contoh LAPORAN INDIVIDU PPL

March 22, 2017 | Author: septizhafira20 | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

contoh laporan individu ppl...

Description

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN DI SD NEGERI KALICARI 01 SEMARANG TAHUN 2013

Diajukan guna melengkapi salah satu persyaratan Penyelesaian Praktik Pengalaman Lapangan (PPL)

Oleh : Septi Dewi Sartika 10120315 PGSD

PUSAT PENGEMBANGAN PPL, MICROTEACHING DAN SUMBER BELAJAR (P3MSB) IKIP PGRI SEMARANG 2013

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN DI SD NEGERI KALICARI 01 SEMARANG TAHUN 2013/2014

Menyetujui,

Dosen Pembimbing,

Koordinator PPL,

Drs. Rustopo, M.Hum

Sri Puji Lestari, S.Pd

NPP 114601352

NIP. 19620212 198012 2 002

Mengetahui, Kepala SD Kalicari 01 Semarang

H. Zumri, S.Pd., M.M NIP. 19600101 198405 1 013

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas limpahan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan laporan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) ini. Penyusunan

laporan

Praktik

Pengalaman

Lapangan

(PPL)

ini

dimaksudkan untuk memenuhi tugas mata kuliah PPL. Laporan Praktik Pengalaman Lapangan ini juga dilengkapi dengan perangkat pembelajaran dan rekam kegiata selama pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL). Penulisan laporan pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) ini tidak terlepas dari bimbingan, bantuan, kritik dan saran dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis menyampaikan terimakasih kepada : 1. Muhdi, SH., M,Hum. Selaku Rektor IKIP PGRI Semarang yang teah memberikan ijin Praktik Pengalaman Lapangan. 2. Drs. Djariyo, M.Pd., Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. 3. Drs. Rustopo, M.Hum selaku Dosen Pembimbing Lapangan jurusan PGSD. 4. H. Zumri, S.Pd.,M.M. selaku Kepala Sekolah SD Negeri Kalicari 01 Semarang. 5. Sri Puji Lestari selaku Koordinator Guru Pamong PPL di SD Negeri Kalicari 01 Semarang. 6. Bapak dan Ibu Guru yang mengajar beserta segenap karyawan SD Negeri Kalicari 01 Semarang. 7. Peserta didik SD Negeri Kalicari 01 Semarang. 8. Rekan-rekan mahasiswa PPL IKIP PGRI Semarang. 9. Semua pihak yang telah membantu dari awal sampai akhir pelaksanaan PPL.

Sesungguhnya tidak ada yang lebih berharga yang dapat kami ucapkan selain terima kasih atas segala kerjasama yang diberikan selama pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan ini. Penulis telah berusaha semaksimal mungkin dalam penyusunan laporan ini. Namun penulis menyadari bahwa dalam penyusunan laopran ini masih banyak kekurangan, untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang membina demi kesempurnaan laoran ini. Mudah-mudahan laporan ini bermanfaat bagi kita semua, khususnya penyusunan sebagai calon pendidik yang nantinya terjun dalam dunia pendidikan dan umumnya bagi pembaca untuk menambah pengetahuannya.

Semarang,

Oktober 2013

Praktikan,

Septi Dewi Sartika NPM. 10120315

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL................................................................................................... i HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................................... ii KATA PENGANTAR ................................................................................................ iii DAFTAR ISI ............................................................................................................... iv DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................................... v BAB I MASALAH-MASALAH YANG DIALAMI SELAMA PELAKSANAAN PPL A. Penyusunan RPP B. Latihan praktik mengajar C. Bimbingan belajar/ekstrakurikuler D. Partisipasi di sekolah latihan E. Proses bimbingan dengan guru pamong dan dosen pembimbing F. Sambutan terhadap kehadiran praktikkan BAB II FAKTOR PENYEBAB DARI MASALAH YANG DIHADAPI A. Penyusunan RPP B. Latihan praktik mengajar C. Bimbingan belajar/ekstrakurikuler D. Partisipasi di sekolah latihan E. Proses bimbingan dengan guru pamong dan dosen pembimbing F. Sambutan terhadap kehadiran praktikkan BAB III UPAYA PENANGGULANGAN MASALAH A. Penyusunan RPP B. Latihan praktik mengajar C. Bimbingan belajar/ekstrakurikuler

D. Partisipasi di sekolah latihan E. Proses bimbingan dengan guru pamong dan dosen pembimbing F. Sambutan terhadap kehadiran praktikkan BAB IV SIMPULAN DAN SARAN A. SIMPULAN B. SARAN LAMPIRAN

DAFTAR LAMPIRAN 1. Daftar presensi mahasiswa PPL 2. Rekapitulasi kegiatan PPL 3. Daftar Bimbingan PPL 4. Perangkat mengajar a. Silabus b. RPP 5. Daftar struktur organisasi PPL 6. Jadwal pelajaran SD Negeri Kalicari 01 Semarang 7.

Jadwal praktik mengajar di SD Negeri Kalicari 01 Semarang

8. Jadwal ujian PPL 9. Refleksi diri 10. Rekap nilai

BAB I MASALAH-MASALAH YANG DIALAMI SELAMA PELAKSAAN PPL A. Penyusunan RPP Dalam praktiknya proses penyusunan RPP memerlukan daya kreativitas dan inovasi yang tinggi sehingga tercipta kegiatan pembelajaran yang menyenangkan, sehingga untuk menyusun RPP yang baik diperlukan banyak referensi serta prediksi waktu yang tepat. Masalah yang sering dihadapi adalah : kurangnya prediksi yang tepat dalam perumusan model pembelajaran yang tidak sesuai dengan kemampuan siswa pada kelas tertentu, perumusan media pembelajaran yang terkadang kurang sesuai dengan tujuan dan materi yang akan diajarkan, peyusunan instrumen penilaian yang cenderung ke aspek kognitif saja, sehingga aspek afektif dan psikomotorik kurang diperhitungkan, perumusan variasi model pembelajaran yang kurang sesuai dengan tingkat berpikir siswa pada kelas tertentu, serta perumusan kegiatan pembelajaran yang kurang efektif dengan waktu yang digunakan.

B. Latihan Praktik Mengajar Dalam Latihan Praktik Mengajar kendala yang sering dihadapi adalah pengelolaan kelas yang kurang terkoordinir dengan baik. Pada siswa kelas rendah rata-rata siswa seringkali tidak bisa duduk dengan tenang sehingga kelas seringkali gaduh karena banyak siswa yang sering jalan-jalan, berbicara sendiri dengan teman, usil dengan teman sebangku dan seringkali meminta ijin untuk pergi ke toilet yang mengakibatkan kegiatan pembelajaran terganggu. Kendala yang sering terjadi selain dalam pengelolaan kelas adalah pengaturan waktu yang kurang efektif, penggunaan media pembelajaran yang kurang melibatkan semua siswa di dalam kelas tersebut, penggunaan bahasa Indonesia yang kurang baku dalam mengajar, serta pemberian hadiah yang terlalu sering sehingga orientasi siswa untuk aktif lebih dikarenakan ingin mendapat hadiah.

C. Bimbingan Belajar atau Ekstrakurikuler Di SDN Kalicari 01 ada 6 kegiatan ekstrakurikuler yang menjadi prioritas utama yaitu : pramuka, menari, pencak silat, drum band, komputer, BTAQ ( Baca Tulis Al-Quran). Dalam pelaksanaannya kegiatan ekstrakurikuler yang rutin diadakan tiap minggunya adalah pramuka, menari, komputer, pencak silat, drum band. Sedangkan untuk kegiatan BTAQ belum dilaksanakan secara rutin mengingat terbatasnya tenaga pengajar Agama Islam.

D. Partisipasi di Sekolah Latihan Partisipasi di SD Negeri Kalicari 01 Semarang pada awalnya mengacu pada hasil i observasi yang dilakukan diawal penerjunan. Dari hasil tersebut diketahui bahwa dimaksimalkan

terdapat beberapa sarana dan prasarana yang kurang dalam

mendukung

kegiatan

siswa

diantaranya

adalah

perpustakaan yang kurang terawat dengan baik, sehingga inisiatif muncul dari kami untuk mengaktifkan kembali fungsi perpustakaan yang disambut dengan antusiasme yang tinggi dari para guru dan siswa. Kendala yang muncul siswa masih belum tertib dalam mematuhi aturan di perpustakaan seperti masih banyak siswa yang membawa makanan dan minuman di perpustakaan serta masih banyak siswa yang tidak mengembalikan buku dengan rapi setelah dibaca. Kegiatan selanjutnya adalah mengaktifkan kembali fungsi laboratorium, dimana laboratorium yang sudah cukup lengkap dengan berbagai alat peraga namun kenyatannya guru tidak pernah menggunakan alat peraga di laboratorium sama sekali dalam mendukung kegiatan belajar mengajar siswa, padahal banyak siswa yang tertarik dengan berbagai media pembelajaran serta alat peraga yang ada di laboratorium yang telah dirapikan dan dibersihkan. Dalam membantu proses akreditasi mahasiswa PPL juga berperan aktif dalam membantu guru dan kepala sekolah menyelesaikan administrasi yang diperlukan diantaranya adalah : membantu guru membuat RPP, membantu guru dalam membuat penilaian dan refleksi guru, membantu guru membuat poster dan slogan edukasi bagi siswa, membantu guru mengajar ketika guru sedang

mengurusi masalah akreditasi, membantu guru mengkoreksi soal yang dikerjakan siswa, membantu guru mengetikkan naskah soal yang akan diujikan dll.

E. Proses Bimbingan dengan Guru Pamong dan Dosen Pembimbing Proses bimbingan dengan guru pamong adalah bimbingan dalam menyusun Rencana Pembelajaran ( RPP). Dalam menyusun RPP di SD Negeri Kalicari 01 Semarang sebelumnya sudah terjadi kesepakatan awal antara Mahasiswa dengan Koordinator Sekolah bahwa RPP diserahkan maksimal 3 hari sebelum mengajar. Hal ini dimaksudkan agar guru pamong dapat mengoreksi RPP yang telah dibuat sekaligus agar mahasiswa mempunyai waktu yang cukup dalam mengadakan perbaikan sehingga diharapkan pada saat mengajar mahasiswa dapat memperoleh hasil yang maksimal. Pada awal bimbingan tidak terjadi masalah yang cukup signifikan mengingat belum adanya beban yang diberikan kepada mahasiswa PPL. Proses bimbingan dan revisi berjalan cukup lancar. Namun seiring dengan waktu mengajar yang semakin padat dikarenakan pemberian jeda mengajar yang hanya satu hari, serta aktivitas pengelolaan perpustakaan yang sepenuhnya menjadi tanggung jawab mahasiswa waktu yang seharusnya dapat di gunakan untuk bimbingan menjadi berkurang. Sehingga proses bimbingan terjadi sehari sebelum mengajar yang berdampak pada masih banyaknya revisi dari RPP yang telah digunakan dalam mengajar. Kendala lain yang terjadi dalam proses bimbingan adalah kurangnya komunakasi yang efektif antara mahasiswa dengan guru pamong yang menyebabkan perbedaan persepsi antara informasi yang diberikan oleh guru pamong dengan hal yang dilakukan oleh mahasiswa.

BAB II FAKTOR PENYEBAB DARI MASALAH YANG DIHADAPI Banyak faktor yang menjadi kendala dalam proses pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan yang terbagi menjadi faktor Eksternal dari luar lingkungan sekolah dan Faktor Internal dari dalam sekolah a. Faktor Eksternal 1. Kurang fokusnya mahasiswa dalam mengatur kegiatan kampus dengan kegiatan di sekolah latihan yang berdampak pada kurang maksimalnya partisipasi aktif disekolah latihan 2. Jarak antara rumah dengan tempat sekolah latihan yang memerlukan waktu tempuh cukup lama sehingga mahasiswa pernah tiga kali terlambat sehingga mendapat teguran yang keras dari guru. 3. Kurangnya persiapan mengajar yang meliputi media pembelajaran serta RPP yang masih banyak revisi yang mengakibatkan pelaksanaan KBM berjalan kurang lancar b. Faktor Internal 1. Pengelolaan waktu antara tugas mengajar yang seringkali bersamaan dengan tugas menjaga perpustakaan yang seringkali ditambah dengan tugas dari guru-guru tertentu, petugas TU yang mengakibatkan kurang fokusnya mahasiswa dalam menyelesaikan RPP 2. Kurangnya komunikasi yang efektif antara guru dengan mahasiswa menyebabkan perbedaan persepsi antara guru dan mahasiswa yang menimbulkan kesalahpahaman 3. Kurang tertibnya siswa dalam mematuhi aturan yang menyebabkan siswa seringkali melanggar peraturan sekalipun sudah ditegur oleh guru

BAB III UPAYA PENANGGULANGAN MASALAH YANG DIHADAPI a. Penyusunan RPP Untuk menghindari perbedaan persepsi antara guru dan mahasiswa maka komunikasi dengan guru perlu ditingkatkan, selain itu saling koreksi antara mahasiswa yang sudah mengajar pada kelas yang sama cukup efektif dalam meminimalisir kesalahan dalam penyusunan RPP b. Latihan Praktik Mengajar Dalam latihan praktik mengajar antara mahasiswa yang satu dengan yang lain saling memberi masukan tentang keefektifan media pembelajaran yang satu dengan yang lain . hal ini sangat membantu dalam pembuatan dan perencanaan media yang lebih baik c. Bimbingan Belajar atau ekstrakurikuler Dalam pembinaan kegiatan ekstrakurikuler di sekolah setiap mahasiswa diberi tanggung jawab yang sama dalam membina dan mendampingi kegiatan ekstrakurikuler di SD Negeri Kalicari 01 Semarang d. Partisipasi di Sekolah Latihan Partisipasi di sekolah latihan dilaksanakan bersama, semua tugas dibagi merata oleh ketua kelompok, meskipun tugas itu diberikan pada individu tertentu. Kerjasama tim yang kompak menyebabkan terselesainya tugas lebih cepat. e. Proses Bimbingan dengan Gue Pamong dan Dosen Pembimbing Dalam proses bimbingan dengan guru pamong, mahasiswa mulai lebih aktif dalam bertanya akan masalah dan solusi dalam pengelolaan kelas, skenario pembelajaran serta cara mengatur waktu yang efektif. Selain itu mahasiswa berupaya menyiapkan RPP dan berkonsultasi jauh-jauh hari sebelum gilirannya mengajar.

BAB IV a. Kesimpulan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) di SD Negeri Kalicari 01 Semarang dilakukan oleh mahasiswa praktikan sebagai pelatihan dalam menerapkan teori yang telah diperoleh dari mata kuliah yang telah ditempuh selama ini. Dalam pelaksanannya banyak kelebihan dan hambatan yang mengakibatkan kegiatan PPL berjalan kurang lancar. Faktor penyebab hambatan tersebut terbagi atas menjadi faktor Eksternal dari luar lingkungan sekolah yang meliputi pengelolaan waktu antara kegiatan kampus dengan kegiatan sekolah latihan, kedisiplinan mahasiswa yang kurang dan Faktor Internal dari dalam sekolah yang meliputi kurangnya komunikasi antara mahasiswa dan guru, kurang disiplinnya siswa serta pengelolaan waktu antara tugas mengajar dengan partisipasi kegiatan sekolah. Dalam menyikapi masalah tersebut komunikasi antara guru dan sesama mahasiswa perlu ditingkatkan.

b. Saran -

Diperlukan persiapan yang matang sebelum melaksanakan kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan

-

Diperlukan adanya persamaan persepsi antara pihak kampus dengan pihak sekolah dalam penyusunan Rencana Pembelajaran untuk meminimalisir kesalah dalam praktik di lapangan.

REKAPITULASI KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN-2 (PPL-2) IKIP PGRI SEMARANG SEKOLAH : SD Negeri Kalicari 01 Semarang NO

HARI / TANGGAL

JURUSAN : PGSD

URAIAN KEGIATAN

1.

Senin, 22 Juli 2013

Penerjunan PPL

2.

Selasa, 23 Juli 2013



Membersihkan perpustakaan



Observasi lingkungan sekolah

3.

Rabu, 24 Juli 2013



Observasi RPP di kelas II-VI

4.

Kamis, 25 Juli 2013



Mengaktifkan perpustakaan

5.

Jumat, 26 Juli 2013



Membahas program kerja PPL

6.

Sabtu, 27 Juli 2013



Dekorasi perpustakaan

7.

Selasa,30 Agustus 2013



Pesiapan pembagian zakat



Mendekorasi perpustakaan



Upacara 17 Agustus



Halal bihalal di kediaman kepala

8.

Sabtu, 17 Agustus 2013

sakolah 9.

Senin, 19 Agustus 2013



Mempersiapkan

pembukaan

perpustakaan 10.

Selasa,20 Agustus 2013

11.

Kamis, 2013

12.

22



Agustus  

Jumat, 23 Agustus 2013  

Pembagian kartu perpustakaan Penataan media di laboratorium Ekstrakurikuler pramuka Senam pagi Pendataan media pembelajaran

KETERANGAN

13.

Sabtu, 24 Agustus 2013



Mengisi

administrasi

sekolah

untuk administrasi 14

Senin, 26 Agustus 2013

15

Selasa,

27



Agustus 

2013

Mengelola

perpustakaan

dan

administrasi sekolah

16

Rabu, 28 Agustus 2013

14.

Kamis,

29



Agustus  

2013 15.

Jumat, 30 Agustus 2013 

16.

Sabtu, 31 Agustus 2013 Senin,

Praktik mengajar di kelas II B



Praktik mengajar di kelas VA Praktik mengajar Ekstrakurikuler pramuka Praktik mengajar di kelas VA Ekstrakurikuler tari

2

September 

Praktik mengajar di kelas IVA

3

September 

Foto media untuk administrasi

2013 17.

Selasa, 2013

sekolah 

Rabu,

Ekstrakurikuler komputer

4

September 

Praktik mengajar di kelas IIA

5

September 

Ekstrakurikuler pramuka



Administrasi keagamaan

2013 18.

Kamis, 2013

19.

Jumat,

6



2013 20.

Sabtu, 2013

September 

7

September  

Senam pagi Praktik mengajar di kelas VI A Ekstrakurikuler tari Jaga perpustakaan

Senin,

9

September  

2013 21.

Selasa, 10 September 

Upacara bendera Praktik mengajar di kelas III A Merencanakan penarikan PPL

2013 22.

Kamis, 12 September 

Eksrtakurikuler pramuka

2013 24.

Selasa, 17 September 

Persiapan ujian dan penarikan

2013 September 

Praktik mengajar di kelas IV A

Kamis, 19 September 

Praktik mengajar di kelas III B

Rabu,

18

2013

2013 Jumat, 20 September 

Praktik mengajar di kelas IV B

2013 24.

Jumat, 27 September 

Audisi Lomba

2013



Praktik mengajar di kelas IV B

25.

Selasa, 1 Oktober 2013



Pembelian hadiah lomba

26.

Kamis, 3 Oktober 2013



Pembungkusan hadiah lomba

27.

Sabtu, 5 Oktober 2013



Lomba acara perpisahan

28.

Senin, 7 Oktober 2013



Penarikan PPL

Semarang,

Oktober 2013

Dosen Pembimbing Lapangan,

Praktikan,

Drs. Rustopo, M. Hum NPP 114601352

Septi Dewi Sartika NPM. 10120315 Mengetahui, Kepala Sekolah,

H. ZUMRI, S.Pd., M.M NIP. 19600101 198405 1 013

SURAT KETERANGAN KONSULTASI GURU PAMONG Yang bertanda tangan dibawah ini adalah Guru Pamong mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan IKIP PGRI Semarang Semester Gasal Tahun Akademik 2013/2014, menyatakan bahwa : Nama Mahasiswa

: Septi Dewi Sartika

NPM

: 10120315

Fakultas

: FIP

Program Studi

: PGSD

Sekolah

: SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Telah berkonsultasi dengan saya ( Guru Pamong), dengan rincian sebagai berikut : No

Tanggal

Materi Bimbingan

Tanda Tangan Pembimbing

1

23 Agustus 2013

2

3 September 2013

- Redaksi RPP perlu diperbaiki - Perhatikan mekanisme antara indikator dan tujuan - Lengkapi RPP dengan jaringjaring tema - Perbaiki redaksi RPP ( tanda baca, penulisan huruf dll)

Semarang, Guru Pamong Kelas II,

Samrohatuk Elmi, S.Pd

2013

SURAT KETERANGAN KONSULTASI GURU PAMONG Yang bertanda tangan dibawah ini adalah Guru Pamong mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan IKIP PGRI Semarang Semester Gasal Tahun Akademik 2013/2014, menyatakan bahwa : Nama Mahasiswa

: Septi Dewi Sartika

NPM

: 10120315

Fakultas

: FIP

Program Studi

: PGSD

Sekolah

: SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Telah berkonsultasi dengan saya ( Guru Pamong), dengan rincian sebagai berikut : No

Tanggal

Materi Bimbingan

Tanda Tangan Pembimbing

1

18 September 2013

- Lengkapi RPP, Silabus dan Jaring tematik

Semarang,

2013

Guru Pamong Kelas III,

Suharti, S.Pd.SD NIP. 19560211 197802 2 002

SURAT KETERANGAN KONSULTASI GURU PAMONG Yang bertanda tangan dibawah ini adalah Guru Pamong mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan IKIP PGRI Semarang Semester Gasal Tahun Akademik 2013/2014, menyatakan bahwa : Nama Mahasiswa

: Septi Dewi Sartika

NPM

: 10120315

Fakultas

: FIP

Program Studi

: PGSD

Sekolah

: SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Telah berkonsultasi dengan saya ( Guru Pamong), dengan rincian sebagai berikut : No

Tanggal

Materi Bimbingan

Tanda Tangan Pembimbing

1

9 September 2013

- Lengkapi RPP, Silabus dan jaring-jaring tema Semarang,

2013

Guru Kelas III A,

Suroso, S.Pd NIP. 19610609 200701 1 005

SURAT KETERANGAN KONSULTASI GURU PAMONG Yang bertanda tangan dibawah ini adalah Guru Pamong mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan IKIP PGRI Semarang Semester Gasal Tahun Akademik 2013/2014, menyatakan bahwa : Nama Mahasiswa

: Septi Dewi Sartika

NPM

: 10120315

Fakultas

: FIP

Program Studi

: PGSD

Sekolah

: SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Telah berkonsultasi dengan saya ( Guru Pamong), dengan rincian sebagai berikut : No

Tanggal

Materi Bimbingan

Tanda Tangan Pembimbing

1

31 Agustus 2013

2

17 September 2013

- Perbaiki redaksi penulisan RPP - Perbaiki lembar evaluasi siswa, buat lebih sederhana - Perbaiki redaksi penulisan RPP ( huruf besar,tanda titik dll) - Perbaiki format RPP Semarang,

2013

Guru Kelas IV A,

Sri Puji Lestari, S.Pd NIP. 19620212 198012 2 002

SURAT KETERANGAN KONSULTASI GURU PAMONG Yang bertanda tangan dibawah ini adalah Guru Pamong mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan IKIP PGRI Semarang Semester Gasal Tahun Akademik 2013/2014, menyatakan bahwa : Nama Mahasiswa

: Septi Dewi Sartika

NPM

: 10120315

Fakultas

: FIP

Program Studi

: PGSD

Sekolah

: SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Telah berkonsultasi dengan saya ( Guru Pamong), dengan rincian sebagai berikut : No

Tanggal

Materi Bimbingan

Tanda Tangan Pembimbing

1

18 September 2013

- Perbaiki format penulisan RPP

2

23 September 2013

3

26 September 2013

- Rinci kembali alokasi waktu dalam pembelajaran - Atur naskah soal di copi per anak - Format sudah benar - Jilid yang lebih rapi Semarang,

2013

Guru Pamong kelas IV ,

Purwanti, S.Pd NIP. 19650828 200312 2 001

SURAT KETERANGAN KONSULTASI GURU PAMONG Yang bertanda tangan dibawah ini adalah Guru Pamong mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan IKIP PGRI Semarang Semester Gasal Tahun Akademik 2013/2014, menyatakan bahwa : Nama Mahasiswa

: Septi Dewi Sartika

NPM

: 10120315

Fakultas

: FIP

Program Studi

: PGSD

Sekolah

: SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Telah berkonsultasi dengan saya ( Guru Pamong), dengan rincian sebagai berikut : No

Tanggal

Materi Bimbingan

Tanda Tangan Pembimbing

1

27 Agustus 2013

2

29 Agustus 2013

- Perbaiki redaksi penulisan RPP - Perbaiki penulisan gelar - Perbaiki kegiatan pembelajaran - Perbaiki redaksi penulisan RPP Semarang,

2013

Guru Pamong kelas V ,

Suharno, S.Pd.SD NIP. 19690412 200212 1 002

SURAT KETERANGAN KONSULTASI GURU PAMONG Yang bertanda tangan dibawah ini adalah Guru Pamong mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan IKIP PGRI Semarang Semester Gasal Tahun Akademik 2013/2014, menyatakan bahwa : Nama Mahasiswa

: Septi Dewi Sartika

NPM

: 10120315

Fakultas

: FIP

Program Studi

: PGSD

Sekolah

: SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Telah berkonsultasi dengan saya ( Guru Pamong), dengan rincian sebagai berikut : No

Tanggal

Materi Bimbingan

Tanda Tangan Pembimbing

1

6 September 2013

- Perbaiki kembali materi RPP - Atur redaksi penulisan RPP Semarang,

2013

Guru Pamong kelas VI ,

Ratna Murtiningsih, S.Pd NIP. 19670523 198810 2 002

JADWAL PRAKTIK MENGAJAR NAMA MAHASISWA NPM JURUSAN SEKOLAH No.

: SEPTI DEWI SARTIKA : 10120315 : PGSD : SD N KALICARI 01 SEMARANG

HARI , TANGGAL

KELAS

1.

Senin, 26 Agustus

II B

2.

Rabu, 28 Agustus

VA

3.

Jumat, 30 Agustus

VA

4.

Senin, 2 September

IV A

5.

Rabu, 4 September

II A

6.

Jumat,6 September

VI A

7.

Senin, 9 September

III A

8.

Rabu, 18 September

IV A

9.

Kamis,19 September

III B

10.

Jumat, 20 September

IV B

KETERANGAN

Mengetahui Kepala Sekolah

Semarang, September 2013 Koordinator Guru Pamong

H. Zumri, S.Pd., M.M NIP. 19600101 198405 1 013

Sri Puji Lestari, S.Pd NIP. 19620212 198012 2 002

JADWAL UJIAN PPL 2 JURUSAN SEKOLAH PELAKSANAAN UJIAN No

Hari/tanggal

1

Kamis, 26 September 2013 Jumat, 27 September 2013

2

3

4 5

Waktu

: PGSD : SD N KALICARI 01 SEMARANG : 26 September – 5 Oktober 2013

07.00-08. 10

Fitachul Choir

II A

Mata Pelajaran Matematika

07.30-08.40

Sri Wahyuni

IV A

Matematika

Purwanti, S.Pd

09.00-10.10

Septi Dewi Sartika Satriyani Dwi Lestari

IV B

Purwanti, S.Pd

VI B

Bahasa Indonesia IPA

Ana Fitriani

VA

Matematika

Suharno, S.Pd.SD

Zulfa Rakhmawati

III B

IPA

Suharti, S.Pd.SD

Sabtu, 28 07.00-08.10 September 2013 Rabu, 2 11.00-12.10 Oktober 2013 Kamis, 3 07.00-08.10 Oktober 2013

Praktikan

Kelas

Guru Pamong Samrohatuk Elmi, S. Pd

Ratna Murtiningsih, S.Pd

Dosen Pembimbing Lapangan

Semarang, September 2013 Koordinator Sekolah

Drs. Rustopo, M. Hum NPP 114601352

Sri Puji Lestari,. M.Pd NIP. 19620212 198012 2 002 Mengetahui, Kepala Sekolah,

H. ZUMRI, S.Pd., M.M NIP. 19600101 198405 1 013

REFLEKSI DIRI ( Proses Pembelajaran) Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

26 Agustus 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

II B

Mata Pelajaran

:

Ilmu Pengetahuan Sosial

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya √

Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan

Tidak Rencana Perbaikan

pembelajaran aktif?

No Aspek yang Direfleksi Ya 4 Apakah bentuk penilaian yang √ dipilih sesuai dengan kompetensi yang hendak diukur? B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa? Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

3

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!

Tidak Rencana Perbaikan

Diskusi, ceramah

9

Apakah ada kegiatan refleksi untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

10

Apakah kesimpulan penguatan diberikan?



Kendala waktu menjadikan kegiatan refleksi tidak tersampaikan, pengelolaan waktu yang tepat lebih di tingkatkan ke depannya

dan √

No Aspek yang Direfleksi Ya C Manajemen Kelas 1 Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

Tidak Rencana Perbaikan

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap kegiatan disampaikan dengan jelas?



4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik?



5

Apakah bahan dan peralatan √ pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?



Intruksi di jelaskan terlalu cepat, banyak siswa yang tidak paham, gunakan bahasa yang lebih sederhana di sertai contoh Waktu tidak efektif karena hanya mengurusi siswa tertentu saja, kelola kelas dengan lebih baik

Perkembangan belajar akan lebih di pantau dengan mengadakan pengayaan yang lebih intens

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?

Komentar Guru Pamong/DPL: Media pembelajaran sudah bagus dan meyeluruh namun pengelolaan kelas agar lebih di tingkatkan, dalam pembelajaran tematik pembelajaran matematika belum terlihat, persiapkan kembali ke depannya agar KBM lebih maksimal. REFLEKSI DIRI ( Proses Pembelajaran) Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

28 Agustus 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

VA

Mata Pelajaran

:

Matematika

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya √

Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan pembelajaran aktif?

Tidak Rencana Perbaikan

No Aspek yang Direfleksi Ya 4 Apakah bentuk penilaian yang √ dipilih sesuai dengan kompetensi yang hendak diukur?

B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!

Tidak Rencana Perbaikan

Diskusi, permainan TPS

ceramah, kelompok,

9



Apakah ada kegiatan refleksi untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan penguatan diberikan?

Ya dan

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap √ kegiatan disampaikan dengan jelas?

4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik?

5

Apakah bahan dan peralatan √ pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?

Kegiatan refleksi kurang maksimal, kelola waktu kegiatan siswa secara lebih efektif lagi Tidak Rencana Perbaikan √ Kesimpulan kurang jelas, perjelas kesimpulan di akhir pembelajaran



Waktu dalam kegiatan siswa terlalu lama, kelola waktu dengan lebih efektif lagi



Perkembangan belajar akan lebih di pantau kembali

Komentar Guru Pamong/DPL: Pengelolaan waktu agar lebih di tingkatkan kembali !

REFLEKSI DIRI (Proses Pembelajaran)

Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

30 Agustus 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

VA

Mata Pelajaran

:

Bahasa Indonesia

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya √

Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan pembelajaran aktif?

Tidak Rencana Perbaikan

No Aspek yang Direfleksi Ya 4 Apakah bentuk penilaian yang √ dipilih sesuai dengan kompetensi yang hendak diukur? B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!

9

Apakah ada kegiatan refleksi √

Tidak Rencana Perbaikan

Diskusi, kunjungan

ceramah,

untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan penguatan diberikan?

Ya dan

Tidak Rencana Perbaikan √ Kesimpulan dan penguatan masih kurang jelas, sehingga masih ada siswa yang sedikit bingung, perbaiki pola bicara yang lebih sederhana sesuai tingkat berpikir siswa

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap kegiatan disampaikan dengan jelas?



Intruksi akan lebih diperjelas kembali

4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik?



Waktu tidak efektif siswa masih bingung metode pelaksanaan praktik, pengelolaan waktu dan pembatasan waktu praktik akan lebih di organisir dengan baik

5

Apakah bahan dan peralatan √ pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar √ siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?

Komentar Guru Pamong/DPL: Refleksi pada akhir kegiatan agar lebih dimaksimalkan !

REFLEKSI DIRI (Proses Pembelajaran) Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

2 September 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

IV A

Mata Pelajaran

:

Ilmu Pengetahuan Alam

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya

Tidak Rencana Perbaikan



Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan pembelajaran aktif?

No Aspek yang Direfleksi

Ya

Tidak Rencana Perbaikan

4

Apakah bentuk penilaian yang √ dipilih sesuai dengan kompetensi yang hendak diukur?

B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!



Mengganti kegiatan pembelajaran yang lebih sederhana menyesuaikan kemampuan berpikir anak

Diskusi, praktikum

ceramah,

9

Apakah ada kegiatan refleksi √ untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan penguatan diberikan?

Ya dan

Tidak Rencana Perbaikan √ Kesimpulan dan penguatan kurang tersampaikan dengan baik, perjelas konsep dan beri penguatan dan kesimpulan lebih jelas

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap kegiatan disampaikan dengan jelas?



4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik? Apakah bahan dan peralatan pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?



5

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?





Kegiatan pembelajaran terlalu rumit, intruksi akan di jelaskan dengan bahasa yang lebih sederhana di sertai contoh konkrit Waktu tidak efektif , perlu pembenahan pada manajemen kelas Jumlah anggota kelompok akan di kurangi antara 3 – 4 orang untuk menghindari dominasi individu dalam tim

Perkembangan belajar akan lebih di pantau dengan mengadakan pengayaan dan perbaikan yang lebih maksimal

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?

Komentar Guru Pamong/DPL: Organisasi waktu lebih diperhatikan, konsep pembelajaran lebih di matangkan !

REFLEKSI DIRI (Proses Pembelajaran)

Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

4 September 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

II A

Mata Pelajaran

:

PKn

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya

Tidak Rencana Perbaikan



Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman belajar menggambarkan pembelajaran aktif?



Media akan dibuat lebih menarik untuk membangkitkan keaktifan dan antusias siswa

No Aspek yang Direfleksi Ya 4 Apakah bentuk penilaian yang dipilih sesuai dengan kompetensi yang hendak diukur?

B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya,

Tidak Rencana Perbaikan √ Perbaiki konsep pembelajaran



Media pembelajaran akan dibuat lebih menarik lagi



Interaksi kurang, kegiatan pembelajaran akan lebih dikembangkan semenarik mungkin, gunakan permainan edukasi yang menarik



Metode pembelajaran akan lebih di perbaiki kembali

Ceramah, tanya jawab

sebutkan! 9



Apakah ada kegiatan refleksi untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan penguatan diberikan?

Ya dan

Kendala waktu menjadikan kegiatan refleksi tidak tersampaikan, pengelolaan waktu yang tepat lebih di tingkatkan ke depannya Tidak Rencana Perbaikan √ Kesimpulan kurang jelas, akan diperjelas kembali dengan bahasa yang lebih sederhana disertai contoh konkrit

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap kegiatan disampaikan dengan jelas?



4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik? Apakah bahan dan peralatan √ pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?



5

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan



Intruksi akan disampaikan dengan bahasa yang lebih sederhana dan jelas Waktu tidak efektif , pengelolaan kelas akan lebih diperbaiki

Perkembangan belajar akan lebih di pantau dengan mengadakan tindak lanjut pada siswa

kelemahan mereka? 3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?

Komentar Guru Pamong/DPL: Perhatikan waktu pembelajaran, tingkatkan kembali pengelolaan kelas, kegiatan evaluasi lebih baik di copi kemudian dibagikan kepada murid untuk efesiensi waktu.

REFLEKSI DIRI (Proses Pembelajaran)

Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

6 September 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

VI A

Mata Pelajaran

:

Ilmu Pengetahuan Sosial

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya

Tidak Rencana Perbaikan



Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan pembelajaran aktif?

No Aspek yang Direfleksi

Ya

Tidak Rencana Perbaikan

4

Apakah bentuk penilaian yang √ dipilih sesuai dengan kompetensi yang hendak diukur?

B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!

9

Apakah ada kegiatan refleksi

Ceramah, tanya jawab, inquiry √

Pengelolaan

waktu

untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan penguatan diberikan?

Ya dan √

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap √ kegiatan disampaikan dengan jelas?

4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik? Apakah bahan dan peralatan √ pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?

5

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?

yang baik dalam pemberian refleksi

Tidak Rencana Perbaikan



Waktu akan di kelola lebih baik lagi



Perkembangan belajar akan lebih di pantau dengan mengadakan pengayaan dan program perbaikan

Komentar Guru Pamong/DPL: Maksimalkan kembali konsep materi, organisasikan kelas dengan baik, beri pengayaan dan tindak lanjut kepada siswa.

REFLEKSI DIRI (Proses Pembelajaran) Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

9 September 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

III A

Mata Pelajaran

:

Matematika

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya

Tidak Rencana Perbaikan



Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan pembelajaran aktif?

No Aspek yang Direfleksi Ya 4 Apakah bentuk penilaian yang √ dipilih sesuai dengan

Tidak Rencana Perbaikan

kompetensi diukur?

yang

hendak

B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!

9

Apakah ada kegiatan refleksi untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

Diskusi, ceramah



Kegiatan refleksi akan lebih di kelola dengan baik

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan penguatan diberikan?

Ya dan √

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap √ kegiatan disampaikan dengan jelas?

4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik? Apakah bahan dan peralatan pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?

5

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?

Tidak Rencana Perbaikan

√ √



Pengelolaan kelas akan lebih ditingkatkan kembali Media pembelajaran akan dibuat lebih kuat sehingga tidak mudah rusak saat digunakan berulang kali

Kegiatan perbaikan akan menjadi prioritas utama

Komentar Guru Pamong/DPL: Manajemen waktu harap lebih diperhatikan !

REFLEKSI DIRI (Proses Pembelajaran)

Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

18 September 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

IV A

Mata Pelajaran

:

Ilmu Pengetahuan Sosial

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya

Tidak Rencana Perbaikan



Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan pembelajaran aktif?

No Aspek yang Direfleksi Ya 4 Apakah bentuk penilaian yang √

Tidak Rencana Perbaikan

dipilih sesuai kompetensi yang diukur?

dengan hendak

B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!

9

Apakah ada kegiatan refleksi √ untuk menemukan pesan moral

Diskusi, jigsaw

ceramah,

dari kegiatan pembelajaran?

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan penguatan diberikan?

Ya dan √

Tidak Rencana Perbaikan

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap kegiatan disampaikan dengan jelas?



4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik? Apakah bahan dan peralatan √ pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?



5

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?



Intruksi akan lebih diperjelas dengan bahasa yang lebih sederhana disertai contoh konkrit Pengelolaan waktu akan dikelola lebih baik

Perkembangan belajar akan lebih di pantau dengan mengadakan pengayaan dan tindak lanjut

Komentar Guru Pamong/DPL: Gunakan metode pembelajaran yang lebih sederhana, kuasai kembali konsep dari materi yang akan diajarkan, perhatikan waktu dan pengelolaan kelas !

REFLEKSI DIRI (Proses Pembelajaran) Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

19 September 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

III B

Mata Pelajaran

:

PKn

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya

Tidak Rencana Perbaikan



Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan pembelajaran aktif?

No Aspek yang Direfleksi Ya 4 Apakah bentuk penilaian yang √ dipilih sesuai dengan kompetensi yang hendak

Tidak Rencana Perbaikan

diukur?

B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!

9

Apakah ada kegiatan refleksi √ untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

Diskusi, ceramah, sosio drama

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan penguatan diberikan?

Ya dan √

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap √ kegiatan disampaikan dengan jelas?

4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik? Apakah bahan dan peralatan √ pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?

5

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar √ siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?

Komentar Guru Pamong/DPL:

Tidak Rencana Perbaikan



Waktu akan lebih diefektifkan dalam mendukung KBM

-

REFLEKSI DIRI (Proses Pembelajaran)

Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

20 September 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

IV B

Mata Pelajaran

:

Bahasa Indonesia

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya

Tidak Rencana Perbaikan



Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan pembelajaran aktif?

No Aspek yang Direfleksi Ya 4 Apakah bentuk penilaian yang √ dipilih sesuai dengan kompetensi yang hendak

Tidak Rencana Perbaikan

diukur?

B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!

9

Apakah ada kegiatan refleksi √ untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

Diskusi, ceramah

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan penguatan diberikan?

Ya dan √

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap √ kegiatan disampaikan dengan jelas?

4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik? Apakah bahan dan peralatan √ pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?

5

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar √ siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?

Komentar Guru Pamong/DPL: Perhatikan waktu !

Tidak Rencana Perbaikan



Pengelolaan waktu akan lebih diperbaiki

REFLEKSI DIRI (Proses Pembelajaran)

Nama Mahasiswa

:

Septi Dewi Sartika

Tanggal

:

27 September 2013

Fakultas

:

FIP

Program Studi

:

PGSD

Sekolah Latihan

:

SD Negeri Kalicari 01 Semarang

Praktik di Kelas

:

IV B

Mata Pelajaran

:

Bahasa Indonesia

No Aspek yang Direfleksi A Perencanaan Pembelajaran 1 Apakah tersedia RPP? 2

3

Ya

Tidak Rencana Perbaikan



Apakah indikator pembelajaran √ mengarah pada pengembangan berpikir tingkat tinggi (C3/aplikasi, C4/analisis, C5/evaluasi, C6/kreasi)? Apakah kegiatan/pengalaman √ belajar menggambarkan pembelajaran aktif?

No Aspek yang Direfleksi Ya 4 Apakah bentuk penilaian yang √ dipilih sesuai dengan kompetensi yang hendak diukur?

Tidak Rencana Perbaikan

B 1

Strategi Pembelajaran Apakah apersepsi dan √ penyampaian tujuan pembelajaran dilaksanakan?

2

Apakah kegiatan pembelajaran √ menunjukkan suasana yang menyenangkan dan mendorong antusias siswa?

3

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong siswa untuk berpikir √ tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab pertanyaan Mengapa dan Bagaimana)?

4

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

5

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong interaksi antara guru, siswa dan sumber belajar?

6

Apakah kegiatan pembelajaran √ memberikan kesempatan siswa untuk mengungkapkan pendapat?

7

Apakah kegiatan pembelajaran √ mendorong siswa mengalami dan melakukan kegiatan secara langsung?

8

Apakah ada variasi metode √ pembelajaran? Jika ya, sebutkan!

9

Apakah ada kegiatan refleksi √ untuk menemukan pesan moral dari kegiatan pembelajaran?

No Aspek yang Direfleksi 10 Apakah kesimpulan

Ya dan √

Diskusi, ceramah, TPS

Tidak Rencana Perbaikan

penguatan diberikan?

C 1

Manajemen Kelas Apakah tata tertib kelas ada dan √ diterapkan dengan baik?

2

Apakah kelas ditata dengan baik √ sehingga memudahkan mobilitas, interkasi dan komunikasi dalam kelas?

3

Apakah intruksi untuk setiap √ kegiatan disampaikan dengan jelas?

4

Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola dengan baik? Apakah bahan dan peralatan √ pembelajaran dikelola dengan baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga semua siswa terlayani dengan baik?

5

D 1

Penilaian Apakah perkembangan belajar √ siswa dipantau dengan baik sehingga dapat diketahui kemajuan dan kesulitan belajar mereka?

2

Apakah umpan balik diberikan √ terhadap hasil belajar sehingga siswa mengetahui kekuatan dan kelemahan mereka?

3

Apakah guru memberikan √ penghargaan (misal: pujian)?



Pengelolaan waktu akan lebih diperbaiki

Komentar Guru Pamong/DPL: Waktu lebih diperhatikan lagi, pengelolaan kelas di tingkatkan !

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF