GCS (Glasgow Coma Scale)

February 22, 2019 | Author: Fikri Nabiha | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Pemeriksaan Cepat Kesadaran Klien...

Description

COGNITIVE PERFORMANCE

Nasrullah

Mahasiswa Alih Program Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Brawijaya Malang  2010

SERIES Organ

E-mail: [email protected]

Download Ilmu-Ilmu Keperawatan, Asuhan Keperawatan, Laporan Pendahuluan dan Ketrampilan-Ketrampilan Klinis Keperawatan

100% Free SERPIHAN ILMU PENGETAHUAN

www.serpihanilmuku.blogspot.com

2012 :

Tingkat kesadaran klien merupakan salah satu data yang penting untuk di dapatkan. Kita mungkin sering mendengar mengenai composmentis, apatis, somnolen, sopor, soporocoma dan coma, kata-kata ini merupakan salah satu cara untuk menentukan LOC (  Level of Consciousness  /Tingkat Kesadaran) klien, namun cara ini masih terlalu subyektif sehingga akan menyulitkan dan membingungkan dalam menentukan LOC antara keputusan petugas kesehatan satu dengan yang lain. Untuk menghindari ambigu dalam menentukan tingkat kesadaran maka digunakanlah digunakanlah pengukuran dengan d engan menggunakan Glasgow Coma Scale (GCS) yang lebih obyektif dengan menggunakan pengukuran skala angka. Skala ini bukan merupakan pemeriksaan neurologis utuh namun Skala ini akan lebih mudah digunakan daripada harus menentukan LOC dengan menggunakan skala composmentis-coma.

Tes Respon Membuka Mata

Reaksi

Skor

Membuka Mata Spontan

4

Membuka Mata Karena Perintah

3

Membuka Mata Karena Rangsang Nyeri

2

Tidak Ada Respon

1

(Tidak Membuka Mata Sama Sekali) Respon Verbal Terbaik

Respon Motorik Terbaik

Orientasi Baik dan dapat bercakap-cakap bercakap-c akap

5

Bingung/Konfusi

4

Kata-Kata Tidak Sesuai/ Tidak Tepat

3

Suara Tidak Jelas (Menggumam)

2

Tidak Ada Respon

1

Mematuhi/Mengikuti Mematuhi/Mengikuti Perintah

6

Melokalisir Nyeri (Melindungi daerah nyeri)

5

Menarik Diri Terhadap Nyeri (Menghindar)

4

Fleksi Abnormal (Decorticate)*

3

Ekstensi Abnormal (Decerebrate)*

2

Tidak Ada Gerakan/Respon

1

Total

3 Sampai 15

www.serpihanilmuku.blogspot.com

1. Didalam GCS terdapat 3 macam pemeriksaan yang memiliki skor masing-masing yaitu : -

Pemeriksaan respon membuka mata, (Skor 1 hingga 4)

-

Pemeriksaan respon verbal (Skor 1 hingga 5)

-

Pemeriksaan respon motorik (Skor 1 hingga 6)

2. Berilah skor pada masing-masing pemeriksaan, setiap pemeriksaan hanya memiliki satu skor tidak boleh lebih dari Satu Misal : -

Pada saat pemeriksaan respon membuka mata, klien tidak membuka mata spontan saat petugas datang. Petugas harus memerintahkan terlebih dahulu kepada klien untuk membuka mata baru klien membuka mata. Berarti skor pada pemeriksaan ini adalah 2

-

Pada pemeriksaan respon verbal, klien mampu berkomunikasi dengan petugas,

klien

dapat

menyebutkan

sedang

berada

di

mana,

dapat

menyebutkan hari apa sekarang, dapat menyebutkan nama klien, dapat menyebutkan pukul berapa sekarang dll. Berarti skor klien pada pemeriksaan ini adalah 5 -

Pada pemeriksaa respon motorik, klien dapat dengan mudah diperintahkan untuk

mengangkat

tangan,

menggerakkan

jari

dan

perintah-perintah

sederhana lainnya. Berarti skor klien pada pemeriksaan ini adalah 6 3.  Jumlahkan setiap skor yang diberikan pada masing-masing pemeriksaan Misal : -

Pada pemeriksaan di atas jumlah skor adalah 2+5+6 = 13

-

Hasil pemeriksaan GCS adalah 13 Penurunan skor reaksi pada satu atau beberapa b eberapa kategori dapat menjadi sinyal

dari krisis neurologi yang mengancam klien. Skor totoal kurang dari 9 menunjukkan adanya kerusakan otak yang parah.

Darurat.  Jakarta: Salemba Kartikawati, Dewi.N. 2011.   Dasar-Dasar Keperawatan Gawat Darurat.  Medika Potter, Patricia A.2006.   Buku Ajar Fundamental Keperawatan Konsep, Proses dan Praktik.  Jakarta: EGC Penyakit. Jakarta: Williams & Wilkins.2010.   Nursing: Menafsirkan Tanda-Tanda dan Gejala Penyakit. Jakarta: PT. Indeks RSU. Dr. Saiful Anwar. 2008. Basic 2008.  Basic Trauma Life Support (Pertolongan Hidup Dasar Trauma). Malang: IRD. RSU Dr. Saiful Anwar  www.neurology.org,, akses 2012  www.neurology.org www.serpihanilmuku.blogspot.com

1. GCS merupakan singkatan dari Glasgow Coma Scale ada pula yang menyebut sebagai Glasgow Coma Score 2. Di bawah ini merupakan contoh gerakan decorticate atau decerebrate

www.serpihanilmuku.blogspot.com

www.serpihanilmuku.blogspot.com

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF