INGE YULENSA PUTRI LAPORAN TUGAS AKHIR WEB DATA BASE.pdf
April 23, 2018 | Author: Inge Yulensa Putri | Category: N/A
Short Description
Download INGE YULENSA PUTRI LAPORAN TUGAS AKHIR WEB DATA BASE.pdf...
Description
LAPORAN TUGAS AKHIR WEB DATA BASE
Disusun Oleh Inge Yulensa Putri
XII TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN A
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 KOTA CIMAHI TAHUN AJARAN 2011-2012
1
KATA PENGANTAR
Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memudahkan saya melakukan praktek ini. Serta berkat karunia-Nya lah saya dapat menyelesaikan laporan ini. Laporan yang berjudul “ LAPORAN TUGAS AKHIR WEB DATA BASE ” ini mengacu kepada tugas mata pelajaran Data Base, sebagai pelengkap tugas atau untuk memenuhi salah satu tugas mata pelajaran Data Base. Sehingga diharapkan akan memberikan referensi pembelajaran. Laporan ini diharapkan pula dapat meningkatkan efisiensi dan efektifitas pembelajaran pembelajaran dengan maksud siswa-siswi s iswa-siswi dapat memperoleh wawasan secara komprensif ko mprensif dan fungsional tentang Data Base . Saya selaku penyusun dan penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada Tuhan Yang Maha Esa, guru pembimbing, teman-teman dan semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu yang telah membantu kelancaran percobaan dan penyusunan laporana ini hingga dapat terselesaikan dengan cukup baik. Upaya peningkatan kualitas terus dilakukan, oleh karena itu saya selaku penyusun dan penulis berharap bentuk partisipasi berbagai pihak terkait untuk menyampaikan saran dan kritik membangun tentang kekurangan laporan ini, terutama para pembaca. Akhirnya saya ucapkan sekali lagi terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu kelancaran penyusunan laporan ini. Mohon maaf apabila ada kesalahan.
Cimahi, Mei 2011 Penulis
2
DAFTAR I SI
Kata Pengantar ...……………………………………………..……………………………....2 I si…….………………………………….………………………………………….... …….....3 Daftar Daftar Isi…….………………………………….…………………………………… .3 BAB I
PENDAHULUAN… .……………………………………………………………... 4 1.1. Latar Belakang………………………………………………………………....4 Belakang………………………………………………………………....4 1.2. Tujuan…………………………………………………………...............…….. Tujuan…………………………………………………………...............……..4 4
BAB II LANDASAN TEORI……………………………………………….……………...5 TEORI……………………………………………….……………... 5 2.1. Database dan DBMS .…………………………………………………………4 . …………………………………………………………4 2.2. Istilah dalam Database ……………………….………….……………….……6 …….………………………………………....7 2.3. Mysql Sebagai Database Server …….……………………………………… ....7 ………………………………………………………….…7 2.4. Kelebihan MySQL …………………………………………………………. 2.5. Fitur Utama MySQL .………………………………………………………. .……………………………………………………… .…8 ………………...………………………………………………………..…8 2.6. PHP ………………...……………………………………………………… PROGRAM……………………………… ..………………… ………………….10 BAB III IMPLEMENTASI PROGRAM……………………………….. .10 3.1. Perancangan Database……………………………………. Database…………………………………….……………..........10 ……………..........10 3.3.1 Scenario ………………………………………………………………..10 3.3.2 Entity Relational Dasar (ERD)….…………….………………………..10 3.3.3 Class Diagram dan Tipe T ipe Data …….……………………..……………..10 3.3.4 Use Case Diagram ……………………………………………………..13 3.3.5 Flow Chart ……………………………………………………………..13 3.3.6 Perancangan Layou ……………………………………..……………..14 ………………….14 3.2. Implementasi Program…………………………………… Program……………………………………... ...………………… .14 Program………………………………………………….……14 ……14 3.2.1. 3.2.1. Tampilan Program…………………………………………………. ………………………………..……………..….19 3.2.2. Source Code (Scripting) ………………………………..…………… ………………………………………………………………….....28 BAB IV KESIMPULAN KESIMPULAN………………………………………………………………… .....28 DAFTAR PUSTAKA……………………………………………………………….. PUSTAKA……………………………………………………………… ..………29 ………29
3
BAB I PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG Perkembangan sistem teknologi dari generasi ke masa generasi semakin meningkat mengingat kebutuhan dan keinginan manusia yang tidak ada batasnya. Salah satu yang sangat terasa perkembangannya adalah Teknologi Komunikasi & Informasi. Dengan semakin pesatnya perkembangan teknologi ini maka banyak kalangan yang memanfaatkannya untuk tujuan bisnis atau komersilal, forum - forum, jejaring sosial, edukasi dan lain sebagainya. Oleh karena itu kita sebagai calon penerus masa depan dituntut agar mampu mengembangkan teknologi komunikasi dan informasi. Salah satu caranya adalah kita mampu membuat suatu interface dalam jaringan internet yang biasa kita sebut Web. Pemanfaatan web dapat digunakan sebagai media untuk berbisnis dan jual beli secara online, pemanfaatan web untuk jual beli produk tak jauh dari kebutuhan akan data yang sangat penting dan berpengaruh pada proses pembayaran maupun data tentang jual beli tersebut, data-data tersebut dapat disimpan pada suatu sistem yang dapat dihubungkan dengan sistem web yang dikenal dengan web database. Database atau basisdata telah menjadi bagian yang menyatu dalam hampir setiap kehidupan manusia. Tanpa database, banyak sesuatu yang kita kerjakan akan menjadi sangat membosankan dan tidak terstruktur dengan baik, bahkan mungkin menjadi sesuatu yang tidak dapat dikerjakan. d ikerjakan. Perpustakaan, Perpustakaan, universitas, kantor k antor pemerintahan, rumah sakit, dan bank adalah beberapa contoh organisasi yang sangat bergantung pada sistem database terutama pada urutan data ataupun pencarian data. Di dunia internet, search engine, online shoping (toko online) dan setiap website yang menyediakan banyak data tidak akan bekerja tanpa menggunakan database. Database yang sudah diimplementasikan atau dipakai di komputer biasanya dihubungkan dengan database server. Dalam praktikum kali ini penulis akan membuat sistem web database penjualan produk yang dinamakan “Inge’s Boutique” yang sekaligusa tugas praktikum akhir semester VI dari pelajaran database program keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMKN 1 CIMAHI.
2.1 TUJUAN Tujuan yang ingin dicapai dari Tugas Akhir ini adalah dapat membuat sistem database dari mulai perancangan sistem database itu sendiri, pembuatan database dalam mode command line, pembuatan database dalam web base di phpMyAdmin, perancangan user interface yang menghubungkan user dengan database tersebut, sampai implementasi program database tersebut. Salah satu database yang dirancang dan dibuat dalam praktikum kali ini yaitu database tentang penjualan produk atau yang lebih dikenal dengan istilah e-commerce.
4
BAB II LANDASAN TEORI
2.1
Database dan DBMS Basis data (atau database) adalah kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut. Database digunakan untuk menyimpan informasi atau data yang terintegrasi dengan baik di dalam komputer. Untuk mengelola database diperlukan suatu perangkat lunak yang disebut DBMS (Database Management System). Database Management System (DBMS) adalah sistem yang secara khusus dibuat untuk memudahkan pemakai dalam mengelola basis data. Sistem ini dibuat untuk mengatasi kelemahan sistem pemrosesan yang berbasis berkas. Pada pendekatan yang berbasis berkas, umumnya perancangan sistem didasarkan pada kebutuhan individual pemakai, bukan berdasarkan kebutuhan sejumlah pemakai. Setiap kali terdapat kebutuhan baru dari seorang pemakai, kebutuhan segera diterjemahkan ke dalam program komputer, akibatnya setiap program aplikasi menuliskan data tersendiri dan ada kemungkinan data yang sama terdapat pada berkas lain yang digunakan program aplikasi lain.
5
2.2 Istilah dalam Database 1. Table Merupakan kumpulan data (nilai) yang diorganisasikan ke dalam baris (record) dan kolom (field). Masing-masing kolom memiliki nama yang spesifik dan unik. 2. Field Merupakan kolom dari sebuah table. Field memiliki ukuran type data tertentu yang menentukan bagaimana data nantinya tersimpan. 3. Record Merupakan sebuah kumpulan nilai yang saling terkait. 4. Key Merupakan suatu suatu field yang dapat dijadikan kunci dalam operasi tabel. Dalam konsep database, key memiliki banyak jenis diantaranya Primary Key, Foreign Key, Composite Key, dll. 5. SQL SQL atau Structured Query Language merupakan suatu bahasa (language) yang digunakan untuk mengakses database. SQL sering disebut juga sebagai sebagai query. query. 6. Flow Chart Adalah suatu model yang menjelaskan bagaimana proses aliran data terjadi. 7. Diagram Konteks Merupakan gambaran secara global bentuk umum untuk memudahkan pemahaman terhadap suatu sistem. 8. Data Flow Diagram Merupakan suatu gambaran sistem secara logikal dalam bentuk jaringa proses - proses yang saling berhubungan satu sama lainnya oleh aliran data. Rancangan DFD ini dibuat untuk memudahkan pemakai (user) dalam memahami sistem yang akan dikembangkan atau dikerjakan. 9. ERD (Entity Relationship Diagram) Merupakan suatu model untuk menjelaskan menjelaskan hubungan antar data dat a dalam basis data berdasarkan objek-objek dasar data yang mempunyai hubungan antar relasi. ERD untuk memodelkan struktur data dan hubungan antar data, untuk menggambarkannya digunakan beberapa notasi dan simbol. Pada dasarnya ada tiga simbol yang digunakan, yaitu : Entity Atribut Hubungan/Relationship 10. Class Diagram Merupakan struktur dari tabel yang berisi tipe data untuk field, jumlah karakter maksimal dan key yang digunakan dari tiap field. 6
11. Relasi Hubungan antara setiap tabel
2.3 Mysql Sebagai Database Server Software database mulai bermunculan seiring dengan bertambahnya kebutuhan database server. Salah satu pendatang baru dalam dunia database ialah MySQL, sebuah server atau klien database SQL yang berasal dari Skandinavia. MySQL terdiri atas server SQL, klien program untuk mengakses server, tools untuk administrasi, dan interface program untuk menulis program sendiri. Pengembangan MySQL dimulai pada 1979 dengan tool database UNIREG yang dibuat oleh Michael “Monty” Widenius untuk perusahaan TcX di Swedia. Kemudian pada 1994, TcX mulai mencari server SQL untuk mengembangkan aplikasi Web. Mereka menguji beberapa server komersial, tetapi semuanya masih terlalau lambat untuk tabel-tabel TcX yang besar. Tahun 1995, David Axmark dari Detro HB berusaha menekan TcX untuk merelease MySQL di Internet. Ia juga membuat dokumentasi MySQL yang di- build untuk GNU configure utility. MySQL 3.11.1 dipublikasikan di dunia pada 1996 dan didistribusikan untuk Linux dan Solaris, Saat ini, MySQL bekerja untuk banyak platform serta tersedia source kodenya. MySQL bukanlah proyek Open Source karena lisensi diperlukan juga dalam kondisi tertentu. Akan tetapi, MySQL dikenal sebagai software Open Source karena aturan lisensinya tidak terlalu ketat. Selain itu, ia juga portable dan bisa dijalankan untuk beberapa sistem operasi komersial, komersial, seperti Solaris, Irix, dan Windows.
2.4 Kelebihan MySQL 1. MySQL merupakan sistem manajemen database. Database merupakan struktur dari penyimpanan data. Untuk menambah, mengakses dan memproses data yang disimpan dalam sebuah database komputer, diperlukan sistem manajemen database, seperti MySQL Server. 2. MySQL merupakan sistem manajemen database terhubung (relational database management system). Database terhubung menyimpan data pada tabel-tabel terpisah. Hal tersebut akan menambah kecepatan dan fleksibilitasnya. Kata SQL pada MySQL merupakan singkatan dari Structured Query Language. SQL merupakan bahasa standar yang digunakan untuk mengakses database dan ditetapkan ANSI/ISO SQL Standar. 3. MySQL merupakan software open source. Open Source berarti semua orang diizinkan menggunakan dan memodifikasinya. Semua orang dapat mendownload software ini dari internet dan menggunakannya tanpa harus membayar.
7
4. MySQL database server mempunyai kecepatan akses yang tinggi, mudah digunakan, serta handal. MySQL dikembangkan untuk menangani database yang besar secara cepatdan telah sukses digunakan selama bertahun-tahun. Karena konektivitas, kecepatan keamanannya, MySQL server cocok untuk mengakses database di internet. 5. MySQL database server bekerja di Client/Server atau system embedded. Software database MySQL merupakan sistem client/server terdiri atas multithread Sql Server yang mendukung software klien dan library yang berbeda, administrative tools, dan sejumlah Application Programming Interfaces (APIs). 6. MySQL tersedia dalam beberapa macam bahasa.
2.5 Fitur Utama MySQL
1. Ditulis dalam bahasa C dan C++ 2. Bekerja dalam berbagai platform, seperti Mac OS X, Solaris, Sun OS, Unix, Novel Netware, dan Windows. 3. Menyediakan mesin penyimpanan ( engine storage) transa t ransaksi ksi dan non-transaksi. non-transaksi. 4. Server tersedia sebagai program yang terpisah untuk digunakan pada lingkungan jaringan client/server. client/server. 5. MySQL mempunyai library yang dapat ditempelkan pada aplikasi yang berdiri sendiri (standalone application) sehingga aplikasi tersebut dapat digunakan pada komputer yang tidak ada dalam jaringan. 6. Mempunyai system password yang fleksible dan aman. 7. Dapat menangani basis data dalam skala besar. Basisdata dalam MySQL server dapat berisi 50 juta record. 8. Klien dapat terkoneksi ke MySQL Server menggunakan socket TCP/IP pada platform manapun. 9. Server dapat mengirim pesan error ke klien dalam berbagai bahasa.
2.6 PHP Saat Rasmus Lerdorf, seorang pengangguran kala itu, meluangkan waktu menulis skrip Perl untuk homepagenya tujuh tahun lalu, tidaklah ada dalam mimpinya bayangan bahwa skrip tersebut akan berkembang menjadi bahasa pemrograman Web yang dipakai secara secara meluas di d i jutaan server Internet. PHP memang telah dilecehkan dan diprediksi mati sejak hari pertama kehadirannya, namun yang terjadi kini adalah persis kebalikannya: orang-orang di seluruh dunia menulis dan menggunakan kode PHP. Aplikasi PHP berjalan dan memroses miliaran halaman setiap harinya, berbicara ke server database dan ratusan komponen software lain. PHP menjadi andalan situs-situs besar dan kecil, masuk ke dalam jajaran papan atas software gratis yang paling populer.
8
Tak perlu diragukan lagi, PHP kini amat popular. Bahkan bisa diperdebatkan kalau dalam urusan membuat Web PHP kini lebih popular dari Perl, bahasa yang sebelumnya paling banyak dipakai untuk membuat aplikasi Web dinamik. Menurut survei Security Space (www.securityspace.com) PHP telah menjadi modul Apache terpopular yang dipasang orang, melebihi semua modul lain seperti FrontPage atau mod_perl. Dan pantas saja kalau php.net, situs homepage PHP, gemar memajang hasil survei Netcraft (www.netcraft.co.uk) di halaman mukanya. Menurut laporan terakhir September 2001, PHP telah dipakai di hampir 7 juta domain dan 1 juta alamat IP. Itu pun masih belum mencakup penggunaan PHP melalui mekanisme CGI, di webserver selain Apache, atau penggunaan yang tak terdeteksi. Banyak situs ditenagai PHP, mulai dari situs pribadi hingga yang berukuran menengah ke atas. Tercatat antara lain simtel.net, alltheweb.com, situs MTV Jerman, FlashKit, dan sourceforge.net yang menggunakan PHP. Keluarga portal Astaga! dan MWeb pun kini menggunakan PHP dan MySQL, berpindah dari software mahal ratusan ribu dolar Vignette StoryServer StoryServer + Oracle Or acle yang sebelumnya dipakai situs astaga.com. astaga.com. Di Indonesia situs terkenal lain yang menggunakan PHP antara lain naver.co.id, padamu.com, ekilat.com, dan liputan6.com. PHP terutama popular untuk forum atau situs komunitas, karena adanya aplikasi-aplikasi PHP seperti vBulletin, Phorum, atau phpBB yang dapat digunakan sebagai alternatif skrip Perl Ult imate Bulletin Board yang yang dulu amat terkenal. Aplikasi webmail IMP juga termasuk banyak dipasang di Internet/Intranet. Saingan terutama PHP yang sama-sama berupa skrip yang ditulis langsung bersama HTML (embedded scripting language) adalah ASP, teknologi produksi Microsoft; JSP, solusi dari Java; dan ColdFusion, produk komersial Allaire yang kini berada di bawah bendera Macromedia. Meskipun gratis dan merupakan hasil evolusi dari sebuah hack (Rasmus Lerdorf sendiri pernah mengakui PHP adalah sebuah “pathetic hack”), namun kini PHP termasuk salah satu teknologi yang dipertimbangkan bersama-sama teknologi lain yang telah disebutkan saat orang ingin membangun situs. Jika melakukan pencarian terhadap kata kunci PHP di search engine, Anda akan menemui bahwa PHP benar-benar popular di Internet. Banyak sekali forum diskusi dan milis yang khusus dibuat mendiskusikan PHP. Tulisan mengenai PHP pun dapat Anda jumpai di berbagai media baik online maupun offline. PHP telah tersedia di seluruh distro Linux/BSD, dan setiap hari instaler PHP untuk Windows pun didownload ratusan hingga ribuan orang. Tak sulit mencari orang di lingkungan kampus, kelompok pengguna Linux, maupun di lapangan pekerjaan-yang setidaknya mengenal atau pernah memakai PHP.
9
BAB III IMPLEMENTASI PROGRAM
3.1 Perancangan Database 3.3.1 Scenario Web Inge Boutique ini dibuat untuk memudahkan konsumen yang ingin memenuhi kebutuhan sehari-hari, contohnya yang tersedia dalam web ini adalah info mengenai kebutuhan kebaya-kebaya. Web ini menyediakan berbagai jenis kebaya sesuai dengan kategori dan spesifikasi yang ada. Pengunjung web ini, harus terlebih dahulu mendaftar menjadi anggota agar dapat membeli sebuah produk. Setelah mendaftar menjadi anggota, anggota dapat mengunjungi web ini dengan memasukkan username dan password. Hal ini dilakukan untuk keamanan data web ini, semata-mata agar tidak ada indentitas yang sama saat memesan barang. Dengan begitu, anggota dapat memesan dan membeli barang dengan memasukkan ID Anggota yang telah diberikan oleh database web ini, masukkan juga ID Barang dan jumlah barang yang hendak dipesan dan dibeli sesuai dengan keinginan anggota.
3.3.2 Entity Relational Dasar (ERD) Id_user gambar
kebaya
nama Id_katagori
Id_user
ukuran Memilih / membeli
User
Kebaya
harga password Id_kebaya bank Melalui Id_user Berdasarkan
total
bank Penjualan
tanggal Bank Id_penjualan
katagori
Id_bank Katagori Id_katagori total
Input data
jumlah
Id_keranjang
Dimasukkan
Keranjang
ukuran Id_user kebaya
harga
10
3.3.3
Class Diagram dan Tipe Data
Id_user
Id_kebaya
Nama
Id_katagori
Id_katagori
Kebaya
Username
Gambar
Harga
Password
Ukuran1
Ukuran2
Ukuran3
Ukuran4
katagori
11
Ukuran 5
Id_bank
bank
Id_keranjang
Id_user
Kebaya
Id_penjualan
Id_user
Bank
Harga Ukuran
Tanggal
Jumlah
Total
status
total
12
3.3.4 Use Case Diagram registrasi
login
Memilih barang
User
Admin memesan
3.3.5 Flow Chart
Start
Login
Tidak login
Contnt no login
login
Content login
Tidak membeli / membeli lebih dari 1 barang
membeli
User hanya dapat melihat barang tanpa membelinya
User dapat membeli barang
Membeli barang
Input data
Selesai
13
3.3.6 Perancangan Layout
Log o
Home
Belanjaan Anda
Lo go u t
Katagori
Isi
Untuk Katagori yang disediakan terdapat 7 katagori, yaitu best seller kebaya modern, kebaya muslim, kebaya pernikahan, kebaya pesta, kebaya tradisional dan kebaya wisuda. Katagori Katagor i ini ada katagori-katagor katagori- katagorii dari setiap peoduk yang akan di jual. Dalam system web ini terdapat halaman admin, dengan cara membuka dan masukkan alamat di web browser http://localhost/inge/admin Web ini berfungsi untuk menginput produk (kebaya), input katagori, input bank dan melihat data penjualan.
3.2 Implementasi Program 3.2.1Tampilan 3.2.1Tampilan Program Pro gram a. Tampilan awal (index.php), disini hanya menampilkan home, about wibesite, form register dan form log in, menandakan pengunjung harus mendaftar, jika ingin menjadi anggota. 14
b. Tampilan register setelah di klik, maka akan tampil form register, seperti gambar berikut . Pada form register tidak boleh ada satu pun yang tidak diisi.
c. Kemudian, anggota dapat mengisi form log in dengan memasukkan username dan password.
15
d. Setelah itu, kita dapat mengunjungi isi dari web ini.
e. Best Seller (katagori). Pada katagori kita dapat melihat produk-produk yang akan di jual.
f.
Belanjaan Anda. Disini menampilkan data belanjaan-belanjaan anggota yang sedang log in.
16
g. Untuk memesan barang yang diinginkan, klik button “pesan sekarang”. Maka akan muncul data untuk membeli data tersebut.
h. Setelah itu anda akan masuk ke form keranjang sementara, keranjang ini adalah keranjang yang akan menampung belanjaan anda sehingga anda bias
17
memesan barang lebih dari 1.
i.
Jika menekan tombol “proses pembelian” maka secara otomatis data akan terinput ke data base, dan proses pembalian telah selesai dan akan kembali ke home.
j.
Setelah itu, jangan lupa untuk keluar dari web (log out) untuk kenyamanan privasi anda di web ini. Setelah keluar, maka tampilan web akan sama seperti pertama kali membuka web ini.
k. Untuk halaman admin, ketik di browser “http:// localhost/inge/admin” maka akan muncul tampilan seperti berikut
l.
Halaman input kebaya
18
m. Halaman input katagori kebaya
n. Halaman input bank
o. Halaman data penjualan
3.2.2 Source Code (Scripting) a. Pendaftaran/Regristrasi Pendaftaran/Regristrasi (index.php)
19
b. Content_login.php
20
21
c. Content_nologin.php
d. aksi.php
22
e. masuk.php
23
24
f.
aksi.php (didalam folder admin)
g. content.php (didalam folder admin)
25
26
h. index.php (didalam folder admin)
27
BAB IV KESIMPULAN
Dengan membuat web e-commerce, pada laporan ini dengan judul Inge Boutique, siswa dapat belajar dangetahui banyak hal dalam proses pembuatan suatu web. Pembuatan web ini, disusun sesuai dengan rancangan yang telah ditentukan oleh saya sendiri. Pertama, siswa belajar untuk membuat scenario untuk mengawali pembuatan web ini. Kemudian membuat Usecase Diagram, merancang ERD dengan entitas, relasi dan atribut yang diperlukan dalam sebuah database. Begitupun dengan tipe data setiap fieldnya.
Setelah perancangan database dibuat, selanjutnya membuat perancangan User Interfaces, yang mana pada perancangan ini harus sesuai dengan kebutuhan yang diperlukan. Kemudian dilanjutkan dengan Implementasi Program. Pada proses ini, siswa harus menyesuaikan antara tampilan dari program itu sendiri dengan source code/script yang akan dibuat sesuai dengan kreativitas masing-masing siswa. Pada pembuatan source code, ada beberapa aplikasi yang digunakan seperti Notepad++ dan menggunakan XAMPP sebagai server database.
Dengan demikian, siswa dapat memahami tujuan dalam proses pembuatan web ecommerce ini. Meski masih banyak kekurangan, tapi siswa dapat belajar untuk bertanggungjawab atas tugas yang diberikan. Adapu keuntungan dari pembuatan web ini, yaitu dengan memudahkan pelanggan untuk memesan barang secara online damn memilih sesuai dengan yang diinginkan.
28
DAFTAR PUSTAKA
http://localhost/Mangakun/ http://localhost/Corak%20Indonesia/web%20batik/ http://localhost/mayland/Mayland%20B http://localhost/mayl and/Mayland%20Batik%20Fashi atik%20Fashion%20Shop/ on%20Shop/ http://localhost/Erwin%20HG%203%20TK http://localhost/Erwin %20HG%203%20TKJA%20Databas JA%20Database%20Project/guitar/ e%20Project/guitar/ http://localhost/loging%20in/
29
View more...
Comments