Kasus Dalam Bahasa Jerman

August 18, 2019 | Author: Adinda M K | Category: Gender Tata Bahasa, Klasifikasi Ilmiah, Filologi, Ilmu Kognitif, Psikologi & Ilmu Kognitif
Share Embed Donate


Short Description

MATERI BAHASA JERMAN...

Description

KASUS DALAM BAHASA JERMAN 1.

NOMINATIV Merupakan kalimat yang didalamnya terdiri dari Subjek dan kata benda/kata sifat. Contoh: Peter ist Student. S KB Er ist klug. S KS 2. AKKUSATIV Merupakan kalimat yang didalamnya terdapat kata kerja, sehingga objeknya dikenai pekerjaan. Di dalam akkusativ artikel yang berubah hanya yang berjenis maskulin saja Contoh : Ich lesse ein Buch. S KK O Peter sieht einen Film. S KK O 3. DATIV Hampir sama dengan kasus dativ, hanya bentuknya berubah karena terdapat terdapat objek tambahan, yang biasanya berupa personen. Semua artikel mengalami perubahan Contoh : Rika liest dem Kind die Geschichte vor. S KK O.Dat O.Akk Selain itu ada beberapa kata kerja yang membentuk dativ: Gefallen, gehören, zuhören, danken, helfen, gratulieren, es geht, u.s.w Contoh : Ich h öre dem Lehrer zu. S KK O. Dat

PERUBAHAN ARTIKEL (UNBESTIMMTE ARTIKEL)

Genus Maskulin Netral Feminim Plural

Nominativ ein ein eine -

Akkusativ einen ein eine -

Dativ einem Einem Einer -

Nominativ der Das die die

Akkusativ den das die die

Dativ Dem dem Der Den …..n

(BESTIMMTE ARTIKEL)

Genus Maskulin Netral Feminim Plural

personal pronomen.

Nominativ Ich du er es sie Sie

Akkusativ mich dich ihn es sie Sie

Dativ mir dir ihm ihm ihr Ihnen

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF