35646505 Komponen Generator Dan Fungsinya Ok

March 16, 2019 | Author: Novi Marlangen | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download 35646505 Komponen Generator Dan Fungsinya Ok...

Description

KOMPONEN GENERATOR DAN FUNGSINYA

Generator PLTA merupakan mesin Sinkron Tiga Phasa

KLASIFIKASI GENERATOR AIR Berdasarkan Poros

Vertical

Horizontal

Ditinjau Dari Letak Bantalan 

Convential



Umbrella



Semi



Support Type

 – 

Umbrella

Menurut Sistem Pendingin 



Saluran Terbuka Udara dihisap langsung dari suatu bangunan ke dalam tudung generator, lalu dibuang keluar bangunan itu melalui saluran udara. Saluran Tertutup Udara dihisap ke dalam dan dikeluarkan lagi dari suatu bangunan melalui saluran sendiri  –  sendiri.

Komponen Generator Komponen Utama Stator Rotor Sikat • • •

Komponen Pendukung Exciter  AVR  Pengatur Generator Bearing Dll • • • • •

STATOR  

Pengertian Komponen Generator yang berbentuk gulungan yang terbuat dari tembaga yang diisolasikan dalam bentuk plat yang berbentuk persegi panjang.



Fungsi Menghasikan Fluksi fluksi magnetik. Untuk menghindari gagalnya isolasi antara lilitan penghantar.  – 

ROTOR Pengertian Bagian dari generator yang berputar dan terdiri dari kumparankumparan Fungsi Menghasikan medan magnet. Menghasilkan GGL.

SIKAT Pengertian

Bagian yang menghubungkan  jangkar/stator dengan kabel Fungsi Agar kabel penghubung tidak ikut berputar

EXCITER Sebagai penguat yang digunakan generator untuk  membangkitkan sumber tenaga. Sebagai pengerak  mula generator.

 AVR   Automatic Voltage Regulator Suatu alat yang mengatur tegangan yang berubah-ubah, dan terdiri dari satu kumparan

BEARING Menjaga kestabilan posisi dan putaran poros

PENGATUR GENERATOR  Fungsi Mengatur kecepatan putaran generator/turbin. Sebagai rem.

CARA KERJA GENERATOR 

SISTEM DISTRIBUSI

BEBAN

TERIMA KASIH

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF