KEBIJAKAN DIREKTUR RUMAH SAKIT ISLAM BANJARMASIN Tentang PENGENDALIAN LINGKUNGAN Dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan serta pencegahan terhadap penyakit menular yang timbul dari aktifitas kerja yang dilakukan pegawai RS Islam Banjarmasin maka perlu dilakukan pengendalian lingkungan. Dengan
ini
Direksi
RS.Islam
Banjarmasin
menetapkan
kebijakan
sebagaimana hal tersebut diatas yaitu : 1. Mencegah terjadinya penularan infeksi dari limbah yang dihasilkan dari rumah sakit terhadap pasien maupun staf pegawai. 2. Diperlukannya pemisahan antara limbah medis dan non medis. 3. Kebijakan ini berlaku terhitung mulai tanggal ditetapkan. 4. Dengan berlakunya kebijakan ini maka kebijakan-kebijakan lainnya yang berhubungan dengan hal tersebut diatas tidak berlaku lagi. Demikian kebijakan ini agar menjadi perhatian dan dilaksanakan dengan sebaik-baiknya. Ditetapkan di Banjarmasin Pada Tanggal
: : 25
Sya’ban 1437 H 01 Juni 2016 M Direktur,
dr. Hj. Rafiqah N I K : 0603 / VI / 2003 Tembusan : 1 Arsip
Thank you for interesting in our services. We are a non-profit group that run this website to share documents. We need your help to maintenance this website.