Infus Ringer Laktat

March 1, 2019 | Author: gitantirohman | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

RL...

Description

Infus Ringer Laktat Komposisi : Na (130 mEq/L), Cl (109 mEq/L), Ca (3 mEq), dan laktat (28 mEq/L)Kemasan : Kemasan : 500, 1000 ml. Dosis 14 tetes/menit Cara Kerja Obat : Obat : keunggulan terpenting dari larutan Ringer Laktat adalah komposisi elektrolit dan konsentrasinya yang sangat serupa dengan yang dikandung cairan ekstraseluler. Natrium merupakan kation utama dari plasma darah dan menentukan tekanan osmotik. Klorida merupakan anion utama di plasma darah. Kalium merupakan kation terpenting di intraseluler dan berfungsi untuk konduksi saraf dan otot. Elektrolit-elektrolit ini dibutuhkan untuk menggantikan kehilangan cairan pada dehidrasi dan syok hipovolemik termasuk syok perdarahan. Indikasi : Indikasi  : RL merupakan cairan yang paling fisiologis dapat diberikan pada kebutuhan

volume dalam jumlah besar. RL juga banyak digunakan sebagai replacement therapy, selain itu dapat mengembalikan keseimbangan elektrolit pada keadaan dehidrasi dan syok hipovolemik. Ringer laktat menjadi kurang disukai karena menyebabkan hiperkloremia dan asidosis metabolik, karena akan menyebabkan penumpukan asam laktat yang tinggi akibat metabolisme anaerob. Kontraindikasi : Kontraindikasi  : hipernatremia, hipernatremia, kelainan ginjal, kerusakan sel hati, asidosis laktat. A d v e r s e R e a c t i o n  :

edema jaringan pada penggunaan volume yang besar, biasanya paru-

paru. Peringatan dan Perhatian

: ”Not

for use in the treatment of lactic acidosis ”. Hati-hati

pemberian pada penderita edema perifer pulmoner, heart failure/impaired renal function  & preeklamsia.

Cara pemakaian: Pemakaian infus perlu bantuan tenaga medis, karena obat ini diberikan melalui intravena tetes demi tetes dengan infusion set. Untuk usia dewasa, maka pasienakan diberikan obat ini dengan dosis 14 tetes/menit, dengan lama pemberian adalah sampaipasien tidak lemas kembali.

Alasan penggunaan obat : diberikan sebagai asupan air, elektrolit, kalori dan nutrisi vena  pusat, karena pasien butuh tambahan kalori yang disebabkan karena penyakit anemia yang dideritanya (nutrisi tubuh tidak terpenuhi akibat jumlah O2 dalam tubuh yang sedikit dan  juga Hb sehingga proses pengangkutan dan penyaluran sari-sari makanan tidak sempurna sehingga tubuh akan kekurangan nutrisi dan energy). Untuk mengcover hal tersebut maka

diberi infuse ringer laktat. Selain itu infuse ringer laktat juga tidak ada interaksi dengan makanan atau obat lain sehingga pemberian infus iniaman untuk digunakan, (Lacy, 2013). Lacy, Charles F., dkk, 2013, Drug Information Handbook 20th Edition, Lexi Comp, Amerika

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF