7.1.5.1 SOP Identifikasi Hambatan Bahasa Dan Budaya

May 15, 2019 | Author: Zaenal Arifin | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

SOP Identifikasi hambatan bahasa dan budaya...

Description

IDENTIFIKASI HAMBATAN BAHASA DAN BUDAYA SOP

: 7.1.5.1 :: 2 Oktober 2016 :1-2

KEPALA UPTD PUSKESMAS

UPTD PUSKESMAS DTP KUTAWALUYA

1. Pengertian

No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit Halaman

dr.Hj Cucu Siti Minpalah, M.Kes NIP 19700903 200501 2 006

Suatu prosedur untuk mengatasi kendala dalam melayani pasien dengan keterbatasan fisik (Tuna netra, tuna rungu, tuna wicara dan sebagainya), keterbelakangan mental, dan atau pasien yang berbeda bahasa dengan petugas di

2. Tujuan

Puskesmas. Tersampaikannya informasi tentang pelayanan di Puskesmas dan memudahkan mengidentifikasi kebutuhan dan harapan pasien dengan menggunakan bahasa atau isyarat tertentu yang umum digunakan.

3. Kebijakan 4. Referensi 5. Petugas 6. Alat 7. Prosedur

1. UU No. 36 tentang Kesehatan 2. UU No. 44 tentang Rumah Sakit Petugas pendaftaran. 1. Poster 2. Banner 3. Spanduk 1. Sapa pasien dengan ramah. 2. Identifikasi kemampuan pasien untuk berkomunikasi, jika ada yang mengantar komunikasikan kebutuhan pasien dengan pengantar pasien. 3. Jika pasien datang sendiri tanpa ada yang mengantar, gunakan media yang bias membantu atau gunakan isyarat yang umum digunakan. 4. Setelah petugas berhasil mengidentifikasi kebutuhan pasien, berikan perlakuan khusus seperti : antar pasien ke unit yang di tuju, memberitahu petugas pemeriksa bahwa pasien punya keterbatasan komunikasi sehingga

8. Unit Terkait

5. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

jika nanti memanggil pasien harus dengan bahasa isyarat. Catat di rekam medis bahwa pasien mempunyai keterbatasan komunikasi. Unit pendaftaran Balai Pengobatan UGD Rawat Inap Apotik KIA MTBS Klinik Konseling

9. Rekaman Historis

No.

Yang Diubah

Tanggal Perubahan

Tanggal mulai diberlakukan

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF