3.SOP Pelaporan Hasil Pemeriksaan Lab

April 22, 2017 | Author: Dedy Setiawan | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

pemeriksaan lab...

Description

KABUPAT EN WAJO

PELAPORAN HASIL PEMERIKSAAN LABORATORIUM No.

SOP

Kod

:

Terbitan

:

No. Revisi

:

Tgl.Mulai Berlaku Halaman

1.Pengertian

Ditetapkan oleh Kepala Puskesmas Maniangpajo

dr. H. GUSAIDI M.Kes NIP. 19680104 200604 1 004

: :

Adalah pelaporan hasil pemeriksan laboratorium yang meliputi pemeriksaan hematologi, hemostasis, kimia klinik, serologi, immunologi, urinalisa, tinja cairan tubuh, mikrobiologi, PCR dan PA untuk pasien berobat.

2.Tujuan

Sebagai acuan perlaporan pemeriksaan laboratorium yang benar

3.Kebijakan 4.Referensi 5.Peralatan

hasil pemeriksaan penderita diberikan bila telah memenuhi persyaratan.

6.Prosedur

1. Lembar hasil 2. Print 1. Administrasi/ analis lab mencetak hasil yang telah lengkap . 2. Print alat di tempelkan pada Formulir Permintaan Pemeriksaan Laboratorium (FPPL) 3. Hasil yg sudah dicetak di sertai FPPL dan hasil dari print alat diteliti kembali. 4. Kemudian diserahkan ke koordinator atau penanggung jawab laboratorium untuk di setujui dan ditandatangani. 5. Jika hasil : -

Disetujui, maka hasil bisa diserahkan ke pasien setelah ditanda tangani.

-

Tidak disetujui, maka lakukan saran koordinator/ Dokter penaggung jawab.

6. FPPL yang sudah selesai di file a. Pemeriksaan yang tertunda ( pending ) ,formulirnya dipisahkan

7. Distribusi 8.Unit

Terkait

Petugas sanitarian Petugas laboratorium Koordinator unit

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF