5.1.6.2 Kerangka Acuan Dan Rencana

September 18, 2017 | Author: Dyla Fadila | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

kerangka acuan...

Description

KERANGKA ACUAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT A. Pendahuluan Pemberdayaan masyarakat adalah segala upaya fasilitasi yang bersifat non intruktif, untuk meningkatkan pengetahuan dan kemampuan masyarakat, agar mampu mengidentifikasi masalah, merencanakan dan melakukan pemecahannya dengan memanfaatkan potensi setempat. Tujuan pemberdayaan masyarakat adalah meningkatkan kemandiarian masyarakat dan keluarga dalam bidang kesehatan. Pemberdayaan masyarakat merupakan suatu proses, salah satu proses pemberdayaan masyarakat saat ini adalah berkembangnya desa siaga. Keberhasilan proses pemberdayaan masyarakat dapat dilihat dengan terwujudnya berbagai upaya kesehatan

berbasis masyarakat ( UKBM )

dimasyarakat. B. Latar Belakang Dalam upaya meningkatkan derajat kesehatan di wilayah kerja perlu dilakukan fasilitasi pembangunan yang berwawasan kesehatan dan pemberdayaan masyarakat yang merupakan salah satu fungsi puskesmas. Fungsi tersebut tercermin dalam perencanaan dan pelaksanaan kegiatan upaya. C. Tujuan a. Tujuan Umum Untuk meningkatkan derajat kesehatan b. Tujuan Khusus a. Agar dapat mengetahui peran aktif masyarakat dalam bidang kesehatan b. Agar dapat meningkatkan pengetahuan masyarakat terhadap Upaya Kesehatan Masyarakat c. Agar dapat meningkatkan kemandirian masyarakat terhadap kegiatan Upaya Kesehatan Masyarakat D. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan 1. Penanggungjawab

dan

pelaksana

Upaya

Kesehatan

Masyarakat

mengidentifikasi dan menentukan peserta yang akan di undang, 2. Penanggungjawab Upaya Kesehatan Masyarakat memimpin pertemuan pemberdayaan masyarakat, 3. Penanggungjawab Upaya Kesehatan Masyarakat mempersilahkan Kepala Puskesmas memberikan sambutan (biladiperlukan), 4. Penanggungjawab Upaya Kesehatan Masyarakat memyampaikan tujuan dan materi pertemuan, 5. Peserta pertemuan membuat kesepakatan dari hasil pertemuan 6. Penanggungjawab Upaya Kesehatan Masyarakat menutup pertemuan

7. Penanggungjawab upaya Kesehatan Masyarakat melapor kepada Kepala Puskesmas hasil pertemuan kepada Kepala Puskesmas, 8. Kepala Puskesmas menerima laporan dan memberikan pengarahan 9. Penanggungjawab dan Pelaksana Upaya Kesehatan Masyarakat melaksanakan kegiatan sesuai yang direkomendasikan / arahan E. Cara melaksanakan Kegiatan F. G. H. I.

Survey Mawas Diri Sasaran Seluruh Lapisan Masyarakat Jadwal Pelaksanaan Kegiatan November 2016 Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan Dan Pelaporan Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dilaksanakan 6 bulan setelah pelaksanaan kegiatan Pencatatan ,Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan Pencatatan dibuat dalam bentuk laporan tertulis dan harus diserahkan dalam kurun waktu maksimal 1 minggu setelah kegiatan selesai.

PEMERINTAH KABUPATEN SINJAI DINAS KESEHATAN UPTD PUSKESMAS SAMAENRE KEC. SINJAI SELATAN Alamat : Jln Persatuan Raya Kec.Sinjai Selatan, Kode Pos 92661 e-mail:[email protected]

RENCANA KEGIATAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

No 1.

Tanggal 3,4,5,6/11/2017

Kegiatan Survei Mawas Diri

2.

7,9,10/11/2017

Survei Mawas Diri

3.

11,12,13/11/2017

Survei Mawas Diri

4.

14,16,17/11/2017

Survei Mawas Diri

5.

18,19,20/11/2017

Survei Mawas Diri

6.

21,24,25/11/2017

Survei Mawas Diri

7.

26,27,30,31/11/2017

Survei Mawas Diri

Sasaran Masyaraka

Tempat Pelaksana Sangiasseri Semua

t Masyaraka

Tenaga Alenangka

t Masyaraka

Puncak

t Masyaraka

Songing

t Masyaraka

Polewali

t Masyaraka

Gareccing

t Masyaraka t

Palangka

Kesehatan Semua Tenaga Kesehatan Semua Tenaga Kesehatan Semua Tenaga Kesehatan Semua Tenaga Kesehatan Semua Tenaga Kesehatan Semua Tenaga Kesehatan

Samaenre, 04 Januari 2017 Penanggung Jawab UKM

Nasaruddin, SKM NIP 19770305 201101 1 007

Ket

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF