-paru buku. Sistem saraf berupa ganglion sebagai pusat saraf dengan percabangan saraf  • yang menuju ke seluruh tubuh. • Alat kelamin jantan dan betina terpisah. Habitat di darat. Hewan ini sebagai  predator, parasit atau pemakan materi organic dari hewan dan tumbuhan yang telah mati. • Tubuh depan terdapat bintik mata, tidak ada mata facet dan tidak memiliki antenna. Klasifikasi Arachnoidea Kelas Arachnoidea dibagi dalam 3 ordo, yaitu: Scorpionida (golongan kala)  Arasnida (golongan laba-laba)  Acarina (golongan caplak/tungau) •

(1) (2) (3)

a. Ordo Scorpionida Ordo Scorpionida

Ciri-ciri Scorpionida adalah sebagai berikut: (1) (1) Abdo Abdom men pan panja jang ng dan dan ber berbu buku ku--buku buku,, segm segmen en ter terak akhi hirr dar dari abdo abdom men ber berub ubah ah menjadi alat penyengat. (2) Pada dada terdapat 4 pasang kaki (3) Pada da daerah ke kepala te terdapat 2 alat mu mulut, ya yaitu: Kalisera: sepasang rahang bawah yang berubah menjadi alat seperti catut.

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

23

Pedipalpus: berbentuk seperti kaki dan berfungsi sebagai penangkap mangsa. Contoh: − Thelyphonus condutus (kalajengking) −  Buthus afer (ketunggeng) afer (ketunggeng) − Chelifer cancroids (kalabuku) b. Or Ordo do Ara Arach chni nida da Ciri-ciri Arachnida adalah sebagai berikut: (1) (1) Abdo Abdom men ti tidak dak bers berseg egm men-s en-seg egm men dan dan di di sis sisii bawa bawah h per perutny utnyaa ter terdapa dapatt alat alat untuk membuat jaring-jaring (spineret) (2) (2) Pedi Pedipa palp lpus us panj panjan ang g yan yang g ber berfu fung ngsi si untu untuk k ala alatt per perab aba, a, keli kelise sera ra keci kecill dan dan taja tajam m yang mempunyai lubang untuk mengeluarkan racun. Contoh: −  Heteropoda Venatoria (laba-laba pemburu) −  Nephila maculata (kemlanding) c.Ordo Acarina Ciri-ciri Acarina adalah sebagai berikut: (1) Tubuhnya tidak bersegmen (2) Tidak dak da dapat di dibedak dakan an antara ce cephal halothorax dan dan ab abdom domen (3) (3) Bers Bersiifat par parasi asit, bai baik pada pada manus anusiia, hewa hewan n ser serta tum tumbuha buhan. n. Contoh: Sarcoptes scabiei (caplak penyebab penyakit kudis) − −  Dermacentor andersoni (penghisap darah mamalia dan manusia) − Tarsonemus dan Tetrarychus (tungau, hama pada tanaman tomat, teh, tembakau, kentang) −  Boophilus annulatus (caplak sapi)

Kelas Myriapoda Ciri-ciri  Myriopoda Tubuhnya bersegmen, tidak mempunyai dada jadi hanya terdiri atas kepala dan perut. Pada setiap ruas perut terdapat 1 atau 2 pasang kaki, sehingga kakinya sangat banyak, maka sering disebut disebut binata binatang ng berkak berkakii seribu seribu.. Pada Pada kepala kepala terdap terdapat at 1 pasang pasang mata mata tungga tunggall (ocell (ocellus) us),, sedang pada kelabang bermata majemuk, satu pasang antenna dan 1 pasang pedipalpus. System saraf tangga tali. System pernapasan trakea dan stigma yang terdapat oada kiri kanan setiap ruas. System peredaran darah terbuka. Alat kelamin jantan dan betina terpisah. Habitat di darat, misalnya dibawah batu, di dalam tanah, humus/tempat lembab lainnya. Klasifikasi  Myriopoda Kelas Myriopoda dibagi menjadi 2 ordo, yaitu: a. Ordo Chilopoda (Sentipede) Ciri-ciri Chilopoda adalah sebagai berikut: (1) Bentuk tubuh pipih (2) Mulutnya nya men meng ghasilkan kan ra racun un untuk me membunu bunuh h ma mangsanya nya (3) Kaki berjumlah 30 sampai 200 lebih Contoh: Scolopendra morsitans (kelabang) − −  Lithobius forficatus b. Ordo Diplopoda Ciri-ciri Diplopoda adalah sebagai berikut:

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

24

(1) (2) (3) (4) Contoh: −

(1) (2) (3)

Tubuh panjang bulat Tiap segmen mempunyai satu pasang kaki Makanannya berupa tumbuhan Hidup ditempat lembab dan gelap  Julus terrestris (keluwing)

INSEKTA Kelas insekta atau serangga merupakan kelompok hewan yang paling besar jumlahnya dan  paling luas daerah sebarannya. sebarann ya. Hewan ini beranggotakan lebih dari 750.000 spesies. Walaupun demikian, ada satu tempat yang tidak akan dijumpai insekta, yaitu laut. Bentuk Dan Struktur Organ-Organ Tubuh Luar Tubuh terbagi atas 3 bagian, yaitu: Caput (kepala) Thorax (dada) Abdomen (perut) Tubuh insekta dilindungi oleh kulit yang keras dari khitin yang berfungsi sebagai eksoskeleton (rangka luar). a. Kepa Ke pala la (Ca (Capu put) t),, terd terdir irii atas atas:: (1)  Mata, terdiri dari satu pasang mata facet (mata majemuk) dan mata tunggal (mata Oselus) (2)  Antena (sungut), sebagai indera peraba (3)  Mulut , berfungsi untuk: (a) Menggig Menggigit it/me /mengg nggunt unting ing (pada (pada kecoa dan belala belalang) ng),, dilengka dilengkapi pi dengan dengan maksila maksila dan mandibula yang kuat (b) Menjil Menjilat at (pada (pada lalat) lalat),, dilengkap dilengkapii dengan dengan alat penjep penjepit/ it/lab labium ium (c) (c) Menus Menusuk uk dan meng menghi hisa sap p (pada (pada nyamu nyamuk) k),, puny punyaa alat alat penusu penusuk k sert sertaa memp mempuny unyai ai maksila dan mandibula yang panjang dan runcing (d) Menghisap (pada kupu-kupu), punya alat penghisap seperti belalai ( proboscis)  proboscis) yang  panjang dan dapat digulung. b. Dada (Thorax) Terdiri dari 3 segmen, yaitu prothorax (dada depan), mesothorax (dada tengah), dan metethorax (dada belakang). Pada dada terdapat alat-alat: (1) Kaki Pada tiap tiap segmen segmen dada terdapat terdapat sepasa sepasang ng kaki, kaki, sehing sehingga ga kaki pada serang serangga ga  berjumlah 3 pasang (6 buah). Karena itu serangga dinamakan juga Heksapoda. juga Heksapoda. (2) Sayap Pada umumnya 2 pasang, melekat pada mesothorax untuk sayap depan dan dada meta metath thor orax ax untu untuk k saya sayap p bela belaka kang ng.. Tapi Tapi ada ada juga juga yang yang tak tak bers bersay ayap ap kare karena na mengalami rudimentasi, seperti pinjal dan kutu buku. Sistem organ-organ tubuh dalam a. System Reproduksi Alat kelamin jantan dan alat kelamin betina terpisah (genokoris), dan umumnya bersifat ovipar (bertelur). b. System Pe Pernapasan Alat pernapasan serangga merupakan susunan udara (trakea) yang membentuk anyaman sehingga sehingga udara dapat dibawa ke seluruh tubuh. Trakea Trakea berhubungan berhubungan dengan lingkungan lingkungan luar melalui stigma (lubang masuknya udara yang terdapat pada segmen-segmen perut). c. System Saraf   Berupa system saraf tangga tali. System ini terdiri atas beberapa ganglion, yaitu: (1) Ganglio Ganglion n otak, otak, berj berjuml umlah ah 3 pasa pasang ng terd terdapa apatt di kepa kepala la (2) (2) Gang Gangli lion on kero kerong ngko kong ngan an (3) Gan Ganglion perut (4) Sim Simpul saraf da dada d. Syst Systeem Peredara aran Darah System peredaran darah insekta berupa system berupa system peredaran darah terbuka. terbuka. Darah serangga

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

25

e.

f.

g.

h.

tidak tidak mengan mengandung dung hemogl hemoglobi obin n (Hb). (Hb). Fungsi Fungsi darah darah terseb tersebut ut adalah adalah mengan mengangkut gkut zat makanan dari alat pencernaan ke seluruh tubuh dan juga untuk memusnahkan hama  penyakit dan zat-zat penggganggu lainnya. Syst Systeem Pe Pencernaa naan Ma Makan kanan Alat pencernaan serangga secara umum adalah: Mulut - kerongkongan - krop (tembolok) – perut otot – perut kelenjar – usus –rektum –  annus System Ekskresi Berupa saluran saluran malpighi, malpighi, yang berfungsi sama dengan ginjal, yakni mengeluarkan sisa metabolisme berbentuk cairan. Saluran ini bermuara pada usus bagian belakang. Meta Metamo morf rfos osis is,, dib dibed edak akan an menj menjad adii 2 mac macam am:: (1)  Metamorfosis sempurna: Telur –larva –pupa –imago (serangga dewasa) (2)  Metamorfosis tidak sempurna: Telur – nimfa (serangga kecil) - imago (serangga dewasa). Perut ( Abdomen) Terdiri atas 11 segmen. Pada tiap segmen terdapat spirakulum/stigma terdapat spirakulum/stigma yaitu lubang tempat masuknya udara. Segmen terakhir termodifikasi menjadi alat reproduksi. Pada beberapa  jenis serangga, segmen ini menjadi ovipositor (alat untuk meletakkan telur).

Metamorfosis pada Insekta : metamorfosis sempurna (telur-pupa-larva-dewasa) metamorfosis tak sempurna (telur – nimfa – imagodewasa)

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

26

Klas Klasif ifik ikas asii Inse Insekt kta a : Kelas Insekta dapat dibedakan menjadi 2 subkelas , yaitu : 1. Apterigota ota 2. Pterygota 1).Subkelas Apterigota : Ciri-ciri umum :

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

27

- tidak bersayap dan tidak mengalami metamorfosis - kepala,dada dan perut tidak ada batasan yang jelas - ada spesies yang dapat menghasilkan enzim seloluse, yang berfungsi untuk  mengubah selulosa menjadi gula sederhana (misalnya Lepisma (misalnya Lepisma sacharina/ kutu kutu  buku ) 2). Subkelas Pterygota : Merupakan serangga yang bersayap. Digolongkan menjadi 2 kelompok, yaitu : 1. Exopterygota , yaitu serangga yang sayapnya berasal dari tonjolan keluar  dari dinding tubuh dan senantiasa bertambah luas setiap kali ganti kulit. Umumnya mengalami metamorfosis yang tidak sempurna. 2. Endopterygota, yaitu serangga yang sayapnya berasal dari tonjolan ke dalam dari dinding tubuh. Mengalami Mengalami metamorfosis sempurna. 2.1. Kelompok Exopterygota Beberapa ordo terpenting dari Exopterygota adalah : (1) Ordo Archipte Archiptera ra atau Isopter Isopteraa (2) Ordo Orthoptera Orthoptera (serangg (seranggaa bersayap lurus) lurus) (3) Ordo Hemiptera Hemiptera (serangga (serangga beralat beralat tusuk) tusuk) 2.2. Kelompok Endopterygota Diantara kelompok Endopterygota, ordo terpenting adalah : (1) Ordo Neuroptera Neuroptera (serangg (seranggaa bersayap jala) jala) (2) Ordo Coleopter Coleopteraa (golongan (golongan kumbang) kumbang) (3) Ordo Siphonopt Siphonoptera era (bangsa (bangsa pinjal) pinjal) (4) Ordo Hymenoptera Hymenoptera (serangga (serangga bersayap bersayap selaput) (5) Ordo Lepidopt Lepidoptera era (Bangsa (Bangsa Kupu- kupu) kupu) (6) Ordo Diptera Diptera (serangga (serangga bersayap bersayap 2 pasang) pasang)

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

28

PERANAN INVERTEBRATA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA A. Peranan yang Menguntungkan  No. Filum/Spesies 1.  Porifera a. Spongila 2.

3.

Coelenterata  Metridium sp

 Euplexeura  Annelida a. Lumricus terestris

4.

5.

Keterangan

Sebag Sebagai ai alat alat peng penggo goso sok k pada pada saat saat mandidan alat pembersih kaca

Yang digunakan digunakan sisa spongila

Membe Membent ntuk uk tama taman n laut laut yang inda indah h yang merupakan bagian dari Terumbu karang. Obat rematik dan hiasan.

Akar bahar 

Sebaga Sebagaii peromb perombak ak sampah sampah sehing sehingga ga  berperan dalam menggemburkan tanah. Menghasilkan hirudin yang digunakan sebagai zat antikoagulen. Digunakan sebagai sumber protein. Digunakan Digunakan sebagai sebagai makanan makanan sumber  sumber   protein.

b. Hirudo medicinalis

c.

Peranan

Lysidiae aele

Tepung Tepung cacing cacing tanah untuk makanan ternak.

d. Eunice viridis  Mollusca a. Meleagrina margaritifera b.

Helix as aspera

c.

Logilo sp

d.

Achatina fulica

Menghasilkan mutiara yang Dihasilkan meru merupa paka kan n baha bahan n perh perhia iasa san n yang ang lapisan nakreas mahal harganya. Dapat Dapat digun digunaka akan n sebaga sebagaii makana makanan n sumber protein. Dapat Dapat digun digunaka akan n sebaga sebagaii makana makanan n sumber protein. Makana Makanan n ternak ternak baik baik dalam dalam bentuk  bentuk  segar maupun bentuk tepung bekicot.

dari

 Arthropoda a. Crustaceae, misalnya Meru Merupa paka kan n sumb sumber er maka makana nan n yang ang Udang, Udang, Kepiting Kepiting,, dan  berprotein tinggi bagi bagi manusia. Rajungan.  b.  Insecta, misalnya Peng Pengha hasi sill baha bahan n maka makana nan n beru berupa pa Lebah madu ( Apis madu madu dan dan peng pengha hasi sill lili lilin n (Jaw (Jawaa = indica) indica) malam) c. Kupuupu-k kupu upu dan Lebah ebah c.Membantu c.Membantu terjadiny terjadinyaa penyerbuka penyerbukan n  pada tanaman d. Ulat sutera ( Bombyx d. penghasil bahan sutera.

mori) mori) 6.

 Echinodermata a. Teripang  Mentimun laut

atau

Seb Sebagai agai sum sumber ber makan akanan an dap dapat Dalam dimasukkan dalam sup atau dijadikan  berfungsi

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

29

ekosistem sebagai

kerupuk.  pembersih laut. Kebanyakan kerangka Echinodermata dapat digunakan sebagai pupuk. Peranan yang Merugikan no  No. Filum/Spesies  Platyhelminthes 1. a. Fasc Fascio iola la hepa hepati tica ca b. Chlono Chlonorch rchis is sinens sinensis is c. Para Parago goni nimu muss westermori d. Taen Taenia ia sol soliu ium m

2.

e. Taen Taenia ia sagi sagina nata ta  Nemathelminthes a. O xy uris vermicularis b. aria brancrofti

Fill

c. aris lumbricoides

As c

Peranan

Keterangan

a..Merupakan parasit di dalam hati ternak.  b.Hidup parasit pada hati hati manusia. c. Hidup parasit pada paru-paru. d. Cacing pita parasit pada pada manusia dengan perantaraan babi. e. Cacing pita parasit pada manusia dengan perantaraan sapi.

Dengan inang sementara Keong dan Ikan.

a.Menyebabkan kremian (rasa gatal  pada anus)  b.Menyebabkan elepentiasis/penyakit elepentiasis/peny   akit kaki gajah c. Hidup sebagai parasit pada usus halus manusia

Infeksi autoinfeksi Inang perantara nyamuk Culex Telur  Ascaris Telur  Ascaris masuk  mela melalu luii mulu mulutt dan dan menetas di usus halus.

Parasit pada pada usus manusia

3.

4.

d. Ank  ylostoma duodenale duodenale  Annelida a. Haemodipsa sp sp  Mollusca a.  fulica

b.

5.

Achatina

Limnea sp

 

Meng enghisap manusia

darah

hewan

dan

Dikenal sebagai pacet

sebagai peny penyak akit it

Mema Memaka kan n daun daun dan dan tunas Inang sementara cacing hati

a. Merusak tanaman budidaya  b.Dapat digunakan makan akanan an dan vekt ektor  fasciolopsis c. Pengebor kayu

Meru Merusa sak k kapal

gala galang ngan an

c. Teredo navalis  Arthropoda a. Sarcoptes a. Penyebab penyakit kulit Penyakit kudis  scabei  b. Kumbang yang merusak beras Kutu beras b. Tnebrio dan (kutu beras) Tribolium c.Kumb c.Kumbang ang penger pengerek ek yang yang hidup hidup Memakan ujung  pada batang kelapa  batang kelapa c. Rhynchoporus d. Hewan parasit pada hewan kulit Menghisap darah  sp anjing anjing

e. vector malaria d. Sorc Sorcop opte tess sp f.vector sampar  (caplak) g. vector elephantiasis h. vector tripanosomiasis e. Anopheles  penyebar penyakit tanaman  sondaicus i. (vector penyakit tungro)  f. Xenopsyla cheopsis  g. Culex  fayigans h.

Glossina sp.

i. lugens

Nilaparvata

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

30

Kegiatan 8.1 PENGAMATAN PENGAMATAN ARACHNOIDEA (laba-laba)  Arthropoda merupakan merupakan kelompok kelompok hewan yang sangat sangat banyak banyak anggotany anggotanya. a. Banyakny Banyaknyaa anggota anggota hewan  Arthropoda, menyebabka menyebabkan n kita tidak perlu repot-repo repot-repott mengunjun mengunjungi gi tempat-tem tempat-tempat pat khusus, khusus, kapanpun kita dapat menemukannya. I. Tujuan : Mempelajari morfologi laba-laba II. Ala Alat dan bahan : 1. Alat-alat tulis 2. Macam –macam hewan laba-laba laba-laba yang yang akan diamati diamati 3. Kantung Plastik  III. III.Ca Cara ra kerj kerja a : 1. Amatilah ciri-ciri morfologi pada laba-laba yang telah tersedia di kelompokmu. 2. Setelah hewan diamati, catatlah karakteristik hewan terseut dan lengkapilah tabel dibawah ini. Tabel Pengamatan No

a

Karakteristik

Hewan yang diamati

Nama hewan

 b

Termasuk pada Kelas

c

Termasuk pa pada Fi Filum

d

Ada tid tidak akny nyaa ruas ruas pada ada tu tubuh buh

e

Tubuh Tubuh dapat dapat dibeda dibedakan kan antara antara kepala kepala,, dada dada dan perut perut

f

Pada kelapa terd erdapat : 1. antenna 2. mata ma majemuk   3. mata tu tunggal 4. racun

g

Alat gerak berupa: 1. kaki 2. sayap

h

Jumlah kaki 1. 3 pasang 2. 4 pasang 3. 5 pasang 4. 10 pasang 5. > 10 pasang

i

Peranan da dalam ke kehidupan

Tugas 8.2 . : 1. Ban Bandin dingkan gkan hew hewan an dip diplo lob basti astik k deng dengan an hew hewan an tri tripo pob blas lastik tik, dan dan car carilah ilah mas masin ingg-m masin asing g 6 contoh kelompok hewannya! 2. Bandingkan struktur tubuh dan tipe repr eproduksi dari kelas-ke -kelas Coelenterata. Untuk  mempermudah, kalian dapat membuatnya dalam bentuk tabel

VERTEBRATA Vertebrata termasuk dalam filum chordata, yaitu hewan yang memiliki notochord (sumbu tubuh) yang di dalamnya terdapat korda saraf. Chordata meliputi 4 sub filum, yaitu : 1. Hemichordata , yaitu chordata yang paling sederhana tingkatannya.contoh spesiesnya : cacing Acorn

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

31

2. Urochordata (Tunicata), yaitu chordata yang notochordnya hanya ditemukan pada

 bagian ekor saja. Hidup berkoloni di laut. 3. Cephalochordata, yaitu chordata yang tubuhnya transparan.notochordnya ditemukan  pada sepanjang tubuh.Contoh spesiesnya : ikan lancet (Amphiioxus sp.) 4. Vertebrata, yaitu chordata yang notochodnya berkembang menjadi tulang belakang (vertebrae) Dalam bab ini hanya di bahas tentang Vertebrata.

A.Ciri-ciri Umum Vertebrata : a) Tubuhny Tubuhnyaa bersim bersimetr etrii bila bilater teral al  b) Memiliki ruas-ruas tulang belakang yang merupakan hasil perkembangan dari notokorda . Tulang belakang berfungsi sebagai sumbu tubuh. c) Mempunyai cranium (tulang tengkorak) yang berfungsi untuk melindungi otak. d) Memiliki rahang dua pasang (kecuali agnatha) agnatha) e) Lapisan Lapisan luar penutup penutup kulit kulit tubuhny tubuhnyaa bervariasi bervariasi ada yang tersusun tersusun atas atas sisik,buku,maupun rambut. f) Mempuny Mempunyai ai sepa sepasan sang g mata mata dan teling telingaa g) Sistem Sistem pencernaan pencernaan sempurna,k sempurna,karena arena saluran saluran pencernaan pencernaan sudah sudah lengkap lengkap sejak dari dari mulut sampai anus dan dilengkapi pula dengan kelenjar-kelenjar pencernaan. h) Sistem Sistem pernafasan pernafasan hewan hewan yang hidup hidup di darat bernapas bernapas dengan dengan paru-paru, paru-paru,hewan hewan yang hidup di air dengan insang,dan hewan yang hidup di darat dan air bernapas dengan paru-paru dan kulit. i) Alat Alat eksr eksresi esi berupa berupa sepasa sepasang ng ginj ginjal. al.  j) Sistem peredaran darah ada yang terbuka dan ada yang tertutup yang dilengkapi dengan jantung dan pembuluh darah,yaitu vena dan arteri. k) Alat kelamin kelamin terpisah,tet terpisah,tetapi api ada yang hermaprodit, hermaprodit,ferti fertilisas lisasii internal internal atau eksternal,zigot hasil fertilisasi dapat tumbuh secara ovipar,ovovivipar maupun vivipar. l) Sistem Sistem saraf berkembang berkembang baik,terd baik,terdiri iri atas atas otak dan dan sumsum sumsum tulang tulang belakang belakang serta serta serabut saraf. m) Mempunyai Mempunyai tulang atau rangka dalam dalam (endosklelet (endoskleleton). on). n) Memili Memiliki ki 2 pasa pasang ng anggot anggotaa tubuh. tubuh.

sruktur anatomi filum Cephalochordata (Lancelet/lanset)

B. Klasifikasi Vertebrata Berdasarkan struktur anatomi dan morfologi tubuhnya, Vertebrata dibagi dalam 5 kelas, yaitu Pisces,Amphibi,Reptil,Aves dan Mamalia.

1. Ke Kela lass Pisce iscess Merupakan kelompok ikan yang memiliki memiliki Ciri-ciri Ciri-ciri sebagai berikut : • Habitat di air laut maupun tawar  • Bernapas dengan insang (ada beberapa yang bernapas dengan paru-paru) Otak terbungkus dalam kranium, • • Sistem peredaran darah tertutup dan tunggal, memiliki dua ruang jantung • Reproduksi dengan bertelur (ovipar), Fertilisasi eksternal Suhu tubuh berubah-ubah sesuai dengan suhu lingkungan (poikiloterm/hewan •  berdarah dingin) Klasifikasi : Berdasarkan jenis tulang yang menyusun rangka tubuhnya, terdiri dari ikan  bertulang rawan (Chondrichthyes ) dan ikan bertulang keras (Osteichthyes ) 1) Chondrichthyes, mempunyai ciri-ciri sebagai berikut : • Endoskeleton (rangka dalam) tersusun atas tulang rawan

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

32

Mulut terletak di belakang ujung depan tubuh agak ke ventral Tidak memiliki operculum (tutup insang) • • Umumnya tidak bersisik  • Reproduksi ovipar dan ovovivipar dengan fertilisasi internal dan eksternal Contoh spesiesnya : ikan hiu (Squalus (Squalus sp), sp), ikan pari •

2) Osteichthyes, mempunyai ciri-ciri sebagai berikut :

Endoskeleton (rangka dalam) tersusun atas tulang keras • Mulut terletak pada ujung anterior kepala Memiliki operculum (tutup insang) • • Tubuh terdiri atas kepala, badan dan ekor.Pada kepala terdapat cekung hidung (fovea nasalis) yang di dalamnya terdapat indera  pembau Reproduksi ovipar dengan fertilisasi eksternal Contoh spesiesnya : ikan mas (Carrasius (Carrasius auratus) auratus) •

auratus) Osteichthyes : ikan mas (Carrasius auratus)

Chondrichthyes : ikan pari

2. Ke Kela lass Amph Amphib ibii Merupakan kelompok hewan yang hidup di dua alam, yaitu di darat dan di air. Bentuk   berudu (larva) di air dan bentuk dewasa hidup di darat. Memiliki Ciri-ciri sebagai berikut : Kulit basah berlendir,umumnya tidak bersisik  • Memiliki 2 pasang anggota gerak untuk jalan atau berenang • • Jantung terbagi menjadi 3 (tiga) ruang, yaitu dua atrium (serambi) dan satu ventrikel (bilik) Suhu tubuh berubah-ubah sesuai dengan suhu lingkungan (poikiloterm/hewan •  berdarah dingin) • Reproduksi ovipar dengan fertilisasi umumnya eksternal, tetapi ada yang internal Klasifikasi : Berdasarkan morfologi (bentuk tubuh,keberadaan kaki dan ekor) terdiri dai 3 ordo,yaitu : 1) Apoda (Gymnophiona), yaitu amphibi yang tidak memiliki kaki Contoh spesies : Salamander (bentuknya mirip belut) 2) Urodela (Caudata), yaitu amphibi yang memiliki kaki dan ekor  Contoh spesies : Hymnobius 3) Anura, yaitu amphibi yang tidak memiliki ekor  Contoh spesies : katak sawah ( Rana  Rana limnocaris) limnocaris)

3. Ke Kela lass Rep Reptil til Merupakan kelompok hewan melata (bahasa Latin,reptil = ular). Beranggotakan sekitar  6000 spesies, diyakini berasal dari perkembangan nenek moyang amphibi.Reptil  bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

33

mendominasi kehidupan bumi lebih kurang 170 juta tahun sejak era Mesozoik yang anggotanya sudah banyak yang punah. Ciri-ciri kelas Reptil sebagai berikut : • Merupakan vertebrata pertama yang menyesuaikan diri dengan kehidupan darat/tempat kering • Memiliki sifat autotomi, yaitu kemampuan untuk memutuskan ekornya dalam keadaan bahaya. • Sisiknya merupakan eksoskeleton dari zat tanduk yang berasal dari epidermis.Reptil memiliki kulit berkeratin yang tebal, bersisik dan impermeable terhadap air. Keratin merupakan bahan protein yang ditemukan di rambut, kuku  jari dan bulu. Pada ular kulit akan melindungi tubuh dari kehilangan air dan mengalami beberapa kali pergantian kulit dalam setahun (kornifikasi (kornifikasi))  (poikiloterm/hewan • Suhu tubuh berubah-ubah sesuai dengan suhu lingkungan  poikiloterm  berdarah dingin) • Jantung terdiri atas 4 ruang,yaitu 2 atrium (serambi) dan 2 ventrikel (bilik) dengan sekat yang belum sempurna karena masih ada lubang yang menghubungkan antara ventrikel kiri dengan ventrikel kanan yang disebut  foramen panizzae,kecuali panizzae,kecuali pada buaya. Sistem peredaran ganda dan tertutup, yaitu peredaran darah kecil (jantung - paru-paru) dan peredaran darah besar  (jantung - tubuh) • Ginjal mengekskresikan asam ureat,limbah nitrogen yang dibuang bersama air. dan mengeluarkan limbah nitrogen. Alat pernapasan berupa paru-paru baik yang hidup di darat maupun • air.Kloaka membantu pernapasan ketika berada dalam air. • Reproduksi ovipar, ovovivipar  dengan fertilisasi umumnya internal.Alat kelamin jantan berupa hemipenis. Klasifikasi Reptil : Reptil terbagi menjadi 4 ordo, yaitu : 1) Squamata , yaitu reptil yang bersisik, yang terdiri dari 2 sub ordo,yaitu : 1. Lace Lacerrtil tilia. Contoh : cicak,kadal,komodo 2. Ophidia, Contoh : ular sendok ( Naja  Naja tripudians) tripudians) 2) Chelonia , golongan kura-kura Tubuh bagian luar memiliki kerangka yang disebut karapaks (bagian tutup) dan plastron (bagian bawah) Contoh : penyu hijau (Chelonia (Chelonia mydas) mydas) 3) Crocodilia, reptil yang memiliki ekor memipih ke lateral,memiliki selaput renang 4) Rhyn Rhynch choc ocep epha hali lia, a, Anggota Ordo yang masih hidup adalah  Sphenodon punctatum

Beberapa contoh Reptil :

4. Kela elas Aves ves Merupakan kelompok unggas karena permukaan tubuhnya ditutupi oleh bulu,kecuali  paruh dan kakinya. Memiliki anggota sekitar 9.000 spesies yang menyebar di muka  bumi. Dalam sejarah evolusinya, perkembangannya burung berasal dari reptil,hal itu terbukti dengan adanya sisik yang terdapat pada kakinya. Ciri-ciri sebagai berikut berikut : • Anggota gerak depan berupa sayap • Alat indera berkembang sempurna (penglihatan,pendengaran,suara) Suhu tubuhnya tetap (homoioterm/hewan berdarah panas) •

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

34









Jantung terdiri atas 4 ruang,yaitu 2 atrium (serambi) dan 2 ventrikel (bilik) dengan sekat yang sempurna.Sistem peredaran ganda dan tertutup, yaitu  peredaran darah kecil (jantung - paru-paru) dan peredaran darah besar  (jantung - tubuh) Alat pernapasan berupa paru-paru yang dilengkapi pundi-pundi hawa(saccus  pneumaticus)yang digunakan untuk bernapas saat terbang.Peran alveolus digantikan oleh parabronki yang berfungsi untuk melakukan difusi oksigen dan karbondioksida. Memiliki bentuk paruh yang bervariasi manurut jenis makanannya.Esofagus mengalami pelebaran membentuk tembolok yang berfungsi menyimpan sementara makanan sebelum mengalami pencernaan. Memiliki 2 jenis lembung, yaitu lambung kelenjar dan lambung pengunyah Reproduksi ovipar dengan fertilisasi umumnya internal

Klasifikasi Aves : Dibagi dalam 13 ordo, yaitu : Ordo Strutioniformes (burung unta/ Stenthio camelus ) 1) 2) Ordo Ca Casuarifomes (k (kasuari) 3) Ordo Sp Spterigiformes (A (Apteryx sp sp) Ordo Rheiformes ( Rhea americana) americana) 4) 5) Ordo Sp Sphenisciformes (p (pinguin) 6) Ordo Pr Procelariformis (a (albrotos) 7) Ordo Pelecaniformis (pelikan) 8) Ordo Cicomiformes (bangau) 9) Ordo Anseriformes (bebek) 10) 10) Ordo rdo Falc Falco omifo iformes rmes(d (dar araa laut laut)) 11) 11) Ordo rdo Colu Colum mbifo biform rmes es (mer (merp pati ati) 12) Ordo rdo Cuc Cuculiformes(ke (kedas dasi) 13) 13) Ordo Ordo Psit Psitas assi sifo form rmes es (ulu (ulung ng-u -ulu lung ng))

5. Ke Kela lass Mam Mamalia alia Merupakan kelompok yang memiliki kelenjar susu (bahasa Latin, mamma = dada,puting susu).Kebanyakan anggotanya hidup di darat. Anggota mamalia meliputi 4.500 spesies yang berkembang mulai era Mesozoik, bahkan sejak periode Jurasic. Mamalia pertama berukuran sangat kecil, diperkirakan sebesar tikus. Memiliki ciri-ciri lain sebagai berikut : Anggota gerak berupa kaki dan tangan untuk yang hidup didarat, sedangkan • yang hidup di air berupa sirip. • Kelenjar susu pada mamalia betina mengeluarkan air susu.Kelenjar susu terletak  di dada dan perut Alat indera berkembang sempurna (penglihatan,pendengaran,suara) • Suhu tubuhnya tetap (homoioterm /hewan berdarah panas) • • Jantung terdiri atas 4 ruang,yaitu 2 atrium (serambi) dan 2 ventrikel (bilik) dengan sekat yang sempurna.Sistem peredaran ganda dan tertutup, yaitu  peredaran darah kecil (jantung - paru-paru) dan peredaran darah besar 

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

35

• •



(jantung - tubuh) Alat pernapasan berupa paru-paru yang terdapat dalam rongga dada Sistem pencernaan sempurna. Memiliki 4 jenis gigi (seri, taring, geraham depan dan geraham belakang) Reproduksi umumnya vivipar,kecuali Platypus secara ovipar.Fertilisasi secara internal. Perkembangan embrio terjadi dalam uterus.

Klasif Klasifik ikasi asi Mamali Mamalia a: Kelas Mamalia mempunyai mempunyai beberapa bangsa (ordo) sebagai sebagai berikut : 1) Monotremata, merupakan mammalia yang tingkatannya paling rendah,  bersifat ovipar, kelenjar susu tidak dilengkapi dengan punting. Contohnya : -Ornithorynchus amatinus (platiphus/cungur/bebek) 2) Marsupialia, merupakan hewan berkantung, bersifat vivipar. Anak yang dilahirkan dalam keadaan belum sempurna. Setelah lahir anak dimasukkan ke dalam kantung induknya. Di dalam kantung ini anak akan melekat erat  pada punting susu. Contohnya : - Macropus sp. (kangguru) 3) Rodentia, merupakan hewan pengerat, yang mempunyai gigi seri besar  seperti pahat, gigi taring dan geraham depan tidak tumbuh,geraham  belakang tumbuh melebar. Contohnya : - Lepus sp. (kelinci) 4) Insectivora, merupakan hewan pemakan serangga, mempunyai banyak gigi dengan moncong panjang yang mudah digerakkan,memiliki mata dan telinga kecil. Contohnya : - Crocidura mutina (curut) 5) Chliroptera, merupakan mamalia bersayap. bersayap. Sayap terbentuk dari selaput tipis berasal dari jaringan yang terdapat di a ntara jari-jari tangan dan kaki. Contohnya : - Megachliroptera sp. (kelelawar) 6) Carnivora, merupakan mamalia pemakan daging, dengan gigi seri yang kecil, gigi taring besar dan geraham depan untuk memotong makanan.Cakar  tumbuh baik dan tajam Contohnya : -Canis familiaris (anjing) 7) Cataceae, merupakan kelompok mamalia yang hidup di air. Rambut tumbuh hanya pada saat bayi, setelah dewasa rambut tidak tumbuh lagi.Anggota gerak berupa sirip. Contohnya : - Balaenoptera musculus (ikan paus) 8) Probosceida, merupakan mamalia berbelalai, gigi seri atas berubah menjadi taring, bibir atas dan hidung berubah menjadi belalai. Bersifat herbivora. Contohnya : - Elephans indicus (gajah) 9) Sirenia, merupakan mamalia bangsa duyung.Bentuk tubuh mirip ikan paus dan bersifat herbivora.Sirip ekor pipih dan melebar. Contohnya : - Dugong dugong (ikan (ikan duyung) 10) Perissodactyla, merupakan mamalia berkuku gasal, jari-jarinya berjumlah 1,3, atau 5 dan berubah menjadi bentuk kuku, bersifat herbivora dan memamah biak  Contohnya : - Tapirus indicus (tapir)

11) Autodactyla, merupakan mamalia berkuku genap,jari-jarinya berjumlah 2

atau 4 yang berubah menjadi kuku. bersifat herbivora dan memamah biak  Contohnya : - Camelus dromedaricus (unta) 12) Primata, merupakan mamalia yang tingkatannya paling tinggi. Mata

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

36

menghadap ke depan (stereoskopik). Memiliki kuku tetapi tidak memiliki cakar. Mempunyai kuku, tetapi tidak memili Contoh: Gorila gorilla (gorilla)  Homo sapiens (manusia)

UJI KOMPETENSI 8. ANIMALIA I. Soal Pilihan Ganda Pilihlah satu jawaban yang paling tepat ! 1. Ciri-ciri invertebrata sebagai berikut: 1) Tubuhn Tubuhnya ya bilate bilateral ral simetri simetriss 4) Pencer Pencernaa naan n intra intrasel selule uler  r  diffuse 2) Diploblastik 5) Mempunyai sistem saraf  diffuse 3) Mempunyai rangka 6) Reproduksi aseksual dengan budding Ciri filum Porifera adalah …. a. 1, 2, 3 b. 2, 3, 4 c. 4, 5, 6 d. 1, 3, 5 e. 3, 4, 6 2.Pencernaan makanan pada Porifera terjadi di …. a. A d. D  b. B e. E c. C

3. Klasifikas Klasifikasii Porifera Porifera menjadi menjadi tiga kelas, kelas, yaitu yaitu Hexactinellida, Demospongiae, dan Calcarea adalah berdasarkan …. a. ti t ipe saluran air d. cara reproduksi  b. jenis habitat e. bahan penyusun rangka c. jenis mangsa 4. Cacing ini umumnya umumnya menginfeksi anak-anak. Bila bertelur bertelur menimbulkan menimbulkan rasa gatal. Cacing yang yang dimaksud adalah …. a. Trichinella spiralis c.  Ancylostoma duodenale e.  Enterobius

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

37

 b. Wuchereria bancrofti

d. Ascaris lumbricoides

5. Misalkan kita menemukan Arthropoda dengan ciri-ciri berikut : - kaki jalan berjumlah lima pasang - tubuh terdiri dari sefalotoraks dan abdomen - antenna dua pasang - eksoskeleton tersusun dari kitin - bernafas dengan insang Hewan tersebut termasuk kelas …. a. Insekta b. Myriapoda c. Crustacea d. Chilopoda 6.

vermicularis

e. Arachnoidea

Gambar di samping merupakan hewan salah satu contoh hewan hermafrodit, artinya …. a. organ kelamin kelamin jantan dan betina dalam satu tubuh  b. organ kelamin jantan dan betina betina terpisah c. fertilisasi di luar tubuh d. fertilisasi di dalam tubuh e. menghasilkan keturunan tanpa fertilisasi

7.

Beri Beriku kutt ini ini ada adala lah h ciri ciri-c -cir irii Moll Mollus usca ca:: - tubuhnya lunak  - cangkang berbentuk kerucut terpilin - bergerak menggunakan kaki perut - mempunyai dua pasang antenna Hewan Mollusca di atas termasuk kelas …. a. Amphineura c. Cephalopoda e. Pelecypoda  b. Scaphopoda d. Gastropoda 8 Dalam daur daur hidupny hidupnya, a, Insekta Insekta mengalami mengalami metamorf metamorfosis, osis, baik baik secara secara sempurna sempurna maupun maupun tidak  tidak  sempurna. Berikut ini adalah insekta yang mengalami metamorfosis sempurna …. a. belalang ( Valanga sp. ) e. lalat buah ( Drosophila melanogaster )  b. jangkrik  ( Gryllus sp. ) c. wereng ( Nelaporvata ) d. lebah madu ( Apis mellifora ) 9. Kupu-k Kupu-kupu upu gajah gajah janta jantan n dapat dapat mengen mengenali ali keber keberada adaan an kupu-k kupu-kupu upu gaja gajah h betina betina pada pada jarak jarak 15 km dengan menggunakan …. a. mata faset c. saraf di ujung sayap e. mata tunggal  b. antenna d. alat pencium 10.

Berikut Berikut merup merupaka akan n ciri-c ciri-ciri iri Echin Echinode oderma rmata, ta, kecuali …. a. hidup di laut  b. kulitnya tertutup duri duri dari kapur atau kitin c. ususnya bercabang lima d. tidak memiliki anus e. sarafnya bercabang lima

11.Kaki tabung ( kaki ambulakral ) Asteroidea berfungsi untuk …. a. bergerak dan membuka kerang  b. mengisi tubuh dengan air laut c. berenang di dalam air laut d. bergerak dan melakukan perkawinan e. membuka cangkang kerang dan berenang

14. a.

12. Daur hidup Echinodermata : a. bipinnaria – hewan dewasa - sel kelamin kelamin – fertilisasi fertilisasi – zigot zigot  b. zigot – hewan dewasa – telur telur – bipinnaria – fertilisasi fertilisasi c. sel kelamin kelamin – bipinnaria – zigot – hewan dewasa d. hewan dewasa dewasa – telur – bipinnaria – zigot zigot e. zigot – bipinnaria – sel kelamin – hewan dewasa 13. Sebagai alat untuk mempertahankan diri dari musuhnya, beberapa jenis hewan mengeluark mengeluarkan an zat yang mampu melumpuhka melumpuhkan n lawannya, lawannya, diantarany diantaranyaa adalah adalah zat racun yang yang dikeluarkan oleh kalajengking dihasilkan oleh…. a. Kaki Kaki raha rahang ng yang ang ber berbe bent ntuk uk gunt guntin ing g pad padaa bag bagia ian n kep kepal ala. a.  b. Semua ujung-ujung kaki. c. Kelenjar di dalam mulutnya. d. Seng Sengat at yang meru merupa paka kan n mod modif ifik ikas asii segm segmen en tera terakh khir ir dari dari abdo abdome men. n. e. Kelenjar pada segmen segmen pertama pertama badan badan belakang belakang Set Setiap iap kel kelom omp pok organ rganis ism me mem memil iliiki cir ciri te terten rtentu tu yang ang mem membe beda dak kanny annyaa den deng gan yang ang lai lain n. Ber Berik ikut ut ini yang merupakan kekhasan ciri anggota Crustacea adalah…. System saraf tangga tali

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

38

 b. c. d. e.

a.  b. 15. a.  b. c. d. e. 16. a.  b. c. d. e.

a.  b. c. d. e.

Alat pengeluaran berupa badan badan Malpighi Bernapas dengan trakea Bernapas dengan paru-paru buku Bernapas dengan insang 14. Dindin Dinding g tubuh tubuh cacing cacing gilig gilig terdir terdirii dari dari lapisa lapisan n ectode ectoderm, rm, mesode mesoderm rm dan endod endoderm erm.. Rongga Rongga tubuhnya dibatasi oleh mesoderm yang disebut …. Silia c. seta e. pseudoselom Selom d. gastroderm Urutan yang tepat daur hidup cacing tambang adalah …. Telur – kaki – larva- paru-paru – lambung – usus Telur – larva– kaki - paru-paru- trakea -mulut -mulut – lambung – usus Kaki - larva – Telur- usus – lambung- paru-paru Paru-paru – lambung – larva- kaki – telur – usus Telur – kaki –- paru-paru – lambung – usus - larva Duktus pneumatikus adalah saluran penghubung antara …. Rongga mulut dengan rongga telinga pada mamalia Gelembung udara denganfaring denganfaring pada Pisces Paru-paru dengan kantong hawa pada Aves Rongga hidung dengan rongga mulut pada Amphibi Ventrikel si sinister de dengan ve ventrikel de dekster pa pada Re Reptilia 17. Pada Pada hewan hewan verteb vertebrat rataa terten tertentu tu ada yang yang memili memiliki ki kemamp kemampuan uan dalam dalam melin melindun dungi gi diri diri dari dari  predator dan dalam keadaan bahaya, misalnya pada cicak dan kadal membela diri dengan cara…. a. Autotomi c. regenerasi e. mengeluarkan bau  b. Mimikri d. hibernasi 18. Di antara pasangan hewan berikut ini yang memiliki hubungan kekerabatan paling dekat adalah …. a. Katak da dan ul ular   b. Burung dengan kelelawar  c. Paus Paus deng dengan an lumb lumba-l a-lum umba ba d. Ikan Ikan hiu hiu dengan dengan ikan ikan lum lumba-l ba-lum umba ba e. Kuda Kuda zeb zebra ra den denga gan n kud kudaa lau lautt 19. Vertebrata adalah salah satu dari filum Chordata yang memiliki ciri-ciri khusus. Berikut ini adalah ciri yang hanya dimiliki dimiliki vertebrata dan berbeda dengan chordata chordata lainnya adalah …. a. Mem Memilik ilikii cran craniu ium m  b. Memiliki notochord c. Tulang Tulang bela belakan kang g berkemb berkembang ang dari dari notoc notochor hord d d. Mem Memilik ilikii sel selom om e. Tulang Tulang bela belakan kang g berkemb berkembang ang dari dari notoc notochor hord d

20. Berikut ini adalah contoh hewan Vertebrata : 1) Sala Salam mande ander  r  2) Kura-kur kura 3) Buru Burung ng dar dara 4) Buaya 5) Marmot 6) Kadal Yang termasuk hewan poikiloterm adalah …. 1 ,2 ,3 ,4 1,2,4,6 2 ,3 ,4 ,5 2 ,3 ,4 , 6 3 ,4 ,5 ,6 II. Essay 1. Mengapa Porifera merupakan organisme yang lebih sederhana dibandingkan Coelenterata ? 2. Sebutkan kelas-kelas pada Moluska Moluska dan ciri khas tiap-tiap kelas kelas ! 3  b.

4.

. a Apaka Apakah h yang yang dimaks dimaksud ud dengan dengan metam metamorfo orfosis sis?? Jelask Jelaskan an perbed perbedaan aan antara antara metamorfosis sempurna dan tidak sempurna dan berikan contoh hewannya! Misalkan kamu menemukan fosil organisme yang terdiri dari eksoskeleton, eksoskeleton, mandibula, maksila, antenna, dan segmen segmen abdomen dengan empat kaki pada setiap segmen. Apakah filum, subfilum, dan kelas organisme tersebut ? Jelaskan peranan Echinodermata terhadap ekosistem !

5. Bagaimana upaya –upaya yang dikakukan oleh manusia untuk mencegah cacing yang bersifat parasit  berikut ini : a. cac cacing ing tam tamba ban ng ( Ancylostoma  Ancylostoma duodenale duodenale))  b. cacing filaria (Wucheriria (Wucheriria bancrofti )

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

39

c.

cacing pita (Taenia ( Taenia solium) solium )

6. Peran Vertebr Vertebrata ata dalam dalam kehidupan kehidupan manusia manusia sangat pentin penting. g. Buatlah Buatlah dalam bentuk bentuk tabel tabel tentang hewan vertebrata yang menguntungkan di bidang : a) Pertanian  b) Kesehatan dan kedokteran

 bio/x/smt.2 /SMA Muhammadiyah Muhammadiyah 2 Surabaya

40

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF