8.5.1 EP 3 SOP Jika Terjadi Kebakaran

February 13, 2019 | Author: DEasy Triviany | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

SOP...

Description

JIKA TERJADI KEBAKARAN

SOP

 No. Dokumen

:

 No. Revisi

:0

Tanggal Terbit

: 10 Mei 2016

Halaman

: 1/1

Puskesmas Watuneso Ludvina Meti NIP. 19640606 199002 2 003

1. Pengertian

Kebakaran adalah kondisi di mana api berada pada tempat yang tidak seharusnya mulai sekala ringan sampai besar

2. Tujuan

Sebagai acuan penerapan langkah – langkah langkah untuk mengatasi bahaya kebakaran bila terjadi kebakaran

3. Kebijakan

SK Kepala Dinas Kesehatan tentang Penerapan Manajemen Mutu

4. Referensi

Pencegahan dan penanggulangan keadaan darurat dan evakuasi wisma BII sby,Tahun 2003 1. Petugas menghimbau kepada karyawan untuk tidak panik bila terjadi kebakaran 2. Petugas mengamankan area terjadinya kebakaran 3. Petugas mengevakuasi pasien, kelurga dan karyawan ke tem pat aman 4. Petugas menenangkan pasien dan keluarga agar tidak pani k 5. Petugas mengambil Alat Pemadam Kebakaran (APAR) terdekat 6. Petugas membawa Alat Pemadam Kebakaran (APAR) mendekati lokasi kebakaran 7. Petugas menghimbau supaya supaya jaga jarak dari sumber sumber api 3  –  5  5 M 8. Petugas mencabut pin pengaman di handle dan arahkan selang ke sumber api 9. Petugas menekan handle sampai media keluar dan sapukan ke dasar api sampai  padam 10. Petugas melapor ke Kepala Puskesmas dan tim kendali mutu yang akan dan diteruskan menghubungi unit PMK terdekat bila api tidak padam dan dikawatirkan akan membesar.

5. Prosedur

6. Bagan Alir

-

7. Unit Terkait

Semua poli terkait

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF