Aktiva Tetap
May 21, 2024 | Author: Anonymous | Category: N/A
Short Description
Download Aktiva Tetap...
Description
Aktiva Tetap Nama Anggota : Cendy Patika Wulan Sari
C1C017052
Sarah Adelia C1C017096 Rusnaldi Martin C1C017098
Pengertian Aktiva Tetap ●
aktiva tetap adalah aktiva berwujud yang diperoleh dalam bentuk siap pakai atau dengan dibangun lebih duhulu yang digunakan dalam operasi perusahaan, tidak dimaksudkan untuk dijual dalam rangka kegiatan normal perusahaan dan mempunyai manfaat lebih dari satahun. (Indra Bastian Suharjo, 2006)
●
Aktiva tetap merupakan aktiva yang memiliki
Masa manfaat lebih dari 1 tahun. 2
Jenis-Jenis Aktiva Tetap Aktiva tetap di dalam neraca bank dikelompokkan menjadi satu kelompok dan disebut dengan akiva tetap dan inventaris, yang mana meliputi : Tanah Bangunan Kendaraan Investor Kantor
Akuntansi Aktiva Tetap Aktiva tetap dapat diperoleh dengan beberapa cara, antara lain :
Aktiva Tetap Diperoleh Dengan Pembelian Aktiva Tetap Diperoleh Dengan Pembelian, dicatat sebesar harga beli ditambah dengan biaya-biaya yang dikeluarkan sampai dengan aktiva tetap siap digunakan untuk aktivitas operasional bank
5
Ilustrasi Tanggal 1 mei 2007 Bank Bima Surabaya membeli tanah dengan harga Rp. 5.000.000 biaya balik nama Rp.5.000.000,- biaya notaris Rp. 5.000.000,- biaya pajak atas pembelian tanah Rp.20.000.000 dan biaya pengurungan sampai tanah siap dibangun Rp. 20.000.000,Pada tanggal yang sama Bank Bima membeli meja dan kursi kantor sebesar Rp. 200.000.000.- pembayaran dilakukan melalui rekening giro penjualan
6
Jurnal atas perolehan tanah Pembelian Tanah Tanggal 1 Mei
Akun Tanah
Debit Rp. 550.000.000
Kas/Giro Penjualan
Harga beli Biaya-Biaya a. Notaris b. Balik nama c. Pajak pembelian d. Pengurangan Total Biaya Harga Perolehan tanah
Kredit Rp. 550.000.000
Rp.500.000.000 Rp. 5.000.000 Rp. 5.000.000 Rp. 20.000.000 Rp. 20.000.000 + Rp. 50.000.000+ Rp. 550.000.000 7
Pembelian Inventaris Tanggal 1 Mei
Akun Inventaris kantor Kas /giro penjualan
Debit
Kredit
Rp. 200.000.000 Rp. 200.000.000
Aktiva tetap dapat dibeli secara tunai dan secara kredit, Aktiva tetap pembeliannya dilakukan secara tunai, maka pencatatan atas pembelian aktiva tetap akan langsung berpengaruh pada kas/dan atau rekening giro penjualan. Aktiva tetap yang dibeli dengan kredit atau pinjaman, maka diakui sebagai utang.
8
Ilustrasi Tanggal 1 mei 2007 Bank Bima Surabaya membeli mobil kijang inova tahun 2007 seharga Rp. 175.000.000.- dengan memperoleh kredit sebesar Rp. 150.000.000,- jangka waktu kredit 3 tahun bungam 12% pa flat. Pembayaran angsuran dilakukan setiap bulan. Biaya-biaya yang diperlukan untuk membeli kendaraan secara kredit antara lain: a. b. c. d.
Biaya Notaris Biaya balik nama Pajak Provisi kredit
Rp.1000.000 Rp.2.000.000 Rp.1.000.000 Rp. 1.500.000
9
Pembelian Kendaraan Tanggal 1 Mar
Akun
Debit
Kendaraan
180.500.000
Kas/Giro/Tabungan penjualan Utang Kendaraan Harga Beli Mobil Biaya-biaya a. Biaya Notaris b. Biaya balik nama c. Pajak d. Provisi kredit Total Biaya Harga perolehan mobil Uang muka
Kredit
30.500.000 150.000.000 Rp. 175.000.000
Rp.1000.000 Rp.2.000.000 Rp.1.000.000 Rp. 1.500.000 Rp. 5.500.000 Rp. 180.500.000 Rp. 25.000.000 RP. 155.500.000
10
Kredit bank Angsuran Pokok/bulan = Rp. 150.000.000/36 Bunga perbulan = 1% x Rp. 150.000.000 Total angsuran
Rp. 150.000.000 Rp 4.166.667 Rp 1.500.000 Rp 5.666.667
Total Angsuran pokok 36 bulan Total Biaya bunga
Rp. 150.000.000 Rp. 54.000.000
Pembayaran Angsuran 1 april 2017 Tanggal 1 April
Akun Utang kendaraan Biaya Bunga Kas/Giro/Tabungan Penjualan
Debit
Kredit
Rp. 4.166.667 Rp. 1.500.000 Rp. 5.666.667
Jurnal akan dibuat setiap kali angsuran sampai dengan bulan ke 36. Pada akhir bulan ke 36 saldo utang kendaraan sama dengan nol 11
Aktiva Tetap Diperoleh Dengan Pembangunan Sendiri Harga perolehan aktiva tetap yang diperoleh dengan membangun sendiri adalah semua biaya yang dikeluarakan untuk membuat aktiva tetap sampai dengan aktiva tetap siap dioperasikan. Biaya-biaya yang dikapitalisasi menjaadi aktiva tetap adalah semua biaya untuk pembelian bahan baku , biaya tenaga kerja dan biaya overhead. 12
Ilustrasi Tanggal 1 mei 2007 Bank Bima Surabaya membangun gedung kantor. Bank bima melakukan kontrak kerja dengan kontrkak sebesar Rp. 700.000.000 PPN 10% pembangunan dilakukan selama 9 bulan yaitu mulai tanggal 1 maret 2007 – 30 november 2007. pembayaran dilakukan terhadap sesuai dengan termin penyelesaian perkerjaan. Termin pembayaran adalah 31 mei 2007 30%, 31 juli 2007 30 novemmber 2007 40%
13
Pembayaran melalui rekening giro kontraktor Pembayaran termin pertama 31 mei 2007 Tanggal 31 mei
Akun Bangunan dalam penyelesaian
Debit
Kredit
Rp. 231.000.000
Giro kontraktor
Rp. 210.000.000
Utang PPN
Rp. 21.000.000
31 mei 2007 Pembayaran ke kontraktor 30% x Rp.700.000.000 PPN 10% Total Pembayaran
Rp. 210.000.000 Rp. 21.000.000 Rp. 231.000.000
14
Pembayaran melalui rekening giro kontraktor Pembayaran termin ke 2, 31 juli 2007 Tanggal 31 juli
Akun Bangunan dalam penyelesaian
Debit
Kredit
Rp. 231.000.000
Giro kontraktor
Rp. 210.000.000
Utang PPN
Rp. 21.000.000
31 juli 2007 Pembayaran ke kontraktor 30% x Rp.700.000.000 PPN 10% Total Pembayaran
Rp. 210.000.000 Rp. 21.000.000 Rp. 231.000.000
15
Pembayaran melalui rekening giro kontraktor Pembayaran termin Ke3, 30 November 2007 Tanggal 31 Nov
Akun Bangunan dalam penyelesaian
Debit
Kredit
Rp. 308.000.000
Giro kontraktor
Rp. 280.000.000
Utang PPN
Rp. 28.000.000
31 Nov 2007 Pembayaran ke kontraktor 30% x Rp.700.000.000 PPN 10% Total Pembayaran
Rp. 280.000.000 Rp. 28.000.000 Rp. 308.000.000
16
Pengakuan Aktiva Tetap Tanggal 1 des
Akun Bangunan Bangunan dalam Penyelesaina
Debit
Kredit
Rp.770.000.000 Rp.770.000.000
17
Aktiva Tetap Diperoleh Dengan Pertukaran 1. Aktiva Tetap Diperoleh Dengan Menukar Surat Berharga
Aktiva tetap diperoleh dengan cara menukar dengan surat berharga, maka aktiva tetap diakui sebesar nilai wajarnya.
Ilustrasi Pada tanggal 1 maret 2007 PT Bima menukarkan 1.000.000 lembar sahamnya dengan tanah seluas 2.000 m2. Nilai pasar saham Rp. 5.100 dan nilai nominalnya Rp. 5.000,danm,menukar inventaris kantor dengan 100.000 lembar saham dengan nilai pasar Rp.1.400 per lembar saham dan nilai nominal Rp.1.500
18
Perolehan Tanah Tanggal 31 maret
Akun Tanah
Debit
Kredit
Rp. 5.100.000.000
Saham Biasa
Rp. 5.000.000.000
Agio Saham
Rp. 100.000.000
Nilai pasar saham 100.000.000 x Rp5.100 Nilai Nimonal saham 1.000.000xRp.5.000 Agio Saham
Rp.5.100.000.000 Rp.5.000.000.000 Rp 100.000.000
19
Perolehan Inventaris Tanggal 31 maret
Akun
Debit
Tanah
Rp. 140.000.000
Disagio saham
Rp. 10.000.000
Saham Biasa
Nilai pasar saham 100.000x Rp1.400 Nilai Nimonal saham 1.000.000xRp.1.5000 Agio Saham
Kredit
Rp. 150.000.000
Rp.140.000.000 Rp.150.000.000 (Rp 10.000.000)
20
2. Aktiva Tetap Dengan Menukar Aktiva Tetap Lainnya Aktiva tetap diperoleh dengan cara menukar dengan menukar dengan aktiva tetap yang dimiliki oleh bank, dicatat sebesar nilai wajar dari aktiva yang diperoleh atau aktiva tetap yang diserahkan tergantung nilai yang lebih layak berdasarkan bukti atau dokumen yang tersedia. Pertukaran aktiva tetap yang menimbulkan keuntungan atas penukaran Ilustrasi Pada tanggal 1 maret 2007 PT Bima membeli tanah dan gedung kantor milik PT Srikandi dengan luas bangunan gedung 150 m2 dan luas tanah 500 m2, harga tanah dan bangunan Rp 150.000.000 dan harga tanah Rp. 250.000.000,- pembelian ini dilakukan dengan menukar 2 unit kendaran @Rp. 150.000.000,- dan uang tunai sebesar Rp.100.000.000.- harga perolehan kendaraan milik PT Bank Bima masing-masing Rp.180.000.000 dan telah disusutkan Rp.50.000.000 21
Perolehan Tanah Tanggal 1 maret
Akun
Debit
Tanah
Rp.250.000.000
Bangunan
Rp. 150.000.000
Akumulasi peny. Kendaraan
Rp. 100.000.000
Kredit
Kendaraan
Rp. 360.000.000
Kas
Rp. 100.000.000
Laba Pertukaran
Rp. 40.000.000
22
Harga bangunan Harga tanah Harga perolehan tanah dan bangunan
Rp. 150.000.000 Rp. 250.000.000 Rp. 400.000.000
Harga perolehan mobil 2xRp. 180.000.000 Akumulasi penyusutan Nilai buku Uang tunai Total aktiva yang diserahkan Laba pertukaran = Rp.400.000.000 – Rp 360.000.000
Rp. 360.000.000 Rp. 100.000.000 Rp. 260.000.000 Rp. 100.000.000 Rp. 360.000.000 Rp. 40.000.000
Pertukran aktiva tetap yang menimbulkan kerugian atas pertukran tersebut
23
Ilustrasi tersebut diatas misalkan 2 kendaraan Rp. 450.000.000 dan telah disusutkan Rp 100.000.000.- maka pencatatkan akuntansinya adalah
Perolehan Tanah Tanggal 1 maret
Akun
Debit
Tanah
Rp.250.000.000
Bangunan
Rp. 150.000.000
Akumulasi peny. Kendaraan
Rp. 100.000.000
Rugi pertukaran
Rp. 50.000.000
Kredit
Kendaraan
Rp. 450.000.000
Kas
Rp. 100.000.000
24
Harga bangunan Harga tanah Harga perolehan tanah dan bangunan Harga perolehan mobil 2xRp. 225000.000 Akumulasi penyusutan Nilai buku Uang tunai Total aktiva yang diserahkan Rugi Pertukaran Rp.400.000.000-Rp.450.000.000
Rp. 150.000.000 Rp. 250.000.000 Rp. 400.000.000 Rp. 450.000.000 Rp. 100.000.000 Rp. 350.000.000 Rp. 100.000.000 Rp. 450.000.000 (Rp. 50.000.000)
25
3. Aktiva TetapYang Diperoleh Dengan Sewa Guna Aktiva TetapYang Diperoleh Dengan Sewa Guna (leasing) artinya bank tidak mengeluarkan dana sekaligus akan tetapi dengan cara membayar sewa sampai jangka waktu tertentu. Pada akhir masa sewa aktiva tetap akan menjadi milik bank. Sewa guna usaha merupakan perjanjian antara pihak penyewa (leassor) untuk menyewahkan aktiva tetap selama jangka waktu tertenetu. Aktiva tetap diperoleh dari transaksi sewa guna usaha (lease) secara capital. Transaksi sewa guna usaha dengan capital lease atau financial lease harus memenuhi kriteria sebagai berikut, diantaranya : * Penyewa guna usaha memiiliki hak opsi untuk membeli aktiva yang disewausahagunakan pada akhir masa sewa guna usaha dengan harga yang telah disetujui bersama pada saat dimulainya perjanjian sewa guna usaha 26
Ilustrasi Pada tanggal 1 maret 2007 PT Bima membeli 100 unit computer @ Rp. 5.000.000.- dari PT Mitra . Pembelian dilakukan dengan cara leasing selama 5 tahun. Bunga yang dibebankan oleh PT Mitra adalah 12% pa flat. Dalam perjanjian Bank Bima boleh melakukan pembelian computer tersebut setelah masa sewa guna usaha berrakhir Perolehan Aktiva Sewa Guna Usaha Tanggal 1 Maret
Akun Aktiva sewa guna usaha-kendaraan Kewajiban sewa guna usaha
Debit
Kredit
Rp.550.000.000 Rp.550.000.000
27
Pembebanan Bunga Tanggal
1 Maret
Akun
Biaya Bunga
Debit
Kredit
Rp. 5.000.000
Kewajiban Bunga
Rp. 5.000.000
Pembayaran sewa setiap bulan adalah: Angsuran pokok Rp.500.000.000/24 Bunga 12% x 1/12 x Rp. 500.000.000 Total pembayaran sewa setiap bulan
Rp. 20.833.333 Rp. 5.000.000 Rp. 25.833.333
Pembayaran Angsuran Tanggal 1 april
Akun
Debit
Kewajiaban sewa guna usaha
Rp. 20.833.333
Kewajiban bunga
Rp. 5.000.000
Kas/Giro PT Mitra
Kredit
Rp. 25.833.333
28
4. Aktiva TetapYang Diperoleh Dari Sumbangan/ Hibah Bank akan mencatat nilai aktiva tetap sebesar harga pasar atau nilai wajar aktiva yang diperoleh dari sumbangan/hibah. Ilustrasi Pada tanggal 1 april 2007 PT Bima mendapatkan sumbungan berupa 10 set meja kursi kantor dengan nilai wajar sebesar Rp.100.000.000 Perolehan Inventaris
Tanggal 1 april
Akun Inventaris kantor Modal Sumbangan
Debit
Kredit
Rp. 100.000.000 Rp.100.000.000
29
Penyusutan Aktiva Tetap Aktiva tetap digunakan operasi bertahun-tahun dan akan mengalami penurunan aset nilai pada akhirnya rusak. Bank perlu mencadangkan dana untuk mengganti aktiva tetap pada saat masa menfaatnya sudah abis. Bank perlu mencadangkan dana untuk dapat membeli kembali aktiva tetap sejenis pada saat manfaat aktiva tetap telah abis. Pencadangan dana oleh bank untuk mengimbangi penurunan nilai aktiva tetap dialokasikan pada penyusutan. Penyusutan aktiva tetap dilakukan oleh bank dengan pertimbangan antara lain secara fisik.
30
Faktor penting yang mempertimbangkan dalam menetukan penyusutan antara lain : 1. 2. 3.
Harga perolehan yaitu jumlah uang yang dikeluarkan oleh bank dalam memperoleh aktiva tetap sampai dengan siap digunakan Unsur ekonomis yaitu merupakan taksiran suatu aktiva tetap secara ekonomis dapat memberikan manfaat Nilai residu yaitu nilai sisa aktiva tetap pada saat usai ekonomisnya sudah absi
31
Metode Pembebanan Penyusutan Aktiva Tetap 1. Metode Grais Lurus Metode ini digunakan dengan mempertimbangkan aktiva tetap digunakan secara teratur dan memanfaatkan aktiva tetap akan menurun secara proposional setiap periode. Nilai ekonomis aktiva tetap akan berkurang karena lewatnya waktu, rumus umtuk beban penyusutan sebagai berikut : Penyusutan = Harga perolehan – Nilai sisa
Usia ekonomis 32
Ilustrasi
Kendaraan yang dibeli dengan harga perolehan sebesar Rp.180.000.000 dengan nilai sisa Rp 20.000.000.-disusutkan selama 8 tahun, maka jumlah penyusutan pertahun adalah adalah penyusutan/tahun (180.000.000-20.000.000)/8tahun = 20.000.000 Penusutan per bulan (20.000.000/12bulan) = 1.667.667
Jurnal Penyusutan Per tahun Tanggal
Akun Biaya penyusutan aktiva tetap Akumulasi Penyusutan Aktiva Tetap
Debit
Kredit
Rp.200.000.000 Rp.200.000.000 33
Jurnal Penyusutan Per bulan
Tanggal
Akun Biaya penyusutan aktiva tetap Akumulasi Penyusutan Aktiva Tetap
Debit
Kredit
Rp.1.667.667 Rp.1.667.667
34
Metode Pembebanan Penyusutan Aktiva Tetap 2. Metode Jam Jasa (Service Hours Method) Metode ini digunakan dengan asumsi aktiva tetap akan lebih cepat rusak apabila digunakan secara penuh. Jumlah beban penyusutan tergantung pada jumlah jam kerja pemakaian aktiva tetap, rumus umtuk beban penyusutan sebagai berikut : Penyusutan = Harga perolehan – Nilai sisa Jam Kerja 35
Ilustrasi
Bank Bima memiliki 100 unit komputer dengan haga @Rp. 5.000.000.- masingmasing komputer tersebut dapat digunakan selama 15.000 jam. Bank Bima menggunakan 300 hari dalam setahun dan 10 jam dalam sehari. Nilai residu komputer per unit Rp. 500.000 -kapasitas penggunaan komputer 15.000 jam -penggunaan komputer 300 x 10 jam = 3.000 jam/tahun -penyusutan/jam (500.000.000-50.000.000)/15.000 = 30.000 -beban penyusutan pertahun -beban penyusutan perbulan
= 90.000.000 = 7.500.000
36
Jurnal Penyusutan Per tahun Tanggal
Akun Biaya penyusutan aktiva tetap
Debit
Kredit
Rp.90.000.000
Akumulasi Penyusutan Aktiva Tetap
Rp.90.000.000
Jurnal Penyusutan Perbulan Tanggal
Akun Biaya penyusutan aktiva tetap Akumulasi Penyusutan Aktiva Tetap
Debit
Kredit
Rp.7.500.000 Rp.7.500.000
37
Metode Pembebanan Penyusutan Aktiva Tetap 3. Metode Jumlah Angka Tahun Metode ini digunakan dengan asumsi aktiva tetap baru akan dapat memberikan manfaat yang lebih besar dibandingkan aktiva tetap sejenis yang sudah lama (tua) beban penyusutan pada awal tahun lebih besar dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Penentuan penyusutan melalui methode ini adalah dengan cara mengalikan bagian pengurang yang setiap tahun selalu menurun dikalikan dengan harga perolehan setelah dikurangi nilai residu .
38
Ilustrasi
Harga perolehan 100 unit komputer Rp. 500.000.000 dengan nilai sisa Rp. 50.000.000.- disusutkan selama 5 tahun. Maka dasar perhitungannya adalah sebagai berikut •Pembilang untuk tahun I = 5, tahun II, = 4 dan seterusnya •Penyebut = 5 + 4 + 3 + 2 + 1 = 15 Dengan penjelasan tersebut maka beban penyusutan pertahun dari I sampai V dapat dilihat pada tabel di bawah ini
Tabel 17.1 Penyusutan per tahun dengan menggunakan Metode jumlah angka tahun Tahun
Bobot
Faktor pengurang
Penyusutan
Akumulasi Penyusutan
Nilai Buku 500.000.000
1
5
5/15
150.000.000
150.000.000
350.000.000
2
4
4/15
120.000.000
270.000.000
230.000.000
3
3
3/15
90.000.000
360.000.000
140.000.000
4
2
2/15
60.000.000
420.000.000
80.000.000
5
1
1/15
30.000.000
450.000.000
50.000.000
15 40
Keterangan •Penyusutan tahun I = 5/15 x (500.000.000-50.000.000) •Penyusutan tahun II= 4/15 x (500.000.000-50.000.000) •Dan seterusnya Jurnal yang dibuat untuk beban penyusutan adalah sebagai berikut Penyusutan per tahun I Penyusutan per bulan I
= 150.000.000 = 120.000.000
150.000.000 12.500.000
41
Jurnal Penyusutan Per tahun Tanggal
Akun Biaya penyusutan aktiva tetap
Debit
Kredit
Rp.150.000.000
Akumulasi Penyusutan Aktiva Tetap
Rp.150.000.000
Jurnal Penyusutan Perbulan Tanggal
Akun Biaya penyusutan aktiva tetap Akumulasi Penyusutan Aktiva Tetap
Debit
Kredit
Rp.12.500.000 Rp.12.500.000
42
Metode Pembebanan Penyusutan Aktiva Tetap 3. Metode double declining balance Metode ini digunakan yang dihitung dengan mengalikan 2 dari penyusutan yang menggunakan metode garis lurus, namun penyusutan ini tidak dilakukan dengan rata setiap tahun, akan tetapi besarnya penyusutan dihitung dari nilai buku. Misalnya penyusutan dengan menggunakan garis tarifnya 20% pertahun ,aka penyusutannya dengan menggunakan metode ini, tarifnya yaitu 2 x 20% = 40%
43
Ilustrasi
Pada tanggal 01 maret 2007 Bank Bima membeli 100 unit komputer @Rp. 5.000.000 sehingga total sebesar Rp. 500.000.000 yang disusutkan selama 5 tahun dan penyusutannya menggunakan metode double declining balance, maka penyusutan setiap tahun di hitung sebagai berikut :
Tabel 17.2 Penyusutan Metode double declining balance Tahun Nilai Perolehan
Penyusutan
Akumulasi Penyusutan
Nilai Buku
1
500.000.000
200.000.000
200.000.000
300.000.000
2
500.000.000
120.000.000
320.000.000
180.000.000
3
500.000.000
72.000.000
392.000.000
108.000.000
4
500.000.000
43.200.000
435.000.000
64.800.000
5
500.000.000
64.800.000
500.000.000
500.000.000
500.000.000
Penyusutan pertahun 40% 45
Jurnal untuk penyusutan sebagai berikut Penyusutan per tahun I Penyusutan per bulan I
200.000.000 166.666.667
Jurnal Penyusutan Per tahun Tanggal
Akun Biaya penyusutan aktiva tetap
Debit
Kredit
Rp. 200.000.000
Akumulasi Penyusutan Aktiva Tetap
Rp. 200.000.000
Jurnal Penyusutan Perbulan Tanggal
Akun Biaya penyusutan aktiva tetap Akumulasi Penyusutan Aktiva Tetap
Debit
Kredit
Rp.166.666.667 Rp. 166.666.667 46
Penjualan Aktiva Tetap Ilustrasi Bank Bima menjual kendaraan dengan harga jual Rp. 85.000.000 kendaraan tersebut diperoleh dengan harga Rp.170.000.000 nilai sisa Rp. 20.000.000,- kendraan tersebut disusutkan selama 5 tahun dengan telah di gunakan selama 3 tahun. Asumsi penyusutan dengan metode garis lurus Harga perolehan 170.000.000 Nilai sisa 20.000.000 Dasar penyusutan 150.000.000
Penyusutan pertahun = 150.000.000/5 Akumulasi penyusutan – tahun ke3
30.000.000 90.000.000
Nilai buku 170.000.000-90.000.000 Harga jual Keuntungan penjualan aktiva tetap
80.000.000 85.000.000 5.000.000
47
Jurnal Penyusutan Perbulan
Tanggal
Akun
Debit
Kas
Rp.85.000.000
Akumulasi penyusutan aktiva tetap
Rp. 80.000.000
Kredit
Keuntungan penjualan aktiva tetap
Rp.
5.000.000
Aktiva tetap kendaraan
Rp. 170.000.000
Misalkan menggunakan metode penyusutan dengan metode jumlah angka tahun. Maka akumulasi penyusutan sampai dengan tahun ketiga adalah sebesar Rp. 120.000.000 sehingga nilai bukunya sebesar Rp. 50.000.000 (tabel 17.2)
48
Tabel 17.3 Penyusutan per tahun dengan menggunakan Metode jumlah angka tahun Tahun
Bobot
Faktor pengurang
Penyusutan
Akumulasi Penyusutan
Nilai Buku 170.000.000
1
5
5/15
50.000.000
50.000.000
120.000.000
2
4
4/15
40.000.000
90.000.000
80.000.000
3
3
3/15
30.000.000
120.000.000
50.000.000
4
2
2/15
20.000.000
140.000.000
30.000.000
5
1
1/15
10.000.000
150.000.000
20.000.000
15 49
Harga perolehan Nilai sisa Dasar penyusutan
170.000.000 20.000.000 150.000.000
Akumulasi penyusutan – tahun ke3
120.000.000
Nilai buku 170.000.000-120.000.000 Harga jual Keuntungan penjualan aktiva tetap
50.000.000 85.000.000 35.000.000
50
TERIMA KASIH
51
Illustrations by undraw.co (completely free and without attribution)
52
SlidesCarnival icons are editable shapes. This means that you can: ● ● ●
Resize them without losing quality. Change fill color and opacity. Change line color, width and style.
Isn’t that nice? :) Examples:
53
View more...
Comments