Ajax Modul

August 5, 2019 | Author: ari nasution | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

belajar ajax...

Description

Laboratorium SIRKEL  Jurusan Teknik Teknik Informatika, Informatika, Universitas Islam Islam Indonesia Indonesia

Modul dimulai dari halaman 2

1 | Modul Praktikum Pemrograman Web 2013/2014

Laboratorium SIRKEL  Jurusan Teknik Teknik Informatika, Informatika, Universitas Islam Islam Indonesia Indonesia

UNIT 8 AJAX

1. Tujuan Praktikum Setelah mengikuti unit praktikum ini, diharapkan praktikan dapat : a. Memahami pengertian AJAX. b. Memahami mekanisme proses AJAX. c. Memahami kegunaan AJAX. d. Mampu mengimplementasikan mengimplementasikan AJAX Interface. e. Mampu mengimplementasikan mengimplementasikan AJAX Event Handler. f. Memahami konsep penggunaan AJAX.

2. Materi Praktikum 2.1 Pengertian AJAX AJAX ( Asynchronous  Asynchronous JavaScript and XML) XML ) merupakan suatu teknik baru dalam dunia web, tetapi bukan merupakan bahasa pemrograman baru. AJAX adalah sebuah teknologi yang dapat digunakan untuk membuat sebuah aplikasi web yang lebih baik, lebih cepat, lebih interaktif, dan lebih responsif mirip dengan aplikasi desktop.

2 | Modul Praktikum Pemrograman Web 2013/2014

Commented [ee1]: Typo om. 2.1 mulainya

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF