Soal Pedagogik - IPA - Luluk
October 13, 2024 | Author: Anonymous | Category: N/A
Short Description
Download Soal Pedagogik - IPA - Luluk...
Description
No 5.
Objek kajian Biologi
Indikator soal
Soal
5. Disajikan KD pembelajaran IPA, 1. Pada mata pelajaran IPA SMP terdapat KD 3.5 yaitu menganalisis konsep energi, berbagai sumber energi, dan perubahan bentuk energi dalam peserta didik dapat kehidupan sehari-hari termasuk fotosintesis menganalisis jenis dan atau isi Untuk mengajarkan proses transfer elektron pada respirasi sel, media yang media yang tepat digunakan dapat digunakan dalam pembelajaran tersebut adalah… untuk membantu peserta didik A. Poster respirasi sel menguasai KD tersebut
B. Power point respirasi sel C. Charta penampang daun D. Video animasi respirasi sel E. Model penampang daun 2. Seorang guru akan mengajar mata pelajaran IPA dengan Kompetensi dasar 3.2 Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda berdasarkan karakteristik yang diamati. Media pembelajaran yang paling tepat digunakan dalam mengidentifikasi morfologi hewan vertebrata adalah… A. Model penampang hewan vertebrata B. Spesimen asli hewan vertebrata C. Gambar hewan vertebrata D. Video hewan vertebrata E. Torso hewan vertebrata
Kunci
No 15
Objek kajian Fisika
Indikator soal
Soal
Disajikan rumusan item/task mata 3. Perhatikan soal di bawah ini : pelajaran IPA, peserta didik dapat Budi ingin mengetahui volume sebuah batu, sehingga dia menentukan ketidaktepatan pada rumusan /task tersebut. mengukur volume batu tersebut dengan cara seperti gambar berikut
Volume batu tersebut adalah sebesar ... ml. A. 50 B. 30 C. 60 D. 40 E. 10 Pada penulisan soal tersebut terdapat kesalahan diantaranya: 1) Rumusan butir soal tidak dalam bentuk pertanyaan atau kalimat perintah. 2) Soal tidak memiliki jawaban yang benar.
Kunci
No
Objek kajian
Indikator soal
Soal 3) Pilihan jawaban tidak disusun berdasarkan urutan besar kecilnya nilai angka tersebut. 4) Gambar, grafik, tabel, diagram, dan sejenisnya yang terdapat pada soal tidak jelas dan tidak berfungsi. Berdasarkan soal tersebut, yang merupakan kesalahan dalam penulisan soal tersebut adalah… A. 1 dan 3 B. 1 dan 4 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 E. 3 dan 4
20
Kimia
Disajikan kasus tentang kecelakaan 3. Pada saat melakukan praktikum larutan asam basa, Reza tidak sengaja kerja pada saat praktikum IPA,
terkena Asam Klorida (HCl), sehingga kulitnya melepuh. Upaya yang
peserta dapat menjelaskan prosedur
dilakukan untuk menanggulangi agar tidak bertambah parah adalah
yang tepat dan sistematis untuk
….
mengatasi permasalahan pada kasus
A. cuci dengan air, lalu rendam kulit yang terkena dengan larutan natrium bikarbonat 1%, dan kemudian rendam dalam air lagi, keringkan dan tutup dengan kasa steril B. cuci dengan air, lalu rendam kulit yang terkena dengan larutan asam asetat 1% kemudian rendam dalam larutan tembaga sulfat, keringkan dan tutup dengan kasa steril
tersebut
Kunci
No
Objek kajian
Indikator soal
Soal C. cuci dengan air, lalu rendam kulit yang terkena dengan ammonia encer (1 bagian ammonia dalam 15 bagian air) kemudian rendam dalam air lagi, keringkan dan tutup dengan kasa steril D. cuci dengan air, lalu ambil asam klorida yang melekat pada kulit dengan pinset, kemudian rendam dalam air selama 20 menit, keringkan dan tutup dengan kasa steril E. cuci dengan air kemudian rendam dan bersihkan HCl yang melekat ketika proses perendaman, setelah itu rendam lagi dalam larutan tembaga sulfat 3% dan tutup dengan kasa steril
Kunci
View more...
Comments