Infanticide Slide (New MR) Print
October 15, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Short Description
Download Infanticide Slide (New MR) Print...
Description
; ;
DISUSUN OLEH
Dr. MISTAR RITONGA, Sp.F
BAGIAN
ILMU KEDOKTERAN FORENSIK DAN MEDIKOLEGAL RSU Dr PIRNGADI PIRNG ADI MEDAN
2007
DEFINISI Infanticide atau pembunuhan anak
adalah pembunuhan yang dilakukan oleh seorang ibu dengan atau tanpa bantuan orang lain terhadap bayinya pada saat dilahirkan atau beberapa saat sesudah dilahirkan, oleh karena takur diketahui orang lain bahwa ia telah melahirkan anak.
UNDANG-UNDANG YANG BERHUBUNGAN DENGAN INFANTICIDE Pasal 341 KUHP
Seorang ibu yang melahirkan anak atau tidak lama melepas nyawa
karena takut akan ketahuan pada saat anak dilahirkan kemudian, dengan sengaja anaknya, diancam karena
membunuh anaknya sendiri, penjara paling lama tujuh tahun.dengan pidana Pasal 342 KUHP
Seorang ibu yang melaksanakan niat yang ditentukan karena takut akan ketahuan bahwa ia akan melahirkan anak, pada saat akan dilahirkan atau tidak lama kemudian merampas nyawa anaknya, diancam karena melakukan anak sendiri terencana, pembunuhan dengan pidana paling dengan lama sembilan tahun.
Pasal 343 KUHP Kejahatan yang diterangkan dalam pasal 341 dan 342 dipandang, bagi orang lain yang turut serta melakukan, sebagai pembunuhan atau pembunuhan anak dengan rencana. Dengan demikian, pada kasus pembunuhan anak terdapat tiga unsur yang penting, yaitu: 1 . P e l a k u 2 . M o t i f
Pelaku haruslah ibu kandung korban. Motif atau alasan pembunuhan adalah
karena takut ketahuan telah melahirkan anak. Pembunuhan dilakukan segera setelah
3 . W a k t u
anak dilahirkan atau tidak beberapa lama kemudian, yang dapat diketahui dari ada tidaknya tanda-tanda perawatan.
HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN
1. Berpa umur ba bayi yi dalam kan kandung dungan, an, apak apakah ah sudah cukup bulan untuk dilahirkan. 2. Apak Apakah ah bayi lah lahir ir hidup atau suda sudah h mati saa saatt dilahirkan. 3. Bila bayi lahir hidup, be berapa rapa umur ba bayi yi sesudah lahir. lahir. 4. Apakah bayi sudah pe pernah rnah dir dirawa awat. t. 5. Apakah peny penyebab ebab k kematian ematian bayi.
Menentukan Bayi Lahir Hidup Atau Sudah Mati Saat Dilahirkan
Pemeriksaan luar : Pada bayi yang lahir hidup, pada pemeriksaan luar tampak dada bulat seperti tong. Biasanya tali pusar masih melekat ke ke perut, berkilat dan licin. Kadang-kadang plasenta juga masih menyatu dengan tali pusat. Warna kulit bayi kemerahan.
PEMERIKSAAN DALAM : Penentuan apakah seorang anak itu dilahirkan dalam keadaan hidup atau mati, pada dasarnya adalah sebagai berikut: Adanya
udara di dalam paru-paru.
Adanya
udara di dalam lambung dan usus.
Adanya
udara di dalam liang telinga bagian
Adanya
makanan di dalam lambung.
tengah.
BILA BAYI LAHIRKAN DALAM KEADAAN MATI, ADA 2 KEMUNGKINAN KEMUNGKINAN YANG YANG HARUS DI PERHATIKAN, YAITU ;
Still Birth Dalam kandungan kandungan masih hidup, waktu dilahirkan sudah mati. Death Born Child kandungan.
Bayi mati dalam
Bila Bayi Lahir Hidup, Bera Berapa pa Umur Bayi Sesudah Lahir
Apabila bayi sudah pernah bernapas, untuk mengetahui sudah berapa lama bayi tersebut hidup sebelum dibunuh dengan memperhatikan kulit,kepala & umbilikus mayat tersebut.
Apakah Apak ah T Terd erdapat apat Tanda-ta anda-tanda nda Perawatan Anak yang dilahirkan & belum mengalami perawatan dpt diketahui dari tanda-tanda : - Tubuh masih berlumuran darah - Ari-ari masih melekat dengan tali pusat - Bila ari-ari tidak ada, maka ujung tali pusat tidak
beraturan. - Adany Adanya a lemak bayi (vernix caseosa), pada daerah
dahi serta daerah yang mengandung lipatan2 kulit.
Penyebab Pen yebab Kematian Bayi Penyebab kematian alamiah antara lain: •
•
Prematuritas.
•
Kelainan kongenital, misalnya: sifilis, jantung. Perdarahan/trauma lahir lahir..
•
Kelainan bentuk/anatomi, misalnya: anecephalus.
•
•
Kelainan plasenta, misalnya: plasenta previa. Erythroblastosis foetalis foetalis dan lain-lain.
DIFFERENSIAL DIAGNOSA
Abortus adalah keguguran atau berakhirnya kehamian sebelum bayi dapat hidup sendiri di luar kandungan. umur kandungan 28 minggu dan Batasan berat badan bayi yang adalah keluar kurang dari 1000 gram.
Partus presipitatus adalah persalinan deras atau kebrojolan. Pada waktu partus presipitatus dapat terjadi:
Inversio uteri.
Robekan tali pusat.
Luka-luka pada kepala bayi. Perdarahan di bawah kulit kepala/di dalam tengkorak.
View more...
Comments