HPK PPS

May 31, 2019 | Author: Mega Febriani | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

pps hpk...

Description

PERENCANAAN PERBAIKAN STRATEGIS RSUD TUGU KOJA No.

STANDAR/ ELEMEN PENILAIAN

LANGKAH PEMENUHAN EP

METODE PERBAIKAN

INDIKATOR PENCAPAIAN

WAKTU

HPK 1

Rumah sakit bertanggung jawab untuk memberikan proses yang mendukung hak pasien dan keluarganya selama dalam pelayanan

Meningkatkan pemahaman prosedur yang berkaitan dengan hak dan kewajiban pasien pada staf

Sosialisasi dan evaluasi pemahaman staf tentang kebijakan dan prosedur yang berhubungan dengan hak & kewajiban pasien t

Staf RS paham dan melaksanakan prosedur yang berkaitan dengan hak dan kewajiban pasien sesuai SPO

6 bulan

Meningkatkan pemahaman staf tentang prosedur pelayanan yang menghormati nilainilai dan kepercayaan pasien

Melakukan sosialisasi pelaksanaan prosedur pelayanan yang menghormati nilai-nilai dan kepercayaan pasien

Staf keperawatan dapat mengidentifikasi dan memberikan pelayanan yang menghormati nilai-nilai dan kepercayaan pasien

6 bulan

Staf memahami kebijakan dan prosedur yang berkaitan dengan hak pasien dan dapat menjelaskan tanggung jawab mereka dalam melindungi hak pasien. 1.1

Pelayanan dilaksanakan dengan penuh perhatian dan menghormati nilainilai pribadi dan kepercayaan pasien.

PENANGUNG JAWAB  HPK 

Tim



Tim HPK

PJ Unit

Bagian Keperawa tan

KET Kelengkapan sosialisasi dan evaluasi (undangan, notulen, dokumentasi) .

Kelengkapan sosialisasi (undangan, notulen, dokumentasi).

1.3

Rumah sakit mengambil langkah untuk melindungi barang milik pasien dari pencurian atau kehilangan. 1.4

Pasien dilindungi dari kekerasan fisik Lokasi terpencil atau terisolasi di monitor

1.5

Anak-anak, individu yang cacat, manula dan lainnya yang berisiko mendapatkan perlindungan yang layak. 1.6

Menyiapkan loker penyimpanan barang milik pasien

Menyiapkan loker, sosialisasi kembali SPO penyimpanan barang milik pasien

Ketersediaan loker penyimpanan barang milik pasien

6 bulan

Tim HPK PJ IGD, Rawat Inap & RB Koordinator Security

Loker dan kelengkapan sosialisasi (undangan, notulen, dokumen)

Koordinasi dengan unit terkait tentang pengawasan menggunakan CCTV

Membuat SPO CCTV dan sosialisasi prosedur

Tidak ada kekerasan fisik yang terjadi di lingkungan RS

6 bulan

Tim HPK PJ IGD, Rawat Inap & RB Koordinator Security

SPO CCTV

Meningkatkan tanggung jawab staf terhadap perlindungan pasien terutama yang beresiko

Mengadakan sosialisasi dengan unit terkait tentang prosedur perlindungan pasien yang beresiko dan evaluasi pemahaman staf tentang perlindungan pasien. Sosialisasi spo dan formulir permintaan rekam informasi pasien

Pasien terutama pasien yang beresiko mendapat perlindungan yang layak

6 bulan

Tim HPK PJ IGD, Rawat Inap & RB Koordinator Security

Kelengkapan sosialisasi (undangan, notulen, dokumentasi) dan evaluasi.

Ada SPO dan Form Permintaan informasi pasien

8 bulan

Tim HPK Bagian Keperawatan

Dibuat SPO dan Form permintaan informasi pasien lnformasi tentang pasien adalah rahasia

SPO dan Form Permintaan Informasi pasien

2

Rumah sakit mendukung hak pasien dan keluarga berpartisipasi dalam proses pelayanan. 6

(Pernyataan persetujuan (lnformed Consent) dari pasien didapat melalui suatu proses yang ditetapkan rumah sakit dan dilaksanakan oleh staf yang terlatih, dalam bahasa yang dipahami pasien.)

Meningkatkan partisipasi pasien dan keluarga dalam pelayanan dengan mengedukasi pasien dan keluarga

Mengadakan pelatihan pada staf tentang cara mengedukasi pasien dan keluarga agar terlibat dalam proses pelayanan

Pasien dan keluarga berpartisipasi aktif dalam proses pelayanan

6 bulan

Tim HPK Bagian Keperawatan

Kelengkapan pelatihan Komunikasi Efektif (undangan, notulen, dokumentasi)

Penunjukan staf dan sosialisasi staf tentang kebijakan dan prosedur persetujuan informed consent

Sosialisasi kebijakan dan prosedur persetujuan informed consent pada staf yang ditunjuk

Staf yang ditunjuk mampu menjalankan prosedur persetujuan informed consent sesuai dengan panduan

8 bulan

Tim HPK Tim Komite Medik

Kelengkapan sosialisasi (undangan, notulen, dokumentasi)

Sosialisasi kebijakan dan prosedur pernyataan persetujuan infromed consent

Sosialisasi kebijakan dan prosedur pernyataan persetujuan informed consent dan evalusi pengisian

Pasien memberikan pernyataan persetujuan informed consent seduai prosedur

8 bulan

Tim HPK Bagian Keperawatan

Informed consent

Staf yang ditunjuk dilatih untuk melaksanakan kebijakan dan prosedur tersebut.

(Pernyataan persetujuan (lnformed Consent) dari pasien didapat melalui suatu proses yang ditetapkan rumah sakit dan dilaksanakan oleh staf yang terlatih, dalam bahasa yang dipahami

pasien.)

inform consent

Pasien memberikan informed consent sesuai dengan kebijakan dan prosedur.

HPK. 6.4.1( Rumah sakit membuat daftar semua kategori dan jenis pengobatan dan prosedur yang memerlukan informed consent yang khusus.)

RS menyusun daftar tindakan yang memerlukan persetujuan terpisah

Melakukan koordinasi dengan DPJP terkait tindakan yang memerlukan persetujuan khusus

Daftar tindakan yang memerlukan persetujuan terpisah

8 bulan

Tim HPK Bagian Keperawatan

Daftar Tindakan

( Rumah sakit membuat daftar semua kategori dan jenis pengobatan dan prosedur yang memerlukan informed consent yang khusus.)

RS menyusun daftar tindakan yang memerlukan persetujuan terpisah dengan kolaborasi dokter dan PPA

Melakukan koordinasi dengan DPJP terkait tindakan yang memerlukan persetujuan khusus

Pembuatan SPO persetujuan yang memerlukan informed consent dengan kolaborasi dokter dan PPA

8 bulan

Tim HPK Bagian Keperawatan Laboratorium

SPO persetujuan informed consent yang kolaboratif (SPO Transfusi Darah)

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF