Pendahuluan • Metabolisme asam amino bersifat lebih komplek dibanding metabolisme karbohidrat & lipid, karena tidak hanya nasib atom C saja yang harus diperhatikan, tetapi juga nasib nitrogen (N). • Bila asam amino sudah tdk diperlukan untuk sintesis protein, maka N diubah menjadi urea di hepar, sedangkan atom C dioksidasi menjadi CO2 & H2O oleh sejumlah jaringan. 2
Penyingkiran Nitrogen • Reaksi transaminasi: Proses utama untuk mengeluarkan N dari asam amino. • Reaksi deaminasi oksidatif: Proses yang melibatkan enzim glutamat dehidrogenase. • Siklus urea: Pembentukan urea terutama di hepar.
3
Reaksi Transaminasi • Adalah pemindahan N dari suatu asam amino ke -ketoglutarat, • Akibatnya -ketoglutarat menjadi glutamat (butuh kofaktor piridoksal fosfat {PLP}), sedangkan asam amino asal berubah menjadi asam keto. • Reaksi transaminasi bersifat reversibel. • Enzim reaksi ini ialah transaminase (aminotransferase) yg ada di sitoplasma. • Semua asam amino dapat mengalami reaksi transaminasi, kecuali lisin dan treonin. 4
Reaksi Transaminasi
5
Deaminasi Oksidatif • Terutama pada pemecahan asam glutamat menjadi ion amonium (NH4+) & -ketoglutarat. • Proses diatas dikatalisis oleh enzim glutamat dehidrogenase dgn kofaktor NAD+ atau NADP+ yg ada dlm mitokondria. • Reaksi ini dpt menggabungkan amonium ke glutamat atau melepaskan amonium dari glutamat (reversible). • Nitrogen yg diikat glutamat berasal dari reaksi transaminasi asam amino lain. 6
Amonia • Sumber NH3+ adalah dari pemecahan asam amino & asam nukleat dalam sel. • Amonium juga berasal dari pemecahan asam amino dalam lumen usus besar oleh bakteri. • Zat ini masuk ke dalam vena porta hepatika yang mengalir ke hepar. • Peningkatan kadar amonia dalam darah terjadi pada kerusakan hepar yg luas. • Intoksikasi amonia dapat berlanjut sehingga menimbulkan koma hepatikum. 7
Penyingkiran N dari Jar. Otot Melalui
8
Keseimbangan Nitrogen • Normalnya bila jumlah N yang dimakan dalam bentuk protein setara dengan jumlah N yang dikeluarkan lewat urin. • Keseimbangan nitrogen positif ialah; jumlah N yg dimakan > N yg keluar • Keseimbangan nitrogen negatif ialah; jumlah N yg dimakan < N yg keluar 9
Daur Urea • Produk ekskretorik N utama adalah urea yang dikeluarkan melalui urin. • Nitrogen memasuki daur urea yang terdapat dalam sel- sel hepar sebagai NH4+ & aspartat. • Dalam mitokondria terjadi; - NH4+ + CO2
Penyingkiran Rantai Karbon (C) Nasib atom C daripada asam amino tergantung pada keadaan: 1. Puasa; rangka C di hepar akan membentuk glukosa, badan keton, dan CO2 2. Kenyang; hepar dapat mengubah zat antara dalam metabolisme asam amino menjadi glikogen 13 dan triasilgliserol.
Penyingkiran Rantai Karbon (C) • Hepar adalah satu-satunya jaringan yang memiliki semua jalur untuk membentuk & menguraikan asam amino. • Setelah N disingkirkan, rantai C dari asam amino yg berlebih dapat mengalami; - dioksidasi menjadi CO2 & H2O - diubah menjadi glukosa (glukogenik) - diubah menjadi zat-zat keton (ketogenik) - diubah menjadi glukosa & zat-zat keton 14
Definisi • Asam amino glukogenik; Asam amino yg rangka C-nya diubah menjadi piruvat & zat antara daur Krebs agar dapat menghasilkan glukosa. • Asam amino ketogenik; Asam amino yg rangka C-nya diubah menjadi badan keton atau prekursornya (asetoasetat & asetil KoA). • Asam amino glukogenik-ketogenik; 15 Diubah menjadi glukosa ataupun badan keton
Thank you for interesting in our services. We are a non-profit group that run this website to share documents. We need your help to maintenance this website.