PEMERINTAH KOTA SAMARINDA DINAS KESEHATAN KOTA SAMARINDA UPTD. PUSKESMAS TEMINDUNG KOTA SAMARINDA
KERANGKA ACUAN KERJA ORIENTASI KARYAWAN PUSKESMAS
SAMARINDA 2017
KERANGKA ACUAN KERJA ORIENTASI KARYAWAN PUSKESMAS A. Pendahuluan Orientasi adalah merupakan waktu yang harus dijalani untuk mengenal dan memahami peran atau kedudukan mereka dala organisasi dengan budaya organisasi yang ada dan dengan karyawan yang ada didalamnya terkhusus dengan system dan proses kerja yag ada dibagian tersebut. Pengelompokan orientasi dibagi menjadi dua yaitu : 1. Orintasi umum Merupakan program pengenalan calon karyawan baru dalam memasuki dunia kerja yang sebenarnya, dalam hal ini organisasi rumah sakit secara umum atau menyeluruh. 2. Orintasi khusus Program mempersiapkan seorang karyawan baru atau lama yang menjalankan mutasi, untuk mampu melaksanakan tugas standart dimana dia ditempatkan. B. Latar belakang Dalam upaya memberikan pelayanan Puskesmas dituntut bias memberikan pelayanan sebaik baiknya sebagai public servis sesuai dengan visi Puskesmas yaitu pelayanan prima demi terwujudnya masyarakat wilayah Puskesmas Temindung yyang mandri untuk hidup bersih sehat. Dan misi Puskesmas yaitu : 1. Meningkatkan kesadaran masyarakat untuk berprilaku hidup bersih sehat 2. Meningkatkan kemampuan dan pengetahuan masyarakat dalam mengenal dan mengatasi masalah 3. Meningkatkan peran serta masyarakat dalam bidang kesehatan 4. Memberi pelayanan kesehatan yang optimal kepada pasien Serta terwujudnya maasyarakat terhaddap pelayanan yang lebih baik, lebih ramah dan lebih bermutu. Sering dengan meningkatkan tingakat pendidikan dan social ekonomi masyarakat. Serta dalam rangka untuk meningkatkan kapasitas kemampuan pegawai baru di{uskesmas diperlukan mekanisme untuk melakukan pembinaan dan pembekalan kepada pegawai baru yang akan bekerja di lingkungan Puskesmas. Program tersebut dilaksanakan dalam waktu yang telah ditentukan untuk memberi kesempataan kepada pegawai baru untuk pengenalan terhadap tugas pokok dan fungsi sesuai dengan tujuan rekrutmen. Selanjutnya sebagai pegawai baru dilingkungan Puskesmas perlu diberikan pendampingan agar dapat menyesuaikan diri dengan nilai-nilai dan budaya kerja Puskesmas. Penyesuaian diri yang tepat dan cepat semakin mendukung sikap kerja para pegawai baru dan seinergi dengan lingkunganya. Sehingga apabila ada permasalahan yang berkaitan dengan cara menyesuaikan diri para pegawai baru memiliki bekal untuk dapat menyelesaikan secara mandiri dan tidak mempengaruhi kinerja dn akhirnya tidak bedampak baru pada pelayaanaan kepda masyarkat. Dasar pelaksanaaan
1. Peraturan menteri 2. Metode pelaksana Metode yang digunakan adalah ajar klasikal materi C. Tujuan umum dan tujuan khusus Tujuan umum 1. Agar karyawan baru mengenal dan memahami tata organisasi Puskesmas Temindung menyeluruh 2. Mempersiapkan karyawan untuk mampu melaksanakan seluruh atau sebagian tugas dimana dia ditempatkan dengan baik Tujuan khusus 1. Karyawan mengetahui dan memahami dengan baik organisasidimana dia bekerja 2. Karyawan mengetahui stuktur organisasi, visi, misi, dan implementasinya 3. Kaaryawan mengetahui falsafah dan tujuan Puskesmas 4. Karyawan mengetahui dan memahami dengan baik budaya organisasi yang ada 5. Karyawan mengetahui dan mengenal seluruh karyawan secara umum, dan secara khusus di gugus tugasnya dengan baik 6. Karyawan mampu beradaptasi dan bersosialiasi dengan rekan sekerja yang baru 7. Karyawan mengetahui dan paham benar tentang prosedur dan system yang ada dibagian tersebut 8. Kayawan mengetahui dan mamahami prosedur atau SOP dibagian tersebut. D. Kegiatan pokok dan rincian kegiatan 1. Kegiatan pokok Menjalani serangkaian kegiatan selama 3 bulan di gugus tugas dimana dia ditempatkan sampai mampu melaksanakan seluruh atau sebagian kegiatan yang sudah ditetapkan. 2. Rincian kegiatan a.
Meyiapkan materi orientasi (kepala bagian yang bersangkutan), evaluasi dan laporan
b. Pelaksanaan orientasi (uraian kegiatan yang harus dilakukan –POA-petugas – pembimbing atau pedamping) c.
Metode pelaksanaan : ceramah, diskusi, pedampingan, praktek
d. Melakukan pendampingan dan evaluasi selama yang bersangkutan bertugas. e.
Evaluasi (siapkan form)
E. Pelaksanaan kegiatan 1. Menyiapkn materi orientasi khusus : a.
Visi, misi, dan tujuan dari gugus tugas yang bersangkutan
b. Stuktur oranisasi dan uraian tugas di bagian dimana dia ditempatkan c.
Protap atau SOP yang membantu pelaksanaan tugs dimana dia ditempatkan
d. Kebijakan mutu atau sasaran mutu dan pencapaiannya digugus tugas dimana dia ditempatkan e.
Materi yang bersifat praktek atau langsung kerja
f.
Mengenalkan alur dan proses kerja dibagian dimana dia ditempatkan sebagai sedetil mungkin.
2. Pelaksanaan orientasi a.
Pelaksanaan orintasi menjadi tanggung jawab sepenuhnya dari atsan langsung diman dia ditempatkan atau pejabat lain yang ditunjukan
b. Atasan langsung atau pejabat yang ditunjukan menyusun POA atau jadwal kegiatan orientasi selama 3 bulan c.
Tempat orientasi adalah ditempat diman karyawan ditempatkan
3. Evaluasi orientasi a.
Evaluasi dilakukan setelah karyawan menjalani orientasi selama 3 bulan
b. Evaluasi dilakukan oleh atasan langsung atau pejabat yang ditunjuk c.
Atasan langsung atau pejabat yang ditunjuk untuk melakukan orientasi Laporan evaluasi dan menyarankan kerumah sakit yang akan dipergunakan untuk pengambilan keputusan bila man dibutuhkan.
F. Sasaran 1. Program orintasi karyawan baru : seluruh karyawan baru baik dari medis, perawat, penunjang atau non medis 2. Program orientasi karyawan lama : seluruh karyawan baru atau lama yang ditempatkan digugus tugas tertentu. G. Kegiatan 1. Meyiapkan surat orientasi karyawan baru Hasil : ada surat orientasi yang diserahkan kepada karyawan dan juga pembimbing orientasi minimal satu hari setelah masuk kerja. Waktu : menyesuaikan 2. Menyiapkan materi Hasil : ada materi yang disiai disampaikan kepada karyawan baru Waktu : hai pertama 3. Penyampaian materi Hasil : materi yang disampaikan tentang visi, misi falsafah dan tujuan serta struktur organisasi Waktu : hari pertama (2-3 jam ) 4. Basic value hak kewajiban karyawan Hasil : materi tentang hak dan kewajiban karyawan dan peraturan karyawanan Wktu : hari ketiga (2-3 jam ) 5. Evaluasi karyawan baru Hasil : karyan baru tahu atau hafal memahami organisasi Puskesmas secara menyeluruh, dievaluasi dengan form yang sudah disediakan Waktu : hari keempat 6. Menyusun laporan Hasil : ada laporan tertulis tentang pelaksanaan orientasi lengkap dengan hasil evaluasi. H. Evaluasi
Evaluasi dilaksanakan setelah karyawan melaksankan program orientasi, evaluasi yang dilakukan berupa pengisian form yang sudah disiapkan oleh sub bagian kepegawaian. Hasil evaluasi akan disampaikan atau dikelola oleh sub bagian kepegawaian, dapat dipergunakan sewaktu-waktu bila mana diperlukan untuk pengambilan keputuan.
Thank you for interesting in our services. We are a non-profit group that run this website to share documents. We need your help to maintenance this website.