Bondronat (Slide Dr.budi PIT)

September 30, 2017 | Author: HendraDarmawan | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

osteoporosis...

Description

Penatalaksanaan Metastase Tulang Pada Kanker Payudara : Fokus pada peranan Ibandronat (Bondronate)

Budi D. Machsoos Sub Bagian Hematologi Onkologi Medik, Bagian Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya, RSU Dr.Syaiful Anwar Malang

PIT Interna 18 Oktober 2014

Definisi  Metastasis kanker adalah penyebaran sel - sel kanker

keluar dari tempat asalnya ( primary site ) ke tempat lain atau bagian tubuh yang lain.  Metastasis dapat terjadi melalui :

 Aliran darah  Aliran limfe.  Melalui penyebaran langsung.  Metastase tulang merupakan penyebaran sel – sel

kanker dari kanker primernya ke tulang. 1. 2.

Roodman GD. N Engl J Med. 2005; 353:2311 Cristofanilli M, and Hortobagyi GN. Cancer Control J 2005 Vol 6

Prevalensi Metastasis tulang pada beberapa keganasan Keganasan

Prevalensi dalam 5 tahun (ribu)

Incidens

Median Survival

( %)

(bulan)

Myeloma

144

70-95

6-54

Renal

480

20-25

12

Melanoma

533

14-45

6

Bladder

1000

40

6-9

Thyroid

475

60

48

Lung

1,394

30-40

6-7

Breast

3,860

65-75

19-25

Prostate

1,555

65-75

12-53

1. Fearley J, et al. IARC GLOBOCAN 2000. Cancer incidence, mortalitiy and prevalence worldwide 2. Coleman RE. Cancer Treat Rev. 2001:27:165-176 3. Coleman RE. Cancer. 1997;80(suppl):1588-1594 4. Zekri J, et al. Int J Oncol. 2001;19:379-382 4. Rodrigues P, et al. Prostate Cancer Prostatic Dis. 2004;7:350-354..

Distribusi Metastase Pada Tulang

Lokasi tulang yang memiliki Resikotinggi Patah tulang karena menopang berat tubuh

Skull: 46% Cervical spine: 40% Scapula and clavicle: 20% Proximal humerus: 17% Ribs: 53% Thoracal spine: 68% Lumbar spine: 65% Pelvis: 70% Proximal femur: 52%

Resiko Yang Ditimbulkan Akibat Metastase Tulang Pathologic Fractures 8-30%

Bone pain 50%

Decrease Quality of life and Negative impact on survival

Hypercalcemia 10%

Spinal cord compression 5%

Patofisiologi Metastase Tulang

Mundy GR. Nat Rev Cancer. 2002;8:584-593.

Metastase Tulang pada kanker payudara NORMAL

BREAST CANCER

Chen et al. Breast Cancer Research 2010

Efek Kanker pada Remodelling Tulang  Osteolitik  Penghancuran tulangBone

yang disebabkan oleh peningkatan aktivitas osteoclast  Osteoblastik

 Peningkatan pembentukan

tulang disebabkan oleh aktivitas osteoblasts

Mundy GR. Nat Rev Cancer. 2002;8:584-593.

Paradigma Terbaru Penatalaksanaan Metastase Tulang

Breast Cancer: Targets and Therapy 2011:3 35–60, 2011

Bisphosphonates

Tujuan Pengobatan Metastase Tulang Jangka Pendek

Jangka Panjang

Mengurangi Keluhan Nyeri

Mencegah Patah Tulang

Memperbaiki kualitas hidup Dengan efek samping minimal Mengurangi Biaya

Potentionsiasi Bifosfonat

Coleman RE. Cancer Treat Rev. 2001;27:165-176

Mekanisme kerja bisphosphonate Metastase Tulang : Sel Tumor

Growth Factors

Interleukins

Aktivitas Osteoclast Berlebihan

Dihambat oleh bisphosphonates
View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF