Description
Juknis lomba estafet sarung
Hari/Tanggal: senin,12 Desember 2022 Jam
: 10:00-selesai
Peserta
: 8 Orang Putra,8 Orang Putri
Pakaian
: Olahraga Sekolah
Tempat
: Lapangan Utama {Lapangan Upacara}
Syarat Peserta: -Setiap kelas WAJIB mengikuti lomba estafet sarung tanpa terkecuali
-Setiap kelas WAJIB mengirimkan 2 tim yang terdiri dari 8 orang putra dan 8 orang Putri {Anggota harus dari kelas yang sama} -Peserta WAJIB menyerahkan daftar nama peserta
-Peserta lomba estafet sarung WAJIB memakai baju dan celana olahraga -Sesi peserta yang bertanding di tentukan panitia secara acak -Pemenang terdiri dari juara 1,2 dan 3 pemenang {putra putra dan putri putri} -Peserta WAJIB mengikuti semua petunjuk teknis.
Persyaratan Kompetensi:
-Semua peserta WAJIB datang sepuluh menit sebelum lomba dimulai -Setiap tim berdiri berbanjar ke samping, peserta paling pertama mendapatkan sarung yang di kalungkan ke leher -Peserta kedua segera menerima sarung tersebut dan segera memberikan kepada peserta berikutnya begitu seterusnya hingga sarung berpindah ke peserta terakhir -Pada saat perlombaan peserta tidak boleh berlaku curang, jika ketahuan curang maka tim tersebut langsung akan didiskualifikasi.
Kriteria Pemenang: -Tidak
curang dan yang peserta terakhirnya lebih dulu menerima sarung. Penanggung Jawab:
Fikry zaidan {koor} Sahlia Nadia aisya Yolanda Chelsea Anita Siti khadijah
View more...
Comments