Ep 1 1 2 2

July 3, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Ep 1 1 2 2...

Description

 

PEMERINTAH KABUPATEN HALMAHERA TIMUR DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS LOLOBATA Jalan Raya Bokimaake 97863 No.Hp. 081340500055 [email protected]   Email : [email protected]

NOTULEN

Sidang/Rapat

: Pembahasan Umpan Balik Masyarakat tentang pelayanan di Puskesmas Lolobata

Hari/ Tanggal

:

Waktu Panggilan

:

Waktu Sidang/Rapat

: Jam 12.00 wit sd selesai

 Acara

:

Pimpinan Sidang/Rapat : Riska Riana,Amd.Kep Ketua

: Ibrahim Umar. SKM

Sekretaris

: Kelmas Gula, Amd.Kep

Pencatat

: Aisyah M Hasidi,Ns

Peserta Sidang Rapat : 60 orang

Pembukaan :

Rapat Dibuka dengan Mengucapkan Bismillah. Moderator Menyampaikan Maksut Dan tujuan Rapat  Agenda Sidang/Rapat Sidang/Rapat  : 1. Pembukaan 2. Pengarahan oleh Kepala Puskesmas: a. Selamat datang kepada lintas sector dan peserta rapat b. Penjelasan tentang tujuan rapat 3. Paparan rekapitulasi umpan balik masyarakat 4. Diskusi 5. Kesepakatan tindak lanjut terhadap umpan balik masyarakat 6. Penutup

 

Sambutan Kepala Puskesmas : 

a) Terimakasih Kepada Undangan rapat, yang terhormat Camat Wasile Tengah, Kades  –  kades Sewasile Tengah, kader Posyandu dan Tokoh masyarakat serta peserta rapat yang Telah mengahadiri undangan rapat , salam sejahtera untuk kita semua. Semoga nantinya pada rapat ini akan didapatkan hasil yang maksimal sesuai yang diharapkan bersama dengan memberikan masukan –masukan dan ide –ide kreatif secara bersama-sama demi perbaikan Puskesmas kedepannya menjadi lebih baik lagi b) Puskesmas Lolobata dalam memberikan pelayanan diharapkan sesuai dengan prioritas kebutuhan dan harapan masyarakat sehingga berjalan selaras dengan visi dan misi Puskesmas. Oleh karenanya kita harus jeli melihat permasalahan- permasalahan yang ada di masyarakat sehingga pelayanan menjadi maksimal sesuai yang diharapkan. Sehingga

tujuan

Rapat ini adalah mengenai Umpan Balik dari Masyarakat tentang Puskesmas Lolobata yang perlu dibahas bersama untuk melakukan rencana perbaikan dan untuk evaluasi kedepannya

Paparan Rekapitulasi Umpan Balik Masyarakat : Pimpinan rapat membacakan Hasil umpan balik dari masyarakat yang telah

dikumpulkan secara lisan maupun tertulis ( Hasil analisis Umpan Umpan Balik Terlampir )

Pembahasan / Diskusi :

1. KTU Puskesmas Lolobata : Setelah di ketahui adanya permasalahanpermasalahan yang terjadi di masyarakat

tentang

pelayanan dipuskesmas

maka kita harus membuat rencana untuk perbaikan sesuai dengan prioritas harapan masyarakat, masing  –  masing program/ unit yang terkait diharapkan segera mengatur jadwal untuk mengatasi masalah sebagai tindak lanjut 2. Masukan dari

Camat Wasile Tengah: nantinya jenis dan jadwal jadwal pelayanan

Harus di cetak dan di tempatkan di depan pintu masuk puskesmas, di jalan masuk menuju Puskesmas, dan di ruang tunggu Puskesmas, serta Harus dibuatkan berupa brosur, leaflet sehingga masyarakat dapat mengetahui jenis dan jadwal pelayanan yang ada di puskesmas dengan jelas 3. dr.Ruthenora S: Pasien- Pasien dengan kebutuhan khusus ( Lansia, Bumil, dll) akan di prioritaskan dan di dahulukan dalam pelayanan serta dibuatkan Kursi khusus sehingga merasa nyaman saat menunggu giliran untuk mendapatkan pelayanan. dan di depan pintu masuk harus di pasang pegangan untuk mempermudah bagi lansia saat berjalan. Serta petugas di apotek harus lebih sabar dalam menjelaskan aturan minum obat dengan jelas dan tepat bagi lansia

 

4. Masukan dari Kades desa Foli: ada beberapa Masyarakat dan Pasien yang mengeluhkan tentang keramahan petugas yang kurang jadi diharapkan untuk semua petugas untuk mengubah prilaku dan meningkatkan keramahannya sehingga masyarakat / pasien merasa nyaman dan senang berada di lingkungan Puskesmas 5. Samsul Sere,SKM: mengenai keluhan

masyarakat

tentang SPAL rencana

akan segera di tindak lanjuti dengan usulan ke Dinkes untuk pembuatannya 6. Pebri P Guntoro, Amd.Kep: mengenai arah penunjuk ruangan dan alur pelayanan nantinya akan di buatkan dan ditempatkan secara umum alur pelayanan di loket / Rang tunggu dan secara khusus akan dibuatkan dimasingmasing unit ruang pelayanan sehingga memudahkan masyarakat yang datang berobat 7. Masukan dari

Kader Desa Kakaraino: Ka karaino: Karena

ada masyarakat

yang

mengeluhkan kurangnya informasi tentang kegiatan-kegiatan atau informasi tertentu dari puskesmas nantinya Puskesmas harus buatkan papan informasi yang ditempatkan diruang tunggu puskesmas sehingga masyarakat dapat dengan mudah mengetahui informasi apa yang ada 8. Masukan dari Kades Desa Nyaolako: karena tidak adanya dokter / perawat gigi di puskesmas Lolobata, Puskesmas harus buatkan usulan /permintaan tenaga ke Dinkes Haltim terkait kebutuhan dokter gigi sehingga masyarakat tidak perlu  jauh- jauh berobat ke Puskesmas Puskesmas Lainnya. Lainnya. 9. Saran dari Kader Nyaolako: kursi diruang tunggu nanti Harus di tambahkan karena adanya keluhan pasien yang tidak dapat kursi saat menunggu antrian 10. Masukan dari Kades Desa Hatetabako: Hateta bako: karena tidak ada tempat te mpat sampah jadi pasien membuang sampah di sembarang tempat , jadi nantinya harus disiapkan tempat sampah dan ditempatkan di depan puskesmas, di ruang tunggu dan setiap unit ruangan pelayanan. Dan tempat sampah harus

di

pisahkan yang medis atau non medis 11. Richard

Wattymuri,SKM: Wattymuri, SKM:

mempunyai

mengingat

adanya

keluhan

masyarakat

yang

masalah- masalah yang intern dan pribadi nantinya akan

dibuatkan ruang Konseling tersendiri untuk mendengarkan masalah  –masalah atau hal  –hal lainnya yang berkaitan dengan kondisi pasien sehingga pasien pun merasa nyaman saat berkonsultasi 12. Saran dari Kader Lolobata: Lolobata : kebersihan di lingkungan Pusksmas dan Kamar mandi Pasien harus lebih ditingkatkan karena pasien akan merasa tidak nyaman saat masuk di Puskesmas apabila Puskemas / KM kotor diharapkan untuk petugas kebersihan untuk menyusun jadwal pembersihan KM minimal 2 kali sehari dan pembersihan di lingkungan Puskesmas setiap hari

 

13. Saran dari Kades Silalayang: harus dibuatkan arasi / tempat parkir motor/ mobil karena Masyarakat mengeluh tidak adanya arasi motor sehingga motor hanya diparkir di sembarang tempat dilingkungan Puskesmas 14. Masukan dari pak Imam Bokima’ake : Pasien mengeluh saat datang berobat ke Puskemas Petugas belum ada atau petugas datang terlambat jadi diharapkan agar semua petugas lebih disiplin waktu apalagi yang bertugas piket pada hari itu agar datang lebih awal sehingga tidak ada keluhan lagi 15. Saran dari Kader Bokima’ake : sebaiknya Puskesmas menyediakan kipas angin diruang tunggu dan dalam ruang pelayanan sehingga pasien tidak merasa kepanasan saat menunggu antrian berobat 16. Masukan dari Kader

desa Foli: Karena banyak masyarakat yang tidak tau

tentang penyakit yang dideritanya dokter dan petugas dari Puskesmas harus memberikan

penjelasan

pantangan-pantangannya

dan

pengarahan

sehingga

penyakit

masyarakat

yang

merasa

diderita puas

dan

dengan

pelayanan yang di dapat 17. Masukan dari Pendeta Puao: harus dibuatkan nomer antrian bagi pasien sehingga pendaftaran rapi dan tertib 18.

Kesepakatan Tindak Lanjut Terhadap Umpan Balik

Setelah dibahas bersama mengenai umpan balik dari masyarakat dan telah ada masukan-masukan maupun saran perbaikan maka akan di buat kesepakan Tindak lanjut terhadap respon yaitu : 1. Kepala Puskesmas akan menindak lanjuti umpan balik dari masyarakat dengan menunjuk penanggung jawab pelaksana kegiatan perbaikan 2. Kepala Puskesmas dan penanggung jawab mengatur jadwal kegiatan perbaikan 3. Kepala Puskesmas dan Penanggung jawab akan memberikan bukti respon terhadap umpan balik masyarakat beserta hasil evaluasinya Kesimpulan :

Pimpinan rapat : Setelah dibahas secara bersama mengenai umpan balik dari masyarakat dan solusi  –  solusi serta masukan dan saran perbaikan kedepannya, Puskesmas akan mengatur jadwal kegiatan perbaikan dan menunjuk penanggung  jawab serta

mengevaluasi mengevaluasi hasil perbaikan perbaikan demi merespon masalah  –masalah

untuk memaksimalkan pelayanan sesuai dengan harapan dan kebutuhan masyarakat

 

Penutup Rapat

Doa penutup Dibawakan Oleh sekretaris Rapat. Moderator

: Menutup Rapat dengan membacakan Hamdalah.

KETUA RAPAT KEPALA PUSKESMAS LOLOBATA

IBRAHIM UMAR,SKM NIP: 197609122000031006

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF