Kelompok I Yusnidar Rivi ravika Prima yogi Risma Yumaira Dedi supriadi Heri Syahputra
Aspek Ekonomi Ditinjau dari segi ekonomi, suatu perusahaan atau usaha dapat memberi manfaat-manfaat bagi lingkungan sekitarnya, diantaranya adalah sebagai berikut : 1. Sisi rencana pembangunan nasional Analisis manfaat proyek di tinjau dari sisi ini dimaksudkan agar proyek dapat member manfaat-manfaat sebagai berikut : a. Memberikan kesempatan kerja bagi masyarakat.
b. c. d. e.
Menggunakan sumber daya lokal Menghasilkan dan menghemat devisa. Menumbuhkan industri lain. Turut menyediakan kebutuhan konsumen dalam negeri sesuai dengan kemampuan. f. menambah pendapatan nasional. 2.
Sisi distribusi nilai tambah Maksudnya adalah agar proyek yang akan di bangun memiliki nilai tambah,nilai tambah hendak nya dapat di hitung secara kuantitatif .dalam perhitungan tersebut,agar lebih mudah,dapat di asumsikan bahwa proyek dapat berproduksi dengan kapasitas normal.
3. Sisi nilai investasi tenaga kerja Penilaian berikut nya adalah bahwa proyek mampu meningkat kan kesempatan kerja .salah satu cara mengukur proyek padat modal atau padat karyaadalah dengan berbagai investasi (modal tetap+modal kerja)dengan jumlah tenaga kerja yang terlibat sehingga didapat nilai investasi per tenaga kerja.
4. Hambatan di bidang ekonomi Pelaksanaan pembangunan ekonomi terus di laksanakan dalam rangka menaikkan atau paling tidak mempertahankan pendapatan yang telah dicapai bagi Indonesia 5. Dukungan Pemerintah Pemerintah mempunyai kepentingan agar perdagangan yang dilakukan oleh perusahaan-perusahaan di dalam negeri akan menghasilkan devisa bagi negara. Salah satu dukungan itu adalah proteksi perdagangan. Instrumen terjadinya kebijakan proteksi perdagangan banyak ragamnya, tetapi tujuannya satu yaitu menimbulkan distorsi pasar dalam artian mencegah adanya pasar persaingan bebas . Instrumen kebijakan proteksi perdagangan dapat digolongkan sebagai berikut :
a. Kebijakan perdagangan luar negeri b. Kebijakan perdagangan dalam negri c. Kebijakan produksi
Aspek
Sosial
Tujuan utama perusahaan adalah mencari keuntungan yang sebesar-besarnya. Namun demikian perusahaan tidak dapat hidup sendirian. Perusahaan hidup bersama-sama dengan komponen lain. Salah satu komponen lain yang dimaksud adalah lembaga sosial sehingga dalam rangka keseimbangan tadi hendaknya perusahaan memiliki tanggung jawab sosial. Berikut merupakan peran sebuah perusahaan ditinjau dari segi sosial, diantaranya adalah sebagai berikut : 1. Perusahaan sebagai lembaga sosial. 2. Perubahan kondisi sosial yang kompleks
3.
Perubahan dalam masyarakat yang pluralistik Masyarakat pluralistik adalah sebuah kehidupan berbagai kelompok yang mempengaruhi lingkungan perusahaan dalam mendapatkan harapan-harapan sosial, ekonomi dan politik. Masingmasing kelompok berusaha mengembangkan diri supaya fungsi sistem itu efektif. Berkaitan dengan yang di atas hendaknya bisnis memiliki manfaat-manfaat sosial yang hendaknya diterima oleh masyarakat seperti : a. Membuka lapangan kerja baru. b. Melaksanakan alih teknologi. c. Meningkatkan mutu hidup. d. Pengaruh positif.
Aspek
Politik
Dalam menganalisis kelayakan bisnis hendak nya aspek politik perlu pula dikaji untuk untuk memperkirakan bahwa situasi politk saat bisnis dibangun dan diimplementasikan tidak akan sangat mengganggu sehingga kajian menjadi layak, Situasi politik dapat diketahui melalui berita-berita dan media massa. Berita tersebut terbagi dua good news dan bad news. 1.
Good News
Di dalam bisnis good news dimaknai dengan berita-berita yang dapat diterima pelaku pasar tentang berbagai faktor atau kondisi suatu negara yang berhubungan dengan dunia investasi yang dinilai mendukung dan memiliki potensi mendatangkan keuntungan bagi dunia investasi 2. Bad News
Di sisi lain dimaknai sebagai berita yang diterima pelaku pasar tentang berbagai faktor atau kondisi suatu negara yang berhubungan dengan dunia investasi yang dinilai tidak mendukung dan memiliki potensi mendatangkan kerugian bagi dunia investasi.
Thank you for interesting in our services. We are a non-profit group that run this website to share documents. We need your help to maintenance this website.