Cara Buat Tour Quotation

February 7, 2017 | Author: Loftyawan Kamal | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Cara Buat Tour Quotation...

Description

TAKING ORDER

Panduan Membuat Tour Quotati JOGJA 4H 3M

MENYUSUN DRAF TOUR PROGRAM

MENYUSUN KOMPONEN BIAYA

MEMBUAT FORM-EXCEL KALKULASI BIAYA

MEMBUAT FORMATING KALKULASI BIAYA

Tersedia !

Panduan Excel Fungsi Matematika dalam bentuk eBook berbahasa Indonesia disertai denga kunjungi situs : http://www.e1tourism.com

mbuat Tour Quotation GJA 4H 3M

MEMBUAT FORMATING KALKULASI BIAYA

k berbahasa Indonesia disertai dengan gambar.

SIMULASI TAKING ORDER A. KUNJUNGAN LANGSUNG / VIA TELEPON Ini merupakan cara yang paling efektif dari kegiatan "taking order" Biasanya calon pembeli paket selalu mengawali salah satu pertanyaan sebagai berikut : " Saya mau ke Jogja, berapa ya harga paketnya ? " " Saya mau piknik ke Jakarta, rombongan. Berapa ya paket all-in tersebut ?

Jika Anda mengalami hal serupa di atas, hendaknya jangan langsung menyodorkan informasi paket yang sudah pe-nanya butuh paket ready made taylor atau incentive tour ? Paket Wisata Ready Made Tour, merupakan paket yang siap jual ke konsumen dan konsumen menerima fasilit Paket Wisata Incentive Tour, merupakan kebalikan dari ready made tour

Nah, berikut ini yang harus Anda kerjakan ! 1. Tanyakan nama, alamat dan nomor telepon terlebih dulu. 2. Perkenalkan nama dan perusahaan Anda 3. Yakinkan bahwa dia datang ke alamat yang tepat dalam mencari solusi pembelian paket wisata yang berorien 4. Tanyakan kebutuhan dan keinginan calon pembeli tersebut : a. Mau paket yang sudah jadi atau paket yang dapat menyesuaikan kebutuhan dan harga konsumen ? b. Jika dia pilih paket incentive, silakan lanjutkan pertanyaan di bawah ini Rencana tanggal kunjungan Jumlah orang, dewasa, anak, pria-wanita (jika bermalam di hotel) Tipikal dan karakter serta strata sosial (rata-rata) peserta wisata Hotel yang dipilih, type kamar, lokasi hotel yang diinginkan, hunian perkamar, extra bed Rencana kunjungan wisata, buatlah sketsa program bersama-sama calon pembeli Sarankan obyek kunjungan wisata yang bisa dilalui dan sejalur dengan rute tersebut. Ajukan saran tentang konsumsi, dimana wisatawan ishoma, prasmanan atau nasi kotak dan estimasi ha Apa saja yang dibutuhkan panitia dalam kegiatan tersebut, misal souvenier, biaya operasional kepanitiaa Apa saja yang dibutuhkan oleh peserta wisata, atribut 5. Tentukan target waktu sesuai kemampuan Anda, kapan informasi harga bisa diberikan kepada calon pembe 6. Ucapkan terima kasih dan harapan kepada calon pembeli.

B. VIA FAX ATAU EMAIL

Biasanya pelaku tersebut merupakan orang-orang yang sering / berpengalaman dalam membeli paket wisa beberapa Biro Perjalanan Wisata sebagai bahan pembanding fasilitas dan harga antara BPW satu dengan l Kondisi dan fasilitas yang diinginkan calon pembeli biasanya sudah tercantum dalam surat tersebut. Disinlah anda dituntuk untuk berlaku profesional, cepat dan tepat. Karenanya, kesiapan bahan-penawaran s condition, form tour quotation dan pendukung lainnya perlu dipersiapkan terlebih dulu. Harapannya, jika ada permintaan via email / fax, maka Anda cukup buka form tour quotation saja

Pre-pengiriman penawaran : 1. Buat surat pengantar penawaran, singkat dan berisi tentang salam pembuka, nama dan alamat perusaha 2. Susun paket ready made tour (RMT) sesuai tren pasar pada saat itu 3. Buatlah masing-masing tour feature (apa yang termasuk dan tidak termasuk) pada paket RMT tersebut. 4. Buatlah tata cara pemesanan secara umum 5. Buatlah form tour quotation dari masing-masing paket RMT tersebut. 6. Susunlah daftar kalsifikasi dan harga hotel, penginapan, restoran dan menu makan 7. Browsing internet dan ambil gambar-gambar obyek wisata, hotel dan yang bertalian dengan paket RMT te Pengiriman penawaran :

1. Copy paste surat penawaran, paket wisata, tour feature dan form tour quotation. 2. Revisi hasil copy-paste tersebut. 3. Buat kalkulasi biaya dengan menggunakan form tour quotation. 4. Cek ulang dan teliti pekerjaan nomor 2 dan 3, apa sudah sesuai dengan permintaan 5. Simpan dan masukkan berkas penawaran dalam satu folder ( sebagai bahan arsip ) 6. Kirim melalui fax atau email MENU

Jika Anda mengalami kesulitan, silakan daftarkan diri Anda sebagai e1tourism Cl http://www.e1tourism.com

formasi paket yang sudah ada. Perlu dipahami, pertanyaan tersebut ada dua opsi ;

onsumen menerima fasilitas yang ditawarkan oleh penjual.

paket wisata yang berorientasi kepada win-win solution.

n harga konsumen ?

asi kotak dan estimasi harga tiap kali makan aya operasional kepanitiaan atau lainnya

rikan kepada calon pembeli

alam membeli paket wisata, kemudian ia menerbitkan surat melalui fax atau email ke antara BPW satu dengan lainnya. am surat tersebut. apan bahan-penawaran seperti surat pengantar, paket ready made, tour feature, term and

r quotation saja

ama dan alamat perusahaan, isi, salam penutup serta harapan dan ucapan terima kasih.

ada paket RMT tersebut.

alian dengan paket RMT tersebut.

nda sebagai e1tourism Club

MENYUSUN DRAF TOUR PROGRAM Contoh kasus : Anda bekerja pada sebuah perusahaan perjalanan wisata, suatu hari Anda menerima email dari Mr dan Mrs. Kluvert yang isinya permintaan penawaran sebagai berikut :

Name of group Kluvert Party Participant(s) 16 adult + 4 children ETA November, 6, 2009 By GA (JKT-JOG) at 7.10 am ETD November, 9, 2009 By JT (JOG-DPS ) at 8.05 pm Destination Jogjakarta full day tour Tour inclusive Flight Ticket JKT-JOG-DPS, hotel 4 stars, 8 rooms DWB no extra bed, tour with English speaking g Remark Please send us tour quotation as soon as possible Tindakan : 1)

2)

Langkah awal, kita buat analisa di secarik kertas buram sbb : Nama group >> jelas Jumlah peserta >> total 20 pax, status Children dalam tour sama dengan Adult, bedanya hanya di akomodasi, Infant, hanya dikenakan biaya tiket penerbangan, baby box jika diminta, sedang lainnya mengikuti 2 Jika ETA 6 Nov dan ETD 9 Nov, memberikan pengertian sbb : Lama tour tersebut = 4 hari Komponen Land Arrangemen dan Konsumsi = 4 hari, kecuali akomodasi = 3 malam ( 1 nite = chec Kunjungan wisata ( tour ) yang tertera cuma fullday, asumsi kita adalah Kluvert Party merencanakan kunjungan dia (mungkin) ingin mengunjungi semua obyek yang ada di Jogja, maka kita buat saja sketsa sbb : 6 Nov : Jemput di bandara + city tour 6 jam > Kraton, Taman Sari, Pasar Antik ( L, D ) 7 Nov : Full day tour 8 jam > Borobudur, Mendut, Kaliadem ( B, L, D ) 8 Nov : Full day tour 8 jam > Batik, Kasongan, Kota Gede, Ramayana Ballet Dance ( B, L, D ) 9 Nov : Acara bebas hingga waktu check out, Kalasan, Ratu Boko, transfer bandara ( B, D ) Membuat program tour dalam bentuk file dokumen microsoft word 97-2003 Lihat contoh tour program yang pernah Anda lihat dan latihlah kemampuan Anda Syarat tour program adalah sbb : a. Judul, code dan type tour ( incentive / regular ) b. Jadwal wisata pada hari tersebut apa saja c. Harga dan Fasilitas / kondisi wisata d. Tanggal / masa berlaku harga penawaran Ket : Harga wisata untuk kasus ini seyogyanya dibuat dalam pilihan sbb: Twin share ( sekamar berdua ) Single Extra ( sekamar 1 orang ) Children ( twin sharing / sekamar dengan 2 orang dewasa ; tanpa atau dengan extra-be

MENU

Jika Anda mengalami kesulitan, silakan daftarkan diri Anda sebagai e1touris http://www.e1tourism.com

ed, tour with English speaking guide inclusive Ramayana Ballet, meals fullboard.

, bedanya hanya di akomodasi, terkecuali Infant ( usia di bawah 2 tahun ) inta, sedang lainnya mengikuti 2 dewasa ( share )

odasi = 3 malam ( 1 nite = check in time : 1 pm to 12 am on next day ) Party merencanakan kunjungan wisata di Jogja selama 4 hari penuh maka kita buat saja sketsa sbb : Pasar Antik ( L, D )

na Ballet Dance ( B, L, D ) transfer bandara ( B, D )

ampuan Anda

sa ; tanpa atau dengan extra-bed )

arkan diri Anda sebagai e1tourism Club

Menyusun Komponen Biaya Komponen Biaya : Cara meyusun sbb : 1. Perhatikan dan cermati tour program yang telah disusun 2. Kelompokkan komponen menjadi 4 bagian Land arrangemen sewa transport biaya parkir, retribusi, toll driver tip guide fee local guide fee tiket Jakarta-Jogja dan Jogja-Denpasar tiket obyek wisata dan pertunjukan airport tax porter luggage handling tip asuransi refreshment ( minuman/buah/snack ) lainnya Accomodation jenis dan harga kamar extra-bed Meals makan pagi makan siang makan malam Pricing unit miscellanous, berkisar 1% hingga 3% dari biaya Fixed Cost jasa, handling fee berkisar 10% hingga 20% 3. Buka aplikasi microsoft excel 4. Buat file baru dengan nama yang sesuai paket wisata, contoh : Jogja Explore 4H 3M.exe Lanjutkan ?

Membuat form Kalkulasi Biaya EXCEL sheet ini di-protect uncopy-paste, Anda harus membuatnya sendiri jika ingin pintar Langkah 1 Buatlah format seperti contoh dibawah ini : Nama paket wisata Kode Berlaku hingga Fixed Cost Components No Tour Component 1 Sewa transport-bis 2 Driver tip 3 Biaya toll, parkir 4 Tour Leader fee 5 Tour Guide fee 6 Local Guide fee 7 Welcome banner 8 Lainnya Lainnya

Remark Subject

Price

Unit

2

Meals ( day 1 )

Meals ( day 2 )

Meals ( day 3 )

Meals ( day 4 )

3

Entrance fee

Amount IDR

Nama PO Nama PO Nama PO isi nama isi nama isi nama nama grup terangkan terangkan Sub total FC Misc 3% Total Fixed Cost

Variable Cost Components No Tour Component 1 Name of hotel

Day(s)

Rp. Rp. Rp.

Remark Subject

Type of room 1 Type of room 2 Extra-bed Refreshment B'fast Lunch Diner Refreshment B'fast Lunch Diner Refreshment B'fast Lunch Diner Refreshment B'fast Lunch Diner Day 1 Day 2 Day 3 Day 4

Price

Unit

Day(s)

Amount IDR

4

Airport handing

5

Supporting unit

Ticket JKT-JOG Ticket JOG-DPS Airport tax JOG Porter JOG Luggage up Insurance Lainnya Sub total VC Misc Total V-cost

Harga Paket Wisata Per Orang ? Total Fixed Coct Total Variable Cost FC + VC 10% Handling Fee Agent TOTAL Total participants Tour fare / pax

Langkah 2 Membuat Format Fungsi Matematika Silakan >>> DOWNLOAD

1%

Rp. Rp. Rp.

Membuat format Fungsi Matematika Kalkulasi Biaya EXCEL Sheet ini tidak ada hubungannya sama sekali dengan sebelumnya Di bawah ini sekedar contoh dari form quotation yang sudah di Format Fungsi matematika EXCEL Ingin bimbingan gratis ? Silakan berkunjung ke rumah saja Ingin bimbingan ONLINE ? ( maaf, belum di-GRATIS-kan )

Destinasi Semarang Name of tour Duration Tour code

Semarang City Tour 5 hours e1-SDC.201

Component Tour ITEM Transport Car hire ; MB Kijang Gasolin of vehicle Toll n parking fee Driver-co tips EF objects Gang Pinggir China Town donation Sam Pho Kong Gereja Blenduk Tanjung Emas Museum Jamu Jago Meals

Tour Guide

Supplement

Refreshment Snacks Luncheon ; Nglaras Roso Fee Meals Pulse allowence Insurance Souvenier Other

Total participant Total unit transport BASIC ON Basic Price IDR Time(s) Amount 800,000 1 800,000 4,500 20 90,000 2,000 5 10,000 15,000 56 840,000 5,000 280,000 5,000 280,000 1,000 56,000 10,000 3 1,680,000 10,000 1 560,000 35,000 1 1,960,000 150,000 1 150,000 55,000 1 55,000 50,000 1 50,000 2,000 1 112,000 25,000 1 1,400,000 1 Tour cost Rp. 8,323,000 Misc Rp. 832,300 Tax-service Rp. 2,496,900 Tour cost over all Rp. 11,652,200 Tour Fare/pax Rp. 208,075 Curency USD 21.23 hedo 3-Dec-09 9,800

: :

56 1 add per person 1 Time(s)

3 1 1

1 1 1 Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. USD free-download

Fungsi matematika EXCEL

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF