Benua Afrika

July 22, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download Benua Afrika...

Description

 

KARAKTERISTIK BENUA AFRIKA

Dibuat untuk memenuhi tugas Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial

Disusun oleh : KELOMPOK 6 1. AR ARII RI RIAN ANTO TO 2. YU YUSU SUF F H. W. 3. NENI 4. EL ELIS IS NU NURL RLEL ELA A KELAS : IX.G

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN CIAMIS

SMP NEGERI 2 PAMARICAN 2012/2013 

 

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah yang telah menolong kami menyelesaikan menyelesaikan makalah ini dengan  penuh kemudahan. Tanpa pertolongan-NYA mungkin penyusun tidak akan sanggup menyelesaikan menyel esaikan dengan baik. shalawat shalawat dan salam semoga terlimpah terlimpah curahkan kepada baginda tercinta yakni nabi muhammad SAW. Maka Ma kala lah h in inii di disu susu sun n ag agar ar pe pemb mbac acaa da dapa patt memp memper erlu luas as ilmu ilmu tent tentan ang g BENU BENUA A AFRIKA, yang kami sajikan berdasarkan pengamatan dari berbagai sumber. Makalah ini disusun oleh penyusun dengan berbagai rintangan. Baik itu yang datang dari diri penyusun maupun yang datang dari luar. Namun dengan penuh kesabaran dan terutama pertolongan dari Tuhan akhirnya makalah ini dapat terselesaikan. Makalah Maka lah ini memuat memuat tentang tentang “Kondisi “Kondisi Fisik Fisik dan Kondisi Kondisi Sosial Sosial Benua Benua Afrika” Afrika”.. Walaupun makalah ini mungkin kurang sempurna tapi juga memiliki detail yang cukup jelas  bagi pembaca. Penyusun Penyus un juga mengucapkan mengucapkan terima kasih kepada guru Ilmu Pengetahuan Pengetahuan Sosial sang Peny Penyusu usun n yaitu yaitu bapak bapak Drs. Drs. Muh. Muh. Ahyar Ahyar yang yang telah telah memb membim imbin bing g penyu penyusun sun agar agar dapat dapat mengerti tentang bagaimana cara kami menyusun karya tulis ilmiah. Semoga makalah ini dapat memberikan wawasan yang lebih luas kepada pembaca. Walaupun makalah ini memiliki kelebihan dan kekurangan. Penyusun mohon untuk saran dan kritiknya. Terima kasih.

Kertahayu, Pebruari 2013 Penyusun

 

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR DAFTAR ISI

BAB IKEADAAN FISIK  A. Leta Letak, k, Luas Luas dan dan Bata Batas s B. Kond Kondis isii Fis isik ik BAB II

KEADAAN SOSIAL A. Kondis Kondisii Sosi Sosial al di Benu Benua a Afri Afrika ka B. Pend Pendud uduk uk di di Ben Benua ua Af Afri rika ka C. Pereko Perekonom nomian ian di Benua Benua Afrika Afrika

BAB II III

KESIMPULAN

DAFTAR PUSTAKA

 

BAB I KEADAAN FISIK 

Benua Afrika dikenal dengan julukan Benua Hitam. Hal ini dikarenakan mayoritas  penduduk di kawasan kawas an benua ini adalah or orang-orang ang-orang kulit hitam hita m (negro). Afrika adalah benua terbesar kedua dunia dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia.. Dengan luas wilayah 30.224.050 km² termasuk pulau-pulau yang berdekatan, Afrika Asia meliputii 20,3% dari seluruh total daratan Bumi. Benua ini merupakan tempat bagi sepertujuh meliput  populasi dunia. Afrika memiliki gurun yang panas terbesar dan hutan tropis terbesar kedua di dunia yang menghambat pembangunan berarti benua dari transportasi, menghambat ekonominya. Di tengah-tengah benua, di sisi barat, hampir tak tertembus hutan hujan menghambat menghambat transit orang dan barang. Sahara menciptakan penghalang yang jelas untuk perdagangan dari utara. Walaupun Afrika memiliki sistem sungai besar seperti Sungai Nil ,  Niger  , Kongo , dan Zambezi , mereka tidak menghubungkan benua ke rute perdagangan secara efektif seperti yang terjadi di Eropa dan Cina. Peta Benua Afrika

 

Letak, Luas, dan Batas

Benua Afrika terletak di sebelah Barat Daya Benua Asia. Pada masa lalu, Benua Afrika dan Benua Asia menyatu, namun karena adanya pembangunan kanal atau terusan di Suez (Mesir), akhirnya kedua benua tersebut terpisah oleh perairan. Secara astronomis, Benua Afrika terletak di antara ± 35° LU - 33° LS dan ± 18° BT - 53° BT. Luas wilayah Benua Afrika mencapai ± 29.800.540 km² atau hampir seperlima dari luas wilayah daratan dunia dengan batas-batas wilayah berikut ini. 1) Sebelah Utara berbatasan dengan Laut Tengah atau Laut Mediterania dan Benua Eropa. 2) Sebelah Timur berbatasan dengan Laut Merah dan Samudra Hindia.

3) Sebelah Selatan dan Barat ber-batasan dengan Samudra Atlantik. Kondisi Fisik 

Afrika merupakan benua yang unik, wilayahnya dilalui oleh tiga garis lintang utama, yait yaitu u garis garis khatul khatulist istiw iwaa (0°), (0°), garis garis balik balik Ut Utar araa (23½°L (23½°LU) U),, dan dan garis garis balik balik Selat Selatan an (23½°LS). Sebagian besar wilayahnya merupakan dataran tinggi dan bergurun. Meski demikian, terdapat juga kawasan-kawasan subur di dataran rendah, misalnya di Lembah Sungai Nil dan Lembah Sungai Zaire yang merupakan lembah sungai terbesar kedua setelah Lembah Sungai Amazone. 1 ) Iklim di Afrika Kondisi fisik Afrika tersebut memengaruhi variasi iklim yang terjadi. Di daerah pantai, iklimnya dipengaruhi oleh iklim laut, di daerah 0° terdapat iklim tropis yang basah sehingga banyak terjadi hujan, sedangkan di bagian Utara dan Selatan mendapat pengaruh angin gurun sehingga beriklim subtropis yang kering. Khusus di bagian Utara, sedikit terpengaruh iklim Laut Mediteran. 2 ) Gurun di Afrika

 

Persebaran gurun di Benua Afrika dapat dijumpai di sekitar garis balik Utara dan garis  balik Selatan. Kawasan gurun di bagian Selatan memiliki posisi atau letak yang lebih tinggi bila dibandingkan dengan kawasan gurun di bagian Utara. Namun begitu, gurun di  bagian Utara memiliki wilayah yang lebih luas. Gurun di wilayah Utara dikenal dengan sebutan Gurun Sahara (± 9.065.000 km²), membentang dari Senegal di Barat hingga Kenya di Timur. Adapun gurun di wilayah Selatan, yaitu Gurun Kalahari dan Gurun  Namibia. 3 ) Gunung, pegunungan, dan plato di Afrika Plato dan pegunungan banyak terdapat di Afrika bagian Selatan. Kawasan tersebut banyak memiliki mata air dan aliran sungai dengan ketinggian antara 500 - 1.200 m dari permukaan laut. Plato dan pegunungan di Afrika yang terkenal adalah Plato Umbagi dan Plato Tassilin-Ajjer di Sahara, Plato Shaba di bagian Tenggara, Plato Lunda dan Plato Drakensberg di bagian Selatan, Dataran Tinggi Ethiopia di sebelah Timur, serta Plato Angola di bagian tengah. Pegunungan yang terdapat di Afrika, yaitu Pegunungan Atlas yang membentang dari Panta Pantaii Barat Barat Laut Laut Afri Afrika ka hingga hingga Tuni Tunisia sia dan Pegun Pegunung ungan an Cape Cape di bagia bagian n Sela Selata tan. n. Gunung di Afrika pada umumnya tidak aktif, namun masih ada beberapa yang aktif. Adapun titik tertinggi Afrika berada di Gunung Kilimanjaro (5.894 m) di Afrika Timur  yang selalu tertutup salju. 4 ) Sungai dan danau di Afrika Afrika banyak memiliki sungai besar. Sungai-sungai terkenal di Afrika adalah Sungai Nil yang panjangnya 6.500 km (terpanjang di dunia), Sungai Kongo, Sungai Orange di Afrika Selatan,, Sungai Niger di Nigeria, dan Sungai Zambesi Selatan Zambesi di Zambia. Zambia. Beberapa aliran sungai tersebut ters ebut dibendun dibendung g untuk untuk iri irigasi gasi dan pembangk pembangkit it listrik listrik,, misalny misalnyaa bendunga bendungan n Aswan Aswan yang membendung Sungai Nil dan bendungan Akosombo yang membendung Sungai Volta di Ghana. Danau-danau di Afrika, yaitu Danau Victoria (± 69.484 km²) merupakan danau terbesar  di Afrika, Danau Tanganyika, Danau Mobutu, Danau Rudolf, Danau Chad, dan Danau

 

Zambesi. Selain itu, Afrika juga memiliki banyak air terjun besar, yaitu air terjun Tuguela di Afrika Selatan (984 m) dan air terjun Victoria (108 m) di Zimbabwe. 5 ) Flora dan fauna di Afrika Kondisi flora dan fauna terkait dengan kondisi iklimnya. Di kawasan iklim hujan tropis (di bagian Afrika Tengah) terdapat variasi tumbuhan dan hutan hujan yang sangat lebat. Di bagian Utara dan Selatan (subtropis) terdapat stepa dan sabana yang luas, sedangkan di kawasan gurun hanya terdapat stepa dan tumbuhan kaktus. Kondisi alam Benua Afrika sangat mendukung penyebaran fauna. Afrika mempunyai banyak jenis fauna, terutama hewan mamalia besar. Fauna khas Afrika, yaitu addax, zarafah, zebra, antilop, kuda nil,  badak, dan gajah. Meskipun mempunyai kemiripan fisik dengan hewan-hewan sejenis di Asia, Asi a, namu namun n hewan hewan-he -hewan wan Afri Afrika ka memi memili liki ki ukuran ukuran tubuh tubuh ya yang ng re rela lati tiff lebi lebih h bes besar  ar  daripada hewan-hewan sejenis di Asia.

 

BAB II KEADAAN SOSIAL BUDAYA Kondisi Sosial di Afrika

Saat ini penduduk Afrika mencapai lebih dari 861 juta jiwa dengan populasi terbanyak  adalah warga kulit hitam, sisanya adalah warga keturunan Arab, Berber, Eropa, dan Asia. Sebagian besar penduduk kulit hitam tinggal di bagian Selatan Gurun Sahara, sedangkan  bagian Utaranya ditempati d itempati warga keturunan Arab dan Berber. Adapun keturunan Eropa banyak yang menempati wilayah Afrika Selatan. Penduduk asli Afrika terdiri atas berbagai suku bangsa, yaitu suku bangsa Pigmy di  pedalaman Zaire; suku bangsa Bushman, Zhun, Hatentot di Gurun Kalahari; serta suku  bangsa Tuareg, Negroid, dan Sahrawi di Gurun Sahara. Banyaknya suku tersebut membuat Afrika kaya akan etnik. Lebih dari 800 bahasa digunakan di Afrika, namun  bahasa Arab, Swahili, dan Hausa Haus a paling luas penggunaannya. pengg unaannya. Adapun agama yang berkembang di Afrika adalah agama Islam, Islam, Kristen dan berbagai aliran kepercayaan. Karakteristik Benua Afrika

Benua Afrika memiliki karakteristik atau ciri khas yang dapat membedakan dari benua benua lain yang ada a da di muka bumi ini. Berikut ini beb beberapa erapa karakteristik Benua Afrika. 1) Benua Afrika mempunyai wilayah daratan di benua lain, yaitu Semenanjung Sinai di Benua Asia. 2) Benua Afrika memiliki wilayah gurun terluas di dunia, yaitu Gurun Sahara. 3) Benua Afrika memiliki aliran sungai terpanjang di dunia, yaitu Sungai Nil. 4) Benua Benua Afrika Afrika merupak merupakan an benua benua termiski termiskin n bila dibandin dibandingkan gkan dengan dengan benua-be benua-benua nua lainnya.

 

5) Benua Afrika mempunyai ketampakan alam berupa Lembah Celah Besar (The Great Rift Valley) yang terbentang sepanjang 6.400 km dari pantai Laut Merah di Afrika Timur  hingga Danau Tanganyika di Afrika Selatan. 6) Benua Afrika memiliki Terusan Suez yang menghubungkan Laut Merah dengan Laut Tengah Ten gah sehingga sehingga mempers mempersingk ingkat at lal lalu u 7) Benua Benua Afrika Afrika memilik memilikii bangunan bangunan-- bangunan   bangunan   bersejarah, seperti sepert i piramida, patung Sphinx, Sphinx , dan patung raja Ramses II. Penduduk Benua Afrika

Penduduk Benua Afrika tahun 2001 berjumlah ± 818.000.000 jiwa dengan angka  pertumbuhan 2,4% dan sebagian besar merupakan merupak an bangsa Negro. Jumlah penduduk Benua Afrika pada pertengahan tahun 2005 mencapai 924 juta jiwa, dan rata-rata pertumbuhan penduduknya 2,3 % per tahun. Suku bangsa penduduk Afrika antara lain: a.

Orang Hamit yang berdiam di Afrika Utara dan Timur Laut.

 b.

Orang Negro, meliputi Negro Sudan dan Negro Bantu. Sekitar 70% penduduk  Afrika adalah orang negro.

c.

Orang ras khusus yang masih primitif, primitif, misalnya misalnya Ras Ras Pygmy di hutan Kongo, Ras Bushmen di Gurun Kalahari, dan Ras Hottentot.

d.

Orang Orang Eropa Eropa di Afrika Afrika Selat Selatan. an. Bahas Bahasaa yang yang diguna digunakan kan yaitu yaitu Bahas Bahasaa Swahi Swahili li (mayoritas), Bahasa Arab, dan Hausa. Di bawah ini adalah tabel jumlah dan kepadatan kepadatan penduduk benua Afrika pada 1juli 2008

Nama negara

Luas (Km2)

Jumlah penduduk 

Kepadatan penduduk  (Km2)

Afrika Timur

Burundi

27,830

8,988,091

322.9

Komoro

2,170

752,438

346.7

Djibouti

23,000

516,055

22.4

 

Eritrea

121,320

5,647,168

46.5

Ethiopia

1,127,127

85,237,338

75.6

Kenya

582,650

39,002,772

66.0

Madagaskar

587,040

20,653,556

35.1

Malawi

118,480

14,268,711

120.4

Mauritius

2,040

1,284,264

629.5

Mozambik

801,590

21,669,278

27.0

Rwanda

26,338

10,473,282

397.6

Seycelles

455

87,476

192.2

Somalia

637,657

9,832,017

15.4

Tanzania

945,087

41,048,532

43.3

Uganda

236,040

32,369,558

137.1

Zambia

752,614

11,862,740

15.7

Afrika Tengah

Angola

1,246,700

12,799,293

10.3

Kamerun

475,440

18,879,301

39.7

Republik Afrika Tengah

622,984

4,511,488

7.2

Chat

1,284,000

10,329,208

8.0

Kongo

342,000

4,012,809

11.7

Republik Demikratik Kongo

2,345,410

68,692,542

29.2

Guinea katulistiwa

28,051

633,441

22.6

Gabon

267,667

1,514,993

5.6

São Tomé dan Príncipe

1,001

212,697

212.4

34,178,188

14,3

Afrika Utara

Algeria

2,381,740

 

Mesir

1,001,450

83,082,869

82,9

Libya

1,759,540

6,310,434

3.6

Maroko

446,550

34,859,364

78.0

Sudan

2,505,810

41,087,825

16.4

Tunisia

163,610

10,486,339

64.1

Sahara Barat

266,000

405,210

1.5

Afrika Selatan

Bostwana

600,370

1,990,876

3.3

Lesotho

30,355

2,130,819

70.2

Zimbawe

390,580

11,392,629

29.1

 Namibia

825,418

2,108,665

2.6

Afrika Selatan

1,219,912

49,052,489

40.2

Swaziland

17,363

1,123,913

64,7

Afrika Barat

Benin

112,620

8,791,832

78.0

Vuekina Faso

274,200

15,746,232

57.4

Tanjung Ferde

4,033

429,474

107.3

Pantai Gading

322,460

20,617,068

63.9

Gambia

11,300

1,782,495

157.7

Ghana

239,460

23,832,459

99.5

Guinea

245,857

10,057,975

40.9

Guinea-Bissau

36,120

1,533,964

42.5

Liberia

111,370

3,441,790

30.9

Mali

1,240,000

12,666,987

10.2

Mauritania

1,030,700

3,129,486

3.0

 Niger

1,267,000

15,306,252

12.1

 

 Nigeria

923,678

Sa Sain intt Hele Helena na,, Asce Ascens nsio ion, n, Tristan Da Cunha

dan dan 410

158,259,000

161.5

7,637

14.4

Senegal

196,190

13,711,597

69.9

Sierra Leone Togo

71,740 56,785

6,440,053 6,019,877

89.9 106.0

Total

30,368,60 9

1,001,320,281

33.0

Perekonomian Penduduk Benua Afrika

a.

pertanian Sebagia Seb agian n besar besar negara-n negara-negar egaraa di Afrika Afrika merupak merupakan an negara negara Agrari Agraris. s. Sekitar Sekitar 60%  penduduk benua afrika bekerja disektor pertanian. Hasil dari sektor pertaniannya adala ada lah h karet, karet, kapas kapas,, kopi, kopi, cokela cokelat, t, tebu, tebu, kelap kelapaa sawit sawit,, temb tembak akau, au, gandum gandum,, da dan n kurma.ditahun kurma. ditahun yang sudah modern ini negara yang sudah mengalami mengalami kemajuan besar  dalam dala m produksi produksi pertania pertanian n seperti seperti Brazil Brazil tal talah ah sepakat sepakat untuk untuk berbagi berbagi tekhnolo tekhnologi gi dengan deng an Afrika Afrika untuk untuk lebih lebih meningk meningkatka atkan n produksi produksi pertanian pertanian di benua benua itu untuk  untuk  membuatnya menjadi mitra dagang yang lebih layak. Peningkatan investasi dibidang  produksi pertanian

Afrika secara umum memiliki potensi untuk mengurangi

kemiskinan di Afrika.  b.

Pertambangan dan Pengeboran Penge boran Afrika memiliki barang tambang yang melimpah dengan hasil tambang utama antara lain intan (98%), emas (60%), krom (35%), mangan (25%), dan tembaga (20%). Ekspor Afrika yang paling berharga adalah mineral dan minyak bumi . Beberapa negara memiliki dan mengekspor sebagian besar sumber daya tersebut. Negara-negara selat sel atan an memi memili liki ki cadab cadabgan gan emas, emas, berli berlian, an, dan temb tembaga aga yang yang besar besar.. Meski Meskipun pun  pertambangan dan pengeboran menghasilkan sebagian besar pendapatan afrika setiap tahun, industri ini hanya mempekerjakan sekitar dua juta orang, sebagian kecil dari  penduduk benua benu a itu.

 

c.

Industri Sektor industri berkembang pesat dengan adanya kekayaan minyak dan gas bumi yang yang dimili dimiliki ki oleh oleh bebera beberapa pa negara negara.. Negar Negaraa di Afri Afrika ka yang yang indust industrin rinya ya telah telah  berkembang adalah Republik Rep ublik Afrika Selatan dan Mesir. M esir.

d.

Perbankan Perbankan di Afrika telah lama bermasalah karena, bank-bank lokal sering tidak stabil dan korup. Pemerintah dan industri bergantung pada bank-bank internasional. Hanya Afrika selatan dan mesir yang memiliki sektor perbankan yang berkembang.Dalam  beberapa dekade terakhir, rformasi perbankan telah menjadi prioritas dari Dana Moneter Internasional (IMF) dan Bank Dunia. Salah satu reformasi penting adalah mendapatkan izin untuk peningkatan penetrasi oleh bank asing. Afrika Selatan dan Mesir telah menjadi paling sukses dalam menarik operasi lokal bank asing. Pada tahun 2007, Mesir melampaui Afrika Selatan sebagai penerima terbesar FDI $ 11,1 mili mi liar ar rekam rekaman. an. Kece Kecende nderun rungan gan in inii berla berlanju njutt pada pada tahun tahun 2008, 2008, di mana mana Mesir  Mesir  menarik $ 13,2 miliar FDI.

e.

Komunikasi dan Teknologi Informasi Telepon seluler di Afrika memiliki memiliki tingkat pertumbuhan pertumbuhan pelanggan terbesar di dunia. Pasar Afrika berkembang dua kali lebih cepat daripada pasar Asia. Ponsel Afrika telah menciptakan dasar untuk perbankan selular. Seme Sementa ntara ra ponsel ponsel dan infra infrastr strukt uktur ur di Afrik Afrikaa tela telah h terli terlihat hat pertum pertumbuh buhan an ya yang ng mengesankan. Afrika masih butuh laptop, PC, dan kabel serat optik untu koneksi internet yang lebih cepat untuk sebuah revolusi TIK yang komperhensif.

Sistem Pemerintahan di Benua Afrika

Berikut ini adalah negara-negara yang ada di benua Afrika beserta ibukota dan bentuk   pemerintahanya.  Nama Negara

Ibukota

Bentuk Pemerintahan

 

Afrika Timur

Burundi

Bujumbura

Republik  

Eritrea

Asmara

Republik  

Ethiopia

Addis Ababa

Republik  

Djibouti

Djibauti

Republik  

Kenya

Nairobi

Republik

Komoro

Moroni

Republik Federasi

Malagasi

Antananarivo

Republik  

Malawi

Lilongwe

Republik  

Mauritus

Port Louis

Persemakmuran

Mozambik

Maputo

Republik  

Rwanda

Kigali

Republik

Seychelles

Victoria

Republik  

Somalia

Mogadishu

Republik  

Tanzania

Dodoma

Republik  

Uganda

Kampala

Republik  

 

 

Afrika Tengah

Angola

Luanda

Republik  

Gabon

Libreville

Republik  

Kamerun

Yaounde

Republik  

Kongo

Brazzaville

Republik  

Afrika Tengah

Bangui

Republik  

Saotome & Principe

Sao Tome

Republik Demokrat

Zaire

Kinshasa

Republik  

Zambia

Lusaka

Persemakmuran

Afrika Utara

Aljazair

Aljir

Republik Demokrat

Chad

N’Djamena

Republik  

 

Libia

Tripoli

Republik

Maroko

Rabat

Kerajaan

Mesir

Kairo

Republik

 Niger

Niamey

Republik 

Sahara Barat

Al Ainun

DKM

Tunisia

Tunis

Republik

 

 

 

Afrika Selatan

Afrika Selatan

Pretoria

Republik  

Bostwana

Gaborone

Persemakmuran

Leshoto

Maseru

Persemakmuran

 Namibia

Widhoek

Republik 

Swaziland

Mbabane

Kerajaan

Zimbzwe

Harare

Persemamuran

Afrika Barat

Benin

Porto Novo

Republik  

Burkina Faso

Ougadougou

Republik  

Gambia

Banjul

Persemakmuran

Ghana

Accra

Republik  

Guinea

Conarkry

Republik  

Guinea Bissau

Bissau

Republik  

Liberia

Monrovia

Republik  

Mali

Bamako

Republik

Mauritania

Nouakchoot

Republik Islam

 Nigeria

Abuja

Republik 

Pantai Gading

Yamoussoukro

Republik  

Senegal

Dakar

Republik

Sierra Lione

Freetown

Republik  

Tanjung Verde

Praira

Republik  

 

 

 

Togo

Lome

Republik

 

BAB III KESIMPULAN Afrika adalah benua terbesar kedua dunia dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia.. Dengan luas wilayah 30.224.050 km² termasuk pulau-pulau yang berdekatan, Afrika Asia meliputi 20,3% dari seluruh total daratan Bumi. Bumi. Dengan jumlah penduduk 1,001,320,281 dengan den gan kepad kepadata atan n pendud penduduk uk 33.0 33.0 / km2, ben benua ua ini ini merup merupaka akan n temp tempat at bagi bagi seper sepertuj tujuh uh  populasi dunia. dunia. Aktivit Aktivitas as perekonom perekonomian ian penduduk penduduknya nya sebagian sebagian besar besar di sektor sektor agraris agraris (pertanian). (pertani an). Sistem pemerintahan yang dipakai oleh negara-negara di Benua Afrika sebagian  besar adalah Republik. Repub lik.

 

DAFTAR PUSTAKA http://mengerjakantugas.blogspot.com/2009/05/benua-afrika.html http://erikawitak.blogspot.com/2012/07/makalah-benua-afrika.html http://id.wikipedia.org/wiki/Afrika Ratna Sukmayani, dkk. 2008. Ilmu Pengetahuan Sosial untuk untuk SMP/MTs Kelas IX. Grasindo.

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF